Anda di halaman 1dari 6

Dinamika dan Perpindahan Panas

(PP161312) 3 SKS

Dosen Pengampu:
Ozkar F Homzah, MT.,M.Sc

Program Studi Teknik Mesin Produksi dan Perawatan


Politeknik Negeri Sriwijaya
TA. 2020/2021
SKEMA PENILAIAN
• 20 % = NILAI TUGAS, ABSENSI, KUIS HARIAN
• 30 % = NILAI MID SEMESTER
• 50 % = NILAI UJIAN SEMESTER
BUKU REFFERENSI
• Perpindahan Kalor, J.P.Holman & E.Jasjfi,
1997.
• Perpindahan Kalor, R.A.Koestoer, 2002.
• LMS Polsri
MATERI PERKULIAHAN
• Pendahuluan
• PP Konduksi
• PP Konveksi
• PP Radiasi
• Alat Penukar kalor
Intro
Perpindahan Panas (Heat Transfer)
Heat transfer adalah ilmu yang mempelajari laju pertukaran panas antara
bagian yang panas dengan yang dingin atau antara sumber dan penerima.

Dimana 1 lb air diuapkan atau dikondensasikan, pada proses ini terjadi


suatu fenomena perubahan energi. Dimana pada kenyataannya
fenomena penguapan lebih cepat dibanding dengan kondensasi.

Pada fasa solid atau padatan, molekul atau atom-atomnya saling


berdekatan satu dengan yang lainya, sehigga memberikan struktur yang
keras.

Pada fasa liquid energi panas hadir untuk membuat jarak dari molekul-
molekul menjadi lebih besar.

Pada fasa gas penggunaan energi panas mengakibatkan terjadinya


relative complate separation dari atom dan molekul-molekul ke segala
arah atau keseluruh tempat.

Anda mungkin juga menyukai