Anda di halaman 1dari 3

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA TN.

L DENGAN
MASALAH HALUSINASI DI RUANGAN SIBAYAK
RSJ Prof.Dr.MUHAMMAD ILDREM

D
I
S
U
S
U
N
OLEH:
NAMA : Hemmia Florenta Br Tarigan
NPM : 220202029

PROGRAM PENDIDKAN PROFESI NERS


FAKULTAS FARMASI DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA
TAHUN 2022
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa karena berkat dan rahmat-nya
penulis dapat menyelesaikan laporan asuhan keperawatan ini yang berjudul “Asuhan
Keperawatan Jiwa Pada Tn.L Dengan Gangguan Presepsi Sensori Halusinasi
Pendengaran”. Penyusunan makalah asuhan keperawatan jiwa ini tidak terlepas dari
bantuan dan bimbingan semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh
karena itu dalam kesempatan ini, penulis mengucapkan terimakasih kepada bapak dan ibu:

1. Dr. Parlindungan Purba,SH,MM selaku ketua Yayasan Sari Mutiara Medan.


2. Dr. Ivan Elisabeth Purba, M.Kes, selaku Rektor Universitas Sari Mutiara Indonesia.
3. Taruli Rohana Sinaga, SP, MKM, selaku Dekan Fakultas Farmasi Dan Ilmu
Kesehatan Universitas Sari Mutiara Indonesia.
4. Ns. Marthalena Simamora, S.Kep, M.Kep, selaku Ketua Program Studi Keperawatan
Fakultas Farmasi Dan Ilmu Kesehatan Universitas Sari Mutiara Indonesia.
5. Ns. Jek Amidos Pardede, M.Kep, Sp.Kep.J, selaku Ketua Program Pendidikan Profesi
Ners sekaligus Koordinator Stase Keperawatan Jiwa Fakultas Farmasi Dan Ilmu
Kesehatan Universitas Sari Mutiara Indonesia.
6. Jenny Marlindawani Purba, SKp, MNS, PhD selaku Preseptor Akademik Stase
Keperawatan Jiwa yang telah meluangkan waktu untuk membimbing, membantu dan
memberikan banyak arahan serta masukan kepada penulis sehingga asuhan
keperawatan ini dapat terselesaikan dengan baik.
7. Ns.Erwin Silitonga, S.Kep, M.Kep selaku Preseptor Akademik Stase Keperawatan
Jiwa yang telah meluangkan waktu untuk membimbing, membantu dan memberikan
banyak arahan serta masukan kepada penulis sehingga asuhan keperawatan ini dapat
terselesaikan dengan baik.
8. Ns.Lenni Afriani Batu Bara, S.Kep selaku Preseptor Akademik Stase Keperawatan
Jiwa yang telah meluangkan waktu untuk membimbing, membantu dan memberikan
banyak arahan serta masukan kepada penulis sehingga asuhan keperawatan ini dapat
terselesaikan dengan baik.

Penulis menyadari dalam penyusunan asuhan keperawatan maternitas ini tidak lepas
dari kesalahan dan kekurangan. Untuk itu segala kritik dan saran yang bersifat
membangun sangat di harapkan demi kesempurnaan asuhan keperawatan ini. Akhir
kata kami ucapkan terimakasih.

Medan, November 2022

Penulis

Anda mungkin juga menyukai