Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN
Chapter I Pertemuan 1,
2, 3 dan 4

Sekolah
: SMPN 1 Gudo Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester :
IX/1 Materi pokok : Teks tulis dan lisan untuk mengucapkan
harapan
,doa dan ucapan selamat Alokasi Waktu : 8 X 40
menit

A. KOMPETENSI
INTI

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan


menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli( toleransi, gotong
royong), santun,percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya 3. Memahami dan menerapkan
pengetahuan ( faktual, konseptual,dan prosedural) berdasarkan
rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait
fenomena dan
kejadian tampak mata 4. Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (
menggunakan, mengurai,merangkai,
memodifikassi, dan membuat ) dan ranah abstrak ( menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang
sama dalam sudut pandang
teori.

B. Kompetensi Dasar
3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi
interpersonal
lisan dan tulis yang melibatkan tindakan menyatakan harapan, doa,
dan ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi, serta
menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya
4.1
Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan tulis sangat pendek
dan sederhana yang melibatkan tindakan menyatakan harapan, doa, dan
ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi, dan menanggapinya,
dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks

C.Indikator Pencapaian
Kompetensi
KD 3.1:
3.1.1 Menentukan fungsi sosial teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang
melibatkan
tindakan menyatakan harapan, doa, dan ucapan selamat atas suatu
kebahagiaan dan
prestasi, serta menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya 3.1.2 menentukan
struktur teks teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan menyatakan harapan, doa, dan ucapan selamat atas suatu
kebahagiaan dan
prestasi, serta menanggapinya, sesuai dengan konteks
penggunaannya 3.1.3 Menentukan unsur kebahasaan interaksi
interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan menyatakan harapan, doa, dan ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan
prestasi, serta menanggapinya, sesuai dengan
konteks Kd 4.1
4.1.1 Melengkapi percakapan dengan ungkapan harapan , doa, pujian
dan ucapan selamat
Berdasar situasi 4.2.1 Menyusun percakapan sendiri untuk
menyatakan doa, harapan, pujian dan ucapan selamat 4.2.2
Melakukan percakapan di depan kelas
D.Tujuan Pembelajaran
Peserta didik secara aktif menyatakan harapan, doa dan mengucapan selamat secara urut
dan runtut dalam bahasa Inggris dengan benar dan sesuai konteks. Dan
dengan kegiatan ini peserta didik akan meningkatkan kecerdasan sosialnya.
E. Fokus Penguatan Pendidikan
Karakter (PPK)
1. Religius ( beriman kepada Tuhan YME,
menghargai sesama)
2. Peduli ( toleransi dan gotong
royong) F. Materi Pembelajaran
1. Materi
reguler
- Fungsi
Sosial
Menjaga hubungan interpersonal dengan guru dan
teman - Struktur teks
Memulai, menanggapi ( diharapkan / diluar dugaan ) Unsur
kebahasaan Ungkapan antara lain : congratulatios, I hope
so, I wish you luck, dll
Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan - Topik :
prestasi dan kebahagiaan yang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat
di KI 2. Materi Remidial
- Ungkapan – ungkapan harapan, doa, pujian dan
ucapan selamat 3. Materi Pengayaan
- Contoh ungkapan - ungkapan lain untuk merespon dengan benar atas
pernyataan
Harapan, pujian, doa dan
ucapan selamat

G. Metode
Pembelajaran
Metode : scientific
methods
Teknik : observasi, tanya jawab, diskusi,
dan praktik

H. Media / Alat / Bahan


Power point
presentation I.
Sumber Belajar
Wachidah, S., dkk. 2017. Bahasa Inggris: When English Rings a
Bell SMP/MTs. Kelas IX halaman 1 - 15. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan.

J. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1

Kegiatan Pendahuluan ( 10 menit) 1. Guru mengucapkan salam. 2. Guru


mengajak berdoa.(Memperkuat karakter religius) 3. Guru mengecek
kehadiran peserta didik. 4. Guru mengondisikan suasana belajar
yang menyenangkan dengan yell-yell.
Guru menanyakan kondisi peserta didik setelah liburan panjang 6. Guru
menyampaikan materi yang akan dipelajari dan dikembangkan. 7. Guru
menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam
kehidupan
sehari-hari. 8. Guru menyampaikan rangkaian kegiatan yang
akan dilakukan, 9. Guru menyampaikan lingkup dan teknik
penilaian yang akan digunakan.

Kegiatan Inti ( 50
menit)
D
.
.
.
1.
11
1.

unsur kebahasaan teks naratif, lisan dan tulis, sangat pendek dan
sederhana, terkait fairy tales
dipelajari. - Menyebutkan bagian
bagian cerita yang memuat pesan yang disebutkan
- Frasa adverbia: a long time ago, once upon a time, in the end,
happily ever after - Nomina singular dan plural dengan atau
tanpa a, the, this, those, my, their, dsb. - Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan
Topik Cerita yang memberikan keteladanan dan dapat
menumbuhkanperilaku yang
termuat di KI
- Membaca satu cerita lagi dan bertanya jawab dengan teman
tentang isi ceritanya

- Melengkapi ringkasan cerita


dengan kata-kata dan ungkapan yang yang tepat sesuai cerita

- Membacakan ringkasan dengan suara nyaring dalam kelompok


masing masing

- Melakukan refleksi tentang


proses dan hasil belajarnya

Gudo, 15 Juli 2019


NOTE

RAH Mengetahui
Kepala SMPN 1 Gudo,
Guru Mata Pelajaran,
TIT

SMP NEGERI 2
Bill ,
AL

mm
GUDO
HIT
RE

DINAS PENDI

ARDION MADSILAH,S.Pd.
KAD 196410251988111002
EMMY SETYANINGRUM NIP(196811252008012006
2. Instrumen penilaian
• Sikap

No
Aspek yang dinilai
Diskripsi
| 4
score
3
2
1
Saya tertarik dengan pelajaran | Saya memperhatikan guru
Saya memahami penjelasan guru | Saya mengerjakan tugas
Saya aktif dalam kerja kelompok Total
5= sangat baik | 4 = baik
3 = cukup 2 = kurang 1 = tidak baik

• Pengetahuan a. Kisi-Kisi dan Soal


-

BOBOT
NO
SOAL

|
1
00
00
00
KOMPETENSI INDIKATOR DASAR
3.1menerepkan A. fungsi sosial, 1. Diberi percakapan rumpang, peserta
didik struktur teks, dan mampu melengkapi dengan ucapan selamat
unsur kebahasaan 2. Diberi percakapan rumpang, peserta didik teks
interaksi
mampu melengkapi dengan ucapan doa interpersonal lisan 3. Diberi
percakapan rumpang, peserta didik dan tulis yang mampu melengkapi
dengan respon yang benar melibatkan
atas suatu harapan tindakan
4. Diberi percakapan rumpang, peserta didik menyatakan
mampu melengkapi dengan ungkapan pujian harapan, doa dan 5. Diberi
percakapan rumpang, peserta didik ucapan selamat atas mampu melengkapi
dengan ungkapan pujian suatu kebahagian dan prestasi serta В.
menanggapinya Diberi percakapan , peserta didik mampu sesuai konteks
menemukan semua informasi rinci tersurat penggunaannya dengan benar
00
00
00 00 00 00 00
8
Diberi situasi, peserta didik mampu membuat percakapan sederhana

Score Akhir= Jumlah Nilai benar

A. Give your respon!

Dov

1. Siti : Thank God. I got 100 in my English test


Dayu :... 2. Edo : Next month, I will participate in chess
competition. Wish me luck!
Udin :...3. Lina : Siti, I heard you will take part in speech
contest next week. I hope you will get the
best Siti :.. 4. Udin : I have just finished cleaning the room. It is
clean now.
Mr. Eko
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
a
m
T
:1.11.11 .

B. Answer the question based on the


dialogue!

Regan
Kiki
Regan

Kiki
Regan
: Hai Kiki, how are you? : Helo Regan, I'm fine thank you, and you? :
I'm fine too, thank you. I Heard that you have got scholarship from your
school, is it
true? : Yes, you are right. Thanks God, I get what I've dream for a long time. :
That's wonderful,you are such a smart and lucky student.
Congratulations on your
success. : Thank you very much Regan. As the celebrations I will treat you at the
cafeteria this
lunch. : Thanks Kiki, I am really proud of you
anyway. : Thanks Regan, you are my
best friend.
Kiki

Regan
Kiki

6. Why does Regan congratulate Kiki? 7.


What does Regan say? 8. What does Regan
say to praise Kiki for her success? 9. What
does Kiki do to celebrate her success? 10. What
is Kiki's dream for a long time?

C. Make a simple dialogue based on


situation given!
Karin tells Regan that she has joined story telling contest in Surabaya. There are more
than 50 participants and he becomes the first winner. Regan congratulates her and hopes
that she will be always the best for the contest

b. Kunci Jawaban
A. 1. Congratulations, well done ( jawaban lain
yang mungkin )
2. Sure , good luck ( jawaban lain yang
mungkin ) 3. Thanks, I hope so. 4. Good
boy, Thanks
5. Good work. I'm proud of you B. 1. Because Kiki have
got scholarship from his school
2. Congratulation on your success 3. That's
wonderful,you are such a smart and lucky
student. 4. Kiki will treat Regan at the cafeteria this
lunch.
5. getting scholarship C.
Optional
Ketrampilan Unjuk kerja ( role play) a. Indikator Soal
Make s simple dialog based on the situation given
Make a dialogue with a free topic in a group of four or five. Make sure
you use the expressions of: hopes, wishes, congratulating and
praises on your dialogue then
perform it in front of the class. b. Rubrik Penilaian

1
1
2
Description Pronounciation
MENU

| Tidak bisa dipahami Tidak sesuai materi


Tidak bisa dipahami
Kesesuaian materi
Banyak kesalahan Mencakup hanya satu materi Banyak . kesalahan
Beberapa kesalahan Mencakup dua materi

Grammar

Ada beberapa kesalahan grammar Beberapa kesalahan dalam kosa


Sedikit Tidak ada kesalahan kesalahan Mencakup Mencakup
3 materi keseluruhan
materi Sedikit Tidak ada kesalahan kesalahan dalam dalam grammar grammar
Sedikit Tidak ada kesalahan kesalahan dalam kosa dalam kosa
kata Lancar tapi Lancar agak tersendat
Vocabulary
Kosa kata tidak bisa dipahami
Banyak kesalahan dalam kosa kata Tersendat - sendat
kata
kata
Fluency
Diam tanpa bersuara
Lambat merespon

Score Akhir : Jumlah nilai X 4

B. Pembelajaran Remedial
Rencana pemberian bimbingan secara khusus, perorangan, kelompok
maupun klasikal.

C. Pembelajaran Pengayaan
Secara mandiri peserta didik menemukan contoh-contoh lain ungkapan
Pemberian contoh
harapan, doa, pujian dan mengucapkan selamat.
percakapan lain untuk memeperdalam materi.

Gudo, 15 Juli 2019

Mengetahui Kepala SMPN 1 Gudo


UN
Guru Mata Pelajaran,
TAH KABUS
PEMERINT
SMP NEGERI 1
GUOO

MAÐSILAH,S.Pd. MP 196410251988111002
AS PENDIDIK
EMMY SETYANINGRUM NIP 196811252008012006
DIKAN DAN KEBY
LEMBAR KERJA
PERTEMUAN 1

Dialogue 1 Mrs. Ita : Well students, the winner of the story-telling competition in this
class is Anisa!
Congratulations Anisa! Students : Congratulations Anisa. Anisa : Thank you,
Mam. Thank you everybody. Mrs, Ita : Anisa, because you are the winner of the story-telling
competition in this class, you will
represent this class for the story-telling competition of our school next month. Prepare your
best for the competition, will you? I hope you will win the first prize,
too. Good
luck. Anisa : I hope so too, Mam.
Yes, I'll do my best.

Answer the questions based on the dialogue


above.
1. Why do Mrs. Ita and students congratulate Anisa?
2. What do they say to Anisa? 3. What is her
response? 4.
What does Mrs. Ita to express
"hopes”? 5. What does Anisa say to
respond her teacher's hopes?

Dialogue 2 Jason : Congratulations for being the champion of the class,


Bagus! I hope you will be the
winner of the school's competition too. Bagus : Thanks. I hope so.
Yusril : I am happy for you, Bagus. Congratulations. I hope you will win
the first prize in the
school's competition. Bagus
: Thanks a lot. Wish me luck. Jason :
Of course, Good luck. Bagus : Thanks

Questions:
1. Why do Jason and Yusril congratulate
Bagus? 2. What do they say? 3. What is
Yusril's hopes for Bagus? 4. What is
Bagus' response?

Dialogue 3 Underline the expression of hopes, wishes and congratulations from


the dialogue below Farhan :So, how long has it been since the first publishing
of your first novel? Yola
: It's been 3 weeks since then. Farhan : So, how many copies have been
sold this far? Yola : Thank God. Many people seem to like it very much. Since the first
publishing 3 weeks
ago, there have been over 500 copies sold. Farhan : Splendid! I'd like
to congratulate you on your success at your first time publishing
your novels.
Yola
: Thank you very much, Mr. Farhan. It's very kind of you to say so Farhan : Keep the
good work, Yola. I know you could be a great author someday.

Dialogue 4 Underline the expression of hopes, wishes and congratulations from the
dialogue below Regan : Hai Kiki, how are you? Kiki : Helo Regan, I'm fine thank you, and
you? Regan :
I'm fine too, thank you. I Heard that you have got
scholarship from your school, is it
: Yes, you are right. Thanks God, I get
true? Kiki

what I've dreamt for a long time.


Regan

Kiki
: That's fabulous; you are such a smart and lucky student. Congratulations on your
success. : Thank you very much Regan. As the celebrations I will treat
you at the cafeteria this
lunch. : Thanks Kiki, I am really proud of you anyway. : Thanks Regan,
you are my best friend.
Regan Kiki

TASK 1 Based on the dialogues given above, rewrite the expressions


used in the table below.

NO
EXPRESSIONS AND MEANING
WISHES CONGRATULATING
HOPES

Dialogue 1

Dialogue 2

Dialogue 3

Dialogue 4

Anda mungkin juga menyukai