Anda di halaman 1dari 7

Pertanyaan :

1. Bagaimana membedakan BV, Trichomoniasis dan candidiasis vaginalis ?


Jawab :

2. Dari pemeriksaan duh tubuh bagaimana kita menegakkan diagnosis


apakah GO atau Non GO ?
Jawab :
3. Jelaskan alur anamnesis pasien dengan lipat paha nyeri dan bengkak
Jawab :

4. Bagaimana pemilihan tatalaksana kondiloma akuminata ?


Jawab :
5. Bagaimana cara pemeriksaan genital pada pasien dengan fluor albus?
Pasien perempuan, diperiksa dengan berbaring pada meja ginekologik dalam posisi
litotomi.

− Pemeriksa duduk dengan nyaman sambil melakukan inspeksi dan palpasi mons
pubis, labia, dan perineum
− Periksa daerah genitalia luar dengan memisahkan kedua labia, perhatikan adakah
kemerahan, pembengkakan, luka/lecet, massa, atau duh tubuh
Pemeriksaan pasien laki-laki dapat dilakukan sambil duduk/ berdiri.
− Perhatikan daerah penis, dari pangkal sampai ujung, serta daerah skrotum
− Perhatikan adakah duh tubuh, pembengkakan, luka/lecet atau lesi lain
− Lakukan inspeksi dan palpasi daerah genitalia, perineum, anus dan sekitarnya.
− Jangan lupa memeriksa daerah inguinal untuk mengetahui pembesaran kelenjar
getah bening setempat (regional)
− Bilamana tersedia fasilitas laboratorium, sekaligus dilakukan pengambilan bahan
pemeriksaan.
− Pada pasien pria dengan gejala duh tubuh genitalia disarankan untuk tidak
berkemih selama 1 jam (3 jam lebih baik), sebelum pemeriksaan.

6. Apa perbedaan lesi ulkus mole dan ulkus durum ?


Jawab :
7. Bagaimana alur diagnosis pasien laki – laki dengan keluhan duh tubuh
uretra atau dysuria ?
8. Bagaimana alur diagnosis pasien dengan keluhan luka atau lecet pada
genital ?
Jawab :
9. Bagaimana alur diagnosis pasien perempuan dengan keluhan duh tubuh
vagina atau gatal pada vulva ?
Jawab :
10. Bagaimana alur diagnosis pasien dengan keluhan ada benjolan di
genital?
Jawab :

Anda mungkin juga menyukai