Anda di halaman 1dari 87

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sekolah : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB
Kelas / Semester : XII / GANJIL
Materi Pokok : DIMENSI TIGA (JARAK)
Alokasi Waktu : 12 JP x 45 Menit (6 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti
KI-1 dan KI-2: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa,
negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif,
serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1. Mendeskripsikan jarak dalam ruang 3.1.1 Menghitung jarak antar titik.
titik, titik ke garis, dan titik ke bidang) 3.1.2 Menghitung jarak titik ke garis.
3.1.3 Menghitung jarak titik ke bidang.
3.1.4 Menghitung jarak dua garis sejajar.
3.1.5 Menghitung jarak garis dan bidang yang
sejajar.
3.1.6 Menghitung jarak dua bidang yang sejajar.
4.1. Menentukan jarak dalam ruang (antar 4.1.1 Menentukan jarak antar titik.
titik, titik ke garis, dan titik ke bidang) 4.1.2 Menentukan jarak titik ke garis.
4.1.3 Menentukan jarak titik ke bidang.
4.1.4 Menentukan jarak dua garis sejajar.
4.1.5 Menentukan jarak garis dan bidang yang
sejajar.
4.1.6 Menentukan jarak dua bidang yang sejajar.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui proses pembelajaran materi Dimensi Tiga dengan menggunakan Problem Based Learning
(PBL), peserta didik diharapkan dalam mengamati permasalahan, mengidentifikasi permasalahan,
berdiskusi, menyelesaikan permasalahan, dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas. Peserta didik
dapat mendeskripsikan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, titik ke bidang) dengan
menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari.
Peserta didik diharapkan aktif dan kreatif serta jujur dan teliti dalam mengintepretasi materi Dimensi Tiga
sesuai dengan ide-ide baru berdasarkan berbagai sumber belajar. Peserta didik juga diharapkan teliti dan

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 1


objektif, mampu bekerja sama, serta terampil dalam menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
menentukan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, titik ke bidang), menyusun simpulan dan
mengomunikasikannya dalam bentuk laporan tertulis.

D. Materi Pembelajaran
Fakta
Bangun Ruang (Kubus, Balok, Prisma, dan Limas)
Konsep
1. Pengertian titik, garis, dan bidang
2. Kedudukan titik
3. Kedudukan dua garis
4. Kedudukan antara garis dan bidang
5. Kedudukan antara bidang dan bidang
Prinsip
Menentukan jarak pada dimensi tiga (bangun ruang)
Prosedur
1. Jarak antar titik
2. Jarak titik ke garis
3. Jarak titik ke bidang
4. Jarak dua garis yang sejajar
5. Jarak garis dan bidang yang sejajar
6. Jarak dua bidang yang sejajar

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintific Learning (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, menalar,
mengkomunikasikan)
Metode : Diskusi, Tanya jawab, presentasi, penugasan
Model : PBL (Problem Based Learning)

F. Media/Alat dan Sumber Belajar


Media/Alat : Power Point dan Lembar Kerja Peserta didik
Alat Pembelajaran : Lembar Penilaian, Laptop, HP
Sumber Belajar : Buku Peserta didik Matematika Wajib Kemendikbud, Buku Guru Matematika
Wajib Kemendikbud, Buku Matematika Wajib Kelas XII Penerbit Erlangga,
LKS Intan Pariwara, LKS Kharisma

G. Kegiatan Pembelajaran
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan ke-1 : Model PBL (Problem Based Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)
Uraian
KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN (15 menit)


1. Guru bersama peserta didik memulai pembelajaran
tepat waktu (disiplin).
2. Guru mengucapkan salam dan peserta didik menjawab
salam dari guru (santun).
3. Guru bersama peserta didik berdoa sebelum
pembelajaran dimulai
4. Guru mengecek kehadiran peserta didik, 15 menit
memperhatikan

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 2


Uraian
KEGIATAN DURASI

kerapian pakaian peserta didik; peserta didik


menyiapkan
buku pelajaran dan alat tulis (disiplin, tanggungjawab).
5. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari yaitu
jarak
antar titik
6. Guru dan jarak titik ke
menyampaikan garis. pembelajaran yang
tujuan
akan dipelajari yaitu mendeskripsikan dan menentukan jarak
antar
titik serta mendeskripsikan dan menentukan jarak antar
titik ke garis.
7. Guru menyampaikan manfaat mempelajari materi
ini, diantaranya pada bidang arsitek.
8. Guru memotivasi peserta didik agar aktif dan
semangat selama kegiatan pembelajaran.
9. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran
yang akan dilakukan peserta didik diantaranya berkelompok,
berdiskusi, mengomunikasikan hasil diskusi, konfirmasi dari
guru dan evaluasi pembelajaran.
10. Guru mengingatkan peserta didik dengan serangkaian
pertanyaan apersepsi tentang teorema Phytagoras dan
kedudukan titik terhadap garis.

KEGIATAN INTI (65 Menit)


Fase 1:
Orientasi Peserta didik Pada Masalah
1. Peserta didik diberikan contoh permasalahan dalam
kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan jarak antar
titik. 10 menit
2. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait permasalahan
yang diberikan guru tadi sesuai dengan pengetahuan awal
(menanya).
Jika tidak ada pertanyaan guru memberikan pertanyaan
Fase 2: pancingan, seperti berapa
Mengorganisasikan panjang
peserta didikkawat yangkelompok
ke dalam dibutuhkan
belajar
3. Peserta didik dipersilahkan untuk membentuk kelompok
dengan beranggotakan 4-5 peserta didik.
4. Peserta didik diarahkan untuk menyelesaikan masalah
berikut 5 menit
secara bekelompok.
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang
rusuk a cm. Tentukan jarak titik A ke tengah-tengah
bidang EFGH!
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk
6 cm. Tentukan jarak titik B ke diagonal AG!
Fase 3: Membimbing penyelidikan individu atau kelompok
5. Peserta didik dipersilahkan untuk berdiskusi (mengasosiasi)
dengan anggota kelompoknya dalam menyelesaikan
20 menit
masalah.
6. Peserta didik berdiskusi menyelesaikan masalah yang
diberikan
Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
7. Salah satu perwakilan peserta didik diminta untuk
mempresentasikan hasil diskusinya (mengomunikasikan) 15 menit
8. Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanggapi hasil
diskusi kelompok yang mempresentasikan

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


3
KEGIATAN DURASI

(mengomunikasikan).

Fase 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses


pemecahan
masalah
9. Peserta didik beserta guru membahas hasil persentasi
dan guru memberikan konfirmasi.
10. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai
materi yang belum jelas.
11. Peserta didik diberikan soal “penugasan” kemudian peserta
didik dipersilahkan berdiskusi (mengasosiasi) dengan teman
di kelompoknya apabila mengalami kesulitan. 15 menit
12. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal dengan jujur
13. Peserta didik diminta mempresentasikan
jawabannya
(mengomunikasikan)
14. Peserta didik yang lainnya di minta memberikan tanggapan
atas jawaban yang sudah dishare temannya.
(mengomunikasikan)
15. Peserta didik dan guru membahas hasil diskusi
kelompok
PENUTUP (10 menit)
1. Guru bersama peserta didik membuat simpulan
melalui serangkaian pertanyaan yang disampaikan guru
tentang jarak antar titik dan titik ke garis dalam dimensi tiga.
2. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi
terkait pelaksanaan pembelajaran dan memberikan
penguatan terkait sikap yang dinilai 10 menit
3. Guru mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi selanjutnya yaitu jarak titik terhadap bidang dalam
dimensi tiga.
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam dan peserta didik menjawabnya.

Pertemuan ke-2 : Model PBL (Problem Based Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)


KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN (15 menit)


1. Guru bersama Peserta didik memulai pembelajaran tepat waktu
(disiplin).
2. Guru mengucapkan salam dan Peserta didik menjawab salam
dari guru (santun).
3. Guru bersama Peserta didik berdoa sebelum pembelajaran
dimulai (religius) 15
4. Guru mengecek kehadiran Peserta didik, memperhatikan menit
kerapian pakaian Peserta didik; Peserta didik menyiapkan buku
pelajaran dan alat tulis (disiplin, tanggungjawab).
5. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari yaitu jarak
antar titik dan jarak titik ke garis.
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dipelajari
yaitu mendeskripsikan dan menentukan jarak titik dan bidang.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


4
KEGIATAN DURASI

7. Guru memotivasi Peserta didik agar aktif dan semangat


selama
kegiatan pembelajaran.
8. Guru memotivasi Peserta didik agar aktif dan semangat
selama kegiatan pembelajaran
9. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan Peserta didik diantaranya berkelompok,
berdiskusi, mengomunikasikan hasil diskusi, konfirmasi dari
10. guru
Gurudanmengingatkan
evaluasi pembelajaran.
Peserta didik dengan
serangkaian
pertanyaan apersepsi tentang teorema Phytagoras
dan
kedudukan titik terhadap bidang
KEGIATAN INTI (65 Menit)
Fase 1:
Orientasi Peserta didik Pada Masalah
1. Peserta didik diberikan contoh permasalahan jarak titik
ke bidang.
10
2. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait permasalahan
menit
yang diberikan guru tadi sesuai dengan pengetahuan awal
(menanya).
Jika tidak ada pertanyaan guru memberikan
pertanyaan pancingan, seperti berapa jarak titik C ke bidang
Fase 2:BDG
Mengorganisasikan Peserta didik ke dalam kelompok
belajar
3. Peserta didik dipersilahkan untuk membentuk kelompok
dengan beranggota 4-5 Peserta didik.
4. Peserta didik diarahkan untuk menyelesaikan masalah berikut
5 menit
secara bekelompok.
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 9
cm. Tentukan jarak titik C ke bidang BDG!
5. Peserta didik dipersilahkan untuk berdiskusi (mengasosiasi)
dengan anggota kelompoknya dalam menyelesaiakan
Fase 3: masalah.
Membimbing penyelidikan individu atau kelompok
6. Peserta didik berdiskusi menyelesaikan masalah yang 20 menit
diberikan dan guru berkeliling untuk membantu kelompok
yang mengalami kesulitan.
Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
7. Salah satu perwakilan Peserta didik diminta untuk
mempresentasikan hasil diskusinya (mengomunikasikan) 15 menit
8. Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanggapi hasil
diskusi kelompok yang mempresentasikan di depan kelas
(mengomunikasikan).
Fase 5:
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
9. Peserta didik beserta guru membahas hasil persentasi dan
guru memberikan konfirmasi.
10. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai 15 menit
materi yang belum jelas.
11. Peserta didik diberikan soal “penugasan” kemudian Peserta
didik dipersilahkan berdiskusi (mengasosiasi) dengan
kelompoknya apabila mengalami kesulitan
12. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal dengan jujur

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


5
STRATEGI PJJ
KEGIATAN DURASI
DARING
13. Peserta didik diminta mempresentasikan jawabannya didepan
kelas. (mengomunikasikan)
14. Peserta didik yang lainnya di minta memberikan tanggapan
atas jawaban yang sudah di share temannya.
(mengomunikasikan)
15. Peserta didik dan guru membahas hasil diskusi kelompok yang
mempresentasikan di depan kelas, dan guru memberikan
konfirmasi terhadap jawaban dan hasil diskusi Peserta didik.
PENUTUP (10 menit)
1. Guru bersama Peserta didik membuat simpulan
melalui
serangkaian pertanyaan yang disampaikan guru tentang
jarak antar titik dan titik ke garis dalam dimensi tiga.
2. Guru bersama Peserta didik melakukan refleksi
terkait pelaksanaan pembelajaran dan memberikan penguatan 10 menit
terkait
sikap yang dinilai.
selanjutnya yaitu jarak titik terhadap bidang dalam
dimensi tiga.
4. Guru memberi tugas dari Buku Peserta didik
Kemendikbud
Latihan 1.1 dan 1.2 dikerjakan di kertas folio dan difoto dan
dikirim di Google Classroom sesuai batas waktu yang
diberikan
5. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam dan Peserta didik menjawabnya.

Pertemuan ke-3 : Model PBL (Problem Based Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)

KEGIATAN DURASI
PENDAHULUAN (15 Menit)
1. Guru dan Peserta didik mengawali pelajaran tepat waktu.
2. Guru membuka pelajaran dengan salam.
3. Ketua kelas memimpin doa sebelum memulai pelajaran
4. Guru menyiapkan kondisi fisik Peserta didik berupa ditanya
kehadiran dan menyiapkan buku matematika.
5. Guru menanyakan pekerjaan rumah yang diberikan pada
pertemuan sebelumnya dan membahas soal yang dianggap
sulit oleh Peserta didik
6. Guru menyampaikan informasi materi yang akan dipelajari
yaitu jarak dua garis yang sejajar dan Peserta didik
15 menit
membuka
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Peserta didik diberikan motivasi dengan cara
menyampaikan manfaat yang diperoleh dari mempelajari
materi jarak dua garis yang sejajar.
9. Guru menjelaskan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan.
10. Guru menjelaskan tahapan penilaian yang akan
dilakukan
selama pembelajaran.
11. Peserta didik menjawab serangkaian pertanyaan apersepsi
yang disampaikan oleh guru secara lisan maupun tertulis
mengenai teorema pythagoras dan kedudukan garis yang
sejajar.
KEGIATAN INTI (65 Menit)

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


6
KEGIATAN DURASI
Fase 1:
Orientasi Peserta didik Pada Masalah
1. Peserta didik memperhatikan informasi yang disajikan guru,
yaitu tentang cara menentukan jarak dua garis yang sejajar.
2. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait permasalahan 5 menit
yang diberikan guru tadi sesuai dengan pengetahuan awal
yang dimiliki dengan percaya diri. Pertanyaan yang
diharapkan muncul adalah ”bagaimana cara menentukan jarak
dua garis yang sejajar?”
Fase 2: Mengorganisasikan Peserta didik ke dalam kelompok
3. Setelah Peserta didik mengajukan pertanyaan, guru
mengarahkan bahwa pertanyaan yang disampaikan tadi akan
terjawab setelah Peserta didik mengerjakan masalah tersebut
secara berkelompok.
4. Guru mengelompokkan Peserta didik dalam kelompok kecil
terdiri atas 3-4 orang.
5. Guru meminta Peserta didik menyelesaikan masalah berikut
secara berkelompok.
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 8 cm. 10 menit
Tentukan jarak dari:
• Garis AB ke garis HG
• Garis AD ke garis HF
6. Peserta didik mengamati masalah yang diberikan.
7. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait masalah tersebut.
8. Peserta didik berdiskusi untuk menyelesaikan masalah.
9. Peserta didik mengumpulkan informasi terkait permasalahan
tentang menentukan jarak dua garis yang sejajar dari buku
pegangan Peserta didik.
Fase 3: Membimbing penyelidikan individu atau kelompok
10. Selama kegiatan diskusi, guru memberikan bimbingan serta
melakukan penilaian sikap kerja sama Peserta didik.
11. Peserta didik mengasosiasi jawaban melalui kegiatan diskusi
konsep tentang menentukan jarak dua garis yang sejajar 20 menit
dengan menuliskan hasil diskusi di lembar jawaban yang
disediakan.
12. Masing-masing kelompok menempelkan hasil diskusinya di
papan tulis.
Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
13. Salah satu kelompok mempresentasikan hasil diskusi dengan
percaya diri di Google Meet
14. Peserta didik memberi kesempatan kepada kelompok lain
untuk bertanya atau memberikan tanggapan dari presentasi
yang dilakukan dengan percaya diri.
15. Peserta didik yang berani mempresentasikan hasil diskusinya
15 menit
diberikan reward berupa nilai keaktifan.
16. Jawaban Peserta didik dikonfirmasi oleh guru.
17. Peserta didik dipandu oleh guru untuk menyimpulkan konsep
tentang menentukan jarak dua garis yang sejajar dan jarak dua
garis yang bersilangan.
18. Peserta didik mencatat kesimpulan secara mandiri di buku
catatan masing-masing.
Fase 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses 15 menit
pemecahan
RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 7
KEGIATAN DURASI
masalah
19. Peserta didik beserta guru membahas hasil persentasi dan
gurumemberikan konfirmasi.
20. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai
materi yang belum jelas.
21. Peserta didik diberikan soal “penugasan” kemudian
Peserta didik dipersilahkan berdiskusi (mengasosiasi) dengan
teman di sebelahnya apabila mengalami kesulitan
22. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal dengan jujur,
23. Peserta didik diminta mempresentasikan
jawabannya
(mengomunikasikan)
24. Peserta didik yang lainnya di minta memberikan
tanggapan
atas jawaban yang sudah dituliskan
temannya.
(mengomunikasikan)
25. Peserta didik dan guru membahas hasil diskusi kelompok yang
mempresentasikan di depan kelas, dan guru memberikan
konfirmasi terhadap jawaban dan hasil diskusi Peserta didik.
26. Peserta didik yang aktif diskusi dan berani menyampaikan
pendapatnya diberikan reward berupa nilai keaktifan.
PENUTUP (10 menit)
1. Peserta didik membuat simpulan melalui
serangkaian
pertanyaan yang disampaikan guru tentang jarak dua
garis
yang sejajar dan jarak dua garis yang bersilangan.
10 menit
2. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi
terkait pelaksanaan pembelajaran dan memberikan
penguatan terkait
sikap yang dinilai.
3. Peserta didik diingatkan untuk mempelajari materi
selanjutnya yaitu jarak garis dan bidang yang sejajar.

Pertemuan ke-4 : Model PBL (Problem Based Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)

KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN (15 menit)


1. Guru dan Peserta didik mengawali pelajaran tepat waktu.
2. Guru membuka pelajaran dengan salam.
3. Ketua kelas memimpin doa sebelum memulai pelajaran
4. Guru menyiapkan kondisi fisik Peserta didik berupa ditanya
kehadiran dan menyiapkan buku matematika.
5. Guru menanyakan pekerjaan rumah yang diberikan pada
pertemuan sebelumnya dan membahas soal yang dianggap
sulit oleh Peserta didik (jika ada)
6. Guru menyampaikan informasi materi yang akan dipelajari 15 menit
yaitu jarak garis dan bidang yang sejajar dan Peserta didik
membuka buku Peserta didik.
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Peserta didik diberikan motivasi dengan cara menyampaikan
manfaat yang diperoleh dari mempelajari materi jarak garis
dan bidang yang sejajar.
9. Guru menjelaskan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan.
10. Guru menjelaskan tahapan penilaian yang akan dilakukan

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


8
STRATEGI PJJ
KEGIATAN DURASI
DARING
selama pembelajaran.
11. Peserta didik menjawab serangkaian pertanyaan apersepsi
yang disampaikan oleh guru secara lisan maupun tertulis
mengenai teorema pythagoras dan kedudukan garis yang
sejajar.
KEGIATAN INTI (65 menit)
Fase 1:
Orientasi Peserta didik Pada Masalah
1. Peserta didik memperhatikan informasi yang disajikan guru,
yaitu tentang cara menentukan jarak garis dan bidang yang
sejajar.
5 menit
2. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait permasalahan
yang diberikan guru tadi sesuai dengan pengetahuan awal
yang dimiliki dengan percaya diri. Pertanyaan yang
diharapkan muncul adalah ”bagaimana cara menentukan jarak
garis dan bidang yang sejajar?”
Fase 2: Mengorganisasikan Peserta didik ke dalam kelompok
belajar
3. Setelah Peserta didik mengajukan pertanyaan, guru
mengarahkan bahwa pertanyaan yang disampaikan tadi akan
terjawab setelah Peserta didik mengerjakan masalah tersebut
secara berkelompok.
4. Guru mengelompokkan Peserta didik kedalam kelompok kecil
terdiri atas 3-4 orang.
5. Guru meminta Peserta didik menyelesaikan masalah berikut
secara bekelompok. 10
6. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 8 cm. menit
Tentukan jarak garis AE ke bidang BDHF!
7. Peserta didik mengamati masalah yang diberikan.
8. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait masalah tersebut.
9. Peserta didik berdiskusi untuk menyelesaikan masalah.
10. Peserta didik mengumpulkan informasi terkait permasalahan
tentang menentukan jarak garis dan bidang dari buku
pegangan
Peserta didik.
Fase 3: Membimbing penyelidikan individu atau kelompok
11. Selama kegiatan diskusi, guru memberikan bimbingan serta
melakukan penilaian sikap kerja sama Peserta didik.
12. Peserta didik mengasosiasi jawaban melalui kegiatan diskusi
15
konsep tentang menentukan jarak garis dan bidang yang
menit
sejajar dengan menuliskan hasil diskusi di lembar jawaban
yang disediakan.
13. Masing-masing kelompok menyampaikan jawabannya
Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
15. Salah satu kelompok mempresentasikan hasil diskusi
dengan percaya diri di google meet
16. Peserta didik memberi kesempatan kepada kelompok lain
untuk bertanya atau memberikan tanggapan dari
presentasi yang dilakukan dengan percaya diri. 15
17. Peserta didik yang berani mempresentasikan hasil menit
diskusinya diberikan reward berupa nilai keaktifan.
18. Jawaban Peserta didik dikonfirmasi oleh guru.
19. Peserta didik dipandu oleh guru untuk menyimpulkan
konsep tentang menentukan jarak garis dan bidang yang

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


9
KEGIATAN DURASI

sejajar.
20. Peserta didik mencatat kesimpulan secara mandiri di
buku catatan masing-masing.
Fase 5:
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
21. Peserta didik beserta guru membahas hasil persentasi dan guru
memberikan konfirmasi.
22. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai
materi yang belum jelas.
23. Peserta didik diberikan soal “penugasan” kemudian Peserta
didik dipersilahkan berdiskusi (mengasosiasi) dengan teman
yang lain apabila mengalami kesulitan.
24. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal dengan jujur,
kemudian guru berkeliling untuk memantau proses pengerjaan
Peserta didik.
15
25. Peserta didik diminta mengumpulkan lembar jawaban di WA
menit
Grup untuk dibahas bersama-sama
26. Peserta didik diminta mempresentasikan jawabannya di
Google Meet. (mengomunikasikan)
27. Peserta didik yang lainnya diminta memberikan tanggapan
atas jawaban yang sudah dituliskan temannya.
(mengomunikasikan)
28. Peserta didik dan guru membahas hasil diskusi kelompok yang
mempresentasikan di depan kelas, dan guru memberikan
konfirmasi terhadap jawaban dan hasil diskusi Peserta didik.
29. Peserta didik yang aktif diskusi dan berani menyampaikan
pendapatnya diberikan reward berupa nilai keaktifan.
PENUTUP (10 menit)
1. Peserta didik membuat simpulan melalui
serangkaian
pertanyaan yang disampaikan guru tentang jarak garis
dan bidang yang sejajar.
2. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi terkait
pelaksanaan pembelajaran dan memberikan penguatan terkait
sikap yang dinilai.
10
3. Guru memberikan tugas dari buku Peserta didik
Kemendikbud menit
Latihan 1.3 dan Uji Kompetensi 1, dikerjakan di kertas folio
difoto kemudian dikirim di Google Classroom sesuai dengan
batas waktu yang diberikan
4. Peserta didik diingatkan untuk mempelajari materi
selanjutnya yaitu jarak dua bidang yang sejajar.
5. Peserta didik dipimpin do’a dan ditutup dengan salam.

Pertemuan ke-5 : Model PBL (Problem Based Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)

KEGIATAN PENDAHULUAN (10 DURASI

menit)
1. Guru dan peserta didik mengawali pelajaran tepat waktu.
2. Guru membuka pelajaran dengan salam.
10 menit
3. Ketua kelas memimpin doa sebelum memulai pelajaran
4. Guru menyiapkan kondisi fisik peserta didik berupa
ditanya kehadiran dan menyiapkan buku matematika.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 10


KEGIATAN DURASI
5. Guru menanyakan pekerjaan rumah yang diberikan
pada
pertemuan sebelumnya dan membahas soal yang
dianggap sulit oleh peserta didik (jika ada)
6. Guru menyampaikan informasi materi yang akan dipelajari
yaitu jarak dua bidang yang sejajar dan peserta didik
membuka buku peserta didik.
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Peserta didik diberikan motivasi dengan cara
menyampaikan manfaat yang diperoleh dari mempelajari
materi jarak dua bidang yang sejajar.
9. Guru menjelaskan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan.
10. Guru menjelaskan tahapan penilaian yang akan dilakukan
selama pembelajaran.
11. Peserta didik menjawab serangkaian pertanyaan apersepsi
yang disampaikan oleh guru secara lisan maupun tertulis
mengenai teorema pythagoras dan kedudukan garis yang
KEGIATAN INTI (70 Menit)
Fase 1:
Orientasi Peserta didik Pada Masalah
1. Peserta didik memperhatikan informasi yang disajikan guru,
yaitu tentang cara menentukan jarak dua bidang yang sejajar.
2. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait permasalahan 15 menit
yang diberikan guru tadi sesuai dengan pengetahuan awal
yang dimiliki dengan percaya diri. Pertanyaan yang
diharapkan muncul adalah ”bagaimana cara menentukan jarak
dua bidang yang sejajar?”
Fase 2: Mengorganisasikan peserta didik ke dalam
kelompok belajar
3. Setelah peserta didik mengajukan pertanyaan,
gurumengarahkan bahwa pertanyaan yang disampaikan tadi akan
terjawab setelah peserta didik mengerjakan masalah tersebut
secara berkelompok.
4. Guru mengelompokkan peserta didik kedalam kelompok kecil
terdiri atas 3-4 orang.
5. Peserta didik duduk sesuai dengan kelompok masing-masing.
6. Guru meminta peserta didik menyelesaikan masalah berikut 15 menit
secara bekelompok.
Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk
6 cm. Tentukan jarak bidang AFH ke bidang BDG!
7. Peserta didik mengamati masalah yang diberikan.
8. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait masalah tersebut.
9. Peserta didik berdiskusi untuk menyelesaikan masalah.
10. Peserta didik mengumpulkan informasi terkait permasalahan
tentang menentukan jarak dua bidang dari buku pegangan
peserta didik.
Fase 3: Membimbing penyelidikan individu atau kelompok
12. Selama kegiatan diskusi, guru memberikan bimbingan
serta melakukan penilaian sikap kerja sama peserta didik. 20 menit
13. Peserta didik mengasosiasi jawaban melalui kegiatan
diskusi

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 11


KEGIATAN DURASI
konsep tentang menentukan jarak dua bidang yang
sejajar
dengan menuliskan hasil diskusi di lembar jawaban
yang
disediakan.
14. Masing-masing kelompok menempelkan hasil diskusinya
di papan tulis.
Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
15. Salah satu kelompok mempresentasikan hasil diskusi dengan
percaya diri di Google Meet.
16. Peserta didik memberi kesempatan kepada kelompok lain
untuk bertanya atau memberikan tanggapan dari presentasi
yang dilakukan dengan percaya diri.
17. Peserta didik yang berani mempresentasikan hasil diskusinya 10 menit
diberikan reward berupa nilai keaktifan.
18. Jawaban peserta didik dikonfirmasi oleh guru.
19. Peserta didik dipandu oleh guru untuk menyimpulkan konsep
tentang menentukan jarak dua bidang yang sejajar.
20. Peserta didik mencatat kesimpulan secara mandiri di buku
catatan masing-masing.
Fase 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses
pemecahan
masalah
21. Peserta didik beserta guru membahas hasil persentasi
dan guru memberikan konfirmasi.
22. Peserta didik diberikan kesempatan untuk
bertanya mengenai materi yang belum jelas.
23. Peserta didik diberikan soal “penugasan”
kemudian
peserta
dengan didik
temandipersilahkan berdiskusi
satu kelompok apabila
mengalami
kesulitan
24. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal
dengan jujur, kemudian guru berkeliling untuk
pengerjaan peserta didik.
25. Peserta didik diminta mengumpulkan lembar 10 menit
jawaban untuk dikoreksi bersama di WA Grup.
26. Peserta didik diminta mempresentasikan
jawabannya
27. (mengomunikasikan)
Peserta didik yang lainnya diminta
memberikan
tanggapan atas jawaban yang sudah dituliskan
temannya. (mengomunikasikan)
28. Peserta didik dan guru membahas hasil diskusi
kelompok
yang mempresentasikan di Google Meet, dan
guru memberikan konfirmasi terhadap jawaban dan
diskusi peserta didik.
29. Peserta didik yang aktif diskusi dan
berani
menyampaikan pendapatnya diberikan reward
berupa nilai keaktifan.
PENUTUP (10 menit)
1. Peserta didik membuat simpulan melalui
serangkaian 10 menit
pertanyaan yang disampaikan guru tentang jarak garis
dan bidang yang sejajar.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 12


KEGIATAN DURASI
2. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi
terkait
pelaksanaan pembelajaran dan memberikan penguatan
terkait sikap yang dinilai.
3. Peserta didik diingatkan belajar jarak titik, garis dan
bidang untuk persiapan Penilaian Harian I
4. Peserta didik dipimpin do’a dan ditutup dengan salam.
Pertemuan ke-6 : Penilaian Harian (90 menit)
STRATEGI PJJ
KEGIATAN DURASI
DARING
PENDAHULUAN (5 Menit)
1. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
2. Mengkondisikan suasana belajar yang
5 menit
menyenangkan
(mengecek kehadiran peserta didik)
3. Menanyakan kondisi peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran dan memotivasi peserta didik.
4. Mengingatkan kembali tentang tata tertib penilaian Harian
KEGIATAN INTI (80 Menit)
1. Guru membagikan soal PH ke peserta didik melalui WA Grup
2. Guru mempersilahkan peserta didik untuk mengerjakan soal
PH di Kertas Ulangan dan diingatkan untuk memperhatikan
waktu pengerjaannya
3. Peserta didik mengirimkan hasil PH dan Screen Shout ketika 80 menit
mengerjakan PH dan dikirim ke WA Grup
4. Bagi yang terlambat mengirim jawaban melalui WA, nilai
akan dikurangi
PENUTUP (5 menit)
1. Peserta didik melaporkan jika sudah menyelesaiakan PH ke
5 menit
guru melalui WA Grup dan guru menanyakan apakah dari soal
PH tersebut ada yang sulit.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 13


H. Penilaian Hasil Belajar
A. Tehnik Penilaian :
(1) Penilaian Sikap : Observasi dan hasilnya dicatat dalam Jurnal Sikap
(2) Penilaian Pengetahuan : Penugasan, Game, Tes Tulis
(3) Penilaian Keterampilan : Kinerja Tim, Presentasi
B. Bentuk Penilaian :
(1) Observasi : lembar pengamatan aktivitas peserta didik
(2) Tes tertulis : uraian dan lembar kerja
(3) Unjuk kerja : lembar penilaian kinerja
C. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran (terlampir)
(1) Remedial
Pembelajaran remedial diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai kriteria
ketuntasan KD. Pembelajaran remedial dilaksanakan dengan memberikan remedial
teaching (klasikal)/ tutor sebaya/tugas dan diakhiri dengan tes.
(2) Pengayaan
Pembelajaran pengayaan diberikan kepada peserta didik yang mencapai nilai ketuntasan
KD. Pembelajaran pengayaan dilaksanakan dengan memberikan soal tambahan dalam
cakupan KD sebagai pengetahuan tambahan.

Surabaya, 12 Juli 2022


Kepala SMA ATMA WIDYA Surabaya Guru Matematika

Arief Dwi Cahsono, SH Amin Istichfarin, S.Pd.I

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 14


INSTRUMEN TES TERTULIS

Satuan Pendidikan : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB
Kelas/ Semester : XII MIPA / Ganjil
Kompetensi Dasar : 3.1. Mendeskripsikan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, dan titik ke
bidang)

4.1. Menentukan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, dan titik ke bidang)

IPK : 3.1.1 Menghitung jarak antar titik.


3.1.2 Menghitung jarak titik ke garis.
3.1.3 Menghitung jarak titik ke bidang.
3.1.4 Menghitung jarak dua garis sejajar.
3.1.5 Menghitung jarak garis dan bidang yang sejajar.
3.1.6 Menghitung jarak dua bidang yang sejajar.
4.1.1 Menentukan jarak antar titik.
4.1.2 Menentukan jarak titik ke garis.
4.1.3 Menentukan jarak titik ke bidang.
4.1.4 Menentukan jarak dua garis sejajar.
4.1.5 Menentukan jarak garis dan bidang yang sejajar.
4.1.6 Menentukan jarak dua bidang yang sejajar.
Materi Pokok : Dimensi Tiga

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 15


KISI-KISI PENULISAN SOAL TES TERTULIS/PENILAIAN HARIAN TAHUN
PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Jumlah Soal : 8 nomor
Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Penyusun : Amin Istichfarin, S.Pd.I

Kompetensi Kelas/ Bentuk No.


Materi IPK Indikator Butir Soal Level
Dasar Smt Soal Soal
3.1. Dimensi XII / 3.1.1. Diberikan suatu benda L2 Uraian 1
Mendiskripsikan Tiga Ganjil Menghitung jarak limas segitiga sama
jarak dalam antar titik sisi, peserta didik
ruang (antartitik, dapat menghitung
titik ke garis, jarak antar titik
dan titik ke
bidang) Diberikan kubus yang L2 Uraian 2
yang mempunyai
panjang rusuk a,
peserta didik dapat
membuat ilustrasi dari
bentuk kubus tersebut
dan menghitung jarak
antar titik
3.1.2 Diberikan bidang L2 Uraian 3
Menghitung jarak empat beraturan
titik ke garis T.ABC, peserta didik
dapat menghitung
jarak titik ke garis
Disajikan sebuah L2 Uraian 4
kubus, peserta didik
dapat menghitung
jarak titik ke garis
3.1.3. Disajikan sebuah L3 Uraian 7
Menghitung jarak kubus, peserta didik
titik ke bidang dapat menghitung
jarak titik ke bidang
3.1.4. Disajikan Limas segi L2 Uraian 5
Menghitung jarak enam beraturan,
dua garis sejajar peserta didik dapat
menghitung jarak dua
garis sejajar
3.1.5 Diketahui limas segi L2 Uraian 6
Menghitung jarak empat beraturan,
garis dan bidang peserta didik dapat
yang sejajar menghitung jarak garis
dan bidang yang
sejajar
3.1.6 Diketahui kubus, L2 Uraian 8
Menghitung jarak peserta didik dapat
dua bidang yang menghitung jarak dua
sejajar bidang yang sejajar

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 16


LEMBAR INSTRUMEN
1. Diketahui limas beraturan T.ABC dengan bidang alas berbentuk segitiga sama sisi. TA tegak lurus dengan
bidang alas. Jika panjang AB = 42 cm dan TA = 4 cm, tentukan jarak antara titik T dan C !
2. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk a. Jika titik P terletak pada perpanjangan AB sehingga
PB = 2a, dan titik Q pada perpanjangan FG sehingga QG = a. a. Buatlah ilustrasi dari masalah di atas
b. Tentukan PQ
3. Panjang setiap bidang empat beraturan T.ABC sama dengan 16 cm. Jika P pertengahan AT dan Q
pertengahan BC, tentukan PQ
4. Pada kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 6 cm. Tenytukan jarak titik H ke DF.
5. Diketahui Limas segi enam beraturan T.ABCDEF dengan panjang rusuk AB = 10 cm dan AT = 13 cm.
Tentukan jarak antara titik B dan rusuk TE
6. Diketahui limas segi empatberaturan T.ABCD. Titik P dan Q berturut-turut adalah titik tengah rusuk AB dan
AD. Jika panjang AB = TA = 12 cm, tentukan jarak antara titik T dan garis PQ !
7. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk a cm. P dan Q masing-masing merupakan titik tengah
B dan CD, sedangkan R merupakan titik potong EG dan FH. Tentukan jarak titik R ke bidang EPQH.
8. Panjang rusuk kubus ABCD.EFGH adalah 6 cm. Tentukan jarak titik C dengan bidang BDG.

Lampiran Penilaian Pengetahuan :

No Penyelesaian Skor
1 10

2 20

3 10

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 17


4. 10

5 10

6. 10

7 20

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 18


8 10

Skor Maksimum 100

Keterangan
Nilai = x 100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 19


INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP JURNAL SIKAP

Nama Satuan pendidikan : SMA ATMA WIDYA Surabaya


Tahun pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : Matematika Wajib

Kejadian/ Butir Pos/


N Waktu Nama Perilaku Sikap Neg Tindak Lanjut
o
1

10

Surabaya, ………………….

Guru Matematika Wajib

Amin Istichfarin, S.Pd.I

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 20


INSTRUMEN PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : …………………………………


Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

PETUNJUK:
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Keterangan:
4 = selalu
3 = sering
2 = jarang
1 = tidak pernah

Skor
N Aspek Pengamatan
1 2 3 4
o
1 Saya menghormati teman yang berbeda pendapat

2 Saya mengumpulkan tugas tepat waktu


Saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang merugikan
3
orang lain
4 Saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari orang lain

5 Saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan

Jumlah Skor

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 21


INSTRUMEN PENILAIAN ANTAR TEMAN
Nama Teman : ……………………….
Nama Penilai : ……………………….
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

PETUNJUK:
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Keterangan:
4 = selalu
3 = sering
2 = jarang
1 = tidak pernah

N Pernyataan 1 2 3 4
o
1 Teman saya menghormati teman yang berbeda pendapat
2 Teman saya mengumpulkan tugas tepat waktu
Teman saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang merugikan
3
orang lain
Teman saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari orang
4
lain
5 Teman saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
Jumlah Skor

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 22


Lampiran Penilaian Keterampilan

PENILAIAN KINERJA

Materi Pokok : DIMENSI TIGA


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Waktu : 1 x 45 menit
Nama Peserta didik :………………….

Kompetensi Dasar :
4.1. Menentukan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, dan titik ke bidang)

Indikator Pencapaian Kompetensi :

4.1.1 Menentukan jarak antar titik.


4.1.2 Menentukan jarak titik ke garis.
4.1.3 Menentukan jarak titik ke bidang.
4.1.4 Menentukan jarak dua garis sejajar.
4.1.5 Menentukan jarak garis dan bidang yang sejajar.
4.1.6 Menentukan jarak dua bidang yang sejajar.

LEMBAR PENILAIAN KINERJA

Skor
N Aspek Pengamatan
4 3 2 1
o
A Tahap Persiapan
1. Mempersiapkan alat dan bahan
2. Memeriksa alat dan bahan
B Tahap Pelaksanaan
1. Menyiapkan bahan
2. Menggambar bangun ruang yang sesuai dan benar
3. Menentukan titik yang ditanyakan dengan benar
4. Mengukur jarak yang ditanyakan dengan benar
5.
6.
C Membuat Laporan
Laporan tertulis
Jumlah skor

Petunjuk
Berikan tanda ( ) sesuai dengan skor yang diperoleh peserta didik
Skor Maksimum Ideal : 75
Keterangan Penskoran
1 = Tidak Tepat
2 = Kurang Tepat
3 = Tepat
4 = Sangat Tepat
Nilai Praktikum = x 100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 23


Lembar Instrumen diskusi dan presentasi

PENILAIAN KEGIATAN DISKUSI

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Topik : ………………………………….
Waktu Pelaksanaan : …………………………………..

Aspek Pengamatan
Skor Nilai
No Nama Mengemukakan
Kerjasama Toleransi Menghargai (S) (Sx4)
Pendapat
1
2
3
4
5
ds
t

Keterangan Skor:
4 = jika peserta didik menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai lebih dari 3 kali
3 = jika peserta didik menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai 2-3 kali
2 = jika peserta didik menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai 1 kali
1 = jika peserta didik tidak menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 24


PENILAIAN KEGIATAN PRESENTASI

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Topik : ………………………………….
Waktu Pelaksanaan : …………………………………..

Observasi Kinerja Presentasi


N Nama Tanggung Peran Visual Sko Nilai
o Kerja Isi r
Aktif serta
Jawab sama
1
2
3
4
5
ds
t
Keterangan pengisian skor
4 = Sangat tinggi
3 = Tinggi
2 = Cukup tinggi
1 = Kurang
Nilai = (Jumlah Skor/24)x100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 25


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sekolah : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB
Kelas / Semester : XII / GANJIL
Materi Pokok : STATISTIKA
Alokasi Waktu : 12 JP x 45 Menit (6 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti
KI-1 dan KI-2: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa,
negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif,
serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2 Menentukan dan menganalisis 3.2.1. Menentukan langkah-langkah membuat tabel


pemusatan dan penyebaran data distribusi frekuensi, histogram, polygon dan
yang
disajikan dalam bentuk tabel ogive data berkelompok
distribusi frekuensi dan histogram 3.2.2. Menentukan Mean, Modus, Median, Desil dan
Persentil pada data berkelompok.
3.2.3. Menganalisis Mean, median dengan ukuran
penyebaran data pada data berkelompok
3.2.4. Menentukan Simpangan rata-rata, simpangan baku
dan ragam pada data berkelompok
4.2 Menyelesaikan masalah yang 4.2.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
berkaitan
dengan penyajian data hasil pengukuran penyajian data hasil pengukuran dan pencacahan
dan pencacahan dalam tabel distribusi dalam tabel distribusi frekuensi dan histogram
frekuensi dan histogram

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui proses pembelajaran materi Statistika dengan menggunakan Model Discovery Learning dan
STAD (Student Teams Achievement Division), peserta didik diharapkan dalam mengamati permasalahan,
mengidentifikasi permasalahan, berdiskusi, menyelesaikan permasalahan, dan mempresentasikan hasilnya
di depan kelas. Peserta didik dapat menentukan dan menganalisis ukuran pemusatan dan penyebaran data
yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram dengan menghargai kerja individu
dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari.
Peserta didik diharapkan aktif dan kreatif serta jujur dan teliti dalam mengintepretasi materi Statistika
sesuai dengan ide-ide baru berdasarkan berbagai sumber belajar. Peserta didik juga diharapkan teliti dan
objektif, mampu bekerja sama, serta terampil dalam menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan data

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 26


distribusi frekuensi, histogram, polygon frekuensi, ukuran pemusatan data dan ukuran penyebaran data,
menyusun simpulan dan mengomunikasikannya dalam bentuk laporan tertulis.

D. Materi Pembelajaran
Fakta : Membaca data dan menyajikan data dalam bentuk table distribusi frekuensi, histogram
dan poligon
Konsep : Ukuran Pemusatan data dan ukuran penyebaran data
Prinsip : Rumus Mean, Modus, Median, Kuartil, Desil, Persentil, Jankauan, Jangkauan Antar
Kuartil, Simpangan Kuartil, Simpangan Rata-rata, Varians, Simpangan Baku
Prosedur : Langkah-langkah membuat tabel distribusi frekuensi

E Metode Pembelajaran
.
Pendekatan : Saintific Learning
Metode : Diskusi, Tanya jawab, presentasi, penugasan
Model : Discovery Learning, STAD

F. Media/Alat dan Sumber Belajar


Media/Alat : Power Point dan Lembar Kerja Siswa
Alat Pembelajaran : Lembar Penilaian, Laptop, HP
Sumber Belajar : Buku Siswa Kemendikbud, Buku Matematika Wajib Kelas XII Penerbit
Erlangga, LKS Intan Pariwara

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke-1 : Model Discovery Learning ( 2 x 45 menit = 90 menit)
KEGIATAN DURASI
Pendahuluan (10 Menit)
11. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
12. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik)
13. Menanyakan kondisi siswa dalam mengawali kegiatan pembelajaran dan memotivasi peserta
didik
14. Menanyakan pemahaman materi tentang statistika yang pernah di berikan di SMP
15. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari 10’
berkaitan dengan data statistik deskriptif yang dinyatakan dalam tabel distribusi dan
histogram sesuai kehidupan sehari-hari;
16. Menyampaikan garis besar cakupan berkaitan dengan data statistik deskriptif
yang dinyatakan dalam tabel distribusi dan histogram, dan kegiatan yang akan dilakukan;
17. Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan saat
membahas materi berkaitan dengan data statistik deskriptif yang dinyatakan dalam tabel
distribusi dan histogram.
Kegiatan Inti (70 Menit)

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 27


Stimulation (stimulasi/ pemberian rangsangan)
1. Mengamati permasalahan dalam bentuk data statistik deskriptif yang dinyatakan dalam tabel
distribusi dan histogram yang telah diperoleh dari sumber media massa cetak dan atau
elektronik.
10’
Contoh bahan pengamatan:

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 28


KEGIATAN DURASI

2. Memberi motivasi belajar secara kontekstual dengan memberikan pertanyaan yang menarik
minat belajar peserta didik.
3. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengkaitkan materi pelajaran dengan pengetahuan
sebelumnya tentang Penyajian data , “ Berdasarkan kedua bahan tersebut, apa yang dapat
kalian simpulkan tentang penyajian data deskritif ?”
Problem Statement (mengidentifikasi masalah)
4. Permasalahan 1: (Literasi)

Perhatikan Hasil Panen Pala Wija Desa Gondang 3 tahun terakhir,berikut ini.
Tahun 2015 Tahun 2016
a. Kedelai = 15 ton a. Kedelai = 15 ton
b. Kedelai = 15 ton b. Kedelai = 15 ton
c. Kacang Tanah = 25 ton c. Kacang Tanah = 25 ton
d. Jagung = 35 ton d. Jagung = 35 ton
e. Kacang Hijau = 10 ton e. Kacang Hijau= 10 ton

Tahun 2017
a. Kedelai = 15 ton
b. Kedelai = 15 ton 10’
c. Kacang Tanah = 25 ton
d. Jagung = 35 ton
e. Kacang Hijau= 10 ton

Dari data statistik deskriftif tersebut, sajikan dalam bentuk Distribusi frekuensi dan
histogram/diagram batang. Konsep apa yang kalian gunakan untuk menyelesaikan masalah
tersebut? Kemudian uraikan langkah-langkah dalam Distribusi frekuensi dan
histogram/diagram batang dari penyelesaian permasalahan tersebut!

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 28


KEGIATAN DURASI
5. Permasalahan 2: (Literasi)

Dari data statistik deskriftif tersebut sajikan dalam bentuk Distribusi frekuensi dan
histogram/diagram batang. Konsep apa yang kalian gunakan untuk menyelesaikan masalah
tersebut? Kemudian uraikan langkah-langkah dalam Distribusi frekuensi dan
histogram/diagram batang dari penyelesaian permasalahan tersebut!
Data Collecting (mengumpulkan data)
6. Pesrta didik dibagi ke dalam 5 kelompok, dimana setiap kelompoknya terdiri dari 4-
5
orang yang memprioritaskan heterogenitas kelas.
7. Berdiskusi dengan rekan sekelompok berkaitan dengan permasalahan yang disajikan dan
mengamati rancangan mind mapping seperti yang disajikan oleh guru sebagai alur 10’
penyelesaian dari permasalahan, dan bertanya dengan guru seandainya ada yang belum
dipahami. (Komunikasi)
8. Mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk dapat menjawab
permasalahan yang berkaitan dengan menyajikan dan mengolah data statistik deskriptif ke
Datadalam tabel distribusi
Processing (mengolahdan histogram.
data)
9. Menuliskan hasil penyelesaiannya pada kertas karton dalam bentuk mind mapping.
10. Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi permasalahan
yang telah di diskusikan) berkaitan dengan menyajikan dan mengolah data statistik deskriptif 20’
ke dalam tabel distribusi dan histogram dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun
teori yang ada pada sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada
mind mapping. ( Kritis, Kreatif)
Verification (memverifikasi)
11. Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok.
12. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah dituliskan di kertas 10’
karton, dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan pertanyaan ataupun
memberikan masukkan. (Kolaborasi)
Generalization (menyimpulkan)
13. Membuat kesimpulan bersama tentang konsep menyajikan dan mengolah data
statistik
10’
deskriptif ke dalam tabel distribusi dan histogram berdasarkan hasil presentasi
setiap kelompok.
14. Evaluasi/ tes akhir berkaitan dengan materi menyajikan dan mengolah data statistik
deskriptif (10 menit)
Penutup
15. Memfasilitasi dalam merumuskan kesimpulan tentang konsep menyajikan dan mengolah
data
statistik deskriptif ke dalam tabel distribusi dan histogram, melalui reviu indikator
yang hendak dicapai pada hari itu.
16. Meminta beberapa peserta didik untuk mengungkapkan manfaat mengetahui 10’
konsep menyajikan dan mengolah data statistik deskriptif ke dalam tabel distribusi dan
histogram dalam kehidupan sehari-hari maupun permasalahan matematika.
17. Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik untuk
mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya maupun mempersiapkan
diri
menghadapi tes/ evaluasi akhir di pertemuan berikutnya
18. Memberi salam.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 29


Pertemuan ke-2 : Model Discovery Learning ( 2 x 45 menit = 90 menit)
KEGIATAN DURASI
Pendahuluan (10 Menit)
1. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik)
3. Menanyakan kondisi siswa dalam mengawali kegiatan pembelajaran dan
memotivasi peserta didik
4. Menanyakan pemahaman materi tentang data statistik deskriptif yang dinyatakan
dalam 10’
tabel distribusi dan histogram yang telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya.
5. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-
hari berkaitan dengan ukuran pemusatan data sesuai kehidupan sehari-hari;
6. Menyampaikan garis besar cakupan berkaitan dengan ukuran pemusatan data, dan
kegiatan yang akan dilakukan;
7. Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
saat membahas materi berkaitan dengan ukuran pemusatan data

Kegiatan Inti (70 Menit)

Stimulation (stimulasi/ pemberian rangsangan)


1. Bersama dengan kelompoknya, peserta didik mengamati permasalahan yang
disajikan berkaitan dengan materi Mendiskripsikan aturan dan rumus ukuran pemusatan
suatu data (Mean/rata-rata, Modus, Median) dari koran online serta menafsirkannya
Contoh bahan pengamatan:
Pengamatan :
Mengamati permasalahan dari artikel di sebuah koran online yang berhubungan dengan
ukuran pemusatan data dan ukuran penyebaran data statistika

10’

2. Memberi motivasi belajar secara kontekstual dengan memberikan pertanyaan


yang menarik minat belajar peserta didik.
3. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengkaitkan materi pelajaran
dengan
pengetahuan sebelumnya tentang Pengukuran data tunggal dan data berkelompok ,
“Berdasarkan bahan tersebut, apa yang dapat kalian simpulkan tentang ukuran
pemusatan data untuk data tunggal dan data berkelompok ?”
Problem Statement (mengidentifikasi masalah)
4. Permasalahan 1: (Literasi) 10’

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 30


KEGIATAN DURASI

5. Permasalahan 2: (Literasi)

Dari data distribusi frekuensi diatas, kita dapat menentukan rata-rata skor TOEFL yang
diperoleh, median dari data diatas dan modus. Bagaimana rumus rata-rata, median dan
modus untuk data tunggal maupun untuk data berkelompok ?

6. Permasalahan 3 : (Literasi)

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 31


KEGIATAN DURASI

Coba kalian buat pertanyaan-pertanyaan yang terlintas di benak kalian tentang rata-rata,
medina, dan modus untuk data berkelompok. Kalian juga dapat menghubungkan tentang
rata-rata, median, dan modus untuk data tunggal yang sudah kalian pelajari sebelumnya.
Dengan membandingkan hasil pengamatan ketiga contoh diatas dengan pengetahuan
yang
kalian miliki sebelumnya untuk data tunggal memungkinkan kalian untuk memahami
ukuran pemusatan data untuk data berkelompok.

Data Collecting (mengumpulkan data)


7. Pesrta didik dibagi ke dalam 5 kelompok, dimana setiap kelompoknya terdiri
dari
4-5 orang yang memprioritaskan heterogenitas kelas
8. Berdiskusi dengan rekan sekelompok berkaitan dengan permasalahan yang disajikan dan
mengamati rancangan mind mapping seperti yang disajikan oleh guru sebagai alur 10’
penyelesaian dari permasalahan, dan bertanya dengan guru seandainya ada yang belum
dipahami. (Komunikasi)
9. Mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk dapat menjawab
permasalahan yang berkaitan dengan ukuran pemusatan data tunggal maupun data
berkelompok.
Data Processing (mengolah data)
10. Menuliskan hasil penyelesaiannya dan mempresentasikan di depan kelas.
11. Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
permasalahan yang telah di diskusikan) berkaitan dengan ukuran pemusatan data tunggal 20’
maupun data berkelompok dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori
yang
ada pada sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping. ( Kritis, Kreatif)
Verification (memverifikasi)
12. Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok.
13. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah ditayangkan 10’
di LCD dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan
pertanyaan ataupun memberikan masukkan. (Kolaborasi)
Generalization (menyimpulkan)
14. Membuat kesimpulan bersama tentang konsep dan rumus untuk ukuran
pemusatan
data tunggal maupun data berkelompok berdasarkan hasil presentasi
10’
setiap
15. kelompok.
Evaluasi/ tes akhir berkaitan dengan ukuran pemusatan data tunggal maupun
data
Penutupberkelompok.
(10 menit)
16. Memfasilitasi dalam merumuskan kesimpulan tentang konsep ukuran
pemusatan
data tunggal maupun data berkelompok, melalui reviu indikator yang
hendak
dicapai pada hari itu.
17. Meminta beberapa peserta didik untuk mengungkapkan manfaat
mengetahui
konsep ukuran pemusatan data tunggal maupun data berkelompok 10’
dalam
kehidupan sehari-hari maupun permasalahan matematika.
18. Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta
didik
untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya ukuran
letak
data.
19. Memberi salam dan berdoa bila dipelajaran jam terakhir.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 32


Pertemuan ke-3 : Model Discovery Learning ( 2 x 45 menit = 90 menit)
KEGIATAN DURASI
Pendahuluan (10 Menit)
1. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik)
3. Menanyakan kondisi siswa dalam mengawali kegiatan pembelajaran dan
memotivasi peserta didik
4. Menanyakan pemahaman materi tentang konsep ukuran pemusatan data
10’
tunggal maupun data berkelompok yang telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya.
5. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-
hari berkaitan dengan ukuran letak data sesuai kehidupan sehari-hari;
6. Menyampaikan garis besar cakupan berkaitan dengan ukuran letak data, dan
kegiatan yang akan dilakukan;
7. Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
saat
Kegiatan Inti (70 Menit)
Stimulation (stimulasi/ pemberian rangsangan)
1. Bersama dengan kelompoknya, peserta didik mengamati permasalahan yang disajikan
berkaitan dengan materi mendiskripsikan ukuran letak data yang disajikan dalam bentuk
tabel distribusi frekuensi dan histogram serta menafsirkannya
Contoh bahan pengamatan:

Pengamatan 1 :
Amati dan cermati dari ilustrasi berikut ini

10’

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 33


KEGIATAN DURASI

2. Memberi motivasi belajar secara kontekstual dengan memberikan pertanyaan


3. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengkaitkan materi pelajaran
dengan
pengetahuan sebelumnya tentang Pengukuran data tunggal dan data berkelompok ,

Berdasarkan ilustrasi
“Apa yang dapattersebut ada pertanyaan
kalian ketahui sebagailetak
tentang ukuran berikut
data: untuk data tunggal dan
data berkelompok ?”

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 34


KEGIATAN DURASI
“Bagaimana cara mengendalikan tingkat kelahiran sehingga menekan laju
pertumbuhan penduduk pada kurun waktu 2010-2015?”
Bagaimana rumus untuk ukuran letak data tunggal maupun ukuran letak
data berkelompok ?
Problem Statement (mengidentifikasi masalah)
4. Permasalahan 1: (Literasi)

Dari data distribusi frekuensi diatas, kita dapat menentukan ukuran letak data
berkelompok.

5. Permasalahan 2 : (Literasi)

10’

Dari data histogram diatas, maka kalian dapat menentukan Letak Desil ke-5, Kuartil
atas dan Persentil ke 25
Data Collecting (mengumpulkan data)
6. Pesrta didik dibagi ke dalam 5 kelompok, dimana setiap kelompoknya terdiri
dari4-5 orang yang memprioritaskan heterogenitas kelas
7. Berdiskusi dengan rekan sekelompok berkaitan dengan permasalahan yang disajikan dan 10’
mengamati rancangan mind mapping seperti yang disajikan oleh guru sebagai alur
penyelesaian dari permasalahan, dan bertanya dengan guru seandainya ada yang belum
dipahami. Guru siap untuk mendampingi peserta didik dalam menyelesaikan pertanyaan

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 35


KEGIATAN DURASI
dari pengamatan diatas. (Komunikasi)
8. Mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk dapat menjawab
permasalahan yang berkaitan dengan ukuranletak data tunggal maupun data berkelompok.
Data Processing (mengolah data)
9. Menuliskan hasil penyelesaiannya dan mempresentasikan di depan kelas, kelompok yang
lain menyimak.
10. Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
20’
permasalahan yang telah di diskusikan) berkaitan dengan ukuran pemusatan data tunggal
maupun data berkelompok dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori
yang ada pada sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping. ( Kritis, Kreatif)
Verification (memverifikasi)
11. Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok.
12. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah ditayangkan di LCD 10’
dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan pertanyaan ataupun
memberikan masukkan. (Kolaborasi)
Generalization (menyimpulkan)
13. Membuat kesimpulan bersama tentang konsep ukuran letak data tunggal maupun 10’
data berkelompok berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.
14. Evaluasi/ tes akhir berkaitan dengan ukuran letak data tunggal maupun data berkelompok.
Penutup (10 menit)
15. Memfasilitasi dalam merumuskan kesimpulan tentang konsep ukuran letak data tunggal
maupun data berkelompok, melalui reviu indikator yang hendak dicapai pada hari itu.
16. Meminta beberapa peserta didik untuk mengungkapkan manfaat mengetahui
konsep
ukuran pemusatan data tunggal maupun data berkelompok dalam kehidupan sehari- 10’
hari maupun permasalahan matematika.
17. Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik
untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya yaitu ukuran
penyebaran data tunggal maupun data berkelompok..
18. Memberi salam.

Pertemuan ke-4 : Model Discovery Learning ( 2 x 45 menit = 90 menit)


KEGIATAN DURASI
Pendahuluan (10 Menit)
1. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik)
3. Menanyakan kondisi siswa dalam mengawali kegiatan pembelajaran dan
memotivasi peserta didik
4. Menanyakan pemahaman materi tentang konsep ukuran letak data tunggal maupun
data 10’
berkelompok yang telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya.
5. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari- hari berkaitan dengan ukuran penyebaran data sesuai kehidupan sehari-hari;
6. Menyampaikan garis besar cakupan berkaitan dengan ukuran penyebaran data,
dan
kegiatan yang akan dilakukan;
7. Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
Kegiatan Inti (70 Menit)
Stimulation (stimulasi/ pemberian rangsangan)
1. Peserta didik mengamati permasalahan yang disajikan berkaitan dengan
materi
mendiskripsikan ukuran penyebaran data baik data tunggal maupun 10’
data
berkelompok.yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram
serta menafsirkannya

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 36


KEGIATAN DURASI
Contoh bahan pengamatan:

Pengamatan 1 :
Amati dan cermati dari ilustrasi berikut ini

Dari ilustrasi diatas, maka kita dapat mencari ukuran penyebaran data yaitu simpangan
rata-rata, simpangan baku, dan ragam.
2. Memberi motivasi belajar secara kontekstual dengan memberikan pertanyaan yang
menarik minat belajar peserta didik yang berhubungan dengan ukuran penyebaran data.
3. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengkaitkan materi pelajaran
dengan
pengetahuan sebelumnya tentang Pengukuran data tunggal dan data berkelompok ,

Berdasarkan ilustrasi
“Apa yang dapattersebut ada pertanyaan
kalian ketahui tentang sebagai
ukuran berikut :
penyebaran data untuk data
tunggal dan data berkelompok ?”
Bagaimana rumus untuk ukuran penyebaran data tunggal maupun ukuran
penyebaran data berkelompok ?
Problem Statement (mengidentifikasi masalah)
4. Permasalahan 1: (Literasi)

10’

Dari data distribusi frekuensi diatas, kita dapat menentukan ukuran penyebaran data
berkelompok.

5. Permasalahan 2 : (Literasi)

Histogram yang menyajikan berat badan 30 balita (dalam kilogram) yang datang pada
Posyandu di suatu daerah.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 37


KEGIATAN DURASI

Dari data histogram diatas, maka kalian dapat menentukan simpangan rata-rata,
simpangan baku dan ragam.
Data Collecting (mengumpulkan data)
6. Pesrta didik dibagi ke dalam 5 kelompok, dimana setiap kelompoknya terdiri dari 4-
5
orang yang memprioritaskan heterogenitas kelas
7. Berdiskusi dengan rekan sekelompok berkaitan dengan permasalahan yang disajikan dan
mengamati rancangan mind mapping seperti yang disajikan oleh guru sebagai alur 10’
penyelesaian dari permasalahan, dan bertanya dengan guru seandainya ada yang belum
dipahami. Guru siap untuk mendampingi peserta didik dalam menyelesaikan pertanyaan
dari pengamatan diatas. (Komunikasi)
8. Mencari bahan referensi dari buku paket, buku penunjang yang lain maupun internet
untuk dapat menjawab permasalahan yang berkaitan dengan ukuran letak data tunggal
maupun
Data Processingdata berkelompok.
(mengolah data)
9. Menuliskan hasil penyelesaiannya dan mempresentasikan di depan kelas, kelompok yang
lain menyimak.
10. Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
20’
permasalahan yang telah di diskusikan) berkaitan dengan ukuran penyebaran data tunggal
maupun data berkelompok dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori
yang ada pada sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping. ( Kritis, Kreatif)
Verification (memverifikasi)
11. Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok.
12. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah ditayangkan di LCD 10’
dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan pertanyaan ataupun
memberikan masukkan. (Kolaborasi)
Generalization (menyimpulkan)
13. Membuat kesimpulan bersama tentang konsep ukuran letak data tunggal maupun
10’
data berkelompok berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.
14. Evaluasi/ tes akhir berkaitan dengan ukuran letak data tunggal maupun data berkelompok.
Penutup (10 menit)
15. Memfasilitasi dalam merumuskan kesimpulan tentang konsep ukuran letak data
tunggal
maupun data berkelompok, melalui reviu indikator yang hendak dicapai pada hari itu.
16. Meminta beberapa peserta didik untuk mengungkapkan manfaat mengetahui
konsep
ukuran pemusatan data tunggal maupun data berkelompok dalam kehidupan sehari- 10’
hari
maupun permasalahan matematika.
17. Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik
untuk
mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya yaitu ukuran
penyebaran
data tunggal maupun data berkelompok.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 38


KEGIATAN DURASI
18. Memberi salam.
Pertemuan ke-5 : Model STAD (2 x 45 menit = 90 menit)
KEGIATAN DURAS
I
Pendahuluan (10 Menit)
1. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik)
3. Menanyakan kondisi siswa dalam mengawali kegiatan pembelajaran dan
memotivasi peserta didik
4. Menanyakan pemahaman materi tentang distribusi frekuensi, histogram, poligon,
10’
ukuran pemusatan data, ukuran letak data, dan ukuran penyebaran data yang telah
dipelajari pada pertemuan sebelumnya
5. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari- hari berkaitan dengan ukuran penyebaran data sesuai kehidupan sehari-hari
6. Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
saat membahas materi berkaitan dengan ukuran penyebaran data.
Kegiatan Inti (70 Menit)
Menyampaikan Tujuan dan Memotivasi
1. Menyampaikan tujuan pelajaran yang ingin dicapai pada pembelajaran statistika
dan memotivasi peserta didik untuk belajar.
Pembagian Kelompok
2. Peserta didik dibagi ke dalam 5 kelompok, dimana setiap kelompoknya terdiri dari 4-5
orang yang memprioritaskan heterogenitas kelas (kemampuan rendah, sedang dan pandai) 15’
Presentasi Guru
3. Guru mengulang materi distribusi frekuensi, histogram, poligon, ukuran pemusatan
data, ukuran letak data, dan ukuran penyebaran data yang diberikan pada pertemuan
sebelumnya.
4. Guru memberi permasalahan yang mencakup materi statistika di Lembar Kerja Peserta
Didik
Kegiatan Belajar Dalam Tim
5. Peserta didik bekerja dalam kelompok yang telah dibentuk untuk menyelesaikan LKPD 20’
di
Google Classroom
Presentasi
6. Setiap kelompok menyampaikan hasil diskusinya 20’

Evaluasi
7. Guru mengevaluasi hasil belajar melalui pemberian kuis (evaluasi) tentang materi 10’
yang
dipelajari dan juga melakukan penilaian terhadap presentasi hasil kerja masing-
masing kelompok.
Penghargaan Prestasi
5’
8. Memberikan apresiasi hasil penugasan kelompok dan capaian tes tulis individu
Penutup (10 menit)
9. Memfasilitasi dalam merumuskan kesimpulan tentang berbagai permasalahan yang ada
di
LKPD yang telah dikerjakan pada hari itu. 10’
10. Meminta beberapa peserta didik untuk mengungkapkan manfaat dari materi statistika.
11. Mengingatkan peserta didik untuk mempersiapkan diri menghadapi tes/evaluasi akhir
di pertemuan berikutnya
12. Memberi salam.

Pertemuan ke-6 : Penilaian Harian (90 menit)


KEGIATAN DURAS
Pendahuluan (5 Menit) I
5. Memberi salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran 5’
6. Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik)

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 39


KEGIATAN DURAS
7. Menanyakan kondisi siswa dalam mengawali kegiatan pembelajaran dan I
memotivasi
peserta didik.
8. Mengingatkan kembali tentang tata tertib penilaian Harian
Kegiatan Inti (80 Menit)
5. Guru membagikan soal PH. Soal terbagi menjadi 2 tipe yaitu tipe soal A dan tipe soal B.
6. Tempat duduk di atur sesuai no urut absensi. 80’
7. Untuk pembagian tipe soal disesuaikan dengan tempat duduk kiri dan kanan.
Penutup (5 menit)
2. Peserta didik menyerahkan lembar jawaban PH dan guru menanyakan apakah dari soal 5’
PH
tersebut ada yang sulit.
H. Penilaian Hasil Belajar
1. Tehnik Penilaian :
(4) Penilaian Sikap : Observasi dan hasilnya dicatat dalam Jurnal Sikap
(5) Penilaian Pengetahuan : Penugasan, Game, Tes Tulis
(6) Penilaian Keterampilan : Kinerja Tim, Presentasi
B. Bentuk Penilaian :
(4) Observasi : lembar pengamatan aktivitas peserta didik
(5) Tes tertulis : uraian dan lembar kerja
(6) Unjuk kerja : lembar penilaian kinerja
C. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran (terlampir) (3) Remedial
Pembelajaran remedial diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai kriteria
ketuntasan KD. Pembelajaran remedial dilaksanakan dengan memberikan remedial
teaching (klasikal)/ tutor sebaya/tugas dan diakhiri dengan tes.
(4) Pengayaan
Pembelajaran pengayaan diberikan kepada peserta didik yang mencapai nilai ketuntasan
KD. Pembelajaran pengayaan dilaksanakan dengan memberikan soal tambahan dalam
cakupan KD sebagai pengetahuan tambahan.

Surabaya, 12 Juli 2022


Kepala SMA ATMA WIDYA Surabaya Guru Matematika

Arief Dwi Cahsono, SH Amin Istichfarin, S.Pd.I

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 40


INSTRUMEN TES TERTULIS

Satuan Pendidikan : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB
Kelas/ Semester : XII MIPA / Ganjil

Kompetensi Dasar : 3.2 Menentukan dan menganalisis ukuran pemusatan dan penyebaran data yang
disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram

4.2. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penyajian data hasil


pengukuran dan pencacahan dalam tabel distribusi frekuensi dan histogram
IPK
: 3.2.1. Menentukan langkah-langkah membuat tabel distribusi frekuensi,
histogram, polygon dan ogive data berkelompok
3.2.2. Menentukan Mean, Modus, Median, Desil dan Persentil pada data
berkelompok.
3.2.3. Menganalisis Mean, median dengan ukuran penyebaran data pada data
berkelompok
3.2.4. Menentukan Simpangan rata-rata, simpangan baku dan ragam pada data
berkelompok
4.2.1. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penyajian data hasil
pengukuran dan pencacahan dalam tabel distribusi frekuensi dan histogram

Materi Pokok : Statistika

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 41


KISI-KISI PENULISAN SOAL TES TERTULIS/PENILAIAN HARIAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Jumlah Soal : 8 nomor
Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Penyusun : Amin Istichfarin, S.Pd.I

Kompetensi Kelas/ Bentuk No.


Materi IPK Indikator Butir Soal Level
Dasar Smt Soal Soa
3.2 Statistika XII / 3.2.1. Menentukan Diberikan data berupa L2 Uraian l 1
Menentukan
dan GANJI langkah- tabel distribusi
menganali L langkah frekuensi, peserta
sis ukuran membuat didik dapat
pemusatan tabel
distribusi menentukan langkah-
dan frekuensi, langkah dan membuat
penyebara histogram, histogram, polygon
n yang
data polygon dan dan ogive data
disajikan ogive data berkelompok
dalam berkelompok.
bentuk Disajikan data L2 Uraian 5
tabel berkelompok yang
distribusi masih menyebar,
frekuensi peserta didik dapat
dan menentukan table
histogram distribusi frekuensi
dan peserta didik
dapat menganalisis
dari tebel
distribusi tersebut
3.2.2. Menentukan Diberikan data dalam L2 Uraian 2
Mean, Modus, bentuk tabel distribusi
Median, Desil frekuensi, peserta
dan Persentil didik dapat
pada data menentukan Mean,
berkelompok. Modus dan Median
dari data tersebut
Dari tabel distribusi L2 Uraian 3A
frekuensi, peserta
didik dapat
menentukan ukuran
pemusatan data
(Mean,
modus, median)
Disajikan data table L2 PG 8
distribusi frekuensi,
peserta didik dapat
menentukan kuartil
Disajikan data table L2 PG 9
distribusi frekuensi,
peserta didik dapat
menentukan Desil
3.2.4. Menentukan Diberikan data table L2 Uraian 3B
Simpangan distribusi frekuensi,
rata-rata, peserta didik dapat
simpangan menentukan ukuran
baku dan penyebaran data
ragam pada (Simpangan rata-rata,
data ragam, simpangan
berkelompok baku)

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 42


Diberikan table L2 Uraian 4
distribusi frekuensi
kumulatif, peserta
didik dapat
menentukan ukuran
penyebaran data
(simpangan rata-rata,
simpangan baku dan
ragam)
Disajikan data dalam L2 Uraian 6A
bentuk table distribusi
frekuensi, peserta
didik dapat
menentukan ukuran
penyebaran
(simpangan rata-rata,
simpangan baku dan
ragam)
Disajikan data dalam L3 Uraian 6B
bentuk table distribusi
frekuensi, peserta
didik dapat
menyimpulkan dari
hasil ukuran
penyebaran
3.2.3. Diberikan table L3 Uraian 3C
Menganalisis distribusi frekuensi,
Mean, median peserta didik dapat
dengan menganalisis nilai
ukuran
penyebaran mean terhadap ukuran
data pada penyebaran
data
berkelompok Disajikan soal cerita, L2 PG 7
peserta didik dapat
menentukan nilai
median dengan ukuran
penyebaran
Disajikan ogive, L2 PG 10
peserta didik dapat
menentukan mean
dengan ukuran
penyebaran data pada
data berkelompok

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 43


LEMBAR INSTRUMEN :
1.

D.

E.

F.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 44


G.

H.

I.

J.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 45


K.

L.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 46


RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL
47
Lampiran Penilaian Pengetahuan :

N Penyelesaian Sko
o1 r10

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


48
2 10

3a 10
.

3b
.

3c
.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


49
4. 10

5 10

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


50
6a 10
.

6b
.
7 10

8 10

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


51
9. 10

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


52
10.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


53
Skor Maksimum 100

Keterangan
Nilai = x 100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 54


INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP JURNAL SIKAP

Nama Satuan pendidikan : SMA ATMA WIDYA Surabaya


Tahun pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : Matematika Wajib

Kejadian/ Butir Pos/


N Waktu Nama Perilaku Sikap Neg Tindak Lanjut
o
1

10

Surabaya, ……………..

Guru Matematika Wajib

Amin Istichfarin, S.Pd.I

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 55


INSTRUMEN PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : …………………………………


Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

PETUNJUK:
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Keterangan:
4 = selalu
3 = sering
2 = jarang
1 = tidak pernah

Skor
N Aspek Pengamatan
1 2 3 4
o
1 Saya menghormati teman yang berbeda pendapat

2 Saya mengumpulkan tugas tepat waktu


Saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang merugikan
3
orang lain
4 Saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari orang lain

5 Saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan

Jumlah Skor

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 56


INSTRUMEN PENILAIAN ANTAR TEMAN
Nama Teman : ……………………….
Nama Penilai : ……………………….
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

PETUNJUK:
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Keterangan:
4 = selalu
3 = sering
2 = jarang
1 = tidak pernah

N Pernyataan 1 2 3 4
o
1 Teman saya menghormati teman yang berbeda pendapat
2 Teman saya mengumpulkan tugas tepat waktu
Teman saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang merugikan
3
orang lain
Teman saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari orang
4
lain
5 Teman saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
Jumlah Skor

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 57


Lampiran Penilaian Keterampilan

PENILAIAN KINERJA

Materi Pokok : STATISTIKA


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Waktu : 1 x 45 menit
Nama Siswa :………………….

Kompetensi Dasar :
4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penyajian data hasil pengukuran dan pencacahan dalam
tabel distribusi frekuensi dan histogram

Indikator Pencapaian Kompetensi :


4.2.1 Membuat tabel distribusi frekuensi data, polygon, histogram dan ogive dari suatu data
4.2.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penyajian data hasil pengukuran dan pencacahan dalam tabel
distribusi frekuensi dan histogram
4.2.3 Menyajikan data yang berkaitan dengan data hasil pengukuran dan pencacahan dalam tabel distribusi
frekuensi dan histogram

LEMBAR PENILAIAN KINERJA

Skor
No Aspek Pengamatan
4 3 2 1
A Tahap Persiapan
3. Mempersiapkan alat dan bahan
4. Memeriksa alat dan bahan
B Tahap Pelaksanaan
7. Persiapan kertas dan alat tulis
8. Mengerjakan sesuai langkah-langkah yang diberikan
9. Menjawab pertanyaan dengan benar
10. Mempresentasikan sesuai langkah-langkah
11.
12.
C Membuat Laporan
Laporan tertulis
Jumlah skor

Petunjuk
Berikan tanda ( ) sesuai dengan skor yang diperoleh siswa
Skor Maksimum Ideal : 80
Keterangan Penskoran
1 = Tidak Tepat
2 = Kurang Tepat
3 = Tepat
4 = Sangat Tepat
Nilai Praktikum = x 100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 58


Lembar Instrumen diskusi dan presentasi

PENILAIAN KEGIATAN DISKUSI

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Topik : ………………………………….
Waktu Pelaksanaan : …………………………………..

Aspek Pengamatan
Skor Nilai
No Nama Mengemukakan
Kerjasama Toleransi Menghargai (S) (Sx4)
Pendapat
1
2
3
4
5
ds
t

Keterangan Skor:
4 = jika siswa menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai lebih dari 3 kali
3 = jika siswa menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai 2-3 kali
2 = jika siswa menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai 1 kali
1 = jika siswa tidak menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 59


PENILAIAN KEGIATAN PRESENTASI

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Topik : ………………………………….
Waktu Pelaksanaan : …………………………………..

Observasi Kinerja Presentasi


No Nama Tanggung Kerja Peran Skor Nilai
Aktif Visual Isi
Jawab sama serta
1
2
3
4
5
dst

Keterangan pengisian skor


4 = Sangat tinggi
3 = Tinggi
2 = Cukup tinggi
1 = Kurang
Nilai = (Jumlah Skor/24)x100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 60


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sekolah : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB
Kelas / Semester : XII / GANJIL
Materi Pokok : KAIDAH PENCACAHAN
Alokasi Waktu : 10 JP x 45 Menit (5 Pertemuan)

A Kompetensi Inti
.  KI-1 dan KI-2: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
dan
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif,
serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3. Menganalisis aturan pencacahan 3.3.1. Menentukan aturan penjumlahan


(aturan penjumlahan, aturan perkalian, 3.3.2. Menentukan aturan perkalian
dan kombinasi) melalui 3.3.3. Menentukan aturan faktorial dari bilangan asli
masalah
kontekstual. 3.3.4. Menentukan aturan permutasi dengan
unsur-
unsur yang berbeda
3.3.5. Menentukan aturan permutasi dengan
unsur- unsur yang sama
3.3.6. Menentukan rumus kombinasi
3.3.7. Menentukan hasil kombinasi
4.3. Menyelesaikan masalah kontekstual 4.3.1. Menggunakan aturan penjumlahan
yang berkaitan dengan aturan pencacahan untuk menyelesaikan masalah
(aturan
penjumlahan, aturan perkalian, 4.3.2. Menggunakan aturan perkalian
permutasi,
dan kombinasi) untuk menyelesaikan masalah
4.3.3. Menyelesaikan masalah kontekstual
yang berkaitan dengan aturan faktorial
4.3.4. Menyelesaikan masalah kontekstual
yang berkaitan dengan aturan permutasi
dengan
unsur-unsur yangmasalah
4.3.5. Menyelesaikan berbeda kontekstual
yang berkaitan dengan aturan permutasi
dengan
unsur-unsur yang masalah
4.3.6. Menyelesaikan sama kontekstual
yang berkaitan dengan konsep kombinasi

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 61


C. Tujuan Pembelajaran
Melalui proses pembelajaran materi Kaidah Pencacahan dengan menggunakan Problem Based
Learning (PBL), peserta didik diharapkan dalam mengamati permasalahan, mengidentifikasi
permasalahan, berdiskusi, menyelesaikan permasalahan, dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas.
Peserta didik dapat menentukan aturan penjumlahan dan perkalian, menentukan aturan factorial,
menentukan rumus permutasi dan rumus kombinasi dengan menghargai kerja individu dan kelompok
dalam aktivitas sehari-hari.
Peserta didik diharapkan aktif dan kreatif serta jujur dan teliti dalam mengintepretasi materi Kaidah
Pencacahan sesuai dengan ide-ide baru berdasarkan berbagai sumber belajar. Peserta didik juga
diharapkan teliti dan objektif, mampu bekerja sama, serta terampil dalam menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan aturan perkalian,
aturan penjumlahan, aturan permutasi dan aturan kombinasi, menyusun simpulan dan
mengomunikasikannya dalam bentuk laporan tertulis.

D. Materi Pembelajaran
Fakta
Menerapkan kaidah pencacahan untuk menentukan aturan permutasi dan kombinasi
Konsep
6. Pengertian aturan penjumlahan
7. Pengertian aturan perkalian
8. Pengertian aturan faktorial
9. Rumus Permutasi
10. Rumus Kombinasi
Prinsip
1. Aturan penjumlahan dan aturan perkalian
2. Aturan Permutasi pada unsur yang sama
3. Aturan Permutasi pada unsur yang berbeda
4. Aturan Kombinasi
Prosedur
7. Langkah-langkah menentukan aturan penjumlahan dan aturan perkalian
8. Langkah-langkah menentukan Permutasi pada unsur yang sama
9. Langkah-langkah menentukan Permutasi pada unsur yang berbeda
10. Langkah-langkah menetukan aturan kombinasi

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintific Learning (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, menalar,
mengkomunikasikan)
Metode : Diskusi, Tanya jawab, presentasi, penugasan
Model : Kegiatan pembelajaran pada pertemuan 1 menggunakan PBL (Problem
Based Learning), pada pertemuan 2, 3, dan 4 menggunakan TPS (Think Pair Share), serta
pada pertemuan 5 menggunakan DL (Discovery Learning) (Terlampir)

F. Media/Alat dan Sumber Belajar


Media/Alat : Power Point dan Lembar Kerja Peserta didik
Alat Pembelajaran : Lembar Penilaian, Laptop, HP
Sumber Belajar : Buku Peserta didik Matematika Wajib Kemendikbud, Buku Guru Matematika
Wajib Kemendikbud, Buku Matematika Wajib Kelas XII Penerbit Erlangga,
LKS Intan Pariwara, LKS Kharisma

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 62


G. Kegiatan Pembelajaran

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Pertemuan ke-1 : Model PBL (Problem Based Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)

KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN (15 menit)


18. Guru bersama peserta didik memulai pembelajaran tepat
waktu (disiplin).
19. Guru mengucapkan salam dan peserta didik menjawab salam
dari guru (santun).
20. Guru bersama peserta didik berdoa sebelum pembelajaran
dimulai
21. Guru mengecek kehadiran peserta didik, memperhatikan
kerapian pakaian peserta didik; peserta didik menyiapkan
buku pelajaran dan alat tulis (disiplin, tanggungjawab).
22. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari yaitu aturan
penjumlahan dan aturan perkalian.
23. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan
dipelajari yaitu menentukan dan menyelesaikan masalah
kontekstual aturan penjumlahan dan aturan perkalian.
24. Guru menyampaikan manfaat mempelajari materi ini,
diantaranya pada bidang penelitian untuk menarik suatu 15 menit
kesimpulan.
25. Guru memotivasi peserta didik agar aktif dan semangat
selama kegiatan pembelajaran.
26. Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan peserta didik diantaranya berkelompok,
berdiskusi, mengomunikasikan hasil diskusi, konfirmasi dari
guru dan evaluasi pembelajaran.
27. Guru mengingatkan peserta didik dengan serangkaian
pertanyaan apersepsi tentang aturan penjumlahan dan aturan
perkalian.
KEGIATAN INTI (65 Menit)
Fase 1:
Orientasi Peserta didik Pada Masalah
16. Peserta didik diberikan contoh permasalahan dalam
kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan aturan
penjumlahan dan aturan perkalian.
17. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait permasalahan 10 menit
yang diberikan guru tadi sesuai dengan pengetahuan awal
(menanya).
Jika tidak ada pertanyaan guru memberikan pertanyaan
pancingan, seperti “Ada berapa banyak perjalanan yang
ditempuh dari kota A ke kota C jika melauli kota B ?
Fase 2: Mengorganisasikan peserta didik ke dalam kelompok
belajar
18. Peserta didik dipersilahkan untuk membentuk kelompok
5 menit
dengan beranggotakan 4-5 peserta didik.
19. Peserta didik diarahkan untuk menyelesaikan masalah berikut
secara bekelompok.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 63


KEGIATAN DURASI

Maskapai A menyediakan 2 jadwal penerbangan


setiap hari dari kota P ke Q. Adapun maskapai B
menyediakan 6 jadwal penerbangan setiap hari,
sedangkan maskapai C menyediakan 4 jadwal
penerbangan setiap hari. Ada berapa cara berangkat
dari kota P ke Q menggunakan pesawat terbang?
David memiliki 3 kaos berwarna hitam, putih dan
merah. David juga memiliki 2 celana hitam dan biru.
Berapa banyak pasangan celana dan kaos yang dapat
dipakai David ?
Fase 3: Membimbing penyelidikan individu atau kelompok
20. Peserta didik dipersilahkan untuk berdiskusi (mengasosiasi)
dengan anggota kelompoknya dalam menyelesaikan
20 menit
masalah.
21. Peserta didik berdiskusi menyelesaikan masalah yang
diberikan
Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
22. Salah satu perwakilan peserta didik diminta untuk
mempresentasikan hasil diskusinya (mengomunikasikan)
15 menit
23. Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanggapi hasil
diskusi kelompok yang mempresentasikan
(mengomunikasikan).
Fase 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses
pemecahan
masalah
24. Peserta didik beserta guru membahas hasil persentasi
dan guru memberikan konfirmasi.
25. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya
mengenai
materi yang belum jelas.
26. Peserta didik diberikan soal “penugasan” kemudian peserta
didik dipersilahkan berdiskusi (mengasosiasi) dengan teman
15 menit
di kelompoknya apabila mengalami kesulitan.
27. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal dengan jujur
28. Peserta didik diminta mempresentasikan
jawabannya
(mengomunikasikan)
29. Peserta didik yang lainnya di minta memberikan tanggapan
atas jawaban yang sudah dishare temannya.
(mengomunikasikan)
30. Peserta didik dan guru membahas hasil diskusi
PENUTUP (10 menit)
5. Guru bersama peserta didik membuat simpulan
melalui serangkaian pertanyaan yang disampaikan guru
tentang Aturan penjumlahan dan Aturan Perkalian.
6. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi
terkait pelaksanaan pembelajaran dan memberikan
penguatan 10 menit
terkait sikap yang dinilai
7. Guru mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi selanjutnya yaitu Faktorial
8. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam dan peserta didik menjawabnya.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


64
Pertemuan ke-2 : Model TPS (Think Pair Share ( 2 x 45 menit = 90 menit)
KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN (10 menit)


11. Guru bersama Peserta didik memulai pembelajaran tepat
waktu
(disiplin).
12. Guru mengucapkan salam dan Peserta didik menjawab
salam dari guru (santun).
13. Guru bersama Peserta didik berdoa sebelum
pembelajaran dimulai (religius)
14. Guru mengecek kehadiran Peserta didik,
memperhatikan kerapian pakaian Peserta didik; Peserta didik
pelajaran dan alat tulis (disiplin, tanggungjawab).
15. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari
yaitu
Faktorial
16. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan
dipelajari
yaitu mendeskripsikan dan menentukan aturan faktorial 10
17. Guru menyampaikan manfaat belajar aturan pencacahan menit
yaitu
sebagai dasar operasi hitung dan pemrograman,
mendukung
perkembangan hardware dan software komputer, juga
dapat
melakukan logika rasional matematis secara cepat dan tepat
18. Guru memotivasi Peserta didik agar aktif dan semangat
selama kegiatan pembelajaran
19. .Guru menyampaikan tahapan kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan Peserta didik diantaranya berkelompok,
berdiskusi, mengomunikasikan hasil diskusi, l dari guru dan
evaluasi pembelajaran
20. Melalui kegiatan tanya jawab Peserta didik
mengingat
kembali pengetahuan prasyarat mengenai
aturan
penjumlahan dan aturan perkalian pada
aturan
pencacahan.
KEGIATAN INTI (65 Menit)
Menentukan aturan faktorial dari bilangan asli (40 menit)
Fase 1: Thinking (Berpikir)
1. Peserta didik mengamati masalah yang
ditampilkan
dislide di Google Meet yang berisi masalah
faktorial
2. (mengamati).
Setelah peserta didik mengamati, guru meminta 15
peserta
didik bertanya terkait dengan masalah yang ditampilkan menit
guru misalnya dengan memerintahkan peserta didik
untuk bertanya dengan kata “Bagaimana” dan
“faktorial”, kemudian diharapkan peserta didik
bertanya terkait dengan faktorial misalnya “Bagaimana
kita menentukan faktorial dari permasalahan di atas?”
Fase 2: (menanya).
Pairing (Berpasangan)
3. Guru mengarahkan peserta didik bahwa faktorial dapat
10
diselesaikan dengan mengalikan semua bilangan asli
menit
dengan syarat tertentu. Cara tersebut dikerjakan peserta
didik secara berpasangan sesuai kelompoknya
melalui
RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL
65
KEGIATAN DURASI

LKS
4. Guru menshare LKS kepada masing-masing kelompok.
5. Guru mengarahkan peserta didik untuk mengerjakan LKS pada
kegiatan inti untuk membantu peserta didik dalam menentukan
factorial dari suatu bilanga asli.
6. Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menyelesaikan
kegiatan inti (mengumpulkan informasi).
7. Guru berkomuikasi dengan WA Grup untuk membimbing
kelompok yang mengalami kesulitan dan mengamati diskusi
kelompok.
8. Peserta didik mengasosiasi pengetahuan yang telah dimiliki
sebelumnya untuk menyelesaikan kegiatan inti pada LKS
(mengasosiasi).
Fase 3: Sharing (Berbagi)
9. Salah satu pasangan kelompok mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya dan membacakan hasil diskusi kelompok di
Google Meet (mengomunikasikan).
10. Guru memberi kesempatan kepada kelompok lain untuk
15
mengungkapkan pendapatnya dengan bertanya atau
menit
memberikan tanggapan (mengomunikasikan).
11. Guru membahas masalah yang diberikan, melalui pembahasan
masalah guru melakukan evaluasi dan konfirmasi terhadap
jawaban Peserta didik sekaligus menyimpulkan kegiatan pada
LKS
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan
aturan faktorial (25 menit)
12. Peserta didik mengasosiasi pengetahuan yang telah dimiliki
sebelumnya untuk menyelesaikan masalah pada LTS yang
menuntut kemampuan Devising Strategies for Solving
Problems (Literasi Matematika) (lampiran 4) (mengasosiasi).
13. Guru menanyakan soal mana yang sulit menurut Peserta didik
dan menawarkan pada Peserta didik yang sudah menyelesaikan
soal tersebut.
25
14. Peserta didik yang bisa menyelesaikan soal yang ditanyakan di
menit
beri kesempatan untuk mempresentasikan hasil diskusinya
(mengomunikasikan).
15. Guru memberi kesempatan kepada Peserta didik yang lain
untuk bertanya atau memberikan tanggapan dari presentasi
yang dilakukan (mengomunikasikan).
16. Guru memberikan konfirmasi atas jawaban yang disampaikan
Peserta didik dan membahas soal lain secara klasikal.
17. Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya jika masih
mengalami kesulitan.
PENUTUP (15 menit)
6. Peserta didik membuat simpulan melalui serangkaian
pertanyaan yang disampaikan guru tentang aturan faktorial
7. Guru mengevaluasi kompetensi Peserta didik dengan
memberikan kuis 1 yang menuntut kemampuan Using 15
Symbolic, Formal and Technical Language and Operation menit
(Literasi Matematika) dan Peserta didik mengerjakan secara
mandiri dan jujur.
8. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi terkait
pelaksanaan pembelajaran dan memberikan penguatan terkait

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


66
KEGIATAN DURASI

sikap yang dinilai.


9. Guru memberi TR/tugas rumah yang ada pada buku
Peserta didik
10. Guru mengingatkan Peserta didik untuk mempelajari
materi selanjutnya yaitu permutasi dengan unsur-unsur yang
berbeda.
11. Guru menutup pelajaran dengan salam.

Pertemuan ke-3 : Model TPS (Think Pair Share) ( 2 x 45 menit = 90 menit)

KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN : (10 Menit)


1. Guru dan Peserta didik memulai kegiatan pembelajaran
tepat waktu (disiplin).
2. Guru memulai pelajaran dengan memberi salam dan
meminta salah satu Peserta didik memimpin doa
(religius).
3. Guru memeriksa kondisi fisik Peserta didik agar siap
menerima pelajaran, seperti buku pelajaran, alat tulis,
memperhatikan kerapian pakaian Peserta didik dan
mengingatkan jika ada yang tidak rapi serta menanyakan
ketidakhadiran Peserta didik.
4. Guru menanyakan mengenai TR pada pertemuan
sebelumnya.
5. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari
permutasi dengan unsur-unsur yang berbeda.
10 menit
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan
dicapai.
7. Guru memberikan motivasi kepada Peserta didik yaitu
berupa video motivasi seorang pemain sepak bola.
8. Guru menyampaikan manfaat belajar aturan pencacahan
salah satunya untuk sebagai dasar operasi hitung dan
pemrograman, mendukung perkembangan hardware dan
software komputer, juga dapat melakukan logika rasional
matematis secara cepat dan tepat.
9. Guru menjelaskan tahapan kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan kepada peserta didik, menginformasikan
bahwa pada akhir pembelajaran akan ada kuis serta
mengarahkan peserta didik untuk membuka buku
matematika pada materi permutasi
10. Melalui kegiatan tanya jawab Peserta didik mengingat
kembali pengetahuan prasyarat mengenai faktorial.
KEGIATAN INTI (65 Menit)
Menentukan Menentukan aturan permutasi dengan
unsur-unsur yang berbeda (40 menit)
Fase 1 : Thinking (Berpikir)
1. Peserta didik mengamati masalah yang ditampilkan oleh 10 menit
guru dislide berupa permasalahan “Seorang resepsionis

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


67
KEGIATAN DURASI

klinik ingin mencetak nomor antrian pasien yang


terdiri
tiga angka pertama dari angka 1, 2, 3, dan 4 untuk
hari
pertama. Sedangkan untuk hari kedua dia
akan
menggunakan keempat angkat tersebut”. (mengamati).
2. Setelah Peserta didik mengamati, guru meminta Peserta
didik bertanya terkait dengan masalah yang ditampilkan
guru misalnya dengan memerintahkan Peserta didik
untuk bertanya dengan kata “Bagaimana” dan “Berapa”,
kemudian diharapkan Peserta didik bertanya terkait
dengan permutasi dengan unsur-unsur yang berbeda
misalnya “Bagaimana kita mengetahui banyak cara
memilih nomer antrian untuk hari pertama dan kedua?”
atau “Berapa banyak cara memilih nimor antrian untuk
hari pertama dan kedua?” (menanya).
3. Guru menjelaskan bahwa untuk menyelesaikan
yang diberikan Peserta masalah didik terlebih
dahulu
mendiskusikan dan mengerjakan kegiatan yang ada pada
LKS yaitu mengenai permutasi dengan unsur-unsur
yang berbeda.
Fase 2 : Pairing (Berpasangan)
4. Peserta didik berpasangan sesuai instruksi guru, setiap
kelompok terdiri atas 2 orang.
5. Guru membagikan LKS kepada masing-masing
kelompok.
6. Guru mengarahkan Peserta didik untuk mengerjakan
LKS kegiatan inti untuk membantu Peserta didik untuk
menentukan aturan permutasi dengan unsur-unsur yang
berbeda. 10 menit
7. Peserta didik mengumpulkan informasi untuk
menyelesaikan kegiatan inti pada LKS (mengumpulkan
informasi).
8. Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan
dan mengamati diskusi kelompok di WA Grup
9. Peserta didik mengasosiasi pengetahuan yang telah
dimiliki sebelumnya untuk menyelesaikan kegiatan inti
pada LKS (mengasosiasi).
Fase 3 : Sharing (Berbagi)
10. Salah satu pasangan kelompok mempresentasikan hasil
diskusi kelompoknya dan membacakan hasil diskusi
kelompok di Google Meet (mengomunikasikan).
11. Guru memberi kesempatan kepada kelompok lain untuk
mengungkapkan pendapatnya dengan bertanya atau 20 menit
memberikan tanggapan (mengomunikasikan).
12. Guru membahas masalah yang diberikan, melalui
pembahasan masalah guru melakukan evaluasi dan
konfirmasi terhadap jawaban peserta didik sekaligus
menyimpulkan kegiatan pada LKS.
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan
aturan permutasi dengan unsur-unsur yang berbeda (25
menit)
13. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan
RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 68
KEGIATAN DURASI
aturan permutasi dengan unsur-unsur yang berbeda
14. Peserta didik mengasosiasi pengetahuan yang telah dimiliki
sebelumnya untuk menyelesaikan masalah pada LTS yang
menuntut kemampuan Mathematising (Literasi Matematika).
15. Guru menanyakan soal mana yang sulit menurut Peserta didik
dan menawarkan pada Peserta didik yang sudah 25 menit
menyelesaikan soal tersebut.
16. Peserta didik yang bisa menyelesaikan soal yang ditanyakan di
beri kesempatan untuk mempresentasikan hasil diskusinya
(mengomunikasikan).
17. Guru memberi kesempatan kepada Peserta didik lain untuk
bertanya atau memberikan tanggapan dari presentasi yang
dilakukan (mengomunikasikan).
18. Guru memberikan konfirmasi atas jawaban yang disampaikan
Peserta didik dan membahas soal lain secara klasikal.
19. Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya jika masih
mengalami kesulitan.
PENUTUP (15 menit)
5. Peserta didik membuat simpulan melalui
serangkaian
pertanyaan yang disampaikan guru tentang
permutasi dengan unsur-unsur yang berbeda.
6. Guru mengevaluasi kompetensi Peserta didik dengan
memberikan kuis 2 yang menuntut kemampuan Devising
Strategies for Solving Problems (Literasi Matematika)
dan Peserta didik mengerjakan secara mandiri dan jujur. 15 menit
7. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi terkait
pelaksanaan pembelajaran dan memberikan penguatan
terkait sikap yang dinilai.
8. Guru memberi TR/tugas rumah yang ada pada
buku
Peserta didik matematika wajib kelas XII
9. Guru mengingatkan Peserta didik untuk mempelajari
materi selanjutnya yaitu permutasi dengan unsur-unsur
yang sama.
Pertemuan ke-4 : Model TPS (Think Pair Share) ( 2 x 45 menit = 90 menit)

KEGIATAN DURASI

PENDAHULUAN (10 menit)


1. Guru dan Peserta didik memulai kegiatan pembelajaran
tepat waktu (disiplin).
2. Guru memulai pelajaran dengan memberi salam dan
meminta salah satu Peserta didik memimpin doa (religius).
3. Guru memeriksa kondisi fisik Peserta didik agar
siapmenerima pelajaran, seperti buku pelajaran, alat
tulis, 10
menit
memperhatikan kerapian pakaian Peserta didik
dan
mengingatkan jika ada yang tidak rapi serta
menanyakan ketidakhadiran Peserta didik.
4. Guru menanyakan mengenai TR pada pertemuan sebelumnya.
5. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari
permutasi dengan unsur-unsur yang sama.
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


69
KEGIATAN DURASI

7. Guru memberikan motivasi kepada Peserta didik yaitu berupa


video motivasi.
8. Guru menyampaikan manfaat belajar aturan pencacahan salah
satunya untuk sebagai dasar operasi hitung dan pemrograman,
mendukung perkembangan hardware dan software komputer,
juga dapat melakukan logika rasional matematis secara cepat
dan tepat.
9. Guru menjelaskan tahapan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan kepada Peserta didik, menginformasikan bahwa
pada akhir pembelajaran akan ada kuis serta mengarahkan
Peserta didik untuk membuka buku matematika pada materi
permutasi pada unsur yang sama.
10. Melalui kegiatan tanya jawab Peserta didik mengingat kembali
pengetahuan prasyarat mengenai permutasi dengan unsur-
unsur yang berbeda.
KEGIATAN INTI (65 menit)
Menentukan Menentukan aturan permutasi dengan
unsur-unsur yang sama (40 menit)
Fase 1 : Thinking (Berpikir)
1. Peserta didik mengamati masalah yang ditampilkan oleh
guru dislide berupa permasalahan “Berapa banyak
susunan yang dapat dibentuk dari 3 huruf yang diambil
dari huruf-huruf pembentuk kata “APA” ?”.
(mengamati).
2. Setelah Peserta didik mengamati, guru meminta Peserta
didik bertanya terkait dengan masalah yang ditampilkan
guru misalnya dengan memerintahkan Peserta didik
10 menit
untuk bertanya dengan kata “Bagaimana”, kemudian
diharapkan Peserta didik bertanya terkait dengan
permutasi dengan unsur-unsur yang sama misalnya
“Bagaimana cara mencari susunan yang dapat dibentuk
dari 3 huruf yang diambil dari huruf-huruf pembentuk
kata “APA” ?” (menanya).
3. Guru menjelaskan bahwa untuk menyelesaikan masalah
yang diberikan Peserta didik terlebih dahulu
mendiskusikan dan mengerjakan kegiatan yang ada pada
LKS yaitu mengenai permutasi dengan unsur-unsur yang
sama.
Fase 2 : Pairing (Berpasangan)
4. Peserta didik berpasangan sesuai instruksi guru, setiap
kelompok terdiri atas 2 orang.
5. Guru membagikan LKS melalui WA Grup kepada
masing-masing kelompok.
6. Guru mengarahkan Peserta didik untuk mengerjakan LKS
15 menit
kegiatan inti untuk membantu Peserta didik untuk
menentukan aturan permutasi dengan unsur-unsur yang
berbeda.
7. Peserta didik mengumpulkan informasi untuk
menyelesaikan kegiatan inti pada LKS (mengumpulkan
informasi).

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL


70
KEGIATAN DURASI

8. Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan


dan mengamati diskusi kelompok.
9. Peserta didik mengasosiasi pengetahuan yang telah
dimiliki sebelumnya untuk menyelesaikan kegiatan inti
pada LKS (mengasosiasi).
Fase 3 : Sharing (Berbagi)
10. Salah satu pasangan kelompok mempresentasikan hasil
diskusi kelompoknya dan membacakan hasil diskusi
kelompok di Google Meet (mengomunikasikan).
11. Guru memberi kesempatan kepada kelompok lain untuk
mengungkapkan pendapatnya dengan bertanya atau 15 menit
memberikan tanggapan (mengomunikasikan).
12. Guru membahas masalah yang diberikan, melalui
pembahasan masalah guru melakukan evaluasi dan
konfirmasi terhadap jawaban Peserta didik sekaligus
menyimpulkan kegiatan pada LKS .
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan
dengan aturan permutasi dengan unsur yang sama (25
menit)
13. Peserta didik mengasosiasi pengetahuan yang telah
dimiliki sebelumnya untuk menyelesaikan masalah pada
LTS 2 yang menuntut kemampuan Devising Strategies
for Solving Problems (Literasi Matematika) (lampiran 4)
(mengasosiasi).
14. Guru menanyakan soal mana yang sulit menurut Peserta
didik dan menawarkan pada Peserta didik yang sudah
menyelesaikan soal tersebut.
25 menit
15. Peserta didik yang bisa menyelesaikan soal yang
ditanyakan di beri kesempatan untuk mempresentasikan
hasil diskusinya (mengomunikasikan).
16. Guru memberi kesempatan kepada Peserta didik yang
lain untuk bertanya atau memberikan tanggapan dari
presentasi yang dilakukan (mengomunikasikan).
17. Guru memberikan konfirmasi atas jawaban yang
disampaikan Peserta didik dan membahas soal lain secara
klasikal.
18. Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya jika
masih mengalami kesulitan.
PENUTUP (15 menit)
6. Peserta didik membuat simpulan melalui serangkaian
pertanyaan yang disampaikan guru tentang permutasi dengan
unsur-unsur yang sama
7. Guru mengevaluasi kompetensi Peserta didik dengan
memberikan kuis yang menuntut kemampuan Using Symbolic, 10 menit
Formal and Technical Language and Operation (Literasi
Matematika) dan Peserta didik mengerjakan secara mandiri
dan jujur.
8. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi terkait
pelaksanaan pembelajaran dan memberikan penguatan terkait

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 71


STRATEGI PJJ
KEGIATAN DURASI
DARING
sikap yang dinilai.
9. Guru memberi TR/tugas rumah yang ada pada buku
Peserta didik matematika wajib
10. Guru mengingatkan Peserta didik untuk mempelajari
materi selanjutnya yaitu permutasi siklis dan kombinasi
11. Guru menutup pelajaran dengan salam.

Pertemuan ke-5 : Model DL (Discovery Learning) ( 2 x 45 menit = 90 menit)


STRATEGI PJJ
KEGIATAN DURAS
DARING
I
PENDAHULUAN (10 menit)
1. Peserta didik dan guru memulai pelajaran
tepatwaktu.(disiplin)
2. Peserta didik menjawab salam dan berdoa yang
dipimpin oleh ketua kelas (jika jam pertama).
3. Peserta didik menyiapkan buku pelajaran dan alat
tulis, serta melaporkan ketidakhadiran Peserta didik
menanyakan materi permutasi pada
pertemuan
sebelumnya.
4. Peserta didik diinformasikan materi yang akan
dipelajari yaitu kombinasi.
5. Peserta didik mendengarkan penjelasan dari
gurumengenai tujuan pembelajaran yaitu Peserta
didik
diharapkan dapat dengan benar:
a. menentukan rumus kombinasi;
b. menentukan hasil kombinasi;
c. menyelesaikan masalah kontekstual
yangberkaitan dengan konsep kombinasi.
6. Peserta didik mendengarkan penjelasan dari 10 menit
gurumengenai manfaat mempelajari kombinasi
dalam
kehidupan sehari-hari yaitu dapat digunakan dalam ilmu
statistika mendukung penelitian , juga dapat melakukan
logika rasional matematis secara cepat dan tepat.
7. Peserta didik mendengarkan penjelasan dari
gurumengenai tahapan kegiatan pembelajaran.
8. Peserta didik bersama guru melalui tanya
jawab
mengingat kembali mengenai faktorial dan
permutasi
sebagai apersepsi, dengan memberikan
serangkaian
pertanyaan berikut: (Devising Strategies for
Solving
Problem dan mathematising)
1. Tentukan nilai-nilai berikut!
a. 5!=

b.
2. Pembina OSIS SMA ATMA WIDYA Surabaya akan
memilih
4 anggota OSIS dari 10 Peserta didik di sekolahnya
untuk dijadikan ketua, wakil ketua, bendahara,
dan sekritaris dalam kepengurusan OSIS. Banyak

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 72


KEGIATAN DURASI

berbeda pembina OSIS memilih Peserta didik


sebagai
pengurus adalah ...
KEGIATAN INTI (65 Menit)
Fase 1: Pemberian rangsangan yang berkaitan dengan materi
kombinasi
1. Peserta didik mengamati permasalahan yang
diberikan oleh guru yang berkaitan dengan kombinasi
untuk mendorong rasa ingin tahu Peserta didik dan
Peserta didik mengamati.
10 menit
Permasalahan tersebut adalah: (mathematising)
Pada acara peringatan HUT kota Surabaya yang ke 728,
disediakan 4 makanan khas Surabaya yaitu lontong
balap, semanggi surabaya, rujak cingur, dan rawon.
Tamu yang hadir boleh mengambil 3 dari 4 jenis
makanan yang disediakan.
Fase 2: Identifikasi masalah
2. Peserta didik menyusun pertanyaan terkait masalah
yangdisajikan. Diharapkan Peserta didik bertanya
“Ada
berapa cara tamu yang hadir dapat memilih
makanan-
makanan tersebut?”
3. Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait masalah
yang diberikan guru. Jika tidak ada pertanyaan, guru memberi 10 menit
pertanyaan pancingan. Pertanyaan pancingan yang diberikan
guru “apakah pemilihan makanan tersebut memperhatikan
urutan?”
4. Peserta didik dikelompokkan dengan cara berhitung 1-
4, setiap kelompok terdiri atas 3 - 4 Peserta didik.
5. Peserta
masing, didik berkelompok
kemudian sesuai kelompoknya
guru memberikan pengarahan
cara
mengerjakan LKS.
6. Setiap kelompok dibagikan 1 set LKS.
Fase 3: Mengumpulkan Data
7. Peserta didik melakukan kegiatan yang ada pada
LKSyang digunakan untuk mengumpulkan informasi 10 menit
untuk
menemukan konsep kombinasi.
(mengumpulkan
informasi)
Fase 4: Mengolah Data
8. Peserta didik berdiskusi menjawab serangkaian
pertanyaan pada LKS untuk mengumpulkan informasi untuk
10 menit
menemukan konsep kombinasi. (menalar) (Mathematising)
9. Guru menayakan melalui WA Grup untuk
membimbing diskusi.
Fase 5 : Pembuktian
10. Peserta didik menuliskan hasil diskusi pada LKS yang
dibagikan guru.
11. Salah satu perwakilan kelompok mempresentasikan hasil 15 menit
diskusi kelompoknya dengan cara menjelaskan di
Google Meet dengan percaya diri. (mengomunikasikan)

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 73


KEGIATAN DURASI

12. Kelompok lain bertanya atau memberikan tanggapan


dari
presentasi yang dilakukan. (mengomunikasikan)
13. Peserta didik bersama guru mengkonfirmasi jawaban
Fasedari
6 : Menarik Kesimpulan
14. Peserta didik beserta guru menyimpulkan tentang
konsep kombinasi.
15. Peserta didik dibagikan 1 set LTS untuk setiap kelompok.
16. Peserta didik berdiskusi menyelesaiakan masalah
yang ada pada LTS. (menalar)
17. Salah satu kelompok mempresentasikan hasil diskusi
di
depan kelas dengan cara menuliskan jawaban dan
menjelaskannya dengan percaya diri. 10 menit
(mengomunikasikan)
18. Kelompok lain bertanya atau memberikan tanggapan
dari
presentasi yang telah dilakukan. (mengomunikasikan)
19. Guru memberikan penguatan maupun
reward (penghargaan) bagi kelompok yang berhasil
dengan baik berupa tepuk tangan.
20. Peserta didik bersama guru membahas
penyelesaian masalah pada LTS.
21. Peserta didik dipersilakan kembali ke tempat
PENUTUP (15 menit)
5. Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya
jika masih mengalami kesulitan
6. Peserta didik dibimbing membuat
rangkuman/simpulan
pelajaran tentang apa yang telah dipelajari yaitu
rumus kombinasi. Media : Google Meet
7. Peserta didik diberikan Kuis tentang kombinasi dengan
untuk dikerjakan secara individu. 15 menit menggunakan
8. Peserta didik mengerjakan Kuis. Akun: belajar.id
9. Peserta didik mengumpulkan hasil pekerjaan kuis
kepada guru.
10. Peserta didik diberi tugas rumah.
11. Peserta didik diingatkan untuk pertemuan
berikutnya akan diadakan penilaian harian
12. Peserta didik bersama guru menutup pelajaran
dengan doa dan salam.

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Tehnik Penilaian :
(1) Penilaian Sikap : Observasi dan hasilnya dicatat dalam Jurnal Sikap
(2) Penilaian Pengetahuan : Penugasan, Game, Tes Tulis
(3) Penilaian Keterampilan : Kinerja Tim, Presentasi
2. Bentuk Penilaian :
(1) Observasi : lembar pengamatan aktivitas peserta didik

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 74


(2) Tes tertulis : uraian dan lembar
(3) Unjuk kerja kerja
: lembar penilaian
3. kinerja
Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran (terlampir)
(1) Remedial
Pembelajaran remedial diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai kriteria
ketuntasan KD. Pembelajaran remedial dilaksanakan dengan memberikan remedial
teaching (klasikal)/ tutor sebaya/tugas dan diakhiri dengan tes.
(2) Pengayaan
Pembelajaran pengayaan diberikan kepada peserta didik yang mencapai nilai ketuntasan
KD. Pembelajaran pengayaan dilaksanakan dengan memberikan soal tambahan dalam
cakupan KD sebagai pengetahuan tambahan.

Surabaya, 12 Juli 2022


Kepala SMA ATMA WIDYA Surabaya Guru Matematika

Arief Dwi Cahsono, SH Amin Istichfarin, S.Pd.I

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 75


INSTRUMEN TES TERTULIS

Satuan Pendidikan : SMA ATMA WIDYA SURABAYA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

Kelas / Semester : XII MIPA / Ganjil

Kompetensi Dasar 3.3. Menganalisis aturan pencacahan (aturan penjumlahan,


: aturan perkalian, permutasi, dan kombinasi) melalui
masalah kontekstual

4.3. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan


dengan aturan pencacahan (aturan penjumlahan,
aturan
perkalian, permutasi, dan kombinasi)

Indikator Pencapaian Kompetensi 3.3.1 Menentukan aturan penjumlahan


:
3.3.2 Menentukan aturan perkalian

3.3.3 Menentukan aturan faktorial dari bilangan asli

3.3.4 Menentukan aturan permutasi dengan unsur-


unsur yang berbeda
3.3.5 Menentukan aturan permutasi dengan unsur-
unsur
3.3.6 yang sama rumus kombinasi
Menentukan

3.3.7 Menentukan hasil kombinasi

4.3.1 Menggunakan aturan penjumlahan


untuk menyelesaikan masalah
4.3.2 Menggunakan aturan perkalian untuk
menyelesaikan
4.3.3 masalah
Menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan
dengan aturan faktorial
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan
4.3.4 dengan aturan permutasi dengan unsur-unsur yang
berbeda
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan
4.3.5 dengan aturan permutasi dengan unsur-unsur yang
sama
Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan
4.3.6
dengan konsep kombinasi

Materi Pokok : Kaidah Pencacahan

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 76


KISI-KISI PENULISAN SOAL TES TERTULIS/PENILAIAN HARIAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMA ATMA WIDYA SURABAYA


Jumlah Soal : 5 nomor
Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Penyusun : Amin Istichfarin, S.Pd.I

Kompetensi Kelas/ Bentuk No.


Materi IPK Indikator Butir Soal Level
Dasar Smt Soal Soa
3.3. Kaidah XII / 3.3.1. Menentukan Disajikan soal cerita, L2 Uraian l 1
Menganalisis Pencacah Ganjil aturan penjumlahan peserta didik dapat
aturan an menentukan aturan
pencacahan penjumlahan
(aturan 3.3.2 Menentukan Disajikan soal cerita, L2 Uraian 2
penjumlahan, aturan perkalian peserta didik dapat
aturan menentukan aturan
perkalian, perkalian
permutasi, dan
kombinasi) 3.3.3 Menentukan Disajikan soal dengan L3 Uraian 3
melalui aturan faktorial dari rumus
bilangan asli permutasi,peserta
masalah didik dapat
kontekstual menentukan nilai n
dengan aturan
3.3.4 Menentukan faktorial
Disajikan soal cerita, L2 Uraian 4
aturan permutasi peserta didik dapat
dengan unsur-unsur menyusun angka-
yang berbeda angka dengan aturan
permutasi dengan
unsur-unsur yang
berbeda
Disajikan soal cerita, L2 Uraian 5
peserta didik dapat
menyusun huruf-huruf
dengan aturan
permutasi dengan
unsur-unsur yang
berbeda
3.3.5 Menentukan Disajikan soal cerita, L2 Uraian 6
aturan permutasi peserta didik dapat
dengan unsur-unsur menyusun huruf-huruf
yang sama dengan aturan
permutasi dengan
unsur-unsur yang
sama
Disajikan soal cerita, L3 Uraian 7
peserta didik dapat
menyusun tempat
duduk demgam
menggunakan aturan
Permutasi Siklis
3.3.7 Menentukan Disajikan soal cerita, L3 Uraian 8
hasil kombinasi peserta didik dapat
menentukan susunan
tim yang akan
dibentuk

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 77


LEMBAR INSTRUMEN
1. Pada suatu kelas terdapat 24 siswa wanita dan 16 siswa pria. Apabila akan dipilih satu siswa
untuk mengikuti lomba mewakili kelas tersebut. Berapa banyak cara yang dapat di lakukan ?
2. Amir harus mengerjakan hal-hal berikut selama istirahat makan siang yaitu makan siang, pergi
ke kantor pos, pergi ke bank, dan membeli surat kabar. Tentukan banyaknya cara Amir
mengerjakan hal-hal tersebut.
3. Tentukan nilai n pada persamaan P (n + 1,3) = P (n, 4)
4. Diberikan angka-angka 2, 3, 5, 6, 7, dan 8. Dari angka-angka tersebut akan dibentuk bilangan
yang terdiri atas tiga angka. Jika tidak boleh terjadi pengulangan angka,
2) Tentukan banyaknya bilangan yang bisa diperoleh
3) Tentukan banyaknya bilangan genap yang bisa diperoleh
4) Tentukan banyaknya bilangan ganjil yang bisa diperoleh
5) Tentukan banyaknya bilangan kelipatan 5 yang bisa diperoleh
6) Tentukan banyaknya bilangan kurang dari 400 yang bisa diperoleh
5. Berapa banyak permutasi dari huruf-huruf A, B, C, D, E, F, G, dan H yang memuat
a. Susunan BCD
b. Susunan CFGA
c. Susunan BA atau GA
d. Susunan ABC atau DE
e. Susunan ABC atau CDE
f. Susunan CBA atau BED
6. Berapa banyak susunan huruf dari kata ARJUNA?
7. Rapat anggota DPRD akan diikuti ketua, wakil ketua, sekretaris, dan 3 anggota dewan. Mereka
akan duduk mengelilingi meja bundar. Jika ketua harus duduk di antara wakil ketua dan
sekretaris, maka banyak cara duduk dalam rapat tersebut adalah …
8. Suatu kelompok belajar sain mempunyai 8 anggota. Dari kelompok tersebut dibentuk tim yang
terdiri atas 3 orang untuk mengikuti lomba karya ilmiah. Berapa banyak susunan tim berbeda
yang dapat dibuat ?

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 78


Lampiran Penilaian Pengetahuan :

No Penyelesaian Skor
1 10
2 10

3 15

4. 15

5 20

6 10

7 Ketua, wakil ketua, dan sekretaris dipandang sebagai 1 unsur sehingga 10


permasalahannya menjadi permuatsi siklis dari 1 + 3 = 4 unsur. Banyak susunan
duduk ketua di antarawakil ketua dan sekretaris = 2 !

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 79


Banyak susunan duduk ketua dari ketujuh anggota DPRD =
= (4 – 1) ! x 2 !
=3!x2!
= 6 x 2 = 12
8 10
8 C3 = = 8 x 7 = 56

Skor Maksimum 100

Keterangan
Nilai = x 100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 80


INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP JURNAL SIKAP

Nama Satuan pendidikan : SMA ATMA WIDYA Surabaya


Tahun pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : Matematika Wajib

Kejadian/ Butir Pos/


N Waktu Nama Perilaku Sikap Neg Tindak Lanjut
o
1

10

Surabaya, 12 Juli 2022

Guru Matematika Wajib

Amin Istichfarin, S.Pd.I

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 81


INSTRUMEN PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : …………………………………


Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

PETUNJUK:
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Keterangan:
4 = selalu
3 = sering
2 = jarang
1 = tidak pernah

Skor
N Aspek Pengamatan
1 2 3 4
o
1 Saya menghormati teman yang berbeda pendapat

2 Saya mengumpulkan tugas tepat waktu


Saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang merugikan
3
orang lain
4 Saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari orang lain

5 Saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan

Jumlah Skor

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 82


INSTRUMEN PENILAIAN ANTAR TEMAN
Nama Teman : ……………………….
Nama Penilai : ……………………….
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

PETUNJUK:
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Keterangan:
4 = selalu
3 = sering
2 = jarang
1 = tidak pernah

N Pernyataan 1 2 3 4
o
1 Teman saya menghormati teman yang berbeda pendapat
2 Teman saya mengumpulkan tugas tepat waktu
Teman saya berani meminta maaf jika melakukan kesalahan yang merugikan
3
orang lain
Teman saya mengucapkan terima kasih saat menerima bantuan dari orang
4
lain
5 Teman saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
Jumlah Skor

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 83


Lampiran Penilaian Keterampilan

PENILAIAN KINERJA

Materi Pokok : DIMENSI TIGA


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Waktu : 2 x 45 menit
Nama Peserta didik :………………….

Kompetensi Dasar
a. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan aturan pencacahan (aturan penjumlahan,
aturan perkalian, permutasi, dan kombinasi)

Indikator Pencapaian Kompetensi :


4.3.1. Menggunakan aturan penjumlahan untuk menyelesaikan masalah
4.3.2. Menggunakan aturan perkalian untuk menyelesaikan masalah
4.3.3. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan aturan faktorial
4.3.4. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan aturan permutasi dengan unsur-unsur yang
berbeda
4.3.5. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan aturan permutasi dengan unsur-unsur yang
sama
4.3.6. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan konsep kombinasi

LEMBAR PENILAIAN KINERJA

Skor
No Aspek Pengamatan
4 3 2 1
A Tahap Persiapan
5. Mempersiapkan alat dan bahan
6. Memeriksa alat dan bahan
B Tahap Pelaksanaan
13.
14.
15.
16.
17.
18.
C Membuat Laporan
Laporan tertulis
Jumlah skor

Petunjuk
Berikan tanda ( ) sesuai dengan skor yang diperoleh peserta didik
Skor Maksimum Ideal : 75
Keterangan Penskoran
1 = Tidak Tepat
2 = Kurang Tepat
3 = Tepat
4 = Sangat Tepat
Nilai Praktikum = x 100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 84


Lembar Instrumen diskusi dan presentasi

PENILAIAN KEGIATAN DISKUSI

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Topik : ………………………………….
Waktu Pelaksanaan : …………………………………..

Aspek Pengamatan
Skor Nilai
No Nama Mengemukakan
Kerjasama Toleransi Menghargai (S) (Sx4)
Pendapat
1
2
3
4
5
ds
t

Keterangan Skor:
4 = jika peserta didik menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai lebih dari 3 kali
3 = jika peserta didik menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai 2-3 kali
2 = jika peserta didik menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai 1 kali
1 = jika peserta didik tidak menunjukkan aktivitas aspek yang dinilai

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 85


PENILAIAN KEGIATAN PRESENTASI

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Kelas/Semester : XII MIPA / Ganjil
Topik : ………………………………….
Waktu Pelaksanaan : …………………………………..

Observasi Kinerja Presentasi


N Nama Tanggung Peran Visual Sko Nilai
o Kerja Isi r
Aktif serta
Jawab sama
1
2
3
4
5
ds
t
Keterangan pengisian skor
4 = Sangat tinggi
3 = Tinggi
2 = Cukup tinggi
1 = Kurang
Nilai = (Jumlah Skor/24)x100

RPP MATEMATIKA WAJIB XII SMT GANJIL 86

Anda mungkin juga menyukai