Anda di halaman 1dari 5

KISI – KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER

FORUM KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH


KARESIDENAN SEMARANG
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Jenis Madrasah : Madrasah Tsanawiyah (MTs) Alokasi Waktu : 90 Menit


Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Jumlah soal : 45 buah
Kurikulum Acuan : SKL Kurikilum 2013 Bentuk soal : 40 Pilihan ganda, 5 Essay

KRITERIA SOAL
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL LEV. BENTUK NO
KOG SOAL SOAL
3.3 Menganalisis Disajikan tabel perdagangan internasional, peserta didik
ketergantungan antarruang Perdagangan internasional dapat membedakan perdaganagan dalam negeri dan C2 PG 1
dilihat dari konsep ekonomi perdagangan internasional
(produksi, distribusi, Disajikan tabel peserta didik dapat mengidentifikasi faktor
K2 PG 2
konsumsi, harga, pasar) dan penghambat terjadinya perdagangan internasional
pengaruhnya terhadap Disajikan narasi, peserta didik dapat menyimpulkan alasan
migrasi penduduk, perbedaan sumber daya alam dapat mendorong terjadinya K6 PG 3
transportasi, lembaga sosial perdagangan internasional
dan ekonomi, pekerjaan, Disajikan narasi tentang devisa , peserta didik dapat
pendidikan, dan K1 PG 4
mengidentifikasi sumber-sumber devisa.
kesejahteraan masyarakat Disajikan tabel neraca pembayaran suatu negara , peserta
K1 PG 5
didik dapat menyimpulkan neraca pembayaran tersebut
Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menganalisa
keuntungan yang didapat bangsa Indonesia dalam K4 PG 6
perdagangan internasional
Disajikan tabel , peserta didik dapat menentukan sektor
Mengembangkan ekonomi K3 PG 7
ekonomi yang termasuk ekonomi kreatif
kreatif berdasarkan potensi
Disajikan narasi, peserta didik dapat mengidentifikasi
wilayah untuk
macam-macam bidang ekonomi kreatif yang menyumbang
meningkatkan K1 PG 8
bagian terbesar dalam PDB ( Produk Domistik Bruto)
kesejahteraan masyarakat
nasional Indonesia
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menunjukkan
strategi pemerintah dalam mengembangkan ekonomi K1 PG 9
kreatif di bidang pariwisata
KRITERIA SOAL
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL LEV. BENTUK NO
KOG SOAL SOAL
Disajikan narasi tentang penerbitan dan percetakan, peserta
didik dapat memberikan contoh gagasan untuk
K3 PG 10
mengembangkan ekonomi kreatif di bidang penerbitan dan
percetakan
Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat mengidentifikasi
K2 PG 11
ciri-ciri orang kreatif
Mengembangkan pusat- Disajikan pernyataan tentang PT Freeport, peserta didik
pusat keunggulan ekonomi dapat mengidentifikasi kontribusinya terhadap
K2 PG 12
untuk kesejahteraan perekonomian Indonesia
masyarakat
Disajikan gambar kerajinan ( craft), peserta didik dapat K4 PG 13
menganalisa kerajinan Indonesia menjadi pusat
keunggulan bangsa Indonesia
Disajikan ilustrasi tentang migrasi penduduk, peserta didik K4 PG 14
dapat menyimpulkan keunggulan ekonomi dapat
mempengaruhi migrasi penduduk
Manfaat Persaingan Disajikan teori tentang keunggulan komparatif peserta
sebagai peluang Meraih didik dapat memberikan contoh keunggulan komparatif
K2 PG 15
keunggulan ekonomi hasil perdagangan indonesia
Bangsa
Disajikan narasi, peserta didik dapat mendeskripsikan K3 PG 16
Pasar bebas pengaruh masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) terhadap
perkembangan perekonomian Indonesia
Disajikan tabel, peserta didik dapat menentukan tanggota
Asean Free Trade Area (AFTA) K5 PG 17

Disajikan narasi tentang APEC , peserta didik dapat


mendiskripsikan sejarah terbentuknya Asia Pacific Economic K6 PG 18
Corporation (APEC)
Disajikan narasi , peserta didik dapat mendeskripsikan
pengaruh Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE) terhadap K3 PG 19
perekonomian Indonesia
Disajikan narasi, peserta didik dapat mendeskripsikan
alasan berdirinya Word Trade Organization (WTO) K3 PG 20
KRITERIA SOAL
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL LEV. BENTUK NO
KOG SOAL SOAL
3.4 Menganalisis kronologi, Disajikan gambar tokoh BPUPKI peserta didik dapat K6 PG 21
Indonesia pada masa
perubahan dan mengidentifikasi perannya dalam proses penyusunan dasar
kemerdekaan
kesinambungan ruang negara
(geografis, politik, Disajikan gambar sidang PPKI peserta didik dapat PG 22
ekonomi, pendidikan, menyebutkan keputusan penting yang dihasilkan PPKI K1
sosial, budaya) dari awal pada sidang I pada tanggal 18 Agustus 1945
kemerdekaan sampai awal Disajikan gambar proklamasi, peserta didik dapat
reformasi K3 PG 23
mendeskripsikan arti penting proklamasi bagi Indonesia
Disajikan narasi, peserta didik dapat mendeskripsikan arti
K1 PG 24
penting serangan umum 1 Maret 1949 di mata dunia
Peserta didik dapat mengidentifikasi langkah yang diambil K2 PG 25
pemerintah untuk mengatasi kondisi perekonomian yang
buruk pasca pengakuan kedaulatan
Disajikan narasi , peserta didik dapat mendeskripsikan
kondisi sosial masyarakat Indonesia pada masa
K2 PG 26
kemerdekaan

Disajikan narasi peserta didik dapat menganalisis penyebab K2 PG 27


Indonesia pada masa
seringnya terjadi pergantian kabinet pada masa demokrasi
demokrasi parlementer
parlementer
Disajikan tabel, peserta didik dapat menentukan kebijakan-
K6 PG 28
kebijan ekonomi pada masa demokrasi parlementer
Disajikan narasi , peserta didik dapat mendeskripsikan PG 29
keberhasilan kabinet Burhanudin harahap pada masa K4
demokrasi parlementer
Indonesia pada masa Disajikan tabel , peserta didik menentukan dampak positif
K1 PG 30
demokrasi terpimpin dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959
Disajikan pernyataan peserta didik dapat mengidentifikasi
K2 PG 31
isi Trikora untuk membebaskan Irian Barat
Peserta didik dapat mengidentifikasi tujuan kebijakan K2 PG 32
devaluasi yang dilakukan Indonesia pada masa demokrasi
terpimpin
Peserta didik mendeskripsikan langkah yang dilakukan K2 PG 33
Indonesia pada masa orde
Letjen Suharto setelah dikeluarkannya Surat Perintah
baru
Sebelas Maret
KRITERIA SOAL
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL LEV. BENTUK NO
KOG SOAL SOAL
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat mengidentifikasi K2 PG 34
langkah-langkah yang diambil pemerintah untuk penataan
stabilitas ekonomi pada masa Orde Baru
Disajikan pernyataan tentang pembangunan nasional K2 PG 35
peserta didik dapat menjelaskan tentang Tri Logi
Pembangunan pada masa Orde baru
Indonesia pada masa Disajikan ilustrasi peserta didik dapat mendeskripsikan
K3 PG 36
reformasi latar belakang lahirnya reformasi di Indonesia
Disajikan data peserta didik dapat mengidentifikasi
langkah-langkah yang diambil untuk memberdayakan
K1 PG 37
DPR,MPR dan DPRD sesuai fungsinya pada masa
reformasi
Disajikan ilustrasi tentang pemilu , peserta didik dapat K3 PG 38
mengidentifikasi perbedaan pemilu pada Orde Baru dengan
masa Reformasi
Disajikan ilustrasi tentang kenaikan harga BBM tahun
2008, peserta didik dapat mengindentifikasi sektor –sektor
K2 PG 39
pembangunan yang menjadi pengalihan subsisdi BBM pada
masa Susilo Bambang Yudoyono
Disajikan data pembangunan infrastruktur jalan tol pada
masa pemerintahan Joko Widodo-Ma’ruf Amin, peserta
K4 PG 40
didik dapat menentukan dampak pembangunan tersebut
dibidang perhubungan.
3.3 Menganalisis Perdagangan internasional Disajikan narasi, peserta didik dapat mengidentifikasi
K2 ESSAY 41
ketergantungan antarruang manfaat perdagangan internasional
dilihat dari konsep ekonomi Disajikan tabel kurs valuta asing, peserta didik dapat
K5 ESSAY 42
(produksi, distribusi, menentukan kurs jual terhadap mata uang asing
konsumsi, harga, pasar) dan Disajikan narasi tentang MEA (Masyarakat Ekonomi
pengaruhnya terhadap ASEAN), peserta didik dapat usaha yang dilakukan MEA
migrasi penduduk, untuk meningkatkan daya saing UKM ( Usaha kecil
transportasi, lembaga sosial menengah ) dalam dunia internasional
Pasar bebas K6 ESSAY 43
dan ekonomi, pekerjaan,
pendidikan, dan
kesejahteraan masyarakat
KRITERIA SOAL
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK INDIKATOR SOAL LEV. BENTUK NO
KOG SOAL SOAL
3.4 Menganalisis kronologi, Indonesia pada masa Disajikan narasi, peserta didik dapat menjelaskan dampak
K1 ESSAY 44
perubahan dan kemerdekaan perundingan Linggarjati
kesinambungan ruang Indonesia pada masa Disajikan ilustrasi peserta didik dapat menganalisa
(geografis, politik, reformasi kebijakan yang dilakukan pemerintah dalam bidang
ekonomi, pendidikan, pendidikan.
K2 ESSAY 45
sosial, budaya) dari awal
kemerdekaan sampai awal
reformasi

Kendal , 2 Pebruari 2023


Penyusun

Dra.Siti Juwersih
NIP. 19660205 199603 2 001

Anda mungkin juga menyukai