Anda di halaman 1dari 15

UNIT

7 ANDA MAU MAKAN APA?







Saya mau

pesan nasi
goreng.

















LEARNING GOALS




1. To be able to use SUKA and TIDAK SUKA.

2. To be able to order food and drink at the restaurant.

3. To be able to buy something at the fresh market.


101



UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?


Unit 7 Anda Mau Makan Apa?
Lesson 7 What do you want to eat?

DIALOG

Read the dialogs below.
Dialog 1


Ani dan Budi pergi ke restoran untuk makan siang.

Pelayan : Selamat siang, Bapak dan Ibu. Berapa orang?
Ani dan Budi : Selamat siang. Tolong meja untuk dua orang.
Pelayan : Mari ikut saya.
---
Pelayan : Silakan duduk, Pak, Bu. Ini menunya.
Ani : Terima kasih. Saya lihat menu dulu ya.
Pelayan : Baik, Bu.
---
Pelayan : Mau pesan apa, Bu?
Ani : Saya suka nasi goreng. Saya mau pesan nasi goreng.
Pelayan : Ibu mau minum apa?

102







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?


Ani : Saya mau es jeruk.
Pelayan : Kalau Bapak, mau makan apa?
Budi : Saya pesan sate ayam dan es teh.
Pelayan : Ada lagi?
Budi : Tidak. Itu saja.
Pelayan : Baik. Mohon tunggu sebentar.
---
Pelayan : Ini pesanan Bapak dan Ibu. Selamat menikmati makanannya.
Ani dan Budi : Terima kasih.
Pelayan : Sama-sama.
---
Budi : Mas, saya mau bayar. Berapa totalnya?
Pelayan : Semuanya Rp 250.000,00.
Budi : Ini uangnya.
Pelayan : Uang Bapak Rp 300.000, 00. Kembaliannya lagi Rp 50.000,00 ya.
Terima kasih sudah berkunjung ke restoran kami.
Ani dan Budi : Kembali.









103







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?


Dialog 2


Ibu Wayan pergi ke pasar tradisional. Dia membeli jeruk.
Penjual : Selamat pagi, Bu.
Ibu Wayan : Selamat pagi.
Penjual : Mau beli apa, Bu?
Ibu Wayan : Saya mau beli jeruk.
Penjual : Oh ya. Silakan pilih.
Ibu Wayan : Berapa harganya?
Penjual : Rp 8.000,00 per kilo, Bu.
Ibu Wayan : Aduh! Mahal sekali. Ini harga pas? Bisa kurang?
Penjual : Bisa, Bu. Kurang sedikit saja.
Ibu Wayan : Rp 5.000,00 per kilo, boleh?
Penjual : Bagaimana kalau Rp 6.000,00 saja.
Ibu Wayan : Baiklah, saya beli 2 kilo. Ini uangnya.
Penjual : Terima kasih.

104







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?


VOCABULARY

Makanan food, meal
Minuman drink, beverage
Berapa orang? How many people?
Tolong meja untuk dua orang Table for two people, please.
Mari ikut saya Come and follow me.
Silakan duduk Please, have a seat/Please, sit down.
Ini menunya This is the menu.
Saya lihat dulu I will take a look first.
Mau pesan apa? What do you want to order?
Mau makan apa? What do you want to eat?
Mau minum apa? What do you want to drink?
Saya suka nasi goreng I like fried rice.
Saya mau pesan nasi goreng I would like to order fried rice.
Es jeruk icy orange juice
Saya pesan sate ayam I order the chicken satay and the icy tea.
dan es teh
Ada lagi Anything else?
Itu saja That’s all.
Tunggu sebentar Wait a moment.
Ini pesanan Anda This is your order.
Selamat menikmati makanannya Enjoy your meals.
Saya mau bayar I want to pay.
Berapa totalnya? How much is it in total?
Semuanya Rp 250.000,00 Rp 250.000,00 for all.
Kembaliannya the change

105







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?


Terima kasih sudah berkunjung Thank you for coming.
Mau beli apa? What do you want to buy?
Saya mau beli jeruk I want to buy oranges.
Silakan pilih Please, choose some.
Berapa harganya? How much is it?
Mahal sekali (It is) very expensive.
Ini harga pas? Is this a fixed price?
Bisa kurang? Can it be a little cheaper?
Saya beli 2 kilo. I want to buy 2 kilos.
Ini uangnya. This is the money.
Makanan
Nasi
Roti
Mie goreng
Nasi goreng
Ayam goreng
Telur mata sapi
Minuman
Air putih
Susu
Teh
Kopi
Jus
Es buah


106







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?



Beras Nasi







https://fakta.news/berita

https://leeweebrothers.com
Daging Telur







https://www.tokopedia.com/
https://www.segifresh2u.com
Ikan Keju









https://ru.pngtree.com/freepng https://hellosehat.com/kehamilan
Sayur Buah








https://hellosehat.com

http://bisnisbandung.com/2017

107







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?


GRAMMAR

A. Suka “To like”
Suka means “to like” and here are the examples of the sentences.
Saya suka Pad Thai.
Saya suka makan Pad Thai.

Saya suka teh.
Saya suka minum teh.

B. Suka sekali “To like …very much”
Saya suka sekali Pad Thai.
Saya suka sekali makan Pad Thai.

Saya suka sekali air putih.
Saya suka sekali minum air putih.

C. Sangat suka “To like…very much”
Saya sangat suka telur mata sapi.
Saya sangat suka makan telur mata sapi

Saya sangat suka jus.
Saya sangat suka sekali minum jus.



108







UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?
EXERCISES


1. Find words related to food here.


a. _____________ g. _____________
b. _____________ h. _____________
c. _____________ i. _____________
d. _____________ j. _____________
e. _____________ k. _____________
f. _____________ l. _____________

2. Read and listen.


Mas suka Saya suka
makan apa? makan ayam
goreng.


109





UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?



Mas suka Saya suka
suka minum
minum
kopi.
apa?






Apakah Ya, aku suka
kamu suka nasi goreng.
nasi goreng?






Apakah Tidak, aku
kamu suka tidak suka
susu? susu.







Kamu suka Ya, suka
makan roti? sekali.




110





UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?

3. Listen to your teacher and fill in the table.


For example:
David selalu makan ayam goreng. Dia makan ayam goreng setiap hari.

No. Nama Selalu Biasanya Kadang- Jarang Tidak pernah


kadang
1. David Ayam
goreng
2. Reza

3. Wawan

4. Miyake
5. He Xin


4. Read the dialog and answer the following questions.

Makanan dan Minuman Favorit

Putri : Putra, kamu suka ayam goreng?
Putra : Ya, aku suka makan ayam goreng. Aku juga suka minum teh.
Putri : Aku tidak suka ayam goreng. Aku suka makan Pad Thai dan minum jus apel. Aku
selalu makan Pad Thai di kantin kampus.
Putra : Oh, kamu suka minum kopi?
Putri : Ya, aku suka minum kopi? Kalau kamu?
Putra : Nggak, aku tidak suka kopi. Aku suka minum susu. Aku selalu minum susu setiap
pagi di rumah. Susu sangat bagus bagi kesehatan!

1) Putra suka makan dan minum apa?
a. Dia suka makan ayam goreng, minum teh dan susu.
b. Dia suka makan Pad Thai dan minum kopi.
c. Dia suka makan ayam goreng dan minum kopi.
d. Dia suka makan ayam goreng dan minum jus apel.

2) Apa makanan dan minuman favorit Putri?
a. ayam goreng, jus apel, susu
b. Pad Thai, jus apel, dan kopi

111






UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?

c. Pad Thai dan susu


d. ayam goreng dan teh

3) Di mana Putra minum susu?
a. di kantin kampus
b. di restoran
c. di rumah
d. di asrama

4) Di mana Putri makan Pad Thai?
a. di kantin kampus
b. di restoran
c. di rumah
d. di asrama

5) “Susu …... bagi kesehatan,” kata Putra.
a. bagus
b. sangat bagus
c. tidak bagus
d. cukup bagus

5. Write a short dialog about your favorite food and drink.
Use the following expressions:

Kamu suka apa? Saya suka …. Saya sangat suka….
Kamu suka …..? Saya tidak suka… Apa makanan favorit kamu?
Saya minum …. Saya minum …….setiap hari Makanan favorit saya….
Saya makan … Saya makan ……. pagi hari Apa minuman favorit kamu?

_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________

112






UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?

_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
6. Write a short dialog about ordering food in the restaurant. Use the following menu.

Rumah Makan “Santapan Nusantara”
Makanan
Nasi putih Rp 25.000,00
Nasi goreng Rp 25.000,00
Sate ayam Rp 30.000,00
Sate kambing Rp 40.000,00
Mie goreng Rp 25.000,00
Gado-gado Rp 17.000,00
Ayam goreng Rp 15.000,00
Minuman
Teh Rp 5.000,00
Kopi Rp 7.000,00
Es teh Rp 6.000,00
Es jeruk Rp 9.000,00
Jus mangga Rp 12.000,00
Jus apel Rp 12.000,00

113






UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?

_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
7. Write a short dialog about buying and bargaining things at the fresh market.
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________

114






UNIT 7 ANDA MAU MAKAN APA?

CULTURAL NOTES
4 Sehat 5 Sempurna
The Indonesia Government introduced “4 sehat 5 sempurna,” literally means 4 healthy 5
perfect (food), program back in 1955. The 4 healthy food are carbohydrates (usually
represented by rice), protein (usually represented by meat or fish), vegetables (usually
represented by green vegetables), and fruits. The 5th “food”, which makes the nutrition
program “perfect” is milk. Considering the ingredients, those food can also be
categorized as carbohydrates, protein, mineral, vitamin and unsaturated fat.
The program is still implemented by being taught to children at schools. However, since
1995 the meal plan has actually been replaced with “guidelines to balanced nutrition”
(or Pedoman Gizi Seimbang, in short PGS).




















https://www.gurubumi.com/products

115

Anda mungkin juga menyukai