Anda di halaman 1dari 1

Di hadapan Tuhan yang Maha Tahu dan menjadi saksi atas kejujuran saya, dengan ini

saya
Nama     : Sabbathany C. Pungus
NIM        :01045220081
Jurusan  : PJJ Ilmu Komunikasi

Sungguh-sungguh telah membaca Alkitab tahap 1 (Kejadian 1-12)

Saya mengambil satu bagian didalam Kejadian 1, bagian penciptaan ini cukup
menarik perhatian saya. Awal mula dunia ada, bagaimana bumi dan segala yang ada
didalamnya dijadikan. Bagian ini mengajarkan kepada saya bagaimana Allah itu, dia
yang teratur menciptakan segala sesuatu dengan baik, ekosistem alam dan bahkan
sampai makanan makhluk telah disediakan, setiap akhir firmaNnya “semuanya itu
baik” saya diciptakan baik adanya diciptakan menurut gambar dan rupanya saya harus
mengucap syukur akan hal itu karena diantara makhluk lainnya hanya saia yang
diciptakan menurut gambar dan rupanya.

Bagian kedua yang menjadi pembelakran saya ada Kejadian 9, Cerita perjanjian Allah
dengan Nuh salah satunya tentang tidak ada lagi air yang akan memusnahkan bumi
dengan tanda Busur yang ditaruh Tuhan diawan. Pelangi yang ada dilangit membuat
saya sadar bahwa Allah itu maha Kuasa yang memberikan saya kesempatan untuk
masih ada didunia ini dengan melihat pembiasan cahaya tersebu. Tidak ada alasan
bagi saya untuk tidak bersyukur

Anda mungkin juga menyukai