Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP) KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 Pagerpelah


Kelas / Semester : 4 /1
Tema : Berbagai Pekerjaan (Tema 4)
Sub Tema : Pekerjaan Orang Tuaku (Subtema 3)
Pembelajaran ke : 3
Alokasi waktu : (5x35 menit)/ 1 hari

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan
tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Muatan: IPA
Kompetensi Indikator
3.8 Menjelaskan pentingnya upaya 3.8.1 Mengidentifikasi pentingnya
keseimbangan dan pelestarian sumber daya pemanfaatan barang bekas sebagai
alam di lingkungannya usaha pelestarian sumber daya alam

4.8 Melakukan kegiatan upaya pelestarian 4.8.1 Mengomunikasikan contoh kegiatan


sumber daya alam bersama orang-orang di pemanfaatan sampah sebagai upaya
lingkungannya pelestarian sumber daya alam

Muatan: Bahasa Indonesia


Kompetensi Indikator
3.5 Menguraikan pendapat pribadi tentang isi 3.5.1. Mengidentifikasi pendapat pribadi
buku sastra (cerita, dongeng, dan sebagainya) tentang isi buku sastra.

4.5 Mengomunikasikan pendapat pribadi 4.5 .1. Merancang petunjuk penggunaan


tentang isi buku sastra yang dipilih dan dibaca alat dalam bentuk teks tulis dan visual
sendiri secara lisan dan tulis yang didukung menggunakan kosakata baku dan kalimat
oleh alasan efektif.
C. TUJUAN
1. Setelah berdiskusi, siswa mampu menyebutkan pentingnya pemanfaatan sampah
sebagai upaya pelestarian sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari dengan
detail.
2. Setelah berdiskusi, siswa mampu mengomunikasikan contoh kegiatan pemanfaatan
sampah sebagai upaya menjaga kelestarian alam dalam kehidupan sehari-hari dengan
detail.
3. Setelah membaca pendapat teman terhadap suatu dongeng, siswa mampu menilai
pendapatnya dengan detail.
4. Setelah berdiskusi, siswa mampu menyampaikan pendapatnya mengenai komentar
teman secara lisan maupun tulisan dengan sistematis.

D. MATERI
1. Bentuk pemanfaatan sampah sebagai upaya menjaga kelestarian alam dalam
kehidupan sehari-hari.
2. Dongeng.

Karakter siswa yang diharapkan :

 Religius
 Nasionalis
 Mandiri
 Gotong-royong
 Integritas

E. PENDEKATAN & METODE


Pendekatan : Scientific
model : Discovery Learning
Teknik : Example Non Example
Metode : Blended Learning

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan Kegiatan sebelum Pelaksanaan Tatap Muka 15
1. Sehari sebelum pembelajaran dimulai, guru sudah menit
membagikan agenda yang berisi daftar kegiatan
pembelajaran berikutnya melalui aplikasi WhatsApp grup
orang tua, termasuk pemberitahuan pelaksanaan Video
conference melalui google.meet.
2. Peserta didik diminta untuk melakukan pengamatn dan
menganalisis video pembelajaran lewat youtube, dengan
Petunjuk link dari guru ( critical Thinking, Mandiri,
bertanggung jawab)

Kegiatan Pembelajaran Tatap Muka


1. Sebelum pelaksanaan pembelajaran guru memberikan
informasi kepada siswa untuk segera masuk kelas maya.
2. Guru memberikan salam kepada siswa setelah semua siswa
masuk ke kelas maya. (Religius)
3. Guru mengabsen siswa secara klasikal.
4. Siswa dan guru menyanyikan bersama lagu “Nenek
Moyangku Seorang Pelaut” dengan melihat youtube dengan
link dari guru. (Nasionalis, Collaboration)
5. Siswa menyimak penjelasan guru tentang tujuan
pembelajaran.
6. Siswa menyimak penjelasan guru tentang tujuan
pembelajaran.
7. Guru menginformasikan kepada siswa materi yang akan
dipelajari yaitu tentang berbagai pekerjaan.
(Menginformasikan)
8. Berdasarkan video pembelajaran yang telah ditonton dan
dianalisis ketika di rumah, guru bertanya jawab tentang isi
dari video tersebut. (Collaboration, C4)

Kegiatan 140
Inti 1. Guru memberikan pertanyaan berkaitan dengan video yang menit
Stimulation sudah diunggah di grup Whatshapp

2. Siswa menjawab pertanyaan guru berdasarkan video yang


telah diamati tentang limbah sampah

3. Siswa menuliskan pertanyaan tentang kegiatan


Identifikasi pemanfaatan sampah sebagai upaya pelestarian sumber
masalah daya alam

Pengumpulan 4. Guru bertanya jawab tentang pemanfaatan sampah yang


data ada di video

Pengolahan 5. Siswa menuliskan hasil pengetahuannya tentang limbah


data sampah

6. Guru meminta siswa menyampaikan pengetahuannya


Pembuktian
tentang limbah sampah

7. Siswa yang lain diminta menanggapinya


Menarik
kesimpulan 8. Guru memberikan penguatan kepada siswa tentang limbah
sampah

9. Siswa dibimbing guru menyimpulkan tentang pemanfaatan


barang-barang bekas

10. Siswa melakukan pengamatan video tentang dongeng yang


ditayangkan oleh guru melalui google meet

11. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa tentang


dongeng

12. Siswa mengerjakan secara individu berdasarkan


pertanyaannya

13. Guru memberikan penguatan kepada siswa tentang


dongeng

14. Guru menyimpulkan tentang mengamati video dongeng

Penutup 1. Peserta didik bersama guru menyimpulkan materi 15


menit
pembelajaran.
2. Peserta didik mengerjakan soal
3. Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tindak lanjut berupa pengayaan apabila
peserta didik telah mencapai KKM (contoh pemberian PR),
dan pemberian remidi apabila peserta didik belum mencapai
KKM.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk menumbuhkan
nasionalisme, persatuan, dan toleransi
6. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa

G. PENILAIAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran.
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian sebagai berikut.
1. IPA
Kegiatan IPA dinilai dengan menggunakan daftar periksa.
Kriteria Ada Tidak
Menyebutkan paling sedikit 2 barang bekas yang bisa
dimanfaatkan
Menyebutkan 2 jenis produk yangbisa dihasilkan dari
barangbekas yang disebut
Menyebutkan sumber daya alam yang terbantu
penghematannya
Menyebutkan paling sedikit 3 hal yang bisa dilakukan dari
barang bekas

Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.

2. Bahasa Indonesia
Komentar siswa dinilai dengan daftar periksa.
Kriteria Ada Tidak
Memberikan paling sedikit 2 komentar
Komentar yangdiberikan berdasarkan fakta yang ada
Komentar diberikan dnegan santun

Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.

3. Catatan Anekdot untuk mencatat sikap (disiplin).


Catatan:
 Guru dapat menggunakan kata-kata untuk menyatakan kualitas sikap dan keterampilan.
 Belum terlihat
 Mulai terlihat
 Mulai berkembang
 Sudah terlihat/membudaya
 Setiap hari guru dapat menilai minimal 6 siswa atau disesuaikan dengan jumlah siswa di
kelas.

Contoh alternatif penilaian sikap


Nama : ……………………….
Kelas/Semester : .....................................
Pelaksanaan Pengamatan : .....................................

Mulai
Belum Mulai Keteranga
No Sikap Berkemban Membudaya
Terlihat Terlihat n
g
1. Disiplin
2.

Catatan : Centang (√) pada bagian yang memenuhi kriteria.

- Remedial dan Pengayaan


1. Remedial
Siswa yang belum lancar gerakan bela diri silat dapat mempraktikkannya bersama
dengan teman saat istirahat.

2. Pengayaan
Siswa membuat produk dari barang bekas seperti kardus, majalah bekas dan
memajangnya di kelas.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


- Sumber :
 Buku Pedoman Guru Tema 4 Kelas 4 dan Buku Siswa Tema 4 Kelas 4 (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013).

- Media :
 Video,youtube,google meet, whatshapp.internet, google form

Refleksi Guru

Catatan Guru
1. Masalah :……….
2. Ide Baru :………..
3. Momen Spesial :………….

Banjarnegara, Oktober 2020

Mengetahui
Instruktur PPG, Peserta PPG ,

……………………………… Sutrisno, S.Pd.SD

Anda mungkin juga menyukai