Anda di halaman 1dari 3

Nama: Lulu Afriyanti

Nim: 201441050

Mata kuliah: keperawatan anak

1. Mekanisme terjadinya hiperbiliubinemia secara fisiologis

perbilirubinemia terjadi ketika kadar bilirubin dalam darah bayi terlalu tinggi. Bilirubin adalah zat
limbah yang terbentuk dari proses pemecahan sel darah merah. Kondisi ini dapat disebabkan
proses fisiologis, patologis, atau kombinasi keduanya. Hiperbilirubinemia menyebabkan bayi
terlihat berwarna kuning.

2. apa yg dimaksud fototerapi ( blue light)

Fototerapi atau terapi cahaya merupakan sebuah prosedur perawatan untuk kulit yang melibatkan
penggunaan sinar ultraviolet (UV) melalui lampu fluoresen, halogen, atau LED. Prosedur ini
berfungsi dalam penanganan kondisi medis tertentu.

3. Sebutkan perawatan bayi blue light untuk bayi hiperbiliubinemia

 Fototerapi konvensional . fototerapi di mana bayi Mama Perawatan diletakkan di bawah


lampu halogen atau lampu neon ultraviolet, agar sinar dapat diserap tubuh melalui kulit.
Mata penutup untuk melindungi lapisan saraf mata dari paparan sinar ultraviolet.
 Fototerapi serat optik . Yaitu perawatan fototerapi di mana terdapat kabel serat optik pada
selimut yang digunakan bayi untuk menutup tubuhnya. Paparan sinar disalurkan melalui
kabel tersebut ke bagian punggung bayi. Perawatan ini umumnya digunakan pada bayi
prematur.

4. Bagaimana prosedur perawatan blue light

 Bayi tidak mengenakan pakaian kecuali popok, sehingga memungkinkan sebanyak


mungkin kulit tubuhnya dapat terkena sinar,
 Mata bayi ditutup dengan untuk melindungi lapisan saraf di bagian belakang mata (retina)
dari cahaya terang,
 Tingkat bilirubin diukur paling sedikit sekali sehari,
 Prosedur ini akan berlangsung selama beberapa hari.

5. Mengapa bayi masuk blue light harus ditutup mata dan alat kelaminnya

Mata bayi ditutup untuk melindungi lapisan saraf mata dari paparan sinar ultraviolet.

6. Bagaimana perawatan bayi pada blue light

Pada perawatan fototerapi, bayi akan dibaringkan dalam boks bayi atau inkubator yang diberi
sinar ultraviolet. Sinar ultraviolet ini akan diserap oleh kulit bayi. Selama proses ini, bilirubin
dalam tubuh bayi akan diubah menjadi bentuk lain yang bisa lebih mudah diekskresikan dalam
tinja dan air kencing.

7. Apa efek samping fototerapi

 Ruam pada kulit,


 Jika mata tidak terlindungi dengan baik, lapisan saraf di bagian belakang mata (retina)
bisa rusak,
 Dehidrasi, jika bayi tidak mendapat cairan yang cukup saat menyusui.

8. Apa yg dimaksud dengan Kern ikterus

Kernikterus adalah kelainan akibat kelebihan bilirubin merusak otak, terutama bagian ganglia
basal, hipokampus, serebelum, dan nukleus dari lantai ventrikel keempat. Pada bayi baru lahir,
kadar bilirubin yang sangat tinggi dapat menembus sampai ke otak hingga menimbulkan
kerusakan otak.

9. Berapa jumlah birilubin untuk dilakukan fototerapi

Fototerapi dilakukan jika kadar bilirubin pada bayi aterm >12 mg/dl dan pada bayi prematur >15
mg/dl.
10. Kapan hiperbiliubinemia akan dilakukan Transfusi tukar

Transfusi ini biasanya dilaksanakan dalam beberapa siklus. Satu siklusnya berlangsung selama
beberapa menit.

11. Apa yg dimaksud dengan transfusi tukar

Transfusi tukar atau disebut juga dengan terapi pertukaran plasma darah (therapeutic plasma
exchange) adalah tindakan yang dilakukan untuk mengganti plasma darah seseorang dengan
darah pendonor.

12. Sebutkan penyakit kongenital pada BBL

1. Cerebral palsu
2. Hidrosefalus
3. Cystic fibrosis

Anda mungkin juga menyukai