Anda di halaman 1dari 50

SMP

IPA

Bioteknologi
Bioteknologi

Dalam kehidupan sehari-hari kita sering


menikmati makanan seperti tempe, keju, tape,
dan lain- lain. Atau di saat kita sakit sering kali
meminum antibiotik. Bagaimana produk-produk
tersebut dibuat? Mari kita pelajari bersama!
Dengan mempelajari materi ini,
kamu akan dapat memahami tentang …

• Pengertian bioteknologi
• Penggolongan bioteknologi
• Penerapan bioteknologi
• Dampak bioteknologi
No
Pengertian bioteknologi
Untuk lebih memudahkanmu
No Memahami materi ini, Yuk
Penggolongan bioteknologi
tonton dulu video journey-nya
di ruangbelajar!
Penerapan bioteknologi

Dampak bioteknologi
1. PENGERTIAN BIOTEKNOLOGI
Pengertian Bioteknologi

Bioteknologi adalah ilmu yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup untuk


menghasilkan barang dan jasa. Makhluk hidup yang digunakan dalam bioteknologi
disebut agen bioteknologi.

Dalam penggunaannya, agen bioteknologi digunakan:


1. Secara utuh, contoh: bakteri, khamir
2. Sebagian, contoh: DNA, enzim
Sejarah Bioteknologi

Bioteknologi secara sederhana sudah dikenal oleh manusia sejak ribuan tahun
yang lalu. Sebagai contoh, di bidang teknologi pangan adalah pembuatan bir,
roti, maupun keju yang sudah dikenal sejak abad ke-19.
• Pada tahun 1870, Louis Pasteur menemukan adanya mikroba dalam
makanan.
• Pada tahun 1897 Buchner menemukan proses fermentasi alkohol dengan
menggunakan ragi dan menghasilkan etanol dan karbon dioksida.
• Pada tahun 1919, Karoly Ereky pertama kali memperkenalkan istilah
bioteknologi.
1. Cabang ilmu yang menggunakan makhluk hidup untuk
menghasilkan barang dan jasa adalah…
A. Bioteknologi
B. Bioreteknologi
C. Bioteknooganologi
D. biorobotisasi
1. Jawaban A

Bioteknologi adalah cabang ilmu yang mempelajari cara memanfaatkan makhluk


hidup untuk menghasilkanbarang dan jasa. Makhluk hidup yang dapat digunakan
antara lain bakteri dan khamir.
1. Pernyataan yang benar terkait makhluk hidup yang digunakan dalam
bioteknologi…
A. Tidak dapat menggunakan makhluk hidup utuh dan sebagian
B. Dapat menggunakan makhluk hidup utuh dan tidak sebagian
C. Dapat menggunakan sebagian tubuh makhluk hidup dan tidak secara utuh
D. Dapat menggunakan makhluk hidup secara utuh dan sebagian
2. Meskipun sudah dipraktekan sejak dulu, istilah bioteknologi baru
diperkenalkan pada tahun 1919 oleh…
A. Buchner
B. Louis Pasteur
C. Karl Ereky
D. Aristoteles
2. PENGGOLONGAN BIOTEKNOLOGI
Bioteknologi Konvensional

Bioteknologi adalah teknik pemanfaatan organisme (sebagian atau seluruh) untuk


menghasilkan barang dan jasa.

Ciri-ciri:
• Sederhana, tidak memerlukan alat-alat modern
• Tidak untuk produksi masal
• Tanpa sterilisasi
• Tidak ada prinsip ilmiah, dilakukan berdasarkan pengalaman
• Teknik yang digunakan adalah fermentasi
Bioteknologi Modern

• Bioteknologi modern adalah jenis ilmu bioteknologi yang menggunakan


alat – alat modern dan bersifat sangat kecil sekali sehingga sulit untuk
dilakukan di rumah – rumah.
• Bioteknologi modern sudah memanfaatkan teknologi DNA rekombinan.

Ciri-ciri:
• Alat dan teknologi canggih • Berdasarkan penelitian
• Sterilisasi yang canggih • Bisa untuk produksi masal
• Memiliki dasar ilmiah • Rekayasa genetik atau kultur in vitro
2. Pernyataan yang benar mengenai bioteknologi
konvensional dan bioteknologi modern adalah ....
a. Keduanya menggunakan alat sederhana
b. Bioteknologi modern bisa dilakukan oleh siapapun
c. Bioteknologi modern memerlukan alat khusus dan
dilakukan oleh ahli
d. Pengelolaan bioteknologi konvensional sangat sulit
2. Jawaban C

Bioteknologi konvensional dapat dilakukan dengan alat sederhana, pengelolaannya


mudah dan dpat dilakukan oleh siapapun. Sedangkan bioteknologi modern
memerlukan alat khusus, pengelolaannya sulit dan dibutuhkan tenaga ahli.
3. Dibawah ini pernyataan yang benar mengenai bioteknologi
konvensional adalah…
1. Menggunakan mikroorganisme
2. Teknologi canggih
3. Menggunakan makhluk hidup secara langsung
4. Teknik dan alat masih sederhana
5. Menggunakan rekayasa genetika
A. 1, 2, dan 3
B. 3, 4, dan 5
C. 1, 4, dan 5
D. 1, 3, dan 4
4. Dibawah ini merupakan contoh dari bioteknologi modern
adalah…
A. Produksi alkohol
B. Produksi asam asetat
C. Hormon insulin hasil rekayasa genetika
D. Produksi oncom
5. Pernyataan yang tepat mengenai DNA rekombinan adalah…
A. Menggunakan teknik fermentasi
B. Menggunakan peralatan canggih
C. Termasuk dalam bioteknologi konvensional
D. Memerlukan biaya yang murah
3. PENERAPAN BIOTEKNOLOGI
Penerapan Bioteknologi Konvensional
No. Produk Bahan makanan Mikroorganisme

1. Tempe Kedelai Rhizopus oryzae


Rhizopus oligosporus
2. Kecap Kedelai Aspergillus wentii
Aspergillus oryzae
Aspergillus soyae
3. Keju Susu Penicillium camemberti
Lactobacillus casei
4. Yoghurt Susu Lactobacillus bulgaricus
Streptococcus thermophillus
5. Mentega Susu Leuconostoc cremoris
6. Roti Gandum Saccharomyces cerevisiae

7. Nata de coco Air kelapa Acetobacter xylinum

8. Tape Singkong Saccharomyces cerevisiae


9. Brem padat Beras ketan Saccharomyces cerevisiae
10. Oncom Kacang tanah Neurospora crassa
11. Minuman anggur Buah anggur Saccharomyces ellipsoideus
12. Monosodium Glutamat (MSG) Air tebu Corynebacterium glutamicum
Contoh Bioteknologi Konvensional

Tempe Yoghurt
Oncom

Kecap Tape
Penerapan Bioteknologi Modern

1. Pertanian
• Kultur jaringan, perbanyakan bibit
menggunakan jaringan tumbuhan

• Tanaman transgenik atau GMO


(Genetic Modified Organism), teknik
untuk memodifikasi DNA pada
tanaman agar tahan hama. Contoh:
tanaman kapas tahan hama.
Penerapan Bioteknologi Modern

2. Kesehatan
• Antibiotik hasil rekayasa genetik, dihasilkan
dari jamur Penicillium.
• Kloning, transfer intisel somatik ke sel telur yang
intinya telah dihancurkan. Contoh: domba Dolly
• Antibodi monoklonal, antibody spesifik yang
dihasilkan dari teknik hibridoma.
• Vaksin, bahan antigenik yang digunakan untuk
menghasilkan kekebalan aktif terhadap suatu
penyakit yang disebabkan oleh bakteri atau virus
• Bayi tabung, proses pembuahan sel telur oleh
sel sperma di luar tubuh wanita (in vitro).
Penerapan Bioteknologi Modern

3. Peternakan
• Inseminasi buatan, pemasukan secara sengaja
sel sperma ke dalam rahim dengan tujuan
memperoleh kehamilan melalui inseminasi.
Contoh: inseminasi pada sapi.

4. Lingkungan
• Bakteri pengurai plastik, Ideonella sakaiensis
adalah bakteri yang dapat mengurai plastik yang
terbuat dari PET (polyethylene terephtalate).
3. Yang merupakan produk bioteknologi modern adalah ....
a. Yoghurt
b. Antibiotik
c. Tempe
d. Tape
3. Jawaban D

Keuntungan pemanfaatan mikroorganisme monoseluler di bidang pangan adalah


memiliki Kandungan gizi yang lengkap, Proses perkembangbiakkan yang cepat, dan
Tidak memerlukan lahan luas.
6. Berikut pemanfaatan bioteknologi modern:
1. Hormon sintetis
2. Teknik hidroponik
3. Tanaman transgenik
4. Antibodi monoklonal
Yang merupakan pemanfaatan di bidang kesehatan adalah ...
a. 1,4
b. 1,3
c. 2,3
d. 2,4
7. Bahan dasar pembuatan keju adalah ....
a. Susu
b. Kacang kedelai
c. Air kelapa
d. Singkong
8. Warna putih pada tempe merupakan jamur ....
a. Aspergillus wentii
b. Neurospora crassa
c. Rhizopus oryzae
d. Sacharomicess cereviceae
9. Berikut merupakan produk bioteknologi:
1. Antibiotik 3. Vaksin
2. Tape 4. Yoghurt
Yang termasuk produk bioteknologi konvensional adalah ...
a. 1,4
b. 2,3
c. 3,4
d. 2,4
10. Sejak dahulu kala nenek moyang kita telah mempraktikkan
bioteknologi, misalnya dalam pembuatan....
a. Gaplek
b. Tepung
c. Kerupuk
d. Tape
11. Dibawah ini merupakan produk bioteknologi konvensional
dan mikroorganisme yang benar adalah…
1) Keju dibuat dari Penicillium camemberti
2) Yoghurt dibuat dari Lactobacillus bulgaricus
3) Nata de coco dibuat dari Acetobacter xylinum
4) Bacillus thuringiensis berperan untuk bioremediasi
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 1, 2, dan 4
4. DAMPAK BIOTEKNOLOGI
Dampak Positif dan Negatif Bioteknologi Konvensional

Dampak Positif Dampak Negatif

• Bahan mudah didapat dan murah • Tidak terjadi perbaikan sifat genetik
• Menggunakan teknologi sederhana • Tidak dapat mengatasi masalah genetik
• Tidak ada dampak negatif jangka • Mudah terpengaruh oleh kondisi alam.
panjang Misal : suhu, curah hujan, dan hama
• Meningkatkan nilai gizi makanan
Dampak Positif dan Negatif Bioteknologi Modern

Dampak Negatif
Dampak Positif

• Pencemaran gen pada tanaman


• Menghasilkan obat–obatan yang lebih
• Merusak keseimbangan ekosistem
efektif dan murah meriah
• Menurunnya plasma nutfah
• Menghasilkan antibiotik untuk membunuh
• Dapat menyebabkan alergi karena tidak semua
penyakit yang berbahaya.
orang cocok dengan gen asing yang di
• Mengurangi pencemaran lingkungan
masukkan ke dalam tubuhnya
• Meningkatkan hasil produksi pertanian
• Perlu biaya mahal
dari tanaman transgenik
• Menimbulkan kesenjangan sosial
• Waktu produksi lebih cepat
• Menghasilkan bibit unggul
4. Pemanfaatan mikroorganisme bersel satu untuk pangan
memiliki beberapa keuntungan, kecuali …
a. Tidak memerlukan lahan luas
b. Proses perkembangbiakkan yang cepat
c. Kandungan gizi yang lengkap
d. Diperlukan lahan luas
4. Jawaban D

Keuntungan pemanfaatan mikroorganisme monoseluler di bidang pangan adalah


memiliki Kandungan gizi yang lengkap, Proses perkembangbiakkan yang cepat, dan
tidak memerlukan lahan luas.
12. Produk bioteknologi konvensional yang sering kali
menimbulkan keracunan adalah ...
a. Kecap
b. Brem
c. Tempe bongkrek
d. Tape
13. Bu Dina terserang demam dan batuk. Dokter memberi
resep obat diantaranya antibiotik. Fungsi antibiotik tersebut
adalah ....
a. Sebagai vitamin tubuh
b. Untuk memusnahkan bakteri penyebab batuk
c. Pereda rasa nyeri
d. Sebagai penurun demam
14. Difteri merupakan suatu penyakit yang sedang mewabah terutama di beberapa
kota di Indonesia, bahkan sudah menimbulkan korban jiwa. Program
pemerintah untuk menekan jumlah korban jiwa adalah dengan memberikan ....
a. Antibiotik
b. Bantuan dana
c. Vitamin
d. Vaksin
15. Dampak penggunaan bioteknologi secara masal dibidang pertanian adalah…
A. Adanya kontroversi
B. Muncul kesenjangan social
C. Muncul alergi
D. Hama menjadi resisten
Bioteknologi konvensional Bioteknologi modern
❑ Pemanfaatan mikroorganisme secara langsung
❑ Untuk kebutuhan pangan ❑ Melibatkan rekayasa fermentasi serta biosel, biokimia, biomolekul
❑ Teknik berupa fermentasi bahan makanan ❑ Untuk kebutuhan industri
❑ Menerapakan berbagai teknik dari berbagai disiplin ilmu

Produk Bahan baku Mikroorganisme


Tape Singkong,beras ketan Saccharomyces cerevisiae

Roti Tepung gandum Produk Mikroorganisme Manfaat

Tempe kedelai Rhizopus oligosporus MSG Corynebacterium glutamicum penyedap makanan

Asam Aspergillus niger


Kecap kedelai Aspergillus wentii sitrat

Oncom ampas kedelai Neurospora sitophila Amilase Aspergillus niger, Aspergillus mengubah amilum
oryzae menjadi gula
Yoghurt susu Lactobacillus bulgaricus,
Streptococcus thermophilus

Keju susu Lactobacillus bulgaricus,


Streptococcus lactis, Penisilin
Propionibacterium Berasal dari mikroorganisme Penicillum chrysogenum yang
Nata de coco air kelapa Acetobacter xylinum dimanfaatkan sebagai antibiotik
Bioinsektisida
memanfaatkan Bacillus thuringiensis yang dapat menekan
pertumbahan larva berupa ulat yang menyerang pertanian

Rekayasa genetika bertujuan untuk mengubah susunan DNA makhluk


hidup dengan cara memasukkan gen asing
Metana
Kegiatan rekayasa genetika melibatkan :
menggunakan Methanobacterium yang dimanfaatkan sebagai
a. Enzim : Endonuklease restriksi ( memotong DNA)
bahan bakar gas
Ligase (menyambung potongan DNA)
b. Vektor (pembawa gen asing ke sel target)
Pertambangan tembaga dan emas ▪ plasmid
menggunakan Thiobacillus ferrooxidans untuk mengekstrak ▪ virus
Cu dan Au dari batuan berkadar logam rendah ▪ Bakteri Agrobacterium
Contoh :
1. Hormon insulin yang dihasilkan oleh Escherichia coli
2. Jagung dan kapas yang mengandung gen kristal Bacillus thuringiensis

PST (protein sel tunggal) adalah pemanfaatan makhluk


hidup sel satu untuk kebutuhan pangan
Keunggulan :
Hibridoma sel adalah penyatuan (fusi) dua sel yang berasal dari
➢ perkembangan yang cepat
organisme yang sama atau dari organisme yang berbeda. Sel hibridoma
➢ kandungan gizi yang lengkap mengandung campuran gen yang berasal dari kedua sel tersebut.
➢ tidak memerlukan lahan yang luas untuk budidaya
Contoh :
Contoh :
1. Chlorella 3. Saccharomyces cerevisiae 1. Antibodi monoklonal yang digunakan untuk membunuh bibit penyakit
2. Candida utilis 4. Spirulina maxima 2. Somatotropin hormone untuk pertumbuhan
1. Memahami jenis mikroorganisme yang berperan didalam proses pembentukan yoghurt dan keju,
dimana pada pembentukan yoghurt mikroorganisme yang berperan adalah Lactobacillus bulgaricus,
Streptococcus thermophilus sedangkan pada keju mikroorganisme yang berperan adalah Lactobacillus
bulgaricus, Streptococcus lactis, Propionibacterium . Jadi jangan sampai kebalik ya!.

2. Memahami perbedaan antara fertilisasi in vivo dan fertilisasi in vitro. Fertilisasi in vivo adalah proses
pembuahan yang terjadi didalam tubuh manusia (wanita) sedangkan fertilisasi in vitro adalah proses
pembuahan yang terjadi luar tubuh manusia yaitu di laboratorium. Contoh dari fertilisasi in vitro
adalah bayi tabung .
1. Seorang mahasiswa melakukan percobaan menggunakan kacang kedelai. Kacang
kedelai tersebut direbus setengah matang dan ditaburi ragi menggunakan sebuah
spesies jamur. Jamur tersebut dapat menghasilkan proteolitik yang menyebabkan
kacang kedelai menjadi lunak. Jamur yang digunakan oleh mahasiswa tersebut
adalah….
A. Penicillium camemberti
B. Rhizopus oligosporus
C. Streptococcus thermophilus
D. Propionibacterium shermanii
2. Sebuah perusahaan industri ingin membuat penyedap rasa makanan. Bahan yang
diperlukan dalam membuat penyedap rasa makanan yaitu asam glutamat dengan
bantuan mikroorganisme. Mikroorganisme yang dapat digunakan yaitu….
A. Bacillus subtilis
B. Acetobacter aceti
C. Aspergillus niger
D. Brevibacterium flavum
3. Seseorang melakukan pengamatan mengenai perbedaan antara bioteknologi
modern dengan bioteknologi konvensional. Pada bioteknologi konvensional….
A. menggunakan rekayasa genetika dan rekayasa biokimia
B. menggunakan peralatan modern dengan berbagai teknologi
C. menggunakan secara langsung hasil yang diproduksi mikroorganisme
D. berkembang sejak ditemukan DNA
4. Seorang mahasiswi melakukan sebuah penelitian untuk membuat suatu produk di
bidang kedokteran. Produk tersebut dapat menghambat bahkan mematikan
mikroorganisme patogen. Mikroorganisme yang digunakan pada penelitian ini memiliki
ciri-ciri yaitu hifa bersepta dan membentuk badan spora. Berdasarkan informasi tersebut,
jenis produk dan mikroorganisme yang digunakan adalah….
A. asam sitrat, Corynebacterium notatum
B. antibiotik, Penicillium notatum
C. vaksin, Penicillium crysogenum
D. interferon, Leuconostoc cremoris
5. Seorang mahasiswa melakukan penelitian menggunakan suatu jenis rekayasa genetika.
Ia ingin menyatukan dua sel yang berasal dari organisme yang sama. Dalam penelitian
ini, ia menggunakan sel wadah dan sel sumber gen. Tidak hanya itu, ia juga
menggunakan metode elektrofusi untuk mempercepat terjadinya fusi sel. Jenis rekayasa
genetika yang diterapkan mahasiswa tersebut adalah….
A. teknologi hibridoma
B. rekombinasi DNA
C. transplantasi inti
D. fusi DNA

Anda mungkin juga menyukai