Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIKUM

MODUL 1
MAHKLUK HIDUP
CIRI-CIRI MAHKLUK HIDUP ( GERAK PADA TUMBUHAN )

NAMA : SELFIA ARISANDI


NIM : 858175614

UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH SURABAYA


POKJAR S-1 PGSD DI KABUPATEN PAMEKASAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TERBUKA
TAHUN 2023

II-87
LEMBAR DATA

DATA MAHASISWA

Nama : Selfia Arisandi


NIM/ID Lainnya : 858175614
Program Studi : PGSD S1 (Masuka Sarjana) kurikulum baru
Nama Sekolah : Universitas Terbuka

DATA TUTOR (PGSD)/INSTRUKTUR (PGSM)

Nama(Gelar) : Moh Yulian Sutirto, S.Pd.M.Pd


Nip/Id Lainnya : 197807202006041017
Instansi Asal : SMK Negeri 3 Pamekasan
Nomor Hp : 085649694073
Alamat Email : Yulian78@yahoo.com

II-88
LEMBAR KESEDIAAN MELAKSANAKAN PRAKTIKUM SECARA
TATAP MUKA

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Selfia Arisandi


Mahasiswa/Tutor/Instruktur* : Mahasiswa
Program Studi/Bidang Ilmu : PGSD S1 (Masuka Sarjana)
kurikulum baru
Nama Sekolah/Instansi : Universitas terbuka
Judul-judul praktikum : Pratikum Ipa di SD makhluk hidup
Cirri-ciri makhluk hidup (gerak pada
tumbuhan)

dengan ini menyatakan bahwa saya melaksanakan praktikum dengan tanpa paksaan dari pihak
mana pun, telah melaksanakan protokol Covid19 sesuai aturan yang berlaku dan tidak akan
menuntut pihak mana pun dalam terjadi sesuatu yang tidak diinginkan sehubungan pelaksanaan
kegiatan praktikum dimaksud secara tatap muka.

Demikian lembar pernyataan kesediaan ini dibuat dengan sesungguhnya untuk dapat
dipergunakan dengan semestinya.

Mengetahui, Yang Membuat Pernyataan,


PJB BLBA UPBJJ-UT
POKJAR KABUPATEN PAMEKASAN

MOH.YULIAN SUTIRTO,S.PD.,M.Pd SELFIA ARISANDI


NIP.197807202006041017 NIP/NIM 858175614

II-89
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama Mahasiswa : Selfia Arisandi


NIM : 858175614
Program Studi : PGSD S1 (Masuka Sarjana) kurikulum baru

Dengan ini menyatakan bahwa Laporan Kegiatan Praktikum ini merupakan hasil karya saya
sendiri dan saya tidak melakukan plagiarisme atau pengutipan dengan cara-cara yang tidak
sesuai dengan etika yang berlaku dalam keilmuan. Atas pernyataan ini saya siap menerima
tindakan/sanksi yang diberikan kepada saya apabila dikemudian hari ditemukan pelanggaran
akademik dalam karya saya ini atau ada klaim atas karya saya ini.

Pamekasan 11 April 2023


Yang membuat pernyataan

Selfia Arisandi

II-90
SISTEMATIKA LAPORAN PRAKTIKUM IPA DAN SKOR
PER KOMPONEN PENILAIAN

Judul Percobaan : Gerak Seismonasti Pada tumbuhan putri malu


(Mimosa pudica)
A. Judul Pratikum : Gerak pada Tumbuhan Putri malu
B. Tujuan pratikum :Untuk mengamati gerak seismonasti pada tumbuhan Putri Malu
(mimosa pudica) dan untuk mengetahui tanggapan putri malu jika mendapatkan
rangsangan
C. Landasan teori :
 Putri malu atau Mimosa Pudica adalah tumbuhan yang berasal dari amerika
tropis, yang ditemukan pada ketinggian 1200 M diatas permukaan laut dan biasa
hidup di tanaman liar.
 Ciri-ciri tumbuhan putri malu adalah daun berupa daun majemuk menyirip ganda
dua yang sempurna.
 Jika daun disentuh sirip akan melipatkan diri menyirip rangkap.

D. Alat dan bahan yang digunakan


1. Seismonasti
a. scob alat penggali e. air
b. 2 Pot bunga kecil f. jam
c. kamera hp
d. tanah

2. Geotropisme
a. Aqua gelas bekas 2 buah
b. Kapas
c. Biji kacang hijau secukupnya
d. Air secukupnya
e. Korek api
f. Penggaris

E. Prosedur Percobaan
a. Seismonasti
1. Menyediakan alat dan bahan yang diperlukan seperti pot yang berisi tanaman putri
malu, 2 buah pot bungan Hitam dan merah, alat-alat tulis,tanah,scob.

II-91
2. Menyiapkan tanaman putri malu yang sudah tumbuh segar di dalam pot.
3. Meletakkan putri malu dalam pot tersebut, beri sentuhan halus dengan
menggunakan tangan.
4. Mencatat hasil pengamatan pada Lembar Kerja.

b. Niktinasti
1. Menyediakan 2 pot tanaman putri malu (pot merah dan hitam)
2. Pot hitam diletakkan pada tempat terbuka (mendapat cahaya), sedang pot merah
ditutup kardus di atasnya diberi kain agar dapat cahaya sedikit.
3. Pot merah dibiarkan tertutup selama kurang lebih setengah jam. Kemudian membuka
kardus yang di lapisi kain dengan hati-hati agar tidak menyentuh putri malu.
4. Mengamati apa yang terjadi pada daun putri malu pada kedua pot tersebut.
5. Mencatat hasil pengamatan pada lembar kerja/tabel pengamatan.

c. Geotropisme
1. Menyediakan 2 gelas aqua bekas (A dan B) yang sudah ditanami kacang merah.
2. Melakukan pengamatan tiap hari sekitar kurang lebih 1 sampai 2 minggu.
3. Mencatat hasil pengamatan pada lembar kerja.

F. Hasil pengamatan

Tabel 1.2
Hasil Pengamatan Seismonasti
No. Jenis Sentuhan Pada Reaksi Daun Ket
Putri Malu

1. Halus Disentuh secara halus maka daun Daun menutup sedikit lalu
akan menutup sedikit saja membuka kembali dengan
cepat.

2. Sedang Daun menutup ketika terkena Ketika saya sentuh tidak begitu
sentuhan sedang cepat maka membutuhkan
waktu sekitar 5 menit untuk
membuka kembali
3. Kasar Daun akan menutup secara Saat saya sentuh cepat, kurleb
sempurna, bahkan yang ada 10 menit baru tertutup.
dibagian batang lainnya ikut

II-92
menutup secara sempurna.

Halus sedang kasar

Tabel 1.3
Hasil Pengamatan Niktinasti

Reaksi Daun
No. Pot Putri Malu
Mula-mula ½ jam kemudian

1. Di lekatkkan di tempat terang membuka Daun Tetap membuka

Ditutup dengan kardus yang di lapisi kain


2. Membuka Sedikit membuka atau daun mulai mengatup
di atasnya agar tambah kedap cahaya

II-93
Tabel 1.4
Hasil Pengamatan Geotropisme Negatif
Pot Pengamatan hari ke- Ket

1 2 3 4 5 6 7

A - - Panjang Panjang Panjang Panjang Panjang Batang tumbuh tegak


0,2cm 1,3cm 1,2cm 16cm 25cm
Batang Batang Batang Batang Batang
tumbuh tumbuh tumbuh tumbuh tumbuh
mengikuti mengikuti mengikuti mengiku mengiku
cahaya cahaya cahaya ti ti
cahaya cahaya
B - - Panjang 0,4 Panjang Panjang Panjang Panjang Batang tumbuh membelok mengikuti
cm Batang 0,5cm 2cm 18cm 21cm cahaya matahari (menjauhi titik pusat
tumbuh Batang Batang Batang Batang bumi)
berbelok tumbuh tumbuh tumbuh tumbuh
mengikuti berbelok berbelok berbelok berbelok
cahaya mengikuti mengikuti mengiku mengiku
cahaya cahaya ti ti
cahaya cahaya

G. Pertanyaan-pertanyaan

II-94
1) Sebutkan dua jenis tanaman lain yang dapat melakukan niktinasti!
Jelaskan alasan anda memilihnya!
2) Apa perbedaan antara niktinasti dengan seimonasti pada percobaan yang telah
Anda lakukan?jelaskan!
3) Pada percobaan geotropisme yang telah anda lakukan sebenarnya anda juga
sekaligus telah membuktikan adanya gerak fototropisme,mengapa?jenis
fototropisme apakah yang terjadi?jelaskan!
H. Pembahasan
1) Dua jenis tanaman lain yang dapat melakukan niktinasti adalah daun petai cina dan
daun bunga kupu-kupu yang menutup pada waktu malam. Saya memilih dua daun
tersebut karna saya pernah melihatnya di sekitar rumah dan daerah persawahan.
2) Perbedaan antara niktinasi dan seismonasti pada percobaan yang telah saya lakukan,
gerak niktinasi gerak menutupnya daun berbuah karena pengaruh gelap, gerak
seismonasti gerak pada tumbuhan karena disebabkan oleh getaran atau sentuhan.
3) Pada percobaan geotropism yang telah saya lakukan juga sekaligus membuktikan
adanya gerak fototropisme.
Geotropisme adalah gerak tropisme yang disebabkan oleh rangsangan gaya gravitasi
bumi. Geotropism positif, jika gerak responnya menuju ke atas bumi. Sedangkan
fototropisme adalah gerak tropisme yang disebabkan oleh rangsangan berupa cahaya
matahari. Pada percobaan geotropism yang telah saya lakukan, kedua gerak
geotropism dan fototropisme terjadi bersamaan. Karena pada percobaan gerak pada
batang menjauhi pusat bumi(geotropism negatif), dan geraknya berbelok menuju
cahaya matahari(fototropisme positif).

I. Kesimpulan
Bahwa tumbuhan putrid malu (mimosa pudica) menanggapi rangsang sentuhan dengan
mengatupkan daunnya dan melemahkan tangkainya sehingga seperti layu, kemudian
perubahan yang terjadi ketika disentuh dengan lebih cepat menutup. Sedangkan pada
kacang hijau bahwa cahaya menghambat pertumbuhan sehingga dibuktikan pertumbuhan
kacang hijau ditempat gelap lebih cepat dibandingkan tempat terang.

J. Daftar pustaka
Andrews WA, Andrews BJ, Balconi DA, and Purcell NJ. (1983). Discovering Biological
Science. Ontario:Prentice-Hall, Canada inc.

Browse PMc. (1979). Plant Propagation. New York:Mitchell Beazley Publ.Limited.

Kimbal JW.(1967). Biology: A laboratory


Introduction. Massachusetts: Addison-wesley Publ.co

II-95
Kimbal JW. (1983). Biology. 5th Ed. Massachusetts:Addison-Wesley publ. Co.

Rumanta, M.(2002). Pratikum biologi III, modul 2 dan 4. Jakarta: Pusbit UT

Parjatmo,W.(1994). Petunjuk Pratikum Biologi Modul 3. Jakarta: Karunika UT.

Hopsons and Wessels. (1990). Essentials of Biology. New York: McGraw-hill Publ. Co.

K. Kesulitan yang di alami: Saran Masukan


Kesulitan yang kami alami saat melakukan penelitian adalah pada saat mengambil putrid
malu ditempat yang banyaak sekali rumput liar dan rimbun serta akar dari putrid malu
yang terlalu kuat hingga membutukan alat untuk mengambilnya. Sedangkan pada
penelitian kacang hijau terjadi kesulitan sedikit karna proses pertumbuhannya sedikit
lama.
L. Foto/video Pratikum

II-96
FOTO/VIDEO PRAKTIKUM

(Isikan foto-foto/link video berseri hasil praktikum minimal memuat 3 kegiatan yaitu
pendahuluan, proses dan hasil. Untuk jumlah foto berseri boleh lebih dari 3)

Tahap Awal / Pembukaan Deskripsi foto/video


1. Para anggotan kelompok mencari tempat
putrimalu di rumah salah satu anggota.
2. Kemudian mengambil tanama putrid
malu dengan menggunakan alat bantu
3. Menyiapkan bahan bahan serta alat untuk
melakukan percobaan pratikum
menanam kacang hijau

https://youtu.be/BnL-A89uueUEu

II-97
Deskripsi foto/video

Proses Kegiatan
1. Mulai menanam tumbuhan putri malu yang
sudah diambil sebelumnya, dan melakukan
proses seismonast dan niktnasist

2. Mulai mengerjakan praktkum dengan cara


melubangi pot kecil untuk tempat kacang
hijau tumbuh nantnya

https://youtu.be/BnL-A89uueUEu

II-98
Deskripsi foto/video

Tahap Akhir
1. Dapat menyimpulkan hasil percobaan dari 1. https://youtu.be/BnL-A89uueUEu
pengamatan seismonast dan niktnasi 2.

2. Berhasil mengamat geotropisme negati

II-99
II-100

Anda mungkin juga menyukai