Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas Rahmat- Nya saya dapat
menyelesaikan Rancangan Aktualisasi ini dengan judul “Optimalisasi Pengelolaan Rekam Medis dengan
Alat Bantu Monitoring Berkas Rekam Medis Keluar Masuk Dari Tempat Penyimpanan di UPTD
Puskesmas Sinunukan” dengan tepat waktu sebagai bagian penting dari Pelatihan Dasar Calon Pegawai
Negeri Sipil (Latsar CPNS) Golongan II Angkatan IV Tahun 2023 pada Badan Pengembangan Sumber
Daya Manusia Provinsi Sumatera Utara. Tujuan penulisan Laporan Aktualisasi ini yaitu sebagai
pertanggungjawaban pelaksanaan Pendidikan Latsar CPNS sesuai dengan Rancangan Aktualisasi yang
berisi Nilai- Nilai Dasar ASN (BerAKHLAK). Rancangan ini juga menjadi salah satu syarat untuk
menjadi PNS. Dalam penulisan Rancangan Aktualisasi ini, peserta tidak akan dapat menyelesaikannya
dengan baik dan tepat waktu tanpa bantuan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini juga peserta ingin
menyampaikan rasa terima kasih kepada :

1. Lembaga Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Sumatera Utara
yang telah menyelenggarakan Pelatihan Dasar CPNS Tahun 2023;
2. Bapak Ir. Muhammad Syafril Harahap, M.Si selaku Coach atas bimbingan, masukan dan
dukungan;
3. Bapak/Ibu Widyaiswara selaku Fasilitator yang telah memberikan pengetahuan selama
Pelatihan Dasar CPNS Tahun 2023;
4. Bapak Muksin selaku LO yang telah memberikan bimbingan dan arahan selama Pelatihan
Dasar CPNS Tahun 2023;
5. dr. Isa Ansori Nasution, M.K.M selaku Kepala UPTD Puskesmas Sinunukan dan Mentor
yang telah memberikan dukungan, bimbingan;
6. Seluruh Panitia Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Sumatera Utara yang
telah membantu dan memfasilitasi Pelatihan Dasar CPNS
7. Suami, Orang tua dan seluruh keluarga yang selalu memberikan dukungan dan semangat
kepada peserta;
8. Seluruh peserta Pelatihan Dasar CPNS yang sama-sama berjuang dan saling memberikan
semangat.

Peserta menyadari bahwa dalam penyusunan rancangan aktualisasi ini masih terdapat banyak
kekurangan. Oleh karena itu, peserta kritik dan saran yang membangun dari semua pihak untuk perbaikan
ii

Rancangan Aktualisasi ini. Semoga rancangan aktualisasi ini dapat diterima dan bermanfaat bagi kita semua.

Panyabungan, 21 Mei 2023


Peserta

Nining Khoirun Nisah, Amd.RMIK


NIP : 199305202022032008

Rancangan Aktualisasi Latsar CPNS


Nining Khoirun Nisah, Amd.RMIK

Anda mungkin juga menyukai