Anda di halaman 1dari 1

MINI KUIS TUTORIAL SKENARIO 2

MODUL P. LAB INFEKSI BAKTERI


PRODI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ‘AISYIYAH YOGYAKARTA
NAMA : ELSA WULANDARI
NIM : 2011304021
KELAS/KEL : A2

1. Berikut ini bakteri penyebab BTA + adalah.....


a. Mycobacterium tuberculose
b. Vibrio cholerae
c. Shigella flexneri
d. Staphylococcus aureus
2. Berikut ini bukan merupakan tes pemeriksaan untuk diagnosis BTA, yaitu....
a. Pemeriksaan smear pengecatan ZN
b. Pemeriksaan kultur
c. Pemeriksaan Molekuler
d. Pemeriksaan smear pengecatan gram
3. Sampel yang digunakan untuk pemeriksaan Mycobacterium Tuberculosis…
a. Tinja
b. Sputum
c. Urine
d. Darah
4. Media selektif yang digunakan untuk pemeriksaan Mycobacterium Tuberculosis adalah…
a. Thiosulfat Citrate Bile Salt Sucrose
b. Lowenstein Jensen
c. Thayer Martin
d. Mac Conkey Agar
5. Pada pemeriksaan BTA didapatkann hasil BTA + dan pelaporan hasil ditulis Scanty yang artinya…
a. 10-99 BTA/100 lapang pandang
b. 1-10 BTA/50 lapang pandang
c. 1-9 BTA/100 lapang pandang
d. >10 BTA/20 lapangan pandang
6. Pada pemeriksaan BTA didapatkann hasil BTA + dan pelaporan hasil ditulis BTA +2 yang artinya…
a. 10-99 BTA/100 lapang pandang
b. 1-10 BTA/50 lapang pandang
c. 1-9 BTA/100 lapang pandang
d. >10 BTA/20 lapangan pandang
7. Reagen yang digunakan untuk dekolorisasi pada pewarnaan BTA metode Ziehlnelseen adalah….
a. Alcohol 70%
b. Alkohol aseton
c. Lugol
d. Alkohol Asam
8. Wadah yang digunakan untuk pengambilan sampel sputum untuk pemeriksaan kultur adalah, kecuali…
a. Wadah yang digunakan bersih
b. Wadah bertutup ulir
c. Wadah steril dan kering
d. Wadah pot plastik
9. Zat pewarna utama pada pewarnaan BTA dengan metode ziehlnelseen adalah…
a. Methylen Blue
b. Safranin
c. Kristal Violet
d. Carbol Fuchsin
10. Zat warna yang digunakan sebagain Counter stain pada pewarnaan BTA dengan metode ziehlnelseen
adalah…
a. Methylen Blue
b. Safranin
c. Kristal Violet
d. Carbol fuchsin

Anda mungkin juga menyukai