Anda di halaman 1dari 20

Struktur, Kepemimpinan,

dan Budaya Organisasi


STRUKTUR ORAGNISASI TRADISIONAL SERTA
KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA BERKAITAN
DENGAN STRATEGI
Struktur Organisasi
Mengacu pada pengaturan formal dari interaksi
antara tanggung jawab atas tugas, orang, dan sumber
daya dalam suatu organisasi
1. Struktur Organisasi Sederhana
Struktur dimana terdapat seorang pemilik dan
biasanya beberapa karyawan dengan pengaturan
dan tugas, tanggung jawab, dan komunikasi yang
bersifat sangat informal serta dicapai melalui
supervise secara langsung
1234tyu

2. Struktur Organisasi Fungsional


Struktur Organisasi Fungsional merupakan
struktur dimana tugas, orang, dan teknologi
yang dibutuhkan untuk menjalankan bisnis
dibagi menjadi grup-grup fungsional yang
terpisah (Spt : pemasaran, operasi dan
keuangan) dengan prosedur yang semakin
formal untuk mengkoordinasikan dan
mengintegrasikan aktivitas-aktivitasnya untuk
menghasilkan produk dan jasa dari bisnis
tersebut
CONTOH STRUKTUR ORGANISASI FUNGSIONAL

DIREKTUR

LOGISTIK PRODUKSI KEUANGAN PERDAGANGAN

PROYEK A PROYEK A PROYEK A


1234tyu

3. Struktur Organisasi Divisi


Struktur Organisasi Divisi merupakan
struktur dimana sekelompok unit atau
divisi yang relative otonom diatur oleh
suatu kantor pusat korporat, namun
setiap divisi operasi memiliki spesialis
fungsionalnya masing-masing yang
menyediakan produk atau jasa yang
berbeda dari divisi lainnya
1234tyu

4. Struktur Organisasi Matrik


Struktur Organisasi Matrik merupakan
struktur dimana personel fungsional dan
staf ditugaskan ke suatu bidang
fungsional dasar ataupun kepada
seorang manajer proyek atau produk.
Struktur ini memiliki dua saluran
wewenang, tanggung jawab atas kinerja,
evaluasi, dan kendali
STRUKTUR ORGANISASI MATRIK
1234tyu

5. Struktur Tim Produk


Menugaskan para manajer dan spesialis
fungsional ke suatu produk, proyek, atau
tim proses baru yang diberdayakan untuk
membuat keputusan utama mengenai
produknya. Para anggota tim ditugaskan
secara permanen dalam kebanyakan
kasus
PERUBAHAN YANG TERJADI
DALAM SATU ABAD
Karakteristik Abad ke 20 Abad ke 21
Organisasi Piramida Web atau jaringan
Fokus Internal Eksternal
Gaya Terstruktur Fleksibel
Sumber kekuatan Stabilitas Perubahan
Struktur Mandiri Saling kebergantungan
Sumber daya Aset fisik Informasi
Operasi Integrasi vertikal Integrasi virtual
Produk Produksi masal Adaptasi masal
Jangkauan Domestik Global
Keuangan Kuartalan Segera
Persediaan Bulanan Dalam hitungan jam
Strategi Dari atas ke bawah Dari bawah ke atas
Kepemimpinan Dogmatis Inspirasional
Tenaga kerja Karyawan Karyawan dan agen bebas
Ekspectasi kerja Keamanan Pertumbuhan individual
Motivasi Untuk bersaing Untuk membangun
Perbaikan Inkremental Revolusioner
Kualitas Paling terjangkau Tanpa kompromi
Definisi Kepemimpinan
• Jones & George :
Kepemimpinan adalah proses dimana seorang individu
mempunyai pengaruh terhadap orang lain dan mengilhami,
memberi semangat, memotivasi dan mengarahkan kegiatan-
kegiatan mereka guna membantu tercapai tujuan kelompok atau
organisasi
• Menurut Robbins :
Kepemimpinan adalah kemampuan untuk mempengaruhi suatu
kelompok ke arah tercapainya tujuan
Kepemimpinan Organisasi Meliputi
Tindakan Pada Dua Bidang
1. Mengarahkan organisasi untuk menghadapi
perubahan yang terjadi secara terus menerus
2. Menyediakan keahlian untuk menghadapi dampak
perubahan yang terus menerus kepada manajemen
Kepemimpinan Strategis :
Menerima Perubahan
1. Menjelaskan Tujuan Strategis
Para pemimpin membantu perusahaan mereka menerima
perubahan dengan menjelaskan tujuan strategis mereka
2. Visi
Visi merupakan penjelasan atau gambaran dari seperti apakah
perusahaan itu nantinya dapat mengakomodasi kebutuhan dari
semua pihak yang berkepentingan
3. Kinerja
Kinerja menjelaskan tujuan strategis dimana harus memastikan
kelangsungan dari perusahaan sambil mengejar suatu visi yang
diungkapkan secara baik dan setelah visi tersebut tercapai
4. Membangun Organisasi
Para pemimpin menghabiskan banyak waktu membentuk dan
meningkatkan struktur organisasi mereka dan membuatnya
berfungsi secara efektif untuk mencapai tujuan strategis
5. Membentuk Budaya Organisasi
Para pemimpin mengetahui dengan baik bahwa nilai dan keyakinan
yang diyakini bersama dalam seluruh organisasi mereka akan
membentuk bagaimana pekerjaan dari organisasi dilakukan
6. Merekrut dan Mengembangkan Kepemimpinan Organisasi yang
Berbakat
Hal yang mendasar atas tanggung jawab pemimpin dalam
mengembangkan kemampuan operasional adalah menjadi
panutan bagi manajer-manajer yang lebih muda
Definisi Budaya Organisasi

• Schein :
Pola asumsi dasar yang diciptakan, ditemukan atau dikembangkan
oleh suatu kelompok tertentu, terutama ketika mereka belajar
dan beradaptasi untuk mengatasi masalah eksternal dan internal
dengan segala pertimbangan yang ada
• Cushway & Lodge :
Sistem nilai yang di anut oleh anggota organisasi yang kemudian
mempengaruhi cara mereka dalam bekerja, berperilaku dan
beraktivitas
1. Peran Pemimpin dalam Budaya Organisasi
Pemimpin dan Budaya dari organisasi yang dipimpinnya terkait satu
sama lain. Pemimpin adalah pembawa standar, perwujudan tanpa
henti dari budaya.
2. Membangun Waktu dalam Organisasi
Beberapa pemimpin telah bergabung dengan organisasi untuk waktu
yang lama. Jika mereka berada dalam peran pemimpin untuk suatu
waktu yang panjang, kaitan mereka dengan organisasi tersebut
biasanya tertanam secara kuat.
3. Menekankan Tema-tema Penting dan Nilai-nilai Dominan
Bisnis-bisnis membuat strategi berdasarkan pada keunggula
kompetitif tertentu yang mereka miliki atau cari. Kualitas, diferensiasi,
keunggulan biaya, dan kecepatan adalah sumber keunggulan
kompetitif yang utama.
5. Melembagakan Praktik-praktik yang Secara Sistematis
Memperkuat Keyakinan dan Nilai yang Diinginkan
Perusahaan dengan budaya yang kuat memiliki kejelasan
mengenai keyakinan dan nilai yang mereka butuhkan dan
melakukan proses untuk membentuk keyakinan dan nilai
tersebut dengan sangat serius
Contoh Kasus

Anda mungkin juga menyukai