Anda di halaman 1dari 1

TUGAS PERTEMUAN KE-8

NAMA : Ahmad Johansyah

NIM : 22611012064

1. Tantangan dalam mengelola rentang manajemen yang luas meliputi perbedaan prioritas,
kompleksitas organisasi, & perubahan lingkungan. Sebagai seorang manajer, bagaimana
Anda akan mengatasi tantangan ini & memastikan koordinasi yang efektif di seluruh
organisasi?

= Dalam pengelolan rentang manajemen yang luas, manajer harus mengembangkan rencana


yang spesifik, tetapi fleksibel. Manajer harus siap siaga menghadapi perubahan
lingkunganyang dapat memengaruhi implementasi dan merespon bila diperlukan. Saya harus
memastikan apa yang menjadi tantangan pada lingkungan pekerjaan agar saya bisa
memberikan solusi dengan koordinasi personal kepada pegawai, dan merangkumnya
menjadi sebuah peraturan perusahaan yang baik dan dapat dilaksanakan bersama untuk
kemajuan sebuah perusahaan, bukan hanya sebuah divisi

2. Tuliskan sebuah esai di kertas polio dengan panjang minimal 500 kata yang menjelaskan
strategi konkret yang akan Anda terapkan untuk mengatasi tantangan dalam memanage
rentang manajemen yang luas.

3. Jelaskan langkah-langkah yang akan Anda ambil dalam mengidentifikasi perbedaan prioritas,
mengelola kompleksitas organisasi, & menghadapi perubahan lingkungan.

= Langkah yang akan saya ambil adalah

a. Meningkatkan aliran komunikasi, baik secara formal maupun informal, untuk memastikan
pemahaman yang jelas & berbagi informasi yang relevan di antara anggota organisasi.
b. Organisasi dengan lingkungan yang kompleks & beragam membutuhkan rentang
manajemen yang lebih luas untuk mengelola berbagai aspek yang berbeda. Sehingga
harus dikelola dengan tingkat emosional yang baik.
c. Memantau & mengevaluasi perubahan lingkungan yang terjadi setelah meningkatkan
alian komunikasi dan mengelola kompleksitas organisasi untuk memastikan pencapaian
tujuan & melakukan perbaikan jika diperlukan.

4. Berikan contoh kasus nyata atau studi kasus yang mendukung strategi Anda.

Studi kasus dalam strategi saya adalah “Upaya Peningkatan Pelayanan Unit SKCK Terhadap
Masyarakat di Polres Lampung Selatan.”

Pada studi kasus ini, Kapolres memberikan tugas kepada Kanit untuk meningkatkan kualitas
pelayanan khususnya kepada para masyarakat di unit SKCK. Dengan penggunaan ;
Teknologi Baru, membangun komunikasi yang efektif antar anggota, pembagian tanggung
jawab yang jelas, kolaborasi & tim kerja, membangun struktur organisasi yang fleksibel. Jika
seorang Kanit sudah mensosialisasikan dan menerapkan strategi tersebut, akan muncul
permasalahan baru yang harus dengan cepat harus di perbaiki dan di evaluasi.
Saya yakin akan ada peningkatan kepuasan masyarakat terhadap Polres Lamsel.

Anda mungkin juga menyukai