Anda di halaman 1dari 4

Konsep Role Play

No. Poin Pembahasan Role Play Fase 1 Role Play Fase 2 Role Play Fase 3
1 Definisi Fase Role Play Fase penguatan kompetensi melalui metode simulasi praktek (role play) yang dapat dilakukan di ruang simulasi training center maupun di
toko.

Peserta diminta melakukan beberapa aktivitas yang sudah disusun yang menggambarkan situasi di toko sebenarnya (untuk role play yang
dilakukan di ruang simulasi training center) atau langsung dilakukan di toko melalui pengawasan pejabat toko dan trainer.
2 Tujuan Role Play - Sebagai penguatan kompetensi peserta TAS yang telah lulus agar ready to use di toko
- Sebagai indikator garansi dari program TAS sebelum DOJ di toko
3 Lokasi Role Play Training Center Toko Penempatan Training Center
4 Aktivitas Simulasi Role Play 1 Simulasi Role Play 2 Review
5 Durasi 8 jam kerja 1 Shift (Buka toko s.d Tutup Shift) 8 jam kerja
6 PIC Trainer Pejabat Toko Trainer dan Area Coordinator (Opsional)
7 Rundown Peserta mengikuti simulasi role play: Peserta mengikuti full aktivitas personil toko Peserta di review atas aktivitas role play yang
1. Role Play Display selama 1 shift: sudah diikuti selama 2 hari di training center
2. Role Play Update Planogram (Kebersihan 1. Mengikuti Aktivitas Buka Toko dan toko
Rak) 2. Melakukan Kebersihan Toko
3. Role Play Stock Opname 3. Melakukan Penerimaan Barang (jika ada)
4. Role Play Pelayanan Kepada Konsumen 4. Melakukan Display
5. Role Play Transaksi Kasir (include service) 5. Melakukan Update Planogram (Kebersihan
6. Role Play E-Transaction (include service) Rak)
6. Melakukan Stock Opname
7. Melakukan Transaksi Kasir (include service)
8. Melakukan E-Transaction (include service)
9. Melakukan Penawaran Produk (PDM &
PWP)
10. Melakukan Pelayanan Kepada Konsumen
di Area Sales
11. Mengikuti Aktivitas Proses Penutupan
Shift
8 Mekanisme - Role play dilakukan di Ruang Simulasi - Toko role play di tentukan oleh trainer - Proses review dilakukan di Training Center
Training dengan mempertimbangkan jarak toko - Yang menjadi reviewer adalah branch trainer
- Trainer memberikan pengarahan kepada dengan training center dan domisili peserta, 1 dan atau area coordinator
peserta role play sesuai dengan simulasi role toko maksimal untuk 2 peserta role play - Penilaian review dilakukan menggunakan
play yang ada - Surat tugas role play diberikan kepada google form
- Peserta satu persatu melakukan role play peserta pada saat hari pertama role play - Penilaian melalui google form ini juga
sesuai arahan dari trainer - Selain surat tugas, trainer juga mengirimkan dijadikan sebagai presensi/bukti bahwa
- Trainer memberikan penilaian secara email ke toko (peserta & toko role play), peserta mengikuti fase role play
langsung dan memberikan feedback atas role sebagai informasi bahwa akan ada peserta
play yang sudah dilakukan peserta yang melakukan role play di toko tersebut,
- Penilaian peserta menggunakan google form dan permohonan untuk membimbing atau
(Penilaian per indikator dan dokumentasi role menjadi buddy bagi peserta role play tersebut
play) - Peserta akan diberikan surat tugas, rundown
- Penilaian melalui google form ini juga aktivitas, dan tools aktivitas (berupa checklist)
dijadikan sebagai presensi/bukti peserta yang harus diisi oleh peserta
mengikuti fase role play - Trainer memonitoring dengan metode video
call kepada peserta dan melakukan penilaian
melalui google form
- Google form yang diisi oleh peserta dan
penilaian yang dilakukan oleh trainer saat
proses monitoring menggunakan metode
video call, dijadikan sebagai presensi/bukti
peserta mengikuti fase role play
9 Penilaian Google Form
Rundown Aktivitas Role Play in TC

Jam Durasi Aktivitas Peserta Peran Trainer

Display (Full Display)


● Peserta melakukan full display pada rak-rak yang ada pada ruang simulasi ● Setting rak dan produk sehingga belum full display
08.00 - 10.00 60 Menit ● Full display menggunakan aplikasi max dispay atau secara manual tapi tetap ● Memberikan aplikasi max display kepada peserta
dengan edukasi max display ● Menilai pekerjaan peserta terkait full display

Planogram (Update rak sesuai planogram)


● Peserta membersihkan rak & produk ( 1 rak simulasi reguler snack ) ● Menentukan rak yang akan dikerjakan oleh peserta
● Peserta melakukan pengecekan expired produk pada rak tersebut (Cetak Planogram & Label Price
10.00 - 12.00 120 Menit ● Peserta mendisplay produk di rak tersebut menggunakan planogram ● Memberikan peralatan dan perlengkapan untuk
● Peserta mengupdate label price rak tersebut kebersihan rak dan produk (Kanebo / lap, dll)
● Menilai pekerjaan peserta terkait display dan
planogram
Stock Opname
● Peserta menerima PDA atau KKSO ● Membuatkan KKSO rak simulasi yang akan dilakukan
● Peserta menghitung item yang di SO baik di rak area sales dan di gudang (yang SO
sudah di setting oleh trainer) ● Memberikan arahan tentang tata cara SO
10.00 - 12.00 120 Menit ● Peserta memberikan PDA atau KKSO kepada trainer untuk dilakukan proses SO ● Menilai pekerjaan peserta terkait SO
● Peserta Mencari ulang barang yang selisih (+/-) kemudian hasilnya laporkan
kepada trainer untuk di edit
● Peserta Mencari ulang barang yang selisih (+/-) yang ke dua kemudian hasilnya
laporkan kepada trainer ntuk di edit
● Peserta menyaksikan adjust SO yang dilakukan oleh trainer
Pelayanan
● Peserta melakukan role play TSS (Tatap Senyum Sapa) ● Trainer meminta peserta untuk melakukan pelayanan
10.00 - 12.00 60 Menit ● Peserta melakukan role play pelayanan di area sales (menawarkan bantuan ● Trainer memberikan feed back terkait dengan role
kepada konsumen & menawarkan keranjang kepada konsumen) play yang dilakukan oleh peserta
● Peserta melakukan pelayanan di area kasir ● Trainer memberikan penilaian terkait dengan role
play yang dilakukan oleh peserta
Transaksi Kasir (Tunai dan Non Tunai)
● Peserta secara bergantian melakukan transaksi kasir, 1 orang menjadi kasir 1 ● Menyiapkan komputer yang akan digunaka peserta
lainnya menjadi konsumen untuk melakukan role play
● Peserta melakukan transaksi kasir secara tunai dan non tunai (tetap didampingi ● Memperhatikan aktivitas role play peserta
13.00 - 15.00 60 menit oleh kasir yang sedang bertugas) ● Menilai secara bergantian peserta dengan
● Peserta melakukan transaksi kasir lengkap dengan percakapan & pelayanan menyaksikan langsung mereka melakukan transaksi
● Peserta melakukan penawaran produk tebus murah yang sedang berjalan (tebus kasir
5/10/15rb)
● Peserta melakukan penawaran PSM
TRANSAKSI E-SERVICE (E-TRANS)
● Peserta secara bergantian melakukan transaksi e-trans, 1 orang menjadi kasir 1 ● Menyiapkan komputer yang akan digunaka peserta
lainnya menjadi konsumen untuk melakukan role play
15.00 - 17.00 60 Menit ● Peserta melakukan transaksi e-trans dengan mencoba semua layanan (31 jenis ● Memperhatikan aktivitas role play peserta
layanan produk) ● Menilai secara bergantian peserta dengan
menyaksikan langsung mereka melakukan transaksi
kasir
Rundown Aktivitas Role Play in Store

Jam Durasi Aktivitas Peserta Peran Cos / Acos

BUKA TOKO
● Peserta tiba di toko penempatan atau toko yang telah di tentukan dan ● Memberikan Arahan kepada peserta
06.30 - 07.30 30 Menit mengirimkan foto kehadiran pada WhatsApp group
● Peserta memberikan surat tugas kepada pejabat toko
●Peserta mengikuti briefing yang dilakukan oleh personil toko

KEBERSIHAN TOKO
● Peserta melakukan aktivitas menyapu lantai area sales ● Pejabat toko menyiapkan alat kebersihan untuk
● Peserta melakukan aktivitas mengepel lantai area sales peserta
07.00 - 07.30 30 Menit ● Peserta melakukan aktivitas mengelap Kaca ● Pejabat toko mengamati dan memberikan feedback
atas aktivitas role play yang dilakukan oleh peserta
● Pejabat toko memberikan penilaian menggunakan
google form
PERUBAHAN HARGA
● Peserta memajang perubahan harga dan didampingi oleh crew existing ● Memberikan Arahan kepada peserta
● Peserta membuat label harga untuk produk yang tidak memiliki label harga
07.30 - 08.30 menggunakan PDA atau manual dan didampingi oleh crew existing
● Peserta tetap menawarkan keranjang belanja kepada konsumen (jika ada
konsumen)
60 Menit ● Peserta tetap menawarkan bantuan kepada konsumen (jika ada konsumen)
PENERIMAAN BARANG DARI WAREHOUSE (Jika ada)
● Peserta memarkirkan mobil truk (jika ada truk barang yang datang) ● Pejabat toko melihat dan menilai hasil pekerjaan
● Peserta membuka pintu gembok mobil (Jika ada truk barang yang datang) peserta dan apabila tidak ada pengiriman barang maka
● Peserta menghitung jumlah karton dan jumlah kontainer (jika ada truk yang , lakukan simulasi dengan cara peserta mengecek
07.30 - 08.30
datang) barang di dalam kontainer sesuai faktur yang dibawa
● Peserta memasukan barang ke gudang oleh peserta
● Peserta mengecek setiap barang di dalam kontainer dan menyocokkannya pada
60 Menit faktur
DISPLAY DAN PLANOGRAM
● Peserta membersihkan rak & produk ( 1 rak reguler snack ) ● Menentukan rak yang akan dikerjakan oleh peserta
08.30 - 09.30 60 Menit ● Peserta melakukan pengecekan expired produk pada rak tersebut (Cetak Planogram & Label Price --> pilih rak snack
● Peserta mendisplay produk di rak tersebut menggunakan planogram reguler)
● Peserta mengupdate label price rak tersebut
MAX DISPLAY
● Peserta login aplikasi max display menggunakan user pejabat toko di area sales ● Mengarahkan peserta untuk log in aplikasi max
● Peserta ke area gudang memasukkan item-item yang meminta tambahan display display
kontainer
09.30 - 10.30 60 Menit ● Peserta ke area sales untuk mendisplay item-item yang telah diambil dari gudang
di rak sesuai dengan alamat planogram masing-masing produk serta melakukan
konfirmasi display di palikasi max display
● Peserta mendisplay produk di rak tersebut menggunakan planogram
● Peserta mengupdate label price rak tersebut
Stock Opname
● Peserta menerima PDA atau KKSO (khusus toko tidak ada PDA) ● membuatkan KKSO sesuai dengan jadwal SO di toko
● Peserta menghitung item yang di SO baik di rak area sales dan di gudang dan apabila SO sudah dilakukan khususnya toko 24 jam
● Peserta memberikan PDA atau KKSO kepada pejbat toko untuk dilakukan proses maka buatkan KKSO rak non reguler seperti rak 800
yang di dalamnya terdiri dari minimal 20 item
10.30 - 12.00 90 Menit SO
● Peserta Mencari ulang barang yang selisih (+/-) kemudian hasilnya laporkan ● Memberikan arahan tentang tata cara SO
kepejabat toko untuk di edit ● Menilai pekerjaan peserta terkait max display
● Peserta Mencari ulang barang yang selisih (+/-) yang ke dua kemudian hasilnya
laporkan kepejabat toko untuk di edit
● Peserta menyaksikan adjust SO yang dilakukan oleh pejabat toko
PERSIAPAN TRANSAKSI
● Peserta menghituang Uang modal dari pejabat toko sebanyak Rp. 200.000 ● Pejabat toko memberikan uang modal sebanyak Rp.
semua pecahan 200.000 semua pecahan
● Peserta menyipakan barang hadiah dan tas belanja ● Pejabat toko mempersiapkan komputer server untuk
12.30 - 12.40 10 Menit ● Peserta siap untuk melayani konsumen digunakan oleh peserta dalam melakukan transaksi
kasir
● Pejabat toko login aplikasi POS menggukan user
pejabat toko tersebut untuk digunakan oleh peserta
dalam menjalankan transaksi kasir
TRANSAKSI TUNAI dan NON TUNAI

12.40 - 13.50 70 menit


● Peserta melayani konsumen berbelanja secara tunai minimal 10 konsumen ● Pejabat toko mendampingi peserta pada saat
● Peserta melayani konsumen minimal 1 konsumen yang membayar menggunakan melakukan transaksi
kartu debit/credit
● Peserta melayani konsumen minimal 1 konsumen yang membayar menggunakan
12.40 - 13.50 70 menit wallet contoh Gopay
● Peserta melakukan transaksi kasir secara tunai dan non tunai (tetap didampingi
oleh kasir yang sedang bertugas)
● Peserta melakukan transaksi kasir lengkap dengan percakapan & pelayanan
● Peserta melakukan penawaran produk tebus murah yang sedang berjalan (tebus
5/10/15rb)
CLEREK TRANSAKSI
13.50 - 14.00 10 Menit ● Peserta menghitung uang hasil transaksi kemudian menuliskannya ke dalam ● Pejabat toko melakukan clerek POS dan Clerek
Pick up kasir serta mengembalikan uang modal Setoran pada aplikasi SIS dan menyebutkan variance
TRANSAKSI E-SERVICE (E-TRANS)
14.00 - 15.00 60 Menit ● Peserta melayani konsumen berbelanja secara tunai minimal 3 komsumen yang ● Pejabat toko mendampingi peserta pada saat
menggunakan aplikasi e-trans melakukan transaksi
TUTUP SHIFT
15.00 - selesai
● Peserta memahami proses tutup shift ● Memberikan Arahan kepada peserta

Anda mungkin juga menyukai