Anda di halaman 1dari 2

URAIAN TUGAS MANAGER PELAYANAN PASIEN

(MPP)
No. Dokumen No. Revisi Halaman
1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan,


........................... Direktur
RSUD H. Bachtiar Djafar RSUD H.Bachtiar Djafar
Kota Medan Kota Medan

dr. Irliyan Saputra, Sp. OG


Penata Tk.I
NIP. 19811020 201001 1 023

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

Nama Jabatan Manajer Pelayan Pasien

Pengertian Manajer Pelayanan Pasien adalah suatu proses koloboratif untuk


asesmen ,perencanaan,fasilitasi ,koordinasi pelayanan,evaluasi dan advokasi
untuk opsi dan pelayanan bagi pemenuhan kebutuhan komprehensif pasien
dan keluarganya,melalui komunikasi dan sumber daya yang tersedia sehingga
memberi hasil asuhan pasien yang bermutu dengan biaya efektif.
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk memenuhi kebutuhan
akan kebersihan rambut yang terdiri dari :
1. Membersihkan kulit kepala dan rambut
2. Menghilangkan bau pada kepala.
3. Membasmi ketombe dan kutu.
4. Memberi rasa nyaman.
5. Merangsang peredaran darah dibawah kuli kepala.

Kedudukan Berada dibawah Wakil Direktur Pelayanan.

Tugas Pokok Melaksanakan Manajer Pelayanan Pasien meliputi untuk


asesmen ,perencanaan,fasilitasi ,koordinasi pelayanan,evaluasi
dan advokasi untuk opsi dan pelayanan bagi pemenuhan
kebutuhan komprehensif pasien dan keluarganya,melalui
komunikasi dan sumber daya yang tersedia sehingga memberi
hasil asuhan pasien yang bermutu dengan biaya efektif.
URAIAN TUGAS MANAGER PELAYANAN PASIEN
(MPP)
No. Dokumen No. Revisi Halaman
2/2

RSUD H. Bachtiar Djafar


Kota Medan

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

Prosedur
1. Mengidentifikasi pasien untuk intervensi manajemen
pelayanan pasien.
2. Melakukan kolaborasi dengan dokter dan pasien untuk
mengidentifikasi hasil yang diharapkan dan mengembangkan
suatu rencana manajemen pelayanan pasien.
3. Memonitor intervensi yang ada relevansinya bagi rencana
manajemen pelayanan pasien.
4. Memonitor kemajuan pasien ke arah hasil yang diharapkan
5. Menyarankan alternatif intervensi praktis yang efisien biaya
6. Mengamankan sumber-sumber klinis untuk mencapai hasil
yang diharapkan

Unit Terkait 1. Ruang Perawatan Intensif


2. PPI
3. Ruang Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai