Anda di halaman 1dari 14

Administrasi dan Menajemen Sekolah

LAPORAN HASIL KUNJUNGAN KE SMP KESEHATAN MANDONGA

Oleh
kelompok
1. A1I120080 WIRNA INDRIANI
2. A1I120086 CALAN WIJAYA
3. A1I120088 FATIMAH KUSUMAH WARDHANI
4. A1I120089 FAUN ARKA
5. A1I120090 FIRMAN RASYID LAGARUSU
6. A1I120096 LA ODE NURUL FAHMID
7. A1I120097 LA ODE NURUL RAHMID
8. A1I120103 NUR ALAMSYAH

JURUSUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS HALU OLEO

KENDARI

20021

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun kami panjatkan kepada hadirat Allah Subhanahu wata΄ala,
karena berkat rahmat-Nya kami bisa menyelesaikan Laporan kunjungan kami di Sekolah
SMP Kesehatan Mandonga. Makalah ini diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah
Administrasi dan Menajememn Sekolah.
Dari susksesnya pembuatan makalah ini kami mengucapkan terima kasih kepada
semua pihak yang telah membantu kami sehingga kami dapat diselesaikan tepat pada
waktunya. Makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu kritik dan saran yang
bersifat membangun sangat kami harapkan demi sempurnanya makalah ini.
Semoga makalah ini memberikan informasi bagi masyarakat dan bermanfaat untuk
pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua

Kendari, 22 Desember 2021

Penulis

ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR................................................................................................................i
BAB I.........................................................................................................................................1
PENDAHULUAN......................................................................................................................1
A. Latar Belakang...................................................................................................................1
BAB II........................................................................................................................................2
PEMBAHASAN........................................................................................................................2
A. Pelaksanaan Observasi/Kunjungan....................................................................................2
B. Hasil Observasi dan Wawancara.......................................................................................2
C. PENGAMATAN SEKOLAH............................................................................................4
BAB III.......................................................................................................................................6
PENUTUP..................................................................................................................................6
A. KESIMPULAN.................................................................................................................6
B. SARAN..............................................................................................................................6
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................7

iii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Administrasi merupakan suatu fungsi yang memegang peranan yang sangat penting
terhadap tercapainya kelancaran usaha kegiatan, maupun aktivitas yang dilakukan oleh
perusahaan/organisasi. Sehingga dengan demikian dapat dikatakan administrasi juga
merupakan urat nadi perusahaan dan administrasi juga dapat memperlihatkan fakta dan
keterangan yang diperlukan untuk perencanaan secara rinci dan keterangan/data yang
meliputi catatan yang akurat, formulir serta laporan yang meliputi tugas administrasi.
Pemahaman yang tepat tentang peranan administrasi dalam kehidupan modern sangat
tergantung pada definisi yang digunakan sebagai titik tolak berpikir. Administrasi
didefinisikan sebagai ”keseluruhan proses kerja sama” antara dua orang atau lebih yang
didasarkan atas rasionalitas tertentu dalam rangka pencapaian tujuan yang telah ditentukan
sebelumnya dengan memanfaatkan sarana dan prasarana tertentu secara berdaya guna dan
berhasil.
Majemen sekolah merupakan prosedur tindakan untuk menertibkan sekolah agar
proses pembelajaran berjalan lancar. Manajemen sekolah pada hakikatnya mempunyai
pengertian yang sama dengan manajemen pendidikan. Ruang lingkup dan bidang kajian
manajemen sekolah juga merupakan ruang lingkup dan bidang kajian manajemen pendidikan.
Manajemen sekolah terbatas pada satu sekolah saja, sedangkan manajemen pendidikan
menjangkau sistem yang luas dan besar secara regional,nasional bahkan internasional.
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 pasal 13 ayat (1) menyatakan bahwa
pendidikan nonformal dan informal memiliki kedudukan yang setara dengan pendidikan
formal. Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) merupakan tempat pembelajaran dan pusat
informasi kegiatan pendidikan Nonformal..
Sekolah merupakan suatu organisasi pendidikan yang juga memerlukan
administrasidan manajemen yang baik, yaitu yang tidak menyimpang jauh dari konsep demi
mencapai tujuan pendidikan yang efektif dan efisien. Laporan penelitian ini membahas
beberapa bentuk administrasi dan menajemen yang telah dilaksanakan di SMP Kesehatan
Mandonga,

1
BAB II

PEMBAHASAN

A. Pelaksanaan Observasi/Kunjungan

1. Waktu Pelaksanaan
Observasi atau kunjungan untuk wawancara dengan narasumber (kepala sekolah)
dilakukan pada hari Selasa, 21 Desember 2021.
2. Tempat Kunjungan
Observasi atau kunjungan dilakukan di SMP Kesehatan mandonga walaupun sekolah
ini merupakan sekolah swasta tetapi tidak kalah saing dengan sekolah sekolah negri
lainnya. Dan inilah alasan kami memilih SMP Kesehatan Mandonga.
3. Metode Pengumpulan Data
 Observasi
 Wawancara

B. Hasil Observasi dan Wawancara

1. Profil Sekolah
a. Deskripsi Sekolah
SK pendirian SMP Kesehatan Mandonga yaitu 08 tahun 2011 pada
tanggal SK pendirian sekolah SMP Kesehatan mandonga didirikan pada
tanggal 22 September 2011 dengan nomor NPSN yaitu 69954530. SK tanggal
izin operasional 24 novenber 2016. Sekolah dibawah naungan Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan ini beralamat di Jl. Oikumene, No.41, Mandonga,
Kec. Mandonga, Kota Kendari, Prov. Sulawesi Tenggara, kode pos 93111.
Saat ini, SMP Negeri 4 Kendari memperoleh indeks akreditasi berdasarkan
sertifikat 40/BAP-SM/SULTRA/X/20. Sekolah ini dipimpin oleh Bapak
Hilman Thalib, S.Kes,Ns M.Kes, selaku kepala sekolah. Beliau diangkat
menjadi kepala sekolah sudah berjalan 5 tahun sejak awal di bukanya sekolah
ini pada tahun 2016.
b. Visi Misi Sekolah

2
Adapun Visi dari sekolah ini yaitu: “Mewujudkan sekolah menengah pertama
yang menghasilkan tamatan yang cerdas, terampil, kompetitif serta berdaya
saing dalam era globalisasi”. Sedangkan misi dari sekolah ini yaitu:
1. Melaksanakan proses Pendidikan dan pengajaran untuk menyediakan
dan menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas
2. Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan ekstra kulikuler sebagai
sarana mengembangkan bakat,minat, prestasi dan budi pekerti peserta
didik.
3. Membangun dan mengembangkan jaringan komunikasi dan kerja sama
dengan pihak pihak terkait (stakeholder) baik regional maupun
nasional
4. Mengembangkan dan melaksanakan pembelajaran sesuai dengan
pendekatan kurikulum smp Kesehatan mandonga
5. Menghaskan lulusan yang kopeten di bidang Kesehatan
6. Menghasilkan peserta didik yang memiliki sifat disiplin, berbudi
pekerti luhur, berwawasan lingkungan beriman dan bertakwa kepada
tuhan yang maha esa
2. Administrasi kepala sekolah
Adapun masala administrasi pokok kepala sekolah yaitu administrasi mejerial
dimana dalam adminisrtasi menejerial ini kepala sekolah SMP Kesehatan Mandonga
harus mampu Menyusun RKAS, RKT, RAPBS selain itu kepala sekolah juga harus
mampu memahami tugas tugas pokok guru, administrasi administrasi yang berkaitan
dengan siswa, bertanggung jawab terhadap administrasinya sediri,
3. Administrasi dan menajemen sekolah
1. Jumblah guru dan siswa
Terdapat total 21 guru tetap di SMP Kesehatan Mandonga ini. PNS
yang ada disekolah ini 12 guru dan selebihnya sarjana. Walaupun sekolah ini
bersifat sekolah Kesehatan tetapi banyak juga guru yang yang berlatar
belakang sarjana Pendidikan dan non Pendidikan, namun memiliki ijazah akta
sehingga memiliki hak untuk mengajar.
Adapun jumblah siswa keseluruhan yaitu ±451. Sekolah ini merupakan
salah satu sekolah bersifat swasta dengan jumblah siswa terbnyak dan setiap
tahunnya selalu bertambah.
2. Pelaksanaan menajemen sekolah

3
a. Menajemen siswa
Dalam memenajemen siswa, seluruh guru ambil peran dalam
memenajemen sisiwa tetapi yang lebih berperan adalah guru bimbingan
konseling (BK) apalagi dalam menangani siswa siwa yang bermasalah
maupun yang tidak bermasalah. Sekolah juga sudah membuatkan tata
tertib sisiwa dimana jika siswa melanggar tata tertib tersebut sisiwa yang
bersangkutan akan di kenai sangsi ringan maupun berat.
Tetapi selama masa pandami ini menjemen siswa tidak terlalu berjalan
dengan baik dimana siswa melakukan kegiatan belajar di sekolah dengan
waktu yang pendek, berbeda dengan pelaksanaan sebelum pandemi
belangsung. Dimana guru mengkolaborasikan pepbelajaran tatap muka
secara dating dan tatap muka secara daring.
b. Bentuk Monitoring dan evaluasi
Dalam masalah ini monitoring dan evaluasi ialah salah satu bentuk
atau tujuan untuk mengetahui, apakah program dari suatu sekolah berjalan
dengan baik, dan hambatan serta penyelesaian masalah yang di alami
suatu sekolah.
Bentuk monitoring dan evaluasi yang di laksanakan di SMP Kesehatan
mandonga yaitu dengan menyelenggarakan rapat evaluasi yang di adakan
setiap tiga bulan sekali, tujuan di adakannya rapat ini yaitu untuk
mengevaluasi kinerja guru, apakah ada yang harus di rombak atau di
perbaiki kinerja selama tiga bulan berjalan.
c. Aktivitas Kunjungan Pengawas/Atasan Kepala Sekolah dalam Satu
Semester
Terkait dengan kunjungan dari pengawas/atasan sekolah selalu ada
dimana pengawasnya langsung dari dinas Pendidikan, terkait dengan
kunjungan pengwas ini agar miningkatkan kualitas mengajar, serta
mengembangkan kualitas guru.

C. Pengamatan Sekolah
1. Linkungan sekolah
Saat kami melakukan observasi di SMP Kesehatan mandonga kami sangat
jakjub dengan lingkungan disekitar sekolah, dimana ligkungan yang masih terjaga dan

4
asri, selain itu di dalam halaman sekolah di tanami bunga bunga. Selain itu sarana dan
prasarana sekolah masih terjaga dengan baik.
2. Kebersihan
Masalah kebersihan SMP Kesehatan Mandonga cukup baik dimana kami tidak
melihat sampah sampah yang di biarkan bertupukkan, dan sekolah juga menyediakan
tong samapah.

5
BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN
SMP Kesehatan Mandonga didirikan Pada tanggal 22 September 2011 dan beroprasi
24 novenber 2016. beralamat di Jl. Oikumene, No.41, Mandonga, Kec. Mandonga, Kota
Kendari, Prov. Sulawesi Tenggara, kode pos 93111. Saat ini, SMP Negeri 4 Kendari
memperoleh indeks akreditasi berdasarkan sertifikat 40/BAP-SM/SULTRA/X/20.
Sekolah ini dipimpin oleh Bapak Hilman Thalib, S.Kes,Ns M.Kes, sekolah Ini memiliki
guru yang yang berjumbah 21 orang dengan 12 orang sebagai pegawai negri sipil, dan
memiliki ±451 sisiwa aktif.
Dalam pelaksanaan menajemen sekolah SMP Kesehatan mandongan cukup baik
dimana setiap guru ambil alih dalam mengurus siswa baik yang bermaslah maupun yang
tidak bermaslah. Selain itu jika ada siswa yang melanggar tatatertib yang di buat sekolah
sisiwa yang bersangkuta akan di kenai sangsi baik ringan maupun berat
Dala hubungan kepala sekolah dan guru di SMP Kesehatan Mandonga sangat baik
dimana kepala sekolah sangat terbuka terhadap guru gurunya dan itupun sebaliknya guru
gurunya yang terbuka terhadap kepala sekolah.

B. SARAN

Setelah kami melakukan observasi, ternyata masih ada sarana yang masih kurang
yaitu adanya musolah, saran dari kami ialah semoga pemerintah dapat membangun
musolah agar bisa di pakai siswa tanpa harus keluar kejalan untuk mencari masjid
terdekat.

6
DAFTAR PUSTAKA

SIMBOLON, Maringan Masry. Dasar-dasar Administrasi dan Manajemen. 2004.


HIDAYAT, Asep Saepul. Manajemen sekolah berbasis karakter. Asian Journal of Innovation
and Entrepreneurship, 2012, 1.01: 8-22.
YULIANI, Tri; KRISTIAWAN, Muhammad. Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam
Membina Kompetensi Sosial (Pelayanan Prima) Tenaga Administrasi Sekolah.
JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan), 2017,
1.2: 122-132.

7
LAMPIRAN

8
9
10
11

Anda mungkin juga menyukai