Anda di halaman 1dari 3

PENDAFTARAN PASIEN

No.
: 440/ /07/III/2019
Dokumen
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/2
PUSKESMAS Komala Dewi.D. Amdkeb
PEGAYUT NIP.196905041992031008

1. Pengertian Pendaftaran pasien adalah suatu kegiatan yang dimulai pada saat
diterimanya pasien di puskesmas diteruskan ke data rekam medik ,
kemudian dilanjutkan dengan kartu status yang meliputi
pengeluaran kartu status pasien dari tempat penyimpanan kartu
status pasien untuk dilanjutkan ke ruangan yang dituju.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan lamgkah-langkah untuk proses
pendaftaran agar berjalan dengan cepat, tepat, lancar,akurat dan
sesuai prosedur kerja puskesmas.
3. Kebijakan SK Kepala Puskemasa Pegayut Nomor : 440/
/SK/PKM-PGT/II/2019 tentang Kebijakan Pelayanan
Klinis
4. Referensi Permenkes No 75 Tahun 2014

5. Prosedur
(Persiapan) 1. Alat tulis
2. Nomor Antrian
3. Buku register
4. Rekam Medik
5. Kartu berobat
6. Langkah- 1. Pasien datang.
langkah 2. Petugas mengucap salam, senyum, sapa.
3. Pasien mengambil nomor urut antrian loket BPJS, umum dan
lansia di loket pendaftaran dan menunggu di ruang tunggu
4. Pasien dipanggil dengan menggunakan nomor loket kemudian
ditanyakan apakah sudah pernah berobat ke Puskesmas atau
belum.
5. Jika sudah pernah berobat, ditanya apakah Pasien membawa
Kartu Berobat atau tidak.
6. Jika membawa Kartu Berobat maka petugas meminjam Kartu
berobat milik pasien.
7. Petugas mengambilkan rekam medik pasien sesuai dengan
nomor indeks pada Kartu Berobat.
8. Petugas mencatat tanggal kunjungan dan jam pelayanan pada
rekam medik
9. Jika Pasien belum pernah berobat di Puskesmas, maka petugas
membuatkan Kartu Berobat sesuai dengan identitas Pasien
baru, kemudian petugas mencatat idenitas pasien pada buk
registrasi.
10. Petugas membuatkan Rekam medik pasien baru.

1
11. Petugas mengantarkan Rekam medik pasien ke Unit yang
dituju.

7. Diagram Alir
Pasien Datang

Mengambil NO. Antrian

Loket Pendaftaran

Loket Umum
Loket

BPJS/KIS/ASKES

Unit rawat jalan


1. Unit Umum
2. Unit Gigi
3. Unit Kesehatan Remaja
4. Unit TB
5. Unit IMS
6. Unit MTBS
7. Unit tindakan
8. Unit KIA/KB/Imnisasi
9. Unit Lansia

8. Unit terkait Seluruh Unit yang ada di Puskesmas

9. Dokumen 1. Nomor Antrian


Terkait 2. Kartu Berobat
3. Kartu Identitas
4. Rekam Medik
10. Rekaman
Historis
Perubahan

2
N Yang diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai di
o Berlakukan

Anda mungkin juga menyukai