Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Mutiara Islam Al-Ittiba’ Sangatta


Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pembelajaran : Menentukan keliling bangun datar
Kelas/Semester : IV / Genap
Tahun Pelajaran : 2022 – 2023
Waktu : 12 x 30 menit

Media pembelajaran : Modul, video pembelajaran


Metode dan model pembelajaran : Active learning/Kuis lisan

A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.4 Menjelaskan dan menentukan keliling dan luas pe ˗ Melalui video pembelajaran, siswa dapat memahami
rsegi, persegi panjang, dan segitiga serta hubungan p perbedaan luas dan keliling.
angkat dua dengan akar pangkat dua ˗ Melalui penjelasan guru, siswa dapat menentukan
keliling persegi, persegi panjang, dan segitiga.

B. Kegiatan Pembelajaran
Pendahulua ˗ mengucapkan salam, hamdalah, sholawat, & doa sebelum berkegiatan
n ˗ ice breaking konsentrasi
˗ menanyakan kabar atau perasaan siswa sebelum belajar
˗ memberikan motivasi belajar dan semangat dalam bentuk nasihat
˗ menjelaskan adab dalam majelis ilmu serta "reward" dan "punishment"
˗ mengingatkan ananda untuk fokus dan mendengarkan penjelasan, meminta izin jika ingin
berdiri, dan mengangkat tangan sebelum berbicara.
˗ Menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai

Inti Ayo Mengamati


Siswa diminta untuk mengamati video yang menjelaskan perbedaan keliling dan luas.
Ayo Menyimak
Guru menjelaskan perbedaan keliling dan luas secara lebih rinci. Guru menjelaskan cara
menghitung keliling persegi, persegi panjang, dan segitiga.
Ayo Berlatih
Secara mandiri, siswa diminta untuk menjawab soal yang berkaitan dengan keliling persegi,
persegi panjang, dan segitiga lengkap dengan cara pengerjaannya.
Penutup
- Tanya jawab terkait materi pembelajaran yang sudah diberikan.
- Ditutup dengan membaca hamdalah dan doa kafaratul majelis.

C. Asesmen/Penilaian
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian pengetahuan.

Mengetahui, Sangatta, …..…..…..…..…


Kepala Sekolah Guru Kelas

…..…..…..…..…..….. …..…..…..…..…..…..
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Mutiara Islam Al-Ittiba’ Sangatta


Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pembelajaran : Menentukan luas bangun datar
Kelas/Semester : IV / Genap
Tahun Pelajaran : 2022 – 2023
Waktu : 12 x 30 menit

Media pembelajaran : Modul


Metode dan model pembelajaran : Active learning/Diskusi kelompok

A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.4 Menjelaskan dan menentukan keliling dan luas persegi, Melalui penjelasan guru, siswa dapat menentukan
persegi panjang, dan segitiga serta hubungan pangkat dua luas persegi, persegi panjang, dan segitiga.
dengan akar pangkat dua

B. Kegiatan Pembelajaran
Pendahulua ˗ mengucapkan salam, hamdalah, sholawat, & doa sebelum berkegiatan
n ˗ menanyakan kabar atau perasaan siswa sebelum belajar
˗ memberikan motivasi belajar dan semangat dalam bentuk nasihat
˗ menjelaskan adab dalam majelis ilmu serta "reward" dan "punishment"
˗ mengingatkan ananda untuk fokus dan mendengarkan penjelasan, meminta izin jika ingin
berdiri, dan mengangkat tangan sebelum berbicara.
˗ Menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai

Inti Ayo Menyimak


Guru menjelaskan cara menghitung luas persegi, persegi panjang, dan segitiga. Guru juga
menjelaskan perbedaan satuan keliling dan luas.
Ayo Berlatih
Secara mandiri, siswa diminta untuk menjawab soal yang berkaitan dengan luas persegi, persegi
panjang, dan segitiga lengkap dengan cara pengerjaannya.
Penutup
- Tanya jawab terkait materi pembelajaran yang sudah diberikan.
- Ditutup dengan membaca hamdalah dan doa kafaratul majelis.

C. Asesmen/Penilaian
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian pengetahuan.

Mengetahui, Sangatta, …..…..…..…..…


Kepala Sekolah Guru Kelas

…..…..…..…..…..….. …..…..…..…..…..…..
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Mutiara Islam Al-Ittiba’ Sangatta


Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pembelajaran : Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan keliling dan luas
Kelas/Semester : IV / Genap
Tahun Pelajaran : 2022 – 2023
Waktu : 3 x 30 menit

Media pembelajaran : Modul


Metode dan model pembelajaran : Active learning/Diskusi kelompok

A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.4 Menjelaskan dan menentukan keliling dan luas persegi, Melalui penjelasan guru, siswa dapat menentukan
persegi panjang, dan segitiga serta hubungan pangkat dua d dan menjelaskan hubungan pangkat dua dengan
engan akar pangkat dua akar pangkat dua.

B. Kegiatan Pembelajaran
Pendahulua ˗ mengucapkan salam, hamdalah, sholawat, & doa sebelum berkegiatan
n ˗ menanyakan kabar atau perasaan siswa sebelum belajar
˗ memberikan motivasi belajar dan semangat dalam bentuk nasihat
˗ menjelaskan adab dalam majelis ilmu serta "reward" dan "punishment"
˗ mengingatkan ananda untuk fokus dan mendengarkan penjelasan, meminta izin jika ingin
berdiri, dan mengangkat tangan sebelum berbicara.
˗ Menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai

Inti Ayo Menyimak


Guru menjelaskan hubungan pangkat dua dengan akar pangkat dua. Guru juga menjelaskan cara
menentukan hasil pangkat dua dan hasil akar pangkat dua.
Ayo Berlatih
Siswa diminta untuk menjawab soal yang berkaitan dengan pangkat dua dan akar pangkat dua.

Penutup
- Tanya jawab terkait materi pembelajaran yang sudah diberikan.
- Ditutup dengan membaca hamdalah dan doa kafaratul majelis.

C. Asesmen/Penilaian
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian pengetahuan.

Mengetahui, Sangatta, …..…..…..…..…


Kepala Sekolah Guru Kelas

…..…..…..…..…..….. …..…..…..…..…..…..
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Mutiara Islam Al-Ittiba’ Sangatta


Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pembelajaran : Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan keliling dan luas
Kelas/Semester : IV / Genap
Tahun Pelajaran : 2022 – 2023
Waktu : 9 x 30 menit

Media pembelajaran : Modul, LKPD


Metode dan model pembelajaran : Active learning/Diskusi kelompok

A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
4.4 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan keli Melalui diskusi kelompok, siswa dapat memahami cara
ling dan luas persegi, persegi panjang, dan segitiga sert menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan deng
a hubungan pangkat dua dengan akar pangkat dua. an keliling dan luas persegi, persegi panjang, dan segitig
a.

B. Kegiatan Pembelajaran
Pendahulua ˗ mengucapkan salam, hamdalah, sholawat, & doa sebelum berkegiatan
n ˗ menanyakan kabar atau perasaan siswa sebelum belajar
˗ memberikan motivasi belajar dan semangat dalam bentuk nasihat
˗ menjelaskan adab dalam majelis ilmu serta "reward" dan "punishment"
˗ mengingatkan ananda untuk fokus dan mendengarkan penjelasan, meminta izin jika ingin
berdiri, dan mengangkat tangan sebelum berbicara.
˗ Menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai

Inti Ayo Menyimak


Guru menjelaskan aturan kegiatan diskusi kelompok.
Ayo Berlatih
Siswa dibagi menjadi 6 kelompok. Guru menyediakan 3 macam soal yang dibagi dalam pos yang
berbeda. Satu pos akan diisi oleh 2 kelompok. Dalam rentang waktu tertentu, siswa diminta untuk
menyelesaikan masalah yang diberikan sesuai pos masing-masing. Jika sudah selesai, siswa akan
berganti ke pos lainnya.

Penutup
- Tanya jawab terkait materi pembelajaran yang sudah diberikan.
- Ditutup dengan membaca hamdalah dan doa kafaratul majelis.

C. Asesmen/Penilaian
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian keterampilan, sikap tanggung jawab dan kerja
sama.

Mengetahui, Sangatta, …..…..…..…..…


Kepala Sekolah Guru Kelas

…..…..…..…..…..….. …..…..…..…..…..…..

Anda mungkin juga menyukai