Anda di halaman 1dari 4

Kupu-kupu merupakan serangga yang mengalami metamorphosis sempurna dengan siklus

hidup terdiri dari telur, ulat, pupa dan dewasa

Manfaat Metamorfosis Kupu-Kupu Bagi Kehidupan Manusia

Setelah bermetamorfosis menjadi kupu-kupu, ternyata hewan ini memiliki beragam manfaat bagi
kehidupan manusia, lo.

Manfaat yang pertama adalah membantu penyerbukan bunga, buah, dan berbagai tanaman lain.

Saat hinggap di tumbuhan, maka kupu-kupu bisa membantu proses penyerbukan, dengan serbuk
sari yang menempel di kakinya, lalu akan disebarkan ke tempat lain ketika kupu-kupu terbang
atau hinggap di tumbuhan lainnya.

Kupu-kupu juga berfungsi dalam penelitian yang dilakukan oleh para ilmuwan. Dengan adanya
kupu-kupu, maka kita bisa mengetahui berbagai perubahan yang terjadi di Bumi.
Daur Hidup Ayam adalah suatu proses pertumbuhan unggas ayam yang dimulai dari telur hingga
menjadi ayam dewasa.

Manfaat Ayam bagi Manusia

Perlu diketahui bahwa secara umum, ayam ini memiliki sebanyak 5 manfaat bagi manusia.
Seperti dikutip dari Brainly, yang pertama ayam bisa diambil bagian telur dan juga dagingnya
yang pada nantinya dapat digunakan sebagai sumber makanan oleh manusia. Kedua adalah
bagian bulu ayam yang bisa dijadikan bahan baku pembuatan kemoceng untuk membersihkan
debu.

Selanjutnya adalah ayam itu sendiri, yang bisa dijadikan sebagai hewan ternak bagi manusia. Ke
empat, bagian kotorannya yang berfungsi sebagai bahan baku pembuatan pupuk organik. Dan
yang terakhir adalah dalam dunia medis, ayam juga dapat dijadikan sebagai binatang percobaan
untuk melakukan sebuah penelitian.
Siklus hidup lebah terdiri dari empat fase, yaitu telur, larva, pupa, dan lebah dewasa.

Manfaat Lebah Bagi Manusia

lebah banyak membantu tanaman yang dikonsumsi oleh manusia dalam proses penyerbukannya.

Lebah memungkinkan manusia untuk menikmati banyak buah dan sayuran yang umum dan lezat
seperti brokoli, asparagus, buah melon, mentimun, labu, blueberry, semangka, almond, apel,
cranberry, dan ceri.

Selain buah-buahan dan sayuran, lebah juga berkontribusi pada industri daging dengan
menyediakan makanan untuk sapi perah dan hewan lainnya.
Sarang lebah

Sarang lebah atau yang biasa disebut dengan propolis merupakan resin yang dikumpulkna oleh
para lebah dari kulit pepohonan yang nantinya akan digunakan sebagai penutup lubang-lubang
pada sarang mereka. Propolis sendiri merupakan bahan-bahan yang lengket dari tumbuh-
tumbuhan.

Kandungan dari propolis sendiri antara lain adalah protein,  vitamin A, B kompleks, C,D,E,
Biotin, maupun Bioflavanoid. Hal tersebut menjadikan sarang lebah sangat baik untuk
dikonsumsi. Adapun beberapa manfaat yang bisa kita peroleh dari mengkonsumsi sarang lebah

Anda mungkin juga menyukai