Anda di halaman 1dari 10

KREATIVITAS DAN INOVASI

UMKM
Laporan
Wawancara
Kelompok 5 - AB-45-01
Anggota
Kelompok

Zida Naela Salsabilla (1501210063)


Elisa Adelia Putri Sitanggang (1501210440)
Nasyara Rizqa Nurkhalisa (1501213163)
Bella Natasya (1501210207)
Maritza Stevie Aurelia (1501213329)
Narasumber

ihamiC sutkaK tabahaS


UMKM "Sahabat Kaktus Cimahi" yang bergerak
dibidang agraris yang berfokus pada tanaman hias
BAB I: Pendahuluan
Latar Belakang
Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan pelaku bisnis yang bergerak pada
berbagai bidang usaha, yang menyentuh kepentingan masyarakat. Kemunculan sektor UMKM
membawa pengaruh positif pada perekonomian. Usaha mikro dan usaha kecil merupakan usaha
informal yang mulai dimunculkan dengan melihat peluang yang ada di sekitar. Tentunya usaha
tersebut merupakan usaha produktif yang tentunya menghasilnya pendapatan untuk para
usahawan yang mendirikan usaha tersebut.
Dalam kesempatan ini, penulis telah melakukan wawancara dengan salah satu pendiri
UMKM di bidang agraris yang berfokus pada tanaman hias. UMKM ini bernama Sahabat Kaktus
Cimahi. Penulis memutuskan untuk melakukan wawancara di tempat ini karena Sahabat Kaktus
Cimahi adalah salah satu usaha yang cukup terkenal dan memiliki nama baik di kalangan
masyarakat karena tujuannya yang baik dan hasil kerja yang memuaskan.
BAB I: Pendahuluan
Tujuan Penulisan dan Wawancara
Tujuan penulisan dan wawancara ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk memenui tugas mata kuliah Kreativitas dan Inovasi Semester II, Dosen Pengampu:
Fauzan Aziz, S.M.B., MBA.
2. Untuk menambah wawasan ilmu pengetahuan di bidang kewirausahaan.
3. Sebagai contoh inspiratif dalam memulai suatu usaha baru.

Waktu dan Tempat Wawancara


Wawancara ini dilaksanakan pada:
Hari / Tanggal: Jumat, 25 Maret 2022
Tempat: Outlet Garden Sahabat Kaktus Cimahi
BAB II: Pembahasan
Hasil Wawancara dengan UMKM "Sahabat Kaktus Cimahi"
MKMU rotitepmoK

Kompetitor muncul karena adanya petani besar yang


terjun ke konsumen langsung dengan harga jual agen.
Hal tersebut tentu merugikan agen karena konsumen
bisa saja langsung membeli ke petani tersebut karena
harga yang jauh lebih murah.
BAB II: Pembahasan
MKMU agraH nad kudorP
Terdapat beberapa variasi
produk yang dihasilkan oleh
UMKM ini seperti, tanaman
gurun (kaktus dan sukulen),
bonsai, terrarium, bouquet,
minigarden, souvenir, sistem
grafting (tempel), dan sistem
cluster. Adapun produk
unggulan UMKM ialah berupa
tanaman koleksi premium impor.
BAB II: Pembahasan
MKMU agraH nad kudorP
Harga produk/ tanaman yang ditawarkan pun bervasiasi, mulai dari
5rb s/d puluhan juta rupiah. Hal tersebut tergantung dari kualitas
tanaman, berdasarkan harga jual kompetitor, tingkat kesulitan
pembibitan serta perawatan tanaman yang hendak dijual.
MKMU tapmeT nad isomorP
BAB II: Pembahasan
Dalam meningkatkan target penjualan, UMKM ini melakukan
promosi dengan cara langsung untuk memasarkan produk yang
ditawarkan. Promosi dilakukan melalui media cetak (brosur, kartu
nama, spanduk), serta melalui media digital (sosial media dan
marketplace).
Untuk pemasaran produk UMKM dijalankan oleh reseller, dengan
sistem konsinyasi dan melakukan penjualan langsung ke konsumen.
Lokasi yang dipilih UMKM untuk memasarkan produknya ialah
tempat-tempat strategis yang mudah dijangkau, yang diyakini
lingkungan masyarakatnya memiliki daya tarik terhadap prduk yang
dijual UMKM (tanaman.)
Instagram "Sahabat Kaktus Cimahi"
@sahabatkaktuscimahi

Terima Kasih
WhatsApp "Sahabat Kaktus Cimahi"
087722030353

Menyediakan untuk souvenir


dan tersedia di aplikasi Shopee

Anda mungkin juga menyukai