Anda di halaman 1dari 1

Zat kimia kayu

Dwi Indah Putri


220211010278

Kayu adalah bahan organik yang terdiri


atas unsur C 50%, H 6%, O 44%

sifat kimia selulosa pada kayu :

terhidrolisasi sempurna dalam suasana asam menghasilkan


glukosa
C6H10O5 + nH2O menghasilkan C6H12O6
hidrolisa parsial menghasilkan maltosa (disakarida)
2(C6H10O5)n + nH2O menghasilkan nC12H22O11
hidrolisa berlebih menghasilkan asam oksolat
(C6H10O5)n + 41/2 nH2O menghasilkan 3nH2C2O4 +
2nH2O
hidrolisa lengkap dengan HCl 40% dalam air hanya
menghasilkan Dglukosa
selulosa tidak mempunyai karbon

komponen Poliosa (Hemiselulosa)


Sejumlah poliosa mengandung senyawa
69% tambahan asam uronat.. Kandungan poliosa
dalam kayu keras lebih besar daripada dalam
kayu lunak dan komposisi gulanya berbeda.
komponen Lignin

Sifat-sifat lignin :
1. Larut dalam larutan NaOH
2. Tidak larut dalam air
3. Sangat tahan terhadap reaksi kimia
4. Berat molekul antara 3.000-140.000
5. Termasuk reaktif, karena mengandung gugus
karboksil, metoksil dan karbonil
6. Bila didestilasi oleh alkali akan terbentuk keawetan kayu
benzena keawetan kayu dipengaruhi zat
ekstraktif yang ada di dalam kayu yang
apa itu zat ekstraktif? mempunyai sifat fungisida atau
insektisida, disamping itu zat ekstraktif
35% Zat ekstraktif adalah bahan organik dan
yang ada di dalam kayu menentukan
anorganik yang pada awalnya
terhadap organisme perusak kayu,
merupakan cairan yang terdapat dalam
apakah jamur, serangga atau binatang
rongga sel (protoplasma) pada waktu
laut.
sel-sel masih hidup. Setelah sel-sel tua
mati cairan menempel pada dinding sel
berupa getah, lilin, zat warna, gelatin,
gula, dan mineral

sifat bahan pengawet


zat kimia untuk mengawetkan kayu
bersifat racun pada serangga kayu
zat kimia pengawet kayu meliputi bahan pengawet lebih masuk dalam kay
arsen,krom,tembaga,flour,dan seng. tidak mudah menguap dan luntur
toleran terhadap bahan lain
tidak merusak sifat-sifat kayu
tidak mudah terbakar
tidak berbahaya bqgi manusia

komponen lengkap kayu

Komponen kimia kayu yang diamati meliputi


persentase kandungan holoselulosa, selulosa,
hemiselulosa, lignin, zat ekstraktif (yang larnt
dalam air dingin, air panas, NaOH I% dan alkohol
benzena) dan abu pada berbagai tingkat
ketinggian batang..

Anda mungkin juga menyukai