Anda di halaman 1dari 11

SEMIOTIK DAN KAJIAN

WACANA INTERAKTIF
DI INTERNET

RIZQI KAMILA RAHMANIYYA / 2104626


Identitas
Buku

Judul Buku : Semiotik dan Kajian Wacana Interaktif di Internet


Penulis : Prof. Dr. Acheng Ruhendi Saifullah, M.Hum.
Penerbit : UPI Press
Tahun Terbit : 2019
Tempat Terbit : Bandung
Edisi :1
Halaman : 125
GAMBARAN ISI BUKU

Isi pokok : secara keseluruhan, buku ini


membahas kajian yang berkaitan dengan
tanda dan makna wacana interaktif di media
berita siber.

Tujuan : buku ini bertujuan untuk menelusuri


dan memperlihatkan proses demokratisasi
yang terjadi di Indonesia pascareformasi
melalui analisis wacana interaktif di media
berita siber
GAMBARAN ISI BUKU

Isi pokok : secara keseluruhan, buku ini


membahas kajian yang berkaitan dengan
tanda dan makna wacana interaktif di media
berita siber.

Tujuan : buku ini bertujuan untuk menelusuri


dan memperlihatkan proses demokratisasi
yang terjadi di Indonesia pascareformasi
melalui analisis wacana interaktif di media
berita siber
Kasus dan Metode : dalam buku ini menggunakan kasus
tanggapan pembaca terhadap informasi tentang terorisme
di media siber serta metode kualitatif yang bertumpu pada
teori semiotik-pragmatik dari Peirce dan pendekatan CMDA
dari Herring.

Hasil Kajian : dalam buku ini diperlihatkan hasil kajian bahwa


dalam wacana interaktif di media berita siber terjadi
partisipasi, kebebasan berekspresi, dan kesetaraan relasi
yang mewujud dalam bentuk dialog antara penanggap dan
media dan perdebatan antara para penanggap.
BAB 1
ANCANGAN MENUJU KAJIAN
BAHASA LINTAS-DISIPLIN

Pada bab ini, dijelaskan bagaimana keterkaitan antara


bahasa, teknologi, dan demokrasi. Dimana pada abad 20
akhir dan 21 awal kajian bahasa semakin erat bergandengan
dengan perkembangan teknologi.

Rincian Isi jSelain itu,, pada bab ini dijelaskan mengenai studi kasus
dalam penelitian yang dimana kasus itu sendiri adalah

Buku makna terorisme di ruang virtual.

Terakhir, pada bab ini dijelaskan mengenai metodologi yang


digunakan. Yaitu prespektif kualitatif dan ancangan semiotik
pragmatis. Karena prespektif kualitatif berfokus pada analisis.
BAB 2
PROSES DEMOKRATISASI DI
RUANG VIRTUAL

Pada bab ini, dijelaskan mengenai demokratisasi dalam


wacana di internet dan hubungannya dengan sosial-budaya.
Tercatat, tentang proses demokratisasi secara global.

Dijelaskan pula mengenai internet sebagai artefak media dan


teknologi. Pengaruh internet pada media berita dan

Rincian Isi perkembangan jurnalisme ditandai dengan hadirnya fitur


interaktif dalam internet.

Buku Selain itu, dibahas juga mengenai wacana terorisme yang


berkaitan dengan Peristiwa Bom Kuningan Jilid 2. Serta
relevansi berbagai kajian dan hasil kajian tentang hal-hal
yang terkait.
BAB 3
KERANGKA TEORI: DARI SEMIOTIK GETOK
TULAR HINGGA MODEL ANALISIS BAHASA
YANG DIMEDIASI KOMPUTER

Pada bab ini, dijelaskan mengenai model konseptual analisis


bahasa dan makna. Model konseptual yang terdapat pada
gambar 3.1 memperlihatkan bahwa objek kajian berupa
tanda-tanda verbal dan subjek kajian berupa cara

Rincian Isi penanggap memaknai tentang isu terorisme.

Buku Dijelaskan pula mengenai konsep-konsep serta analisis-


analisis terkait. Yaitu konsep proposisi, analisis interaksi,
analisis relasi, dan konsep demokratisasi.
BAB 4
TANDA DAN MAKNA WACANA TERORISME
DALAM BINGKAI MEDIA SIBER

Pada bab ini, dijelaskan mengenai proses kewacanaan dan


pemaknaan di media berita siber. Dalam proses kewacanaan,
menggunakan kerangka teori semiotik pragmatik dari Peirce.

Tercatat bahwa berdasarkan informasi yang diperoleh dari

Rincian Isi sumber informasi, media membangun dan mengirim tanda-


tanda verbal berupa teks berita. Tanda-tanda verbal tersebut

Buku dimaknai yang kemudian dimasukkan ke dalam tabel.

Hasil dan pembahasan mengenai kajian dijelaskan pada


akhir bab ini. Yang sebelumnya diringkas terlebih dahulu
dalam beberapa halaman.
Keunggulan dan
Kekurangan

KEUNGGULAN KEKURANGAN

Pembahasan menyeluruh Terdapat banyak simbol yang belum


sehingga tidak membingungkan. dipelajari.
Bab tidak terlalu banyak
sehingga tidak membosankan.
Terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai