Anda di halaman 1dari 3

PANDANGAN ISLAM TENTANG DEMOKRASI

N
OLEH

KELOMPOK 8

Nama kelompok :
TRILAMTA TARIGAN

DAMERIA

UNIVERSITAS GUNUNG LEUSER


ACEH TENGGARA
2023
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan
hidayah-nya sehingga kami dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul
tentang “Pandangan Islam Tentang Demokrasi”.

Pada saat ini banyak sekali Negara yang menganut sistem demokrasi
sebagai sistem pemerintahannya. Demokrasi sendiri artinya sistem yang
berasal dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat. Demokrasi sering diartikan
sebagai penghargaan terhadap hak-hak asasi manusia, partisipasi dalam
pengambilan keputusan, dan persamaan hukum.

Dengan adanya makalah ini kami ingin memberikan sebuah gambaran


tentang demokrasi dalam pandangan agama islam. Namun kami minta maaf
atas banyaknya kekurangan dari makalah ini, kami yakin bahwa makalah ini
masih jauh dari sempurna. Untuk itu kami, menantikan saran dan usulan dari
pembaca untuk perbaikan makalah yang akan datang.

DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ............................................................................... 1

DAFTAR ISI ........................................................................................... 2

BAB I PENDAHULUAN ........................................................................ 3

1.1 Latar Belakang ................................................................. 3


1.2 Rumusan Masalah .......................................................... 3
1.3 Tujuan makalah ............................................................... 3
1.4 Manfaat makalah ............................................................... 3

BAB II PEMBAHASAN .................................................................... 4

2.1 Definisi demokrasi ........................................... 4


2.2 Perkembangan demokrasi di Indonesia .......................... 5
2.3 Pandangan islam tentang demokrasi ........................... 6
2.4

Anda mungkin juga menyukai