Anda di halaman 1dari 2

Identifikasi Ternak Potong Dan Ternak Kerja Di Indonesia

n Tipe ternak
kriteria
o daging Kemampuan kerja
1 Penyebab menjadi factor - Sebagai kebutuhan - sebagai peningkat dan
strategis protein utama penahan mutu genetic
manusia yang yang baik pada ternak
mudah di dapat dan - banyaknya pagelaran
dikembangkan kontes hewan yang
- Di Indonesia masih diadakan pemerintah
menjadi komoditas maupun swasta
yang laju produksi
masih rendah
- Meningkatnya
permintaan daging
dalam negeri
dikarenakan
peningkatan
penduduk dan
pendapatan.
2 Segmentasi pasar atau - Daging beku Ternak kelas kontes
pengguna ditujukan pada banyak diperuntukkan
kebutuhan industry masyarakat kalangan
- Daging segar atas dimana menjadikan
ditujukan pada ternak sebagai hobi dan
kebutuhan koleksi pribadi.
masyarakat umum
3 Stabilitas dan rentan harga - Harga daging sapi Harga ternak kontes
relative stabil pada sangat bervariasi, dan
tingkat harga yang tidak ada standar harga
tinggi kisaran karena setiap peternak
90.000 sampai memberikan harga
120.000 sesuai keinginannya.
- Naik turunnya
harga dging ayam
sangat fluktuatif,
pada saat hari-hari
besar permintaan
naik sehingga
harga
mengikutinya
sedangkan saat
hari-hari biasa
permintaan turun.
Rentan harga
daging ayam
berkisar 16.000
sampai 37.000
4 Karakteristik kemanfaatan - daging sebagai - Mempertahankan
pemenuh garis keturunan
kebutuhan protein yang baik
yang mudah ataupun pure
didapat dan untuk line.
semua kalangan - Penunjang
- sebagai obyek kegiatan
keberlangsungan ekonomi kelas
kegiatan menengah ke
ekonomi/penggerak atas
roda ekonomi.
5 Prospek jangka panjang Dikarenakan permintaan Ternak kontes memiliki
daging segar yang semakin prospek jangka Panjang
meningkat dari tahun ke yang baik karena
tahun sedangkan hal semakin dibutuhkannya
tersebut tidak tercukupi geneti-genetik ternak
dengan stock daging dalam yang unggul dan
negeri maka daging semakin banyaknya
menjadi komoditas yang kontes-kontes yang di
menjanjikan dan adakan di dalam negeri.
dipastikan sangat
menguntungkan untuk
usaha sampingan maupun
utama
6 Pola pemeliharaan atau - Pola pemeliharaan Pola perawatan ternak
perawatan intensif yaitu kontes secara intensif
pemeliharaan yang lebih baik, karena
sepenuhnya di keadaan ternak dapat
kendang, seperti dipantau secara individu
memandikan, yang dapat memperjelas
memberi pakan, detail kondisi ternak.
dll. Pola ini banyak
diterapkan pada
peternakan dalam
negeri karena lebih
mudah dan
terpantau dalam
pelaksanaannya.
(Sugeng, 2000)
- Pola pemeliharaan
semi intensif yaitu
ternak dikandang
dan digembalakan
(Sugeng, 1996)
- Pola pemeliharaan
ekstensif yaitu
ternak
dilepas/diumbar
pada padang
penggembalaan
(Hernowo, 2006)

Anda mungkin juga menyukai