Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )
Nama Sekolah : SLBN 2 Lombok Barat
Satuan Pendidikan : SMPLB
Jenis Kekhususan : Tunagrahita Sedang / c1
Kelas / Semester : VII / 1
Tema : 4 (Aku Cinta Indonesia)
Sub tema : 1 (Indonesia Kaya Raya)
Mata Pelajaran : PPKn, Bahasa Indonesia
Alokasi Waktu : 3 x 35 menit (2x pertemuan)

A. Kemampuan awal
Nama Kemampuan Awal
Membaca :
 Peserta didik mampu membaca kata dengan baik
AF
 Peserta didik belum mampu memahami teks bacaan dengan baik
Perilaku :
 Peserta didik sering menjadi petugas upacara
 Peserta didik mampu bergaul dengan baik di lingkungan sekolah
Komunikasi :
Peserta didik mampu berkomunikasi dengan teman sebaya dan guru
menggunakan Bahasa Indonesia dan bahasa daerah denganbaik
Membaca :
 Peserta didik masih butuh bantuan dalam membaca
RN  Peserta didik belum mampu memahami teks bacaan dengan baik
Perilaku :
 Peserta didik sering menjadi petugas upacara
 Peserta didik mampu bergaul dengan baik di lingkungan sekolah
Komunikasi :
Peserta didik mampu berkomunikasi dengan teman sebaya dan guru
menggunakan Bahasa Indonesia dan bahasa daerah denganbaik

B. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama ajaran yang dianutnya
2. Menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat,
membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

C. Kompetensi Dasar
PPKn
1.1 Menyadari Proses perumusan dan penetapan Pancasila sebagai dasar Negara
3.1 Menelaah proses perumusan dan penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara
Bahasa Indonesia
3.3 Menggali informasi dari teks cerita sehari-hari sederhana dalam Bahasa Indonesia
baik lisan maupun tulisan yang dibantu dengan kosakata daerah
4.4 Menceritakan teks cerita sehari-hari secara sederhana dalam Bahasa Indonesia baik
lisan maupun tulis yang dibantu dengan kosakata daerah
D. Indikator Pencapaian Kompetensi
PPKn
1.1.1 Menyebutkan isi pancasila
1.1.2 Menyebutkan makna sila ke 1 sampai 5
1.1.3 Mengurutkan lambang sila ke 1 sampai 5
3.1.1 Menjelaskan pengamalan sikap yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila pada kehidupan
sehari-hari

Bahasa Indonesia
3.3.1 Menyimpulkan isi teks bacaan sederhana tentang sikap yang sesuai dengan nilai-nilai
Pancasila
4.4.1 Menceritakan isi teks bacaan sederhana tentang sikap yang sesuai dengan nilai-
nilai pancasila
E. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik menyebutkan isi pancasila dengan benar
2. Peserta didik menyebutkan makna sila ke 1 sampai 5 dengan mengamati video
interaktif dengan benar
3. Peserta didik mengurutkan lambang pancasila sesuai dengan urutan
4. Peserta didik memahami pengamalan Pancasila yang berkaitan dengan
kehidupan sehari-hari dengan tepat melalui kegiatan diskusi
5. Peserta didik menyimpulkan isi teks bacaan sederhana dengan benar
6. Peserta didik menceritakan kembali isi teks bacaan sederhana dengan benar
F. Materi Pembelajaran
1. Teks Bacaan

2. lambang pancasila dan pengamalan sikap dari setiap sila

3. Pengamalan sikap
a. SILA PERTAMA
Menghormati kebesan beragama Percaya dan taqwa Tuhan yang
Maha Esa

b. SILA KEDUA
Peduli terhadap orang lain Saling menyayangi
c. SILA KETIGA
Menjaga kerukanan antar suku bangsa Bermain bersama

d. SILA KEEMPAT
Bermusyawarah dalam memecahkan masalah

e. SILA KELIMA
Tidak memilih-milih teman

H. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Video Based Learning, Mengamati, Diskusi, dan Penugasan,

I. Media Dan Alat Pembelajaran


1. Media pembelajaran : Multimedia (Video Bergambar interaktif)
2. Alat pembelajaran :
a. Proyektor
b. Laptop
c. Spiker
d. Layar
J. Kegiatan pembelajaran
1. Pendahuluan ( 5 Menit )
 Guru membuka pembelajaran dengan salam dan berdoa bersama dipimpin oleh
seorang peserta didik
 Guru memperhatikan kesiapan diri peserta didik dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kehadiran, kerapian pakaian, posisi, dan tempat
duduk peserta didik
 Mengingatkan kembali materi pelajaran yang telah dipelajari sebelumnya.
 Guru memberikan motivasi terhadap peserta didik dengan memberikan kalimat
penyemangat
 Melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan secara komunikatif yang
berkaitan dengan materi pembelajaran sebelumnya
 Menginformasikan tema dan tujuan pelajaran yang akan dipelajari yaitu tentang
“pancasila”
 Menyiapkan media yang akan digunakan.
2. Kegiatan Inti ( 95 Menit )
Pertemuan ke 1
 Peserta didik membaca teks cerita sederhana yang diberikan guru secara bergantian
 Peserta didik dan guru menyimpulkan isi dari teks bacaan
 Guru menyimpulkan teks cerita secara jelas dan mengaitkan teks bacaan dengan materi
pancasila
 Peserta didik secara individual menyebutkan isi pancasila dari sila ke 1 sampai 5
 Guru memberikan penjelasan agar peserta didik mampu menyebutkan arti
pancasila bagi bangsa Indonesia
 Melalui pengamatan pada gambar, peserta didik menyebutkan lambang sila 1
sampai 5 dalam lambang negara (Burung Garuda)
 Guru dan peserta didik melakukan tanya jawab tentang lambang sila ke 1
sampai 5
 Peserta didik diberikan penjelasan tentang makna sila 1 sampai 5 melalui media
pembelajaran multimedia interaktif berupa video bergambar
 Dari video yang diperlihat guru, melalui tanya jawab peserta didik diberikan
penjelasan lebih jelas mengenai makna dari sila ke 1 sampai 5
 Dari video yang diperlihat guru, peserta didik mengetahui pengamalan sikap
dari sila ke 1 sampai 5
 Dari video yang diperlihat guru, melalui tanya jawab peserta didik diberikan
penjelasan lebih jelas mengenai pengamalan sikap dari sila ke 1 sampai 5
 Peserta didik diberikan penjelasan oleh guru untuk menguatkan pemahaman
peserta didik tentang pengamalan sikap dari sila ke 1 sampai 5
 Melalui kegiatan diskusi, peserta didik dan guru mengaitkan sikap dalam
kehidupan sehari-hari dengan Pancasila
 Dengan bantuan guru, Peserta didik diberi perintah menyebutkan kembali
pengamalan sila ke 1-5
Pertemuan ke 2
 Peserta didik membaca teks cerita sederhana yang diberikan guru secara bergantian
 Peserta didik dan guru menyimpulkan isi dari teks bacaan
 Guru menyimpulkan teks cerita secara jelas dan mengaitkan teks bacaan dengan materi
pancasila

 Peserta didik secara individual menyebutkan isi pancasila dari sila ke 1 sampai 5
 Setelah mengamati gambar yang diperlihatkan, peserta didik menyebutkan
lambang sila 1 sampai 5 dalam lambang negara (Burung Garuda)
 Guru dan peserta didik melakukan tanya jawab tentang lambang sila ke 1
sampai 5
 Peserta didik diberikan penjelasan tentang makna sila 1 sampai 5 melalui media
pembelajaran multimedia interaktif berupa video bergambar
 Dari video yang diperlihat guru, melalui tanya jawab peserta didik diberikan
penjelasan lebih jelas mengenai makna dari sila ke 1 sampai 5

 Dari video yang diperlihat guru, peserta didik mengetahui pengamalan sikap
dari sila ke 1 sampai 5
 Dari video yang diperlihat guru, melalui tanya jawab peserta didik diberikan
penjelasan lebih jelas mengenai pengamalan sikap dari sila ke 1 sampai 5
 Peserta didik diberikan penjelasan oleh guru untuk menguatkan pemahaman
peserta didik tentang pengamalan sikap dari sila ke 1 sampai 5
 Melalui kegiatan diskusi, peserta didik dan guru mengaitkan sikap dalam
kehidupan sehari-hari dengan Pancasila
 Peserta didik diberi perintah menyebutkan kembali pengamalan sila ke 1-5
 Siswa diberikan Lembar Kerja Siswa untuk mengetahui kemampuan akhir siswa
pada materi pancasila
3. Kegiatan Akhir ( 5 Menit )
 Peserta didik dan guru bersama-sama menyimpulkan materi pelajaran yang telah
dipelajari.
 Guru memberikan penguatan terhadap materi pelajaran yang telah dipelajari hari
ini.
 Guru menugaskan peserta didik untuk mencari informasi lebih luas tentang
materi pelajaran hari ini dari sumber lain
 Guru mempersiapkan peserta didik untuk merapihkan alat tulis, kemudian
membaca doa bersama untuk mengakhiri kegiatan belajar dikelas.
K. Penilaian
Teknik penilaian yang dikembangkan, yaitu.
1. Tes lisan (tanya jawab)
2. Observasi (pengamatan)
3. Soal pilihan ganda
Penilaian yang dilakukan, diantaranya :

1. PENILAIAN SIKAP
Kriteria
Nama
No Peserta Tanggung Jawab Disiplin Keaktifan
BT MT MB SM BT MT MB SM BT MT MB SM
didik
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. AF
2. RN
Keterangan :
BT : Belum Terlihat
MT : Mulai Terlihat
MB : Mulai Berkembang
SM : Sudah Membudaya
Rubrik Penilian Sikap
Mulai Mulai Sudah
Belum Terlihat
No Kriteria Terlihat Berkembang Membudaya
1 2 3 4
1. Tanggung Apabila peserta Apabila Apabila Apabila
jawab didik tidak peserta didik peserta didik peserta didik
mengerjakan mengerjakan mengerjakan mengerjakan
tugas yang tugas yang tugas yang tugas yang
berikan oleh diberikan oleh diberikan oleh diberikan oleh
guru. guru namun guru namun guru secara
harus harus mandiri.
diingatkan diingatkan
beberapa kali. terlebih
dahulu.
2. Disiplin Apabila peserta Apabila Apabila Apabila
didik tidak peserta didik peserta didik peserta didik
mengikuti harus harus mengikuti
aturan yang diingatkan diingatkan satu aturan yang
berlaku di kelas beberapa kali kali untuk berlaku di
dan untuk mengikuti kelas dan tidak
mengganggu mengikuti aturan yang mengganggu
kegiatan aturan yang berlaku di kegiaatan
pembelajaran berlaku di kelas dan tidak pembelajaran.
walaupun sudah kelas dan tidak mengganggu
diingatkan mengganggu kegiatan
beberapa kali. kegiatan pembelajaran.
pembelajaran.
3. Keaktifan Apabila peserta Apabila Apabila Apabila
didik tidak mau peserta didik peserta didik peserta didik
aktif dalam aktif dalam aktif dalam aktif dalam
kegiatan melakukan melakukan melakukan
kegiatan kegiatan kegiatan tanpa
dengan dengan sedikit diminta
stimulasi dari stimulasi dari
guru guru
2. PENILAIAN PENGETAHUAN
INDIKATOR PENILAIAN PENGETAHUAN

Bahasa Indonesia
Membaca Teks Bacaan Sederhana

PPKn
No Indikator Penilaian
Lambang sila ke 1
Lambang sila ke 2
1 Menyebutkan Lambang sila ke 3
Lambang sila ke 4
Lambang sila ke 5
Pengamalan sila ke 1
Pengamalan sila ke 2
2 Menjelaskan Pengamalan sila ke 3
Pengamalan sila ke 4
Pengamalan sila ke 5

- RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN

Bahasan Indonesia

Mampu Tidak Mampu


Mampu
Kriteria dengan
Bantuan
1 2 3
Membaca teks Apabila peserta Apabila peserta Apabila peserta
bacaan didik dapat didik membaca didik tidak
membaca teks teks bacaan mampu mebaca
bacaan dengan bantuan suku kata
seluruhnya guru
dengan benar
Menyimpulkan Apabila peserta Apabila peserta Apabila peserta
teks bacaan didik dapat didik didik tidak
menyimpulkan menyimpulkan mampu
teks bacaan teks bacaan menyimpulkan
dengan benar dengan bantuan teks bacaan
guru
Menceritakan Apabila peserta Apabila peserta Apabila peserta
kembali teks didik dapat didik didik tidak
bacaan menceritakan menceritakan mampu
kembali teks teks bacaan menceritakan
bacaan dengan dengan bantuan kembali teks
benar guru bacaan yang
diceritakan

Penilaian :
Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 Alat Penilaian : Tes praktek
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Skor Maksimal : 10

PPKn

SKOR
Jumlah soal
0 1
Peserta didik tidak dapat Peserta didik dapat
menjawabpertanyaan dengan menjawab dengan benar
10 soal
benar

Penilaian :
Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 Alat Penilaian : Soal Test
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Skor Maksimal : 10

No Soal Bobot Skor


soal
1. lambang dari sila pertama 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
2. lambang dari sila kedua 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

3. lambang dari sila ketiga 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

4. Lambang dari sila keempat 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

5. lambang dari sila kelima 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

6. sikap yang menggambarkan 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


pengamalan dari sila pertama 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

7. sikap yang menggambarkan 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


pengamalan dari sila kedua 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
8. sikap yang menggambarkan 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙
pengamalan dari sila ketiga 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

9. sikap yang menggambarkan 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


pengamalan dari sila keempat 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

10. sikap yang menggambarkan 1 Nilai = 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑋 100 = 𝐻𝑎𝑠𝑖𝑙


pengamalan dari sila kelima 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

H. Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)


Pembelajaran dikatakan berhasil jika prestasi belajar peserta didik mendapatkan nilai ≥
66 dan rata-rata kelas mencapai ≥ 66
Gerung, Agustus 2022
Mengetahui
Guru Kelas VII SMPLB

NIP.
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

1. Manakah simbol dari sila pertama pada lambang Negara burung (burung garuda) ?

a. b. c.
2. Manakah simbol dari sila kedua pada lambang Negara burung (burung garuda) ?

a. b. c.
3. Manakah simbol dari sila ketiga pada lambang Negara burung (burung garuda) ?

a. b. c.
4. Manakah simbol dari sila keempat pada lambang Negara burung (burung garuda) ?

a. b. c.
5. Manakah simbol dari sila kelima pada lambang Negara burung (burung garuda) ?

a. b. c.
6. Manakah sikap yang menggambarkan pengamalan dari sila pertama ?

a.

b.

c.
7. Manakah sikap yang menggambarkan pengamalan dari sila kedua ?

a.
b.

c.
8. Manakah sikap yang menggambarkan pengamalan dari sila ketiga ?

a.

b.

c.
9. Manakah sikap yang menggambarkan pengamalan dari sila keempat ?

a.

b.

c.
10. Manakah sikap yang menggambarkan pengamalan dari sila kelima ?

a.

b.

c.

Anda mungkin juga menyukai