Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 3 TANJUNGPINANG


Mata Pelajaran / Tema : PPKn
Kelas / Semester : VII / Genap
Materi Pokok : Bentuk – bentuk keberagaman dalam masyarakat Indonesia
Pertemuan :2
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan ( 120 Menit )

1. Tujuan Pembelajaran
1.1 Tujuan Pembelajaran Umum
Menganalisis keragaman masyarakat Indonesia
1.2 Tujuan Pembelajaran Khusus
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan mampu :
1.2.3 Mendeskripsikan keberagaman suku dalam masyarakat Indonesia.
1.2.4 Mendeskripsikan keberagaman ras dalam masyarakat Indonesia.
1.2.5 Menganalisis keberadaan antargolongan dalam masyarakat Indonesia.
2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
A. Pendahuluan
Apersepsi dan Motivasi
Mengaitkan materi pembelajaran dengan pengalaman peserta didik
Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan pelajaran yang akan dilakukan
Memberikan gambaran tentang manfaat / tujuan mempelajari materi
B. Kegiatan Inti
 Guru menyampaikan sekilas tentang gambaran materi yang akan diajarkan
 Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok
 Siswa mendengarkan materi dan mengamati beberapa gambar mengenai suku, ras, agama, dan antar
golongan di Indonesia
 Guru mengajukan beberapa pertanyaan terkait dengan materi yang disampaikan
 Siswa berdiskusi dalam kelompok
 Guru berkeliling sambil membimbing diskusi
 Masing – masing kelompok mempresentasikan hasil diskusinya
 Guru memberi penguatan tentang jawaban yang diharapkan
C. Kegiatan Penutup
Kegiatan Refleksi :
a. Peserta didik
Membuat rangkuman materi
Melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran
b. Guru
Merencanakan kegiatan tindak lanjut berbentuk tugas individu / kelompok
Menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya
3. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Teknik Penilaian : Observasi
2. Pengetahuan
Teknik Penilaian : Tertulis
Bentuk Instrumen : Essay
Butir Instrumen : Buku paket siswa

Mengetahui Tanjungpinang, Januari 2023


Kepala Sekolah SMP Negeri 3 Tanjungpinang Guru Mata Pelajaran PPKn,

Dra. NINA ERNAWATI, M. Pd ROZA FITRIANI, S. Pd


NIP. 19671111 199703 2 002 NIPPPK. 19950308 202221 2 012

Anda mungkin juga menyukai