Anda di halaman 1dari 19

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

EKONOMI TRANSPORTASI
(3 SKS)

PROGRAM STUDI PENDIDKAN AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2022/2023
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


Status
Kode Mata Kuliah Nama Mata Kuliah Bobot Mata Kuliah
Semester Mata
(SKS) Prasyarat
Kuliah
IEK 046 Ekonomi Transportasi 3 VII MK Prodi
Capaian CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi)
Pembelajaran Sikap Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat,
Lulusan Program berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan
Studi Pancasila (A_3)
Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang
keahliannya secara mandiri Bekerja sama dan memiliki kepekaan
sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan (A_9)
Pengetahuan Memahami berbagai kebijakan ekonomi Daerah (B_1_5)
Ruang lingkup ekonomi makro serta berbagai isu yang bisa
dikategorikan sebagai permasalahan makro disertai dengan
kemampuan untuk menyimpulkan kaitan antara isu tersebut dengan
kebijakan yang diberlakukan pemerintah (B_3_3)
Ketrampilan Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, inovatif, dan
Bidang berdaya cipta dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
Umum ekonomi (C_1)
Ketrampilan Mampu berkontribusi dalam peningkatan ekonomi masyarakat (D_3)
Bidang
Khusus
Capaian Setelah menyelesaikan pembelajaran Media Pembelajaran, mahasiswa mampu:
Pembelajaran Mata CPMK1 Mampu menginternalisasi nilai-nilai ketuhanan dalam kehidupan
Kuliah (CPMK) sehari-hari dengan tidak melakukan hal-hal yang dilarang oleh Tuhan
YME (S_1)
CPMK2 Menjelaskan pengertian dan ruang lingkup konsep pembangunan
ekonomi, pengertian ekonomi pembangunan, pengertian
pembangunan ekonomi, pembangunan, pertumbuhan dan
perkembangan ekonomi serta ruang lingkup ekonomi pembangunan
(P_9)
CPMK3 Mampu mengaplikasikan bidang ekonomi dan manfaat ilmu
pengetahuan, teknologi, dan/atau seni pada ekonomi dalam
penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang
dihadapi (KU_6)
CPMK4 Mampu berkontribusi dalam peningkatan ekonomi masyarakat
(KK_15)
CPMK5 Mampu memberikan langkah-langkah kerja dan mengelola sumber
daya penyelenggaraan kelas yang menjadi tanggung jawabnya serta
mengevaluasi secara komprehensif (KM_6)
Deskripsi Singkat Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang prinsip ekonomi transportasi, susunan
Mata Kuliah peraturan perundang-undangan terkait ekonomi transportasi, prinsip-prinsip
permintaan dan penawaran jasa transportasi, kebijakan transportasi yang dapat
mengendalikan permintaan transportasi (kendaraan bermotor pribadi) dan dapat di
ear marking untuk pengembangan angkutan umum, Pajak Bahan Bakar Minyak, Pajak
Kendaraan Bermotor, Electronic Road Pricing, Kebijakan transportasi yang dapat
mendorong penggunaan angkutan umum, Subsidi untuk pengembangan, operasi dan
pemeliharaan sistem angkutan umum, Tarif untuk pelajar, penyandang cacat, tuna
karya dan lansia, Tarif harian, per pekan, per bulan, per tahun, Tarif multi zona,
Integrasi tarif antar moda, Penggunaan kartu elektronik multiguna
Bahan Kajian/ 1. Definisi transportasi, klasifikasi, dan ciri-ciri transportasi
Materi 2. Peran dan pentingnya transportasi
Pembelajaran 3. Pengangkutan dan pertumbuhan industri
4. Sifat permintaan jasa serta struktur ongkos industri pengangkutan
5. Dasar- dasar penentuan tarif angkutan
6. Cara penetapan tarif untuk angkutan barang
7. Tarif angkutn penumpang
8. Beberapa aspek trafik dan ramalan pertumbuhan trafik
9. Pertimbangan dan penetapan prioritas dalam pembangunan jalan
10. Program investasi di sektor transportasi
11. Kebutuhan transportasi masa depan
Metode Penilaian Komponen Persentase CPMK
dan Kaitan dengan Penilaian 1 2 3 4
CPMK Tugas Rutin 5% V V V V
Critical Book
5% V V
Report (CBR)
Journal
10% V V
Review (JR)
Mini Riset
10% V V
(MR)
Rekayasa Ide
10% V V
(RI)
Project 15%
UTS 20% V V V V
UAS 25% V V V V
Total 100%
Referensi 1. BUKU
a. Kanafami A, 1990, Transportation Demand Analysis, Mc.Graw Hill, New York
b. Munby D (ed), 1996, Transportation, Penguin Books, Hammond Worth
c. Hoyle.B.S (ed), 1973, Transportation And Development, Mac Milan, London
d. Jain J.K, 1979, Transportation Economics. Allahabad: Chaitnya Publishing House
e. Rustian Kamaluddin, 2003, Ekonomi Transportasi, Ghalia Indonesia, Jakarta
Dosen 1. Dr. H. Muhammad Yusuf, M.Si
Pengampu 2. Lucky Satria Pratama, S.E., M.Si
(TeamTeaching)
Otorisasi Tanggal Penyusunan Penyusun RPS dan Ketua Program Studi
Pengasuh Mata Kuliah
Dr. H. Muhammad Armin Rahmansyah Nasution,
Yusuf, M.Si S.E., M.Si
07 Agustus 2022
Lucky Satria Pratama,
S.E., M.Si
Perte Sub CPMK Bahan Kajian Metode Pembelajaran Teknologi Beban Waktu Penugas Penilaian
muan (Kemampuan Akhir yang Indikator Materi Jenis Materi Sumber Sinkron Asinkron: Pembelajaran Pembelajara n an
Direncanakan) materi/ link Virtual mandiri/ /Sistem
kolaboratif Pembelajaran
virtual
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Kontrak Perkuliahan
 Perkenalan dengan peserta kuliah
 Menjelaskan Kontrak Kuliah, materi perkuliahan, literatur pendukung, cara penilaian dan tagihan tugas-tugas (tugas rutin, CBR, CJR, Rekayasa Ide, Projek, Mini Riset dan waktu Pengumpulannya)
Tanya jawab materi Perkuliahan, kontrak perkuliahan, buku-buku rujukan yang akan dipakai, menyepakati kontrak kuliah dan pembagian kelompok diskusi. Penutup dengan memberikan tugas literasi filsafat Imu dari berbagai literatur
2 Mahasiswa mampu  Menganalisis Berbagai  Berbagai Definisi Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang Definisi dan Arti dan Arti Jurnal Brainstorming Literatur Zoom, Google mandiri 2x50 rutin proses
definisi transportasi, Transportasi Transportasi Link melalui Presentasi Meet menit pembelajaran luring
klasifikasi, dan ciri-ciri  Menganalisis Klasifikasi  Klasifikasi Youtube Google PPT, Penugasan Sinkron dan daring
transportasi Transportasi Transportasi Meet/Zoom berdiskusi melalui Google virtual
 Menganalisis Ciri Umum  Ciri Umum dan tanya Classroom dan Google
Transportasi Transportasi jawab SIPDA Meet/Zoom,
tatap muka
2x50 menit
3 Mahasiswa mampu  Menganalisis peran  Peran kemajuan Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang peran kemajuan transportasi transportasi Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri rutin, proses
dan pentingnyatransportasi  Menganalisis dampak  Dampak negative Link Meet/Zoom Presentasi Meet 2x50 menit CBR pembelajaran luring
negative perkembangan Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
perkembangan transportasi berdiskusi melalui Google virtual
transportasi dan tanya Classroom dan Google
jawab SIPDA Meet/Zoom,
tatap muka
2x50 menit
4 Mahasiswa mampu  Menganalisis peran  Peran Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang pengangkutan dalam pengangkutan Jurnal Brainstorming Literatur Zoom, Google mandiri rutin proses
pengangkutan dan pertumbuhan industri dalam Link melalui Presentasi Meet 2x50 menit pembelajaran luring
pertumbuhan industri  Menganalisis ongkos pertumbuhan Youtube Google PPT, Penugasan Sinkron dan daring
transport dan pemilihan industri Meet /Zoom berdiskusi melalui Google virtual
lokasi industri  Ongkos transport dan tanya Classroom dan Google
 Menganalisis efek-efek dan pemilihan jawab SIPDA Meet/Zoom,
struktur tarif angkutan lokasi industri tatap muka
atas lokasi industri  Efek-efek struktur 2x50 menit
tarif angkutan atas
lokasi industri
CASE METHOD:
1.

5 Mahasiswa mampu  Menganalisis sifat  Sifat produksi yang Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang sifat produksi yang dihasilkan dihasilkan Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri rutin, proses
permintaan jasa serta transportasi transportasi Link Meet/Zoom  Presentasi Meet 2x50 menit CJR pembelajaran luring
struktur ongkos industri  Menganalisis beberapa  Beberapa aspek Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
pengangkutan aspek struktur ongkos struktur ongkos berdiskusi melalui Google virtual
industri pengangkutan industri dan tanya Classroom dan Google
pengangkutan jawab SIPDA Meet/Zoom,
tatap muka
2x50 menit
6 Mahasiswa mampu  Menganalisis  Pengusahaan Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang pengusahaan angkutan angkutan dan tarif Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri rutin proses
dasar- dasar penentuan dan tarif angkutan angkutan Link Meet/Zoom  Presentasi Meet 2x50 menit pembelajaran luring
tarif angkutan  Menganalisis nilai jasa,  Nilai jasa, ongkos Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
ongkos menghasilkan menghasilkan jasa berdiskusi melalui Google virtual
jasa dan penentuan tarif dan penentuan dan tanya Classroom dan Google
angkuyan tarif angkuyan jawab SIPDA Meet/Zoom,
tatap muka
2x50 menit
7 Mahasiswa mampu  Menganalisis prosedur  Prosedur Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang cara penetapan tarif angkutan penetapan tarif Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri rutin proses
penetapan tarif untuk  Menganalisis bentuk dan angkutan Link Meet/Zoom  Presentasi Meet 2x50 menit pembelajaran luring
angkutan barang macam tarif angkutan  Bentuk dan macam Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
 Menganalisis tarif tarif angkutan berdiskusi melalui Google virtual
angkutan berdasarkan  Tarif angkutan dan tanya Classroom dan Google
jarak berdasarkan jarak jawab SIPDA Meet/Zoom,
tatap muka
2x50 menit
8 U T S
9 Mahasiswa mampu  Menganalis tarif  Tarif angkutan bis Teks Bacaan Buku Kuliah Luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang tarif angkutan bis antarkota antarkota Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri rutin proses
angkutan penumpang  Menganalisis tarif  Tarif angkutan Link Meet/Zoom  Presentasi Meet 2x50 menit pembelajaran luring
angkutan kereta api kereta api Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
 Menganalisis tarif  Tarif angkutan berdiskusi melalui Google virtual
angkutan dalam kota dalam kota dan tanya Classroom dan Google
 Menganalisis tarif  Tarif angkutan laut jawab SIPDA Meet/Zoom,
angkutan laut  Tarif angkutan tatap muka
 Menganalisis tarif udara 2x50 menit
angkutan udara  Penetapan tarif
 Menganalisis penetapan angkutan umum
tarif angkutan umum
10 Mahasiswa mampu  Menganalisis pengertian  Pengertian tentang Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang tentang tarif tarif Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri 2 x rutin, proses
beberapa aspek trafik dan  Menganalisis kegunaan  Kegunaan data dan Link Meet/Zoom Review Book Meet 50 menit CBR pembelajaran luring
ramalan pertumbuhan data dan analisis tarif analisis tarif Youtube Chapter Penugasan Sinkron dan daring
trafik  Menganalisis ramalan  Ramalan (CBR) Tugas melalui Google virtual
pertumbuhan tarif pertumbuhan tarif Kelompok Classroom dan Google
 Menganalisis faktor  Faktor pengaruh SIPDA Meet/Zoom,
pengaruh dalam dalam peramalan tatap muka
peramalan 2x50 menit
TEAM BASED PROJECT: PJBL
1.
11 Mahasisiwa mampu  Menganalisis  Pendahuluan Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang pendahuluan  Sufficiency rating Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri 2 x rutin proses
pertimbangan dan pertimbangan dan theory Link Meet/Zoom  Presentasi Meet 50 menit pembelajaran luring
penetapan prioritas dalam penetapan  Analisis Benefit Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
pembangunan jalan  Menganalisis sufficiency Cost Ratio berdiskusi melalui Google virtual
rating theory dan tanya Classroom dan Google
 Menganalisis Benefit jawab SIPDA Meet/Zoom,
Cost Ratio tatap muka
2x50 menit
12 Mahasiswa mampu  Menganalisis beberapa tipe  Beberapa tipe Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Aktivitas selama
menganalisis tentang investasi investasi Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri 2 x rutin, proses
program investasi di sektor  Menganalisis penentuan  Penentuan prioritas Link Meet/Zoom Presentasi Meet 50 menit CJR pembelajaran luring
transportasi prioritas program investasi program investasi Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
 Menganalisis evaluasi  Evaluasi proyek berdiskusi melalui Google virtual
proyek  Evaluasi ekonomi dan tanya Classroom dan Google
 Menganalisis evaluasi versus evaluasi jawab SIPDA Meet/Zoom,
ekonomi versus evaluasi finansial tatap muka
finansial 2x50 menit
13 Mahasiswa mampu  Menganalisis pertambahan  Pertambahan Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Tugas Rutin Aktivitas selama
menganalisis tentang penduduk dan pendapatan penduduk dan Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri 2 x proses
kebutuhan transportasi  Menganalisis kemajuan pendapatan Link Meet/Zoom Presentasi Meet 50 menit pembelajaran luring
masa depan teknologi transportasi  Kemajuan teknologi Youtube PPT, Penugasan Sinkron dan daring
 Menganalisis aksesibilitas transportasi berdiskusi dan melalui Google virtual
dan mobilitas  Aksesibilitas dan tanya jawab Classroom dan Google
 Mebutuhan transportasi mobilitas SIPDA Meet/Zoom,
masa depan  Kebutuhan tatap muka,
transportasi masa 2x50 menit
depan
14 Memahami berbagai riset  Menganalisis Berbagai Hasil Mini Riset, Teks Bacaan Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Project, Aktivitas selama
terkait dengan Ekonomi Riset Ekonomi Rekayasa Ide dan Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri 2 x Rekayasa proses
Transportasi dan mampu Transportasi Project Kelompok Link Meet/Zoom Studi Kasus Meet 50 menit Ide, Mini pembelajaran luring
menghasilkan ide dan Menghasilkan ide dan Youtube Mengembangk Penugasan Sinkron Riset dan daring
gagasan yang dituangkan gagasan dalam bentuk an Ide melalui Google virtual
dalam bentuk perencanaan perencanaan project berdasarkan Classroom dan Google
project CJR dan studi SIPDA Meet/Zoom,
kasus tatap muka
2x50 menit
15 Memahami berbagai riset  Menganalisis Berbagai Hasil Mini Riset, Teks Bacaab Buku Kuliah luring, Membaca Diskusi melalui Asinkron Project, Aktivitas selama
terkait dengan Ekonomi Riset Ekonomi Rekayasa Ide dan Jurnal Google Literatur Zoom, Google mandiri 2 x Rekayasa proses
Transportasi dan mampu Transportasi Project Kelompok Link Meet/Zoom Studi Kasus di Meet 50 menit Ide, Mini pembelajaran luring
menghasilkan ide dan Menghasilkan ide dan Youtube sekolah Penugasan Sinkron Riset dan daring
gagasan yang dituangkan gagasan dalam bentuk Mengembangk melalui Google virtual
dalam bentuk perencanaan perencanaan project an Ide Classroom dan Google
project berdasarkan SIPDA Meet/Zoom,
CJR dan studi tatap muka
kasus 2x50 menit
16 U A S
Struktur Penugasan yang disarankan:

No. Jenis Tugas Tagihan Keterangan


1 Tugas Rutin (TR) : Pertemuan Uraian Tugas
Tugas rutin dilakukan secara mandiri terdapat 11 2  Menjelaskan Berbagai Definisi dan Arti Transportasi
 Menjelaskan Klasifikasi Transportasi
tugas rutin yang diberikan disetiap akhir bahasan  Menjelaskan Ciri Umum Transportasi
materi. 3  Menjelaskan Peran kemajuan transportasi
 Menjelaskan Dampak negative perkembangan transportasi
4  Menjelaskan Peran pengangkutan dalam pertumbuhan industri
 Menjelaskan Ongkos transport dan pemilihan lokasi industri
 Menjelaskan Efek-efek struktur tarif angkutan atas lokasi industri
5  Menjelaskan Sifat produksi yang dihasilkan transportasi
 Menjelaskan Beberapa aspek struktur ongkos industri pengangkutan
6  Menjelaskan Pengusahaan angkutan dan tarif angkutan
 Menjelaskan Nilai jasa, ongkos menghasilkan jasa dan penentuan tarif angkuyan
7  Menjelaskan Prosedur penetapan tarif angkutan
 Menjelaskan Bentuk dan macam tarif angkutan
 Menjelaskan Tarif angkutan berdasarkan jarak
9  Menjelaskan Tarif angkutan bis antarkota
 Menjelaskan Tarif angkutan kereta api
 Menjelaskan Tarif angkutan dalam kota
 Menjelaskan Tarif angkutan laut
 Menjelaskan Tarif angkutan udara
 Menjelaskan Penetapan tarif angkutan umum
10  Menjelaskan Pengertian tentang tarif
 Menjelaskan Kegunaan data dan analisis tarif
 Menjelaskan Ramalan pertumbuhan tarif
 Menjelaskan Faktor pengaruh dalam peramalan
11  Menjelaskan Pendahuluan
 Menjelaskan Sufficiency rating theory
 Menjelaskan Analisis Benefit Cost Ratio
12  Menjelaskan Beberapa tipe investasi
 Menjelaskan Penentuan prioritas program investasi
 Menjelaskan Evaluasi proyek
 Menjelaskan Evaluasi ekonomi versus evaluasi finansial
13  Menjelaskan Pertambahan penduduk dan pendapatan
 Menjelaskan Kemajuan teknologi transportasi
 Menjelaskan Aksesibilitas dan mobilitas
 Menjelaskan Kebutuhan transportasi masa depan
2 Critical Book Report (CBR) : Mahasiswa membuat Critical Book Report (kritisi buku yang menjadi referensi) dalam bentuk
Tugas Critical Book Report diberikan sejak awal hardcopy serta softcopy dan dikumpulkan pada pertemuan ke-3 dan ke-10 (Kelompok)
perkuliahan dan dikerjakan secara berkelompok
dengan mengulas buku pegangan wajib berkaitan
dengan relevansinya, kemutakhirannya, dan
keakuratannya dalam mengungkap fakta
3 Research Review (RR)/Journal Review (JR): Mahasiswa membuat resume jurnal terkait bidang ekonomi transportasi dalam bentuk
Review Journal adalah tugas mandiri yaitu mereview hardcopy serta softcopy dan dikumpulkan pada pertemuan ke-5 dan ke-12 (Pribadi)
artikel ilmiah terkait pembelajaran ekonomi
transportasi yang bersumber dari jurnal internasional
dan nasional yang bereputasi.
4 Mini Research (MR) : Mahasiswa diminta melakukan analisis kesesuaian antara buku teks mata kuliah ekonomi
Mini Riset adalah tugas secara berkelompok dengan transportasi dengan buku teks mata kuliah ekonomi transportasi lainnya dikumpulkan pada
melakukan ekonomi transportasi. Analisis dilakukan pertemuan ke-14. (Kelompok)
dengan menjelaskan fenomena berdasarkan studi
literature. Sehingga penjelasan terkait permasalahan
di kelas dijelaskan secara ilmiah
5 Rekayasa Ide (RI) : Mahasiswa membuat makalah (sesuai dengan materi yang diajarkan) dikumpulkan pada
Rekayasa ide adalah tugas secara kelompok, tugas ini pertemuan ke-14 (Pribadi)
merupakan lanjutan dari tugas miniriset. Hasil dari
analisis fenomena selanjutnya dikonsultasikan dengan
temuan-temuan riset terkini dan pandangan ahli
sehingga menghasilkan sintesa dan rekomendasi
strategis atas permasalahan pembelajaran.
6 Project (PR) : Mahasiswa diminta membuat bahan ajar buku teks/modul ekonomi transportasi (seluruh
Projek dalam mata kuliah ini adalah produk akhir dari kelompok) pada pertemuan ke-15
serangkaian tugas yang telah di berikan
1. Struktur Enam Penugasan Yang Disarankan:

Penugasan bersumber dari tugas rutin,CJR dan CBR.CBR


Tugas Rutin/
Discovery dan CJR harus didasari pertanyaan yang dirumuskan oleh
Learning CJR CBR dosen, agar mahasiswa dapat menemukan (discorvery
learning) pada buku dan jurnal yang dibaca. Kajian Pustaka
yang dilakukan melalui CJR dan CBR akanmenghasilkan
satu topik atau tema yang menarik atau bahkan
memunculkan satu problem atau perbedaan di antara
sumber-sumber yang direview, hingga perlu penelitian
lebih lanjut. Oleh sebab itu,, hal yang muncul dari hasil
Penentuan Topik atau Tema atau Fenomena/ Tugas Rutin,CBR dan CJR,adalah adanya masalah.Disinilah
Case Method & PjBL digunakan pendekatan atau pembelajaran Case, yang
menjadi dasar untuk melakukan mini riset. Dari hasil mini
riset akan muncul gambaran terhadap permasalahan di
awal, dan akan membuahkan ide-ide baru dan
rekomendasi berdasar hasil penelitian yang dilakukan
pada mini riset. Oleh sebab itu dikumpulkan ide-ide
Mini Riset
tersebut disebut Rekayasa Ide, dan dibuatkan sebagai
dasar pelaksanaan tugas project. Project harus diruntut
dari permasalahan awal hingga pelaksanaan mini riset dan
adanya ide untuk pelaksanaan Tugas Project. Maka yang
dikumpulkan pada akhir pembelajaran hanyalah Tugas
Project Project saja, akan tetapi di Latar Belakang dipaparkan hasil
Rekayasa Ide
TR, CBR, CBR, Mini Riset dan Rekayasa Ide yang disusun
dalam satu alur.
2. Kesepakatan dengan Mahasiswa:
 Perkuliahan dilaksankan secara Tatap muka dan perpaduan dengan LMS SIPDA,
Conference Zoom Meeting dan media komunikasi whatsapp.
 Materi dan penugasan diunggah seminggu sebelum perkuliahan
 Mahasiswa diizinkan menambahkan materi relevan (untuk sharing sesama mahasiswa)

3. Tugas Pendukung

Pada perkuliahan ini, mahasiswa diberi Tugas Rutin (TR), Critical Book Review (CBR),
Critical Research/Critical Jurnal (CJR), Mini Reseach (MR), Rekayasa Ide (RI) dan Tugas Project
(PR). Secara lengkap jenis tugas, deskripsi, kemampuan yang diharapkan, dan tagihan (waktu
pengumpulan) dapat dilihat pada tabel berikut:
JENIS KEMAMPUAN YANG
DESKRIPSI TAGIHAN/ DIKUMPULKAN
TUGAS DIUKUR

Tugas Tugas Rutin dilakukan setiap akhir Keterampilan Diberikan pada setiap pertemuan yang
Rutin tema pembelajaran berkaitan dengan materi selanjutnya, dan
a. Kemampuan memahami dikumpulkan pada setiap pertemuan
fakta, konsep, prinsip, dan perkuliahan sesuai materi yang sedang
prosedur. dibahas.
b. Kemampuan
mengaplikasikan sesuai
fakta, konsep, prinsip, dan
prosedur.

Sikap
Jujur, disiplin, mandiri, aktual,
dan bertanggungjawab.

Critical Tugas Critical Book Review adalah Keterampilan  Buku yang ber ISBN.
Book tugas mereview dua buah buku yang  Laporan CBR dikumpulkan dalam
Report berkaitan dengan ekonomi transportasi a. Kemampuan bentuk hardcopy dan softcopy
dengan tujuan untuk melatih membandingkan dengan  Pengumpulan dilakukan pada
mahasiswa dalam merumuskan buku-buku lain pertemuan ke-5
definisi konseptual berdasarkan b. Menilai konstruksi buku
sintesis teori-teori yang berkembang (cover, layout, isi dan
dari buku yang direlevan. tatabahasa)

Tujuan khusus mahasiswa dapat:


Sikap:
a. Membandingkan dan
menghubungkan isi buku yang a. jujur, disiplin, mandiri, dan
direview dengan buku-buku yang aktual.
relevan, b. kritis dalam menganalisis
b. Melatih mahasiswa lebih kritis informasi,
c. menghargai pendapat,
dan berani berargumentasi
d. adaptif terhadap perubahan,
berdasarkan teori dari buku teks.
e. komunikatif dalam
menyampaian
informasi,dan
f. bertanggungjawab.

Journal Tugas Critical Journal Review adalah Keterampilan  Artikel diakses dari internet dalam
Review tugas kelompok yang mengkaji sebuah bentuk pdf dan jelas identitas
artikel yang diterbitkan dalam jurnal a. Kemampuan meringkas isi Jurnalnya internasional atau jurnal
JENIS KEMAMPUAN YANG
DESKRIPSI TAGIHAN/ DIKUMPULKAN
TUGAS DIUKUR

internasional maupun nasional jurnal nasional yang terakreditasi.


tentang penerapan ekonomi b. Kemampuan  Mereview 2 artikel berbahasa
transportasi. Tujuan umum untuk membandingkan dengan isi Indonesia atau berbahasa Inggris
melatih mahasiswa merumuskan jurnal atau buku lainnya. terbitan ≥ tahun 2000, dan
definisi konseptual berdasarkan c. Menilai konstruksi jurnal dibandingkan artikel lain yang relevan.
simtesis teori-teori yang (cover, layout, isi dan - Artikel dengan judul:
berkembang dalam Jurmal yang tatabahasa) ......
direview.
- Artikel dengan judul:
Tujuan khusus mahasiswa dapat:
Sikap:
- ....
a. Mengakses sendiri jurnal dari - Artikel tersebut dapat
internet. a. jujur, disiplin, mandiri, diakses melalui link:
b. Meringkas isi jurnal, dan aktual.
c. Membandingkan dan b. kritis dalam menganalisis  Artikel pembanding dapat berbahasa
menghubungkan isi jurnal yang informasi, Inggris atau berbahasa Indonesia dari
direview dengan jurnal atau buku c. meghargai pendapat, Jurnal terakreditasi.
yang relevan, d. adaptif terhadap  Laporan CJR dikumpulkan dalam
d. Melatih mahasiswa lebih kritis perubahan, bentuk softcopy pada pertemuan Ke-7.
dan berani berargumentasi e. komunikatif dalam
berdasarkan teori dari jurnal menyampaian informasi,
ilmiah dan buku teks. dan
f. bertanggungjawab.

Project Tugas Project Work adalah tugas Keterampilan  Laporan TPW dikumpulkan dalam
Work kelompok mahasiswa yang bertujuan bentuk hardcopy pada pertemuan Ke-
untuk melatih mahasiswa a. Kejelasan pembagian tugas 15.
dalam mengorganisir
Tugas Project Ekonomi Transportasi sumber daya.
adalah mencari data maupun b. Kemampuan mengelola
permasalahan Ekonomii sumber data proyek.
Transportasi di Indonesia dan c. Kemampuan menulis
dianalisis sehingga menghasilkan laporan hasil kegiatan
jurnal perekonomian maupun jurnal Sikap :
ekonomi transportasi Kreativitas, ke mandirian,
berani, tanggung jawab,
kepercayaan diri, transfaran,
integritas, berpikir kritis dan
analitis.

Mini Tugas Mini Riset adalah tugas yang Keterampilan  Pemberian penjelasan tugas MR pada
Research bersifat pertemuan perkuliahan ke-1.
a. Kemampuan menyususn  Laporan MR memperlihat adanya
kelompok yang bertujuan untuk rencana mini riset. identifikasi dan rumusan masalah dan
melatih mahasiswa melakukan b. Kemampuan menyusun rekomendasi ilmiah dari hasil
penelitian dalam bentuk penelitian instrumen. penelitian pustaka.
pustaka (lewat internet) sesuai dengan c. Kemampuan observasi  Laporan MR mengikuti sistematika
kaidah-kaidah penelitian, mulai dari d. Kemampuan yang ditetapkan.
penyusunan proposal, penyusunan mendeskripsikan informasi  Rujukan teori dalam MR minimal 5
instrumen, penelitian pustaka, e. Kemampuan analisis data buku atau Jurnal terbitan ≥ tahun 2000.
analisis data dan pelaporan. f. Kemampuan menulis  Laporan MR dikumpulkan dalam
(membuat laporan) bentuk hardcopy pada pertemuan Ke-
Secara khusus mahasiswa dapat: g. Kemampuan
12.
mengomunikasikan hasil
a. Menyusun proposal mini riset
b. Memiliki pengalaman dalam
melakukan mini riset tentang Sikap:
kepemimpinan.
c. Memikili tertib berfikir Sikap ilmiah, Kejujuran,
ilmiah berbasis teori. Rasional, kerjasama berpikir,
d. Menyusun laporan hasil mini riset Komunikatif menyampaikan
tepat waktu. informasi, Bertanggungjawab.

Tugas mini riset ekonomi transportasi


adalah melakukan kajian Analisis
Permasalahan Ekonomi Transportasi
JENIS KEMAMPUAN YANG
DESKRIPSI TAGIHAN/ DIKUMPULKAN
TUGAS DIUKUR

yang diselesaikan secara


perekonomian

Rekayasa Tugas Rekayasa Ide adalah tugas Keterampilan  Rujukan dalam TRI minimal 5 buku
Ide yang bersifat kelompok yang atau Jurnal terbitan ≥ tahun 2000.
bertujuan untuk melatih mahasiswa a. Kemampuan melahirkan dan  Tugas dikumpulkan dalam bentuk
melahirkan ide atau gagasan mendeskripsikan gagasan hardcopy pada pertemuan Ke-12.
baru/inovatif terkait dengan fenomena b. Pemanfaatan referensi yang
Ekonomi Transportasi di Indonesia up to date

Sikap:
Tugas rekayasa ide ekonomi
transportasi adalah memeberikan Sikap ilmiah, kejujuran,
alternative solusi untuk mengatasi kreatif, inovatif, orisinal,
masalah ekonomi transportasi di mandiri, berani dan
masyarakat berdasarkan artikel atau komunikatif .
bahan bacaan yang terkait.
4. Evaluasi Hasil Belajar :
Penilaian MK Telaah Kurikulum dan Buku Teks dilakukan berdasarkan PAP, mengacu pada ketentuan yang ditetapkan Unimed dalam SK
Rektor Nomor 004 Tahun 2022 Secara rinci adalah sebagai berikut:
1. Ketentuan Umum
a. Mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian ahkir jika tidak memenuhi 75 % kehadiran.
b. Mahasiswa diberi nilai 0 (nol) jika terbukti memiliki tugas atau karya yang sama dengan siswa lainnya.
c. Penilaian dilakukan oleh dosen .
2. Penilaian Tugas
 Rubrik penilaian tugas makalah, Mini Riset, Rekayasa Ide dan presentasi

Aspek yang Kriteria Penilaian


dinilai Sangat Kurang Kurang Cukup Baik Sangat Baik
(Skor < 30) (30-49) (50-69) (70-89) (Skor ≥ 90)
Isi Makalah / Isi tidak akurat atau terlalu Isi kurang akurat, Isi secara umum akurat, Isi akurat dan lengkap. Isi mampu
Mini Riset / umum. karena tidak ada tetapi tidak lengkap. Para Menambah wawasan baru menggugah
Rekayasa Pendengar/pembaca tidak data faktual, tidak pendengar/pembaca bisa tentang topik tersebut pendengar/pembaca
Ide. belajar apapun atau menambah mempelajari beberapa bagi para untuk
kadang menyesatkan. pemahaman fakta yang tersirat, tetapi pendengar/pembaca mengembangkan
pendengar/pembaca tidak pikiran.
. menambahwawasan baru
tentang topik tersebut
Gaya Pembicara cemas dan tidak Berpatokan pada Secara umum pembicara Pembicara tenang dan Berbicara dengan
Presentasi nyaman, dan membaca catatan, tidak ada ide tenang, tetapi dengan menggunakan intonasi semangat,
berbagai catatan dan yang dikembangkan nada yang datar yang tepat, berbicara menularkan
berbicara. Pendengar di luar catatan, suara dancukup sering tanpa bergantung pada semangat dan
sering diabaikan. Tidak monoton bergantung pada catatan. catatan, dan berinteraksi antusiasme pada
terjadi kontak mata karena Kadang-kadang kontak secara intensif dengan pendengar
pembicara lebih banyak mata dengan pendengar pendengar. Pembicara
melihat ke materi diabaikan. selalu kontak mata
presentasi. dengan pendengar
 Rubrik Penilaian terhadap laporan hasil Critical Book Review/CBR
Skor nilai CBR rentang 1 – 100
Persentase proporsi bobot penilaian CBR
No Aspek Kriteria Penilaian Proporsi Bobot
1 Kesesuaian Format 10 %
2 Isi Bab I Pendahuluan dan cover laporan 15 %
3 Isi Bab II Ringkasan Buku 15 %
4 Isi Bab III Pembahasan 50 %
5 Isi Bab IV Penutup, daftar pustaka dan lampiran 10 %
 Rubrik Penilaian terhadap laporan hasil critical journal review/CJR
Skor nilai CJR rentang 1 – 100
Persentase proporsi bobot penilaian CJR
N Aspek Kriteria Penilaian Proporsi Bobot
o
1 Kesesuaian Format 10 %
2 Isi Bab I Pendahuluan dan cover laporan 15 %
3 Isi Bab II Ringkasan Jurnal 15 %
4 Isi Bab III Pembahasan 50 %
Isi Bab IV Penutup, daftar pustaka dan lampiran 10 %

 Rubrik Penilaian terhadap laporan hasil Mini Riset/MR


Skor nilai MR rentang 1 – 100
Persentase proporsi bobot penilaian MR
N Aspek Kriteria Penilaian Proporsi Bobot
o
1 Kesesuaian Format 10 %
2 Isi Bab I Pendahuluan dan cover laporan 15 %
3 Isi Bab II Ringkasan Jurnal 15 %
4 Isi Bab III Pembahasan 50 %
5 Isi Bab IV Penutup, daftar pustaka dan lampiran 10 %

 Rubrik penilaian tugas Project

GRADE SKOR KRITERIA PENILAIAN


Sangat Rancangan yang dihasilkan tidak menarik dan
< 30
Kurang tidak sesuai materi pembelajaran
Rancangan yang dihasilkan tidak sesuaidengan
Kurang 30 – 49
materi pembelajaran dan tidak menarik.
Rancangan yang dihasilkan sesuai materi
Cukup 50 – 69
pembelajaran namun tidak menarik
Rancangan yang dihasilkan sesuai materi
Baik 70 - 89
pembelajaran dan menarik.
Rancangan media yang dihasilkan sesuai
Sangat Baik ≥ 90 materi pembelajaran, penggunaan bahan
ramah lingkungan, menarik dan inovatif
3. Penilaian Mata Kuliah (Sikap, Pengetahuan dan Keterampilan)
No Indikator Penilaian Konversi Nilai
Formatif (F)
1 Kehadiran NF1
2 Ujian Tengah Semester (UTS) NF2
3 Ujain Akhir Semester (UAS) NF3
4 Case Method/ Team Based Project/ 6 Tugas NF4
KKNI yang bisa diintegrasikan kedalam Case
Method dan Team Based Project

NA = (5%) F1 + (20%) F2 + (25%) F3 + (50%) F4

a. Penilaian Sikap
Ada 10 indikator penilaian sikap (karakter/soft skills): etika berkomunikasi, 2)
kejujuran, 3) tangung jawab, 4) kerja sama, 5) ketangguhan, 6) kepedulian, 7)
kedisiplinan, 8) ketekunan, 9) kemandirian, dan 10) keberinisiatifan.

Masing-masing indikator diberi bobot anatar 1 s-d 4 Jika mahasiswa dinilai oleh
80% dosen dalam kategori “kurang” pada akhir semester akan diberi surat
peringatan, maksimal sebanyak 3 kali (SP 1, SP 2, dan SP3), hingga yang
bersangkutan diberhentikan serta diberi surat keterangan dan daftar nilai selama
mahasiswa tersebut kuliah.

Jika mahasiswa dinilai oleh 80% dosen dalam kategori “kurang” dan berturut-
turut selama 4 semester maka mahasiswa diberi kesempatan untuk melanjutkan
kuliah dengan syarat yang bersangkutan tidak akan mendapat ijazah hanya diberi
surat keterangan.

b. Rentangan Nilai

NILAI MATA KULIAH NILAI SIKAP


Rentang Huruf Bobot Taraf Retang Kategori
Nilai Kompetensi Nilai
85 - 100 A 4 Sangat Kompeten 3,51 – 4,00 Sangat Baik (SB)
80 - 84 B 3 Kompeten 2,51 – 3,50 Baik (B)
70 - 79 C 2 Cukup Kompeten 1,51 – 2,50 Kurang Baik (KB)
0 - 69 D 0 Tidak Kompeten 0,00 – 1,50 Sangat Kurang Baik (SKB)
KONTRAK KULIAH

A. IDENTITAS MATA KULIAH


1. Program Studi : ILMU EKONOMI
2. Nama Mata Kuliah : EKONOMI TRANSPORTASI
3. Semester : VII (TUJUH) TA. 2022/2023
4. Jumlah SKS : 3 SKS
5. Dosen Pengampu : Dr. H. Muhammad Yusuf, M.Si
Lucky Satria Pratama, S.E., M.Si
PENYATAAN KESEPAKATAN UNTUK MELAKSANAKAN PERKULIAHAN
Pada hari ini, Senin/Jumat ... Agustus 2022, kami mahasiswa Prodi Ilmu Ekonomi FE
Unimed menyatakan memenuhi beberapa kesepakatan dengan Tim Dosen pengampu
dalam pelaksanaan perkuliahan tersebut di atas sebagai berikut:

B. HAK DAN KEWAJIBAN SELAMA MENGONTRAK MATAKULIAH


Hak Dosen Hak Mahasiswa
Mendapat pengakuan dari jurusan atas Mengontrak mata kuliah sesuai dengan
kegiatan pembelajaran yang dilakukan yang direncanakannya
Memberikan skor penilaian berdasarkan Mendapat nilai yang diberikan/diukur
kemampuan mahasiswa oleh dosen
Mengelola kegiatan pembelajaran untuk Mengikuti perkuliahan sesuai dengan
mencapai tujuan yg optimal yang direncanakan oleh dosen
Mengeluarkan mahasiswa apabila tidak Meminta perkuliahan diganti, apabila
mematuhi kontrak yang disepakati dosen tidak datang tanpa alasan
Memberikan tugas kepada mahasiswa Meminta penjelasan atas tugas yang
untuk membantu memahami materi diberikan oleh dosen

Kewajiban Dosen Kewajiban Mahasiswa


Menyampaikan/mengelola pembelajaran Hadir dalam setiap kegiatan perkuliahan
sesuai dengan jadwal yg disepakati sesuai kesepakatan
Membimbing mahasiswa untuk Berusaha untuk mememahami materi
memahami materi yang disajikan yang disampaikan/diberikan
Memberikan nilai sesuai dengan Menyerahkan tugas untuk dinilai dosen
kemampuan mahasiswa yang bersangkutan

C. PERJANJIAN DAN KOMITMEN


1. Mahasiswa harus masuk ke dalam kelas sebelum perkuliahan di mulai.
2. Mahasiswa boleh masuk ke dalam kelas untuk mengikuti perkuliahan, maksimum
terlambat selama 15 menit setelah dosen memberikan kuliah.
3. Apabila dosen tidak hadir, setelah 15 menit dari jadwal, mahasiswa menghubungi
dosen tersebut via telp/hp untuk menanyakan apakah perkuliahan ada atau tidak.
4. Mahasiswa minimal hadir 75% dari jumlah perkuliahan yang direncanakan untuk
dapat mengikuti ujian final.
5. Apabila mahasiswa tidak hadir, harus ada pemberitahuan kepada dosen.
6. Mahasiswa dilarang merokok sewaktu perkuliahan (dalam kelas).
7. Mahasiswa dan dosen memakai pakaian yang rapi dan sopan sewaktu pelaksanaan
perkuliahan.
8. Sewaktu mulai perkuliahan, mahasiswa telah menyiapkan perangkat/sarana yang
dibutuhkan untuk kelancaran perkuliahan, seperti papan tulis, proyektor, dll.
9. Setelah selesai perkuliahan, mahasiswa menyelesaiakan/merapikan semua
perangkat/sarana kuliah yang dipakai, misal: memulangkan infokus, dll.
10. Mahasiswa harus memiliki komitmen untuk mengikuti perkuliahan dengan baik
dan melaksanakan semua tugas yang disepakati secara optimal.
11. Mahasiswa harus mengerjakan semua tugas yang sudah disepakati secara optimal.
12. Mahasiswa harus menyerahkan tugas sesuai dengan kesepakatan bersama.
13. Penilaian dilaksanakan atas dasar tugas, partisipasi, dan tes yang dilakukan selama
proses belajar.
14. Setiap bentuk kecurangan akademik seperti: mencontek, menjiplak, dan bentuk
plagiarisme lainnya akan ditindak dengan tegas dan mahasiswa yang terbukti
melakukan tindakan tersebut dinyatakan tidak berhak lulus.
15. Masih dimungkinkan dalam perkuliahan timbul perjanjian/komitmen baru, untuk
mendukung keberhasilan pelaksanakan perkuliahan.

D. IKATAN BATIN DOSEN DAN MAHASISWA


1. Dosen dan mahasiswa secara bersama-sama bertanggungjawab untuk terjalinnya
kegiatan pembelajaran yang baik
2. Dosen dan mahasiswa memiliki komitmen yang sama untuk optimalnya
pencapaian kompetensi mahasiswa sesuai dengan yang digariskan.
3. Apabila terjadi kekurangpahaman dalam kegiatan pembelajaran, mahasiswa secara
terbuka mau bertanya kepada dosen untuk meminta penjelasan.
4. Tidak tertutup kemungkinan komunikasi terjalin antara dosen dan mahasiswa di
luar waktu perkuliahan, untuk membicarakan yang berhubungan dengan materi
kuliah.
Demikian Kontrak Kuliah ini kami buat bersama tanpa ada paksaan oleh pihak
manapun. Kontrak kuliah ini akan dijadikan sebagai pedoman dalam pelaksanaan
perkuliahan dan bilamana ada hal-hal yang belum termuat dalam kontrak ini tetapi
dianggap perlu, maka dapat dilaksanakan atas kesepakatan bersama.

Para pihak yang bersepakat:


Dosen Pengampu Perwakilan Mahasiswa

Dr. H. Muhammad Yusuf, M.Si ( )

Mengetahui:
Ketua Prodi Ilmu Ekonomi FE Unimed

Armin Rahmansyah Nasution, S.E., M.Si

Anda mungkin juga menyukai