Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH

PERMAINAN PENGEMBANGAN PRIBADI DAN SOSIAL SISWA DALAM


SEKOLAH UNTUK MELATIH RASA PERCAYA DIRI SISWA DALAM BERSOSIAL

Dosen pengampuh : HERDA FITRI BR GINTING, M.Pd

NAMA : MELDI ( 213115006 )

MAYA WAHYUNI (213215005)

TRIANA IKATNI (213215009)

PRODI : BIMBINGAN KOSELING KONSELING KRISTEN

NIM : ( 213115006 )
SEMESTER : TIGA

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING KRISTEN


FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN KRISTEN
INSTITUT AGAMA KRISTEN NEGERI (IAKN) PALANGKA
RAYA KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
TAHUN 2022
KATA PENGATAR
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Atas rahmat-Nya kami selaku penulis dapat
menyelesaikan tugas makalah yang berjudul " Permainan Pengembangan Pribadi Dan Sosial
Siswa Dalam Sekolah Untuk Melatih Rasa Percaya Diri Siswa Dalam Bersosial " dengan tepat
waktu. Makalah disusun untuk memenuhi tugas Mata kuliah Kreativitas Dalam Bimbingan
Dan Konseling. Selain itu, makalah ini bertujuan menambah wawasan bagi para pembaca dan
juga bagi kami sebagai penulis.

Kami sebagai Penulis mengucapkan terima kasih kepada dosen Mata kuliah Kreativitas
Dalam Bimbingan Dan Konseling kami Ucapan terima kasih juga kepada semua pihak yang
telah membantu menyelesaikan makalah ini. Kami selaku Penulis menyadari makalah ini
masih jauh dari sempurna. Oleh sebab itu kami meminta , saran dan kritik yang membangun,
diharapkan demi kesempurnaan makalah ini.
DAFTAR ISI

KATA PENGATAR………………………………………………………………………………1

DAFTAR ISI……………………………………………………………………………...………2

BAB I. PENDAHULUAN………………………………………………………………………..3

A. Latar Belakang…………………………………………………………………………….3
B. Tujuan……………………………………………………………………………………..3
C. Manfaat……………………………………………………………………………………3

BAB II. PEMBAHASAN…………………………………………………………………………

A. Pengertian Tehnik Permainan …………………………………………………………….


B. Kelebihan Dalam Permainan ………………………………………………………………
C. Manfaat permainan ………………………………………………………………………
D. Jenia-Jenis Permainan ……………………………………………………………………
E. Tehnik Permainan …………………………………………………………………………
F. Penggunaan Alat Peraga "Spin"…………………………………………………………..

BAB III. PENUTUP………………………………………………………………………………

A. Kesimpulan………………………………………………………………………………

BAB IV. DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………………….


BAB I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakan
Konseling merupakan sumbangsih ilmu yang sangat penting. Dalam Pendidikan tidak
bisa terlepas dari konseling. Keduanya saling membutuhkan. Long life education yang
berarti pendidikan seumur hidup. setiap lembaga pendidikan pasti akan melakukan
berbagai inovasi agar sistem pendidikan yang dikelolanya berjalan dengan efektif dan
menghasilkan alumnis yang berprestasi dan membanggakan.
B. Tujuan
1. Untuk mengebangkan pribadi sosial
2. Meningkatkan keterampilan siswa
3. Mengebangkan pengetahuan siswa
4. Mengembangkan sikap yang berkaitan dengan perasaan/percaya diri
C. Manfaat

BAB II. PEMBAHASAN

A. Pengertian Tehnik Permainan


jadi konsep permainan dalam makalah ini adalah untuk mengebangkan potensi,bakat,
wawasan, kerja sama siswa dalam tim, serta kemamuan pribadi siswa dalam sebuah
permainan yg ditentukan dalam sebuah spin yg diputar untuk menunjukan kemampuan
Serta sebagai untuk mengetahui bakat siswa dalam sebuah bidang. permainan juga
penghubung untuk anak saling berkomonikasi dan juga membuat sebuah pembelajaran jadi
lebih menyenangkan dimana anak-anak akan diberi tantangan dalam permainannya yang
akan merangsang kemampuan ketangkasan anak dan untuk berkonsestrasi
B. Kelebihan Dalam Permainan
1. Adanya umpan balik secara langsung dari anak dan tidak berlama-lama memberikan
pernyataan
2. Adanya ketertarikan peserta yang lain untuk ikut berpartisipasi
3. Pembelajaran menjadi lebih manarik dan tidak membosankan
4. Permainan dapat dipakai dalam kegiatan sekolaha seperti MPLS/MOS
5. Membuat siswa lebih tertantang dan ingin mengulangi
C. Manfaat permainan
Adapun manfaat dari permainan :
1. Melatih anak untuk mengambil sebuah keputusan dalam masalah
2. Membantuk anak bersosial untuk menemukan teman baru
3. Mengebangkan rasa percaya diri anak
4. Membantu anak untuk berkomonikasi dengan orang baru

D. Jenis-jenis permainan
Jenis permainan berhubungan dengan pribadi sosial
Permainan bisa dimainkan lebih dari 1 orang ( tergantung jumlah peserta )
Alat peraga yang digunakan adalah Spin
Jenis permainan dalam Spin :
1. Bakat ( keahlian dan skil )
2. Wawasan ( pengalaman atau kepintaran )
3. Kerja sama ( kelompok )
4. Mengalah untuk menang
5. Konsentrasi
E. Tehnik permainan
1. Bakat
Yaitu kemampuan yang sudah melekat yg membuat seseorang lebih cepat mempelajari
sesuatu ketimbang orang lain. Jadi dalam permainan permainan ini yaitu anak akan
diminta menunjukan kemampuannya. contoh seperti menggambar, main music, atau
bernyanyi
2. Wawasan
Konsep permainan ini kurang lebih seperti cerdas cermat yg membedakan adalah
peserta yg mengikuti cuma 1 orang, yg dimana peserta akan diberikan pertanyaan jika
berhasil akan diberi hadiah dan jika kalah maka akan diminta menghibur teman-teman
yg lain.
3. Kerja sama
Dimana siswa akan melakukan sebuah permainan yg akan dibutuhkan kerja sama untuk
melakukannya contoh seperti Rantai tepung, Water Travel, Bakapung.
4. Mengalah untuk menang
Yaitu sebuah permainan kelompok yg dimana siswa akan bermain untuk melatih rasa
individualitasnya terhadap temannya contohnya seperti permainan yg mengutamakan
rasa kepedulian terhadap teman.
5. Konsentrasi
Dalam permainan ini siswa akan ditunjukan untuk konsentrsasi berfukus pada yang
sedang dia mainkan contohnya seperti permainan berebut kursi yg dimana siswa akan
berfukus pada lagu bersiapa untu mendapatkan kursi.

F. Penggunaan Alat Peraga "Spin"


Cara penggunaannya adalah sebagai berikut:
Alat peraga akan diputar untuk menentukan tantangan apa yg akan di mainkan, lalu
stelah tantangan di tentukan maka siswa akan di arahkan untuk melakukannya atau
memprakteknya. Untuk melakukannya bisa lebih dari 1 orang tergantung dari permainan
yg terpilih.

BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Jadi, disini dalam sebuah Teknik permainan kita harus dapat membuat sebuah
permainan yang menarik agar kita dapat mengembangkan dan juga mengasah
kemampuan seorang siswa tersebut. Kemudian dalam permainan tersebut, kita juga
harus mengetahui kelebihan dalam permainan. Dan juga manfaat dalam permainan
tersebut apa saja, jenis-jenis permainan nya juga seperti apa. Nah, dalam Teknik
permainan kita juga harus mengetahui bagaimana bakat dan juga wawasan nya
seperti apa, kemudian dalam memainkan permainan kita juga harus dapat
menerapkan kerja sama dalam kelompok.

DAFTAR PUSTAKA
http://repository.unpkediri.ac.id/7269/1/RAMA_86201_18101010029.pdf
file:///C:/Users/Asus/Downloads/mmaliki,+Journal+manager,+91-111.pdf
file:///C:/Users/Asus/Downloads/63-Article%20Text-91-1-10-20200101%20(1).pdf
https://www.slideshare.net/purnawan1/alat-peraga-25045141

Anda mungkin juga menyukai