Anda di halaman 1dari 6

Pandangan Antropologi,

Sosiologi, dan Psikologi dalam


kebidanan
Dosen Pengampu: Noor Cholifah,S.SiT.,M.Kes

KELOMPOK 3

1. MEILITA DWI IRFANTI (42022170051)


2. WIDIYAWATI RAHAYU (42022170078)
3. INDAH JULIA PRATIWI (42022170079)
4. VIA LINDA SARI (42022170080)
5. ADELLIA SALMA KHAN (42022170082)
6. MELA HAMIDAH S. (42022170083)
Antropologi

 Antropologi kesehatan adalah mempelajari gejala-


gejala biobudaya yaitu aspek bilogis dan budaya,
ilmu antropologi kesehatan adalah ilmu yang
mempelajari tingkah laku manusia, interaksi
kesehatan dan penyakit dari berbagai segi terutama
terkait dengan budaya.
Sosiologi

• Ilmu sosiologi adalah ilmu yang mempelajari


tentang manusia dan kemasyarakatan.

Psikologi

 Psikologi merupakan suatu ilmu penegtahuan yang


mempelajari prilaku manusia baik yang disadari
maupun yang tidak di sadari.
Pandangan Antropologi,sosiologi, Dan
Psikologi Dalam Praktik Kebidanan

 Hubungan antara antropologi dengan ilmu


kesehatan atau kebidanan adalah mendefinisikan
secara komprehensif dan interpretasi berbagai
macam masalah tentang hubungan timbal balik
biobudaya, antar tingkah laku manusia dimasalalu
dan masakini dengan derajat kesehatan dan penyakit
tanpa mengutamakan perhatian pada penggunaan
praktis dari pengetahuan tersebut.
 Hubungan antara ilmu sosiologi dalam profesi
kebidanan adalah bahwa manusia itu merupakan
makhluk sosial yang senantiasa selalu melakukan
interaksi dengan manusia, dan lingkungannya dan
tidak bias berdiri sendiri.
 Ilmu psikologi dalam kebidanan juga dapat
membantu untuk menjelaskan bagaimana
perkembangan anak kepada sang ibu

Anda mungkin juga menyukai