Anda di halaman 1dari 9

LABEL PRODUK

Gabus Keju
NAMA ANGGOTA:
• Ivena valesca
• Kenia reisya winata
• Selshy meylani
• Silviana annasti
• Triya wafika adela
• Beniqno
Defenisi
Telor gabus keju merupakan kue
legendaris dari dapur betawi Jakarta
yang sangat disukai banyak orang
dengan rasa yang sudah di inovasikan
sehingga sering disebut dengan
camilan autentik Indonesia.

Deskripsi
Gabus keju dengan bentuk kembung
panjang dengan rasanya nan gurih
dan asin keju yang lezat saat digigit.
Bahan Alat Alat lainnya
☆ 200 gram sagu cap tani ▪︎Sarung tangan ▪︎Parutan keju
☆ 100 gram keju cheddar, ▪︎Mangkuk ▪︎Plastik zhiplok
diparut ▪︎Sendok ▪︎Toples
☆ 20 gram margarin ▪︎Spatula
☆ 1/4 sdt garam ▪︎Wajan
☆ 2 butir telur ayam ▪︎Kompor
☆ 1 liter minyak goreng ▪︎Saringan
▪︎Wadah
Caranya:

1) Pertama tama parut kan keju craff ke wadah


yang sudah tersedia, lalu pecah kan 5 telur lalu

Cara 2) Campur tepung tapioka, telur, margarin, keju


parut. Aduk sampai rata.

membuat 3) pilin-pilin adonan. Masukkan dalam minyak


dingin di wajan. Nyalakan api. Goreng dengan api
kecil sampai keemasan.

4) Setelah sudah berwarna golden brown angkat


dan dinginkan dalam toples.
Harga Jual
Modal = Rp. 8.000 = 10 buah

Kemasan = Rp. 2.000 = 10 buah


Tenaga kerja = Rp. 50.000 = 1


Total harga produksi = Rp. 150.000


Banyak produk = 10
Biaya produksi = Rp. 15.000
Keuntungan

Harga Jual : Biaya Produksi + (Persentase Keuntungan x Biaya Produksi)


: Rp 15.000 + (10% x Rp 15.000)
: Rp 15.000 + Rp1.500
: Rp 16.500
THANK YOUU :3

Anda mungkin juga menyukai