Anda di halaman 1dari 9

VISI - MISI - SASARAN

PRODI DIII KEPERAWATAN TEGAL


VISI MISI
Keputusan Direktur
 Politeknik Kesehatan
Kemenkes Semarang
Nomor : HK.02.03/5.1.9/7331/2019
TENTANG
VISI DAN MISI
PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN
TEGAL JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG
2019 - 2025
VISI PRODI DIII KEPERAWATAN TEGAL

“ MENGHASILKAN AHLI MADYA KEPERAWATAN


YANG UNGGUL DALAM BIDANG
MANAJEMEN SIAGA BENCANA,
BERKARAKTER,
BERBASIS KEARIFAN LOKAL,
SERTA MAMPU BERSAING SECARA GLOBAL
DI TAHUN 2025 “
Berbasis kearifan lokal berarti berdasarkan kebijakan lokal
yang ditetapkan oleh Prodi DIII Keperawatan tegal Poltekkes
Kemenkes Semarang dalam memenuhi tuntutan pengguna

lulusan dan unggul dalam persaingan global, sebagai berikut :
Melalui pendekatan yang komprehensif mempersiapkan lulusan
dengan kompetensi utama (hard skills) serta ketrampilan
kepribadian dan perilaku berbudi pekerti luhur (soft skills)
dimana lulusan menjunjung tinggi nilai-nilai budaya asli serta
mampu mengendalikan diri terhadap budaya luar.
Penyusunan kurikulum berdasarkan kajian mendalam tentang
hakekat keilmuan bidang studi dan kebutuhan pengguna
lulusan, masing-masing prodi mempunyai kompetensi utama
sebagai penciri program studi serta kompetensi pendukung dan
lainnya sebagai penciri institusi.
Menyelenggarakan penelitian untuk menghasilkan

karya ilmiah yang dapat digunakan sebagai rujukan
dalam penyelesaian masalah kesehatan dimana
mengutamakan penelitian multidisipliner yang
berorientasi peningkatan kualitas hidup dan
pendayagunaan potensi sumber daya lokal dengan
memanfaatkan ilmu pengetahuan, teknologi, budaya
dan seni termutakhir.
Mewujudkan proses pendidikan dengan
keunggulan dalam manajemen siaga bencana
Mewujudkan penelitian berbasis kearifan lokal serta

masalah kesehatan lainnnya
Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat
berdasarkan hasil penelitian
MISI Mengembangkan kehidupan beragama dan
PRODI DIII norma etika seluruh unsur civitas akademika
KEPERAWATAN
TEGAL Mewujudkan tata kelola program studi yang
bermutu, transparan, dan bertanggung jawab.
Mewujudkan kerjasama lintas sektor baik dalam
negeri maupun luar negeri.
Tujuan Penyelenggaraan Pendidikan Prodi DIII
Keperawatan Tegal
1. Menghasilkan lulusan Ahli Madya Keperawatan dengan

unggulan manajemen siaga bencana
2. Menghasilkan karya penelitian yang berbasis kearifan local serta
masalah kesehatan lainnnya.
3. Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui kegiatan
pengabdian kepada masyarakat berdsarkan hasil penelitian.
4. Menghasilkan lulusan dan civitas akademika yang beretika dan
berakhlak baik
5. Tata kelola program studi yang transparan dan
bertanggungjawab
6. Terjalinnya kerjasama lintas sektor baik dlam negeri maupun
luar negeri untuk kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi
www.poltekkes-smg.ac.id
SASARAN MUTU PRODI D3
KEPERAWATAN TEGAL

 1. Indeks Prestasi Mahasiswa ≥ 3,25 minimal 85%
 2. Lulusan Uji Kompetensi 85%
 3. Lulusan bekerja dalam 6 (enam bulan) pertama minimal 65%
 4. Lulusan memiliki skor TOEFL minimal 450
 5. Lulusan memiliki sertifikat keahlian TOEFL, PPGD, dan Komputer
 6. Indeks Kinerja Dosen Minimal ≥ 3,0 (skala 4)
 7. Program Studi terakreditasi LAM PT Kes dengan Predikat “A”

Terima Kasih

www.poltekkes-smg.ac.id

Anda mungkin juga menyukai