Anda di halaman 1dari 1

PRAKTIKUM DAUN

Alat dan Bahan

1. Kamera /Handphone
2. Buku Morfologi Tumbuhan
3. Alat tulis
4. Bayam
5. Teki
6. Jagung/tebu
7. Cabai
8. Krokot
9. Kunyit
10. Pandan

Cara kerja:

1. Silahkan mencari bahan-bahan yang telah ditentukan di atas sebisa mungkin terlihat dengan
akarnya (boleh dicabut).
2. Amati akar dan batangnya kemudian analisis dengan menggunakan bantuan buku morfologi
berkaitan dengan bagian akar dan batang, jenis akar dan batang, ada modifikasi akar batang
atau tidak, bentuk batang, arah tumbuh batang dan percabangan pada batang.
3. Tulis hasil analisis tersebut untuk mempermudah dalam pembuatan laporan praktikum.
4. Buatlah video sebagai laporan praktikum yang berisi penjelasan mengenai analisis daun tersebut
dengan menunjuk secara langsung bagian daun yang dijelaskan.
5. Kumpulkan video paling lambat 1 minggu setelah penugasan praktikum

SELAMAT BEKERJA, SEMOGA SUKSES.

Anda mungkin juga menyukai