Anda di halaman 1dari 2

A.

SURVEI MAWAS DIRI (SMD)


Tanggal pelaksanaan :
Tabel III-1 Masalah Kesehatan dan Faktor Resiko Tahun 2021
Jenis Masalah Faktor Resiko Penyebab Masalah kesehatan
Kesehatan
Hipertensi - Riwayat keluarga
- Merokok
- Kurang makan buah dan sayur,
- Konsumsi garam berlebih
- Berat badan berlebih/kegemukan      
- Kurang aktivitas fisik
- Dislipidemia
- Stres 
Diabetes Melitus - Kegemukan
- Kurang aktivitas fisik
- Riwayat penyakit jantung dan tinggi kolesterol
- Hipertensi/ Tekanan darah Tinggi 
- Diet tidak seimbang (tinggi gula, garam, lemak dan
rendah serat)
DBD - ada jentik di tempat penampungan air
- ada anggota keluarga dengan sakit panas tapi tidak
memeriksakan diri
TBC - Pasien batuk lebih dari 2 minggu tapi tidak periksa ke
faskes
- tidak ada sinar matahari yang langsung masuk ke
dalam rumah/kamar
- rumah tidak ada jendela dan lubang angin (ventilasi)
- rumah merupakan padat penghuni

B. MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD)


Tanggal pelaksanaan :
Tabel 0-2 Prioritas Masalah Kesehatan dan Alternatif Pemecahan Masalah
Tahun 2021
Prioritas Alternatif Pemecahan Kesepakatan / RTL
Masalah Masalah
Kesehatan
Hipertensi dan Penyuluhan tentang hipertensi
DM dan DM ditingkat RT
Mengadakan Posbindu keliling
Refreshing kader kesehatan
Karangasem
Pembelian stik kolesterol dan
asam urat
Transport kader kesehatan
Cetak MMT tentang sosialisasi
hipertensi dan DM
Pendataan pasien hipertensi dan
DM yang rutin berobat
Stunting, kespro Penyuluhan tentang pencegahan
remaja, HIV dan stunting
KB Mengaktifkan KP Ibu
Mengaktifkan peran kader
pendamping ibu hamil ditiap RW
Pengecekan kualitas air minum
Pendekatan kader pada keluarga
dengan ibu hamil, bayi/ balita
Penyuluhan kespro pada remaja
Sosialisasi pada orang tua
sebagai pemantau konsusmi
tablet tambah darah
Mengaktifkan posbindu remaja
Memberikan motivasi dan
edukasi pentingnya program KB
Sosialisasi mengenai kelas calon
pengantin
Merokok dan TBC Peningkatan sumber daya kader
KBAR
Sosialisasi tentang KBAR
Cetak MMT/ media promosi
Sosialisasi tentang TBC
Screening TBC pada kegiatan
Posbindu

Anda mungkin juga menyukai