Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN MARGAHAYU V


Kelas / Semester : IV (EMPAT) /1
Tema 4 : Berbagai Pekerjaan
Sub Tema 3 : Pekerjaan Orang Tuaku
Pembelajaran ke 3
Alokasi waktu : 2x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

1. Menerima dan menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Muatan: IPA
Kompetensi Dasar Indikator Indikator
Pengetahuan
3.8. Menjelaskan pentingnyaupaya 3.8.5. Menentukan upaya-upaya yang dapat dilakukan dalam
keseimbangan dan pengelolahan sampah/barang bekas. (C4)
pelestarian sunber daya alam di
lingkungannya. 3.8.6. Menguraikan cara pengolahan sampah yang ada
dilingkungan sekitar (C4)
Keterampilan
4.8.5. Menunjukkan contoh kegiatan pemanfaatan sampah
4.8. Melakukan kegiatan upaya sebagai upaya pelestarian sumber daya alam dalam
pelestarian sumber daya alam kehidupan sehari - hari. (P5)
bersama orang - orang di
lingkungannya. 4.8.6. Membuat produk hasil pengolahan dan pemanfaatan
sampah secara kreatif dan benar. (P5)

Muatan: Bahasa Indonesia


Kompetensi Dasar Indikator
3.5 Membangun pendapat pribadi 3.5.6 Memberikan argumentasi pendapat pribadi tentang isi
sebuah bacaan
tentang isi buku sastra (cerita,
dongeng, dan sebagainya)

4.5 . Mengomunikasikan pendapat 4.5.6. mempresentasikan pendapat pribadi tentang isi bacaan
pribadi tentang isi buku sastra beserta alasanya
yang dipilih dan dibaca sendiri
secara lisan dan tulis yang
didukung oleh alasan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati gambar melalui PPT, siswa dapat menyebutkan upaya yang dapat dilakukan
dalam pengolahan sampah/ barang bekas dengan baik
2. Setelah menyimak PPT, siswa dapat menguraikan cara efektif dalam mengelola barang bekas /
sampah yang ada di lingkungan sekitar dengan baik
3. Setelah menyimak video, siswa dapat membuat produk hasil pengolahan dan pemanfaatan barang
bekas atau sampah yang ada dilingkungan sekitar dengan baik
4. Setelah membaca cerita fiksi, siswa mengembangkan unsur-unsur yang cerita yang terdapat dalam
sebuah dongeng menjadi kesimpulan dengan baik
5. Setelah berdiskusi, siswa mampu mempersentasikan hasil diskusi mengenai unsur-unsur yang terdapat
dalam sebuah cerita fiksi dengan baik

D. MATERI PEMBELAJARAN
IPA : Pelestarian Sumber Daya Alam
Bahasa Indonesia : Unsur Cerita
E. PENDEKATAN & METODE
a. Pendekatan : Scientific
b. Model : Problem Based Learning
c. Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Sintak PBL Deskripsi Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam kepada siswa 5 menit
2. Siswa menjawab salam dari guru
3. Siswa membaca doa sebelum belajar
dipimpin oleh salah satu siswa (religious)
4. Siswa menyebutkan bunyi sila ke 2 pancasila.
(nasionalis)
5. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang
salah satu contoh penerapan sikap sila ke 2
adalah menjaga lingkungan. (Apersepsi)
6. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang
tujuan pembelajaran
Kegiatan Fase 1 : Orientasi 6. Guru menunjukan sebuah gambar tentang 45
inti peserta didik kepada
masalah kerusakan alam akibat ulah manusia Menit

Kemudian guru memberikan pertanyaan :


Menurut kalian apa yang terjadi pada gambar
di atas?
Mengapa hal tersebut bisa terjadi?
7. Guru memberikan kesempatan kepada peserta
didik untuk memberikan tanggapan terhadap
gambar yang ditampilkan oleh guru
8. Guru memberikan penguatan atas pernyataan
yang disampaikan oleh peserta didik
Fase 2 : 6. Guru membagi siswa ke dalam 5 kelompok yang
Mengorganisasikan terdiri dari 6 orang siswa
7. Guru menampilkan slide PPT tentang sumber daya
peserta didik untuk alam
belajar 8. Guru memberikan LKPD yang harus dikerjakan
oleh siswa. LKPD yang diberikan berisi
permasalahan yang harus diselesaikan oleh peserta
didik.
9. Siswa berdiskusi mengenai kegiatan yang
terdapat didalam LKPD.

Fase 3 :
10. Siswa mendiskusikan penyebab penyebab yang
Membimbing
terjadi
penyelidikan
11. Siswa mencari jawaban dari permasalahan
secaraindividu
yang didiskusikan melalui berbagai referensi
atau kelompok
yang disediakan

12. Guru membimbing diskusi siswa


Fase 4 :
13. Siswa mempresentasikan hasil diskusi
Mengembangkan dan
menyajikan hasil kelompok
karya
14. Guru membimbing kegiatan presentasi agar
suasana menjadi aktif dan kondusif

15. Siswa saling memberi pertanyaan / menjawab


pertanyaan

Fase 5 : Menganalisis
16. Guru memberikan penguatan kepada siswa untuk
dan mengevaluasi
selalu menjaga lingkungan
prosespemecahan
17. Peserta didik dengan bimbingan guru
masalah
menyimpulkan hasil belajar dan mencari makna
tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan.
Penutup 10
18. Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang materi
Menit
pembelajaran hari ini yang sudah di tampilkan

19. Siswa dan guru berdiskusi tentang materi pembelajaran yang


belum dipahami

20. Siswa menyimak penjelasan guru mengenai tugas individu dan


batas waktu dalam penyelesaian.

21. Siswa dengan bibingan guru merefleksi pembelajaran

22. Guru dan siswa merencanakan kegiatan tindak lanjut yang akan
dilakukan setelah pembelajaran selesai

23. Guru menutup pembelajaran dengan membaca doa dan salam

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


a. Media : Power Point, Video pembelajaran, GAME edukasi
b. Alat :Laptop, infokus, LKPD
c. Bahan ajar : Buku Tema

H. SUMBER PEMBELAJARAN

1. Buku Guru Tema : Berbagai Pekerjaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013
Rev.2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
2. Buku Siswa Tema : Berbagai Pekerjaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013
Rev.2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013). Halaman 114.
I. PENILAIAN
a. Sikap

NO Sikap Belum Mulai Terlihat Mulai Membudaya Keterangan


Terlihat Berkembang
1 Disiplin
2 Jujur
3 Percaya dini
Catatan : Centang (√) pada bagian yang memenuhi kriteria

b. Pengetahuan

Kompetensi Dasar INDIKATOR Teknik Instrumen


Indikator Penilaian

Pengetahuan
3.8. Menjelaskan pentingnya 3.8.5. Menentukan upaya-upaya yang Tes tertulis 5 pilihan ganda
upaya keseimbangan dan dapat dilakukan dalam
pelestarian sunber pengelolahan sampah/barang
daya alam di lingkungannya.
bekas. (C2)

3.8.6. Menguraikan cara pengolahan


sampah yang ada dilingkungan
sekitar (C4)
Keterampilan

4.8.7. Menunjukkan contoh kegiatan tes Rubrik penilaian


4.8. Melakukan kegiatan pemanfaatan sampah sebagai (unjuk kerja) unjuk kerja
upaya pelestarian sumber upaya pelestarian sumber daya
daya alam bersama orang -
alam dalam kehidupan sehari -
orang di
hari. (P5)
lingkungannya.

4.8.8. Membuat produk hasil


pengolahan dan pemanfaatan
sampah secara kreatif dan benar.
(P5)
Muatan: Bahasa Indonesia
Kompetensi Indikator Indikator Teknik Instrumen
Penilaian
3.5 Membangun pendapat 3.5.5. menentukan watak tokoh Tes tertulis 5 pilihan ganda
pribadi tentang isi buku dalam cerita fiksi (C2)
sastra (cerita, dongeng, dan 3.5.6 menganalisis pesan moral yang
sebagainya) terdapat dalam cerita fiksi (C4)

4.5 . Mengomunikasikan 4.5.6. Menggunakan kalimat yang tes Rubrik penilaian


pendapat pribadi baik dan dalam memberikan (unjuk kerja) unjuk kerja
tentang isi buku sastra komentar terhadap hasil tulisan
yang dipilih dan dibaca teman (P5)
sendiri secara lisan
dan tulis yang
didukung oleh alasan.
Remedial dan Pengayaan

1. Remedial

Siswa yang belum mencapai nilai ketuntasan minimal 70 mengulang


materi kemudianmengerjakan soal kembali.

2. Pengayaan

Siswa membuat produk dari barang bekas seperti kardus, majalah bekas dan
memajangnyadi kelas.

Mengetahui, Bekasi, 20 Desember 2022


Kepala Sekolah SDN Margahayu V Guru Kelas

Cece Durahman, S.Pd Alfian Bangkit Kurniadi S.Pd


NIP. 19700520 200212 1 005 NIP. 19930714 202221 1 016

Anda mungkin juga menyukai