Anda di halaman 1dari 4

ALUR PELAYANAN KIA/KB

No. : 117 / SOP-


Dokumen UKP / PKM TG
SOP No. Revisi : 0
Tgl. Terbit : 03 Maret 2023
Halaman : 1 / 4 Halaman

UPTD PUSKESMAS dr. Lilysiana Dewi Hoetomo


TEGAL GUNDIL NIP. 197207062002122004

1. Pengertian Alur pelayanan KIA adalah penyamaan persepsi dan komitmen tentang
urutan pelayanan pasien yang akan mendapatkan pelayanan KIA/KB
2. Tujuan Sebagai acuan tatalaksana terhadap Alur pelayanan KIA

3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor 01/SK-UKPP/PKM TG Tentang


Pelayanan Klinis
4. Referensi 1. Permenkes No 75 tahun 2014 Tentang Puskesmas
2. Permenkes no 97 tahun 2014 pelayanan kesehatah sebelum Masa
hamil, hamil, persalinan dan masa sesudah melahirkan,
penyelenggarakan pelayanan kontrasepsi serta pelayanan kesehatan
seksual
3. Kemenkes RI tahun 2015 tentang petunjuk pelaksanaan
komunikasi informasi dan edukasi kesehatan reproduksi dan
seksual bagi calon pengantin
4. Kemenkes RI tahun 2015 tentang kesehatan reprpoduksi dan
seksual bagi calon pengantin

5. Langkah-langkah 1. Petugas medis sudah memakai alat pelindung diri dan mencuci
tangan
2. Petugas medis memanggil pasien dengan menyebutkan nomor antri
dan nama sesuai kartu berobat dan nama sesuai kartu berobat
3. Petugas medis mengidentifikasi dan mengkonfirmasi identitas
pasien dengan status Rekam Medis
4. Petugas medis melakukan inform consent
5. Petugas medis melakukan pelayanan KIA/KB
6. Petugas medis merujuk pasien ke unit terkait (Lab, poli gigi, poli
GIZI) sesuai dengan kebutuhan pasien jika memerlukan
pemeriksaan penunjang
7. Petugas medis merujuk pasien yang memerlukan pemeriksaan
lanjut ke Rumah Sakit
8. Petugas medis memberikan resep untuk diambil di Ruang Farmasi
9. Petugas melakukan pendokumentasian
10.Petugas medis melepas alat pelindung diri dan mencuci tangan
11.Petugas melakukan monitoring evaluasi secara berkala
menggunakan daftar tilik secara terlampir
6. Ruang Terkait 1. Ruang Pemeriksaan Kesehatan Ibu dan Anak
2. Ruang Pemeriksaan Umum
3. Ruang Pemeriksaan Gigi
4. Ruang Farmasi
5. Ruang Gizi
6. Ruang Laboratorium

Rekaman historis perubahan


NO Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai
Diberlakukan

1.

2.

4
DAFTAR TILIK

Ruang :
Nama Petugas Yang Ditilik :
Tanggal Pelaksanaan :

NO KEGIATAN YA TIDAK
Apakah petugas medis sudah memakai alat pelindung diri dan
1
mencuci tangan ?

Apakah petugas medis memanggil pasien dengan menyebutkan


2 nomor antri dan nama sesuai kartu berobat dan nama sesuai
kartu berobat ?
Apakah petugas medis mengidentifikasi dan mengkonfirmasi
3
identitas pasien dengan status Rekam Medis ?

4 Apakah petugas medis melakukan inform consent ?

5 Apakah petugas medis melakukan pelayanan KIA/KB ?

Apakah petugas medis merujuk pasien ke unit terkait (Lab, poli


6 gigi, poli GIZI ) sesuai dengan kebutuhan pasien jika memerlukan
pemeriksaan penunjang ?
Apakah petugas medis merujuk pasien yang memerlukan
7
pemeriksaan lanjut ke Rumah Sakit ?
Apakah petugas medis memberikan resep untuk diambil di Ruang
8
Farmasi ?

9 Apakah petugas melakukan pendokumentasian ?

Apakah petugas medis melepas alat pelindung diri dan mencuci


10
tangan ?
Petugas melakukan monitoring evaluasi secara berkala
11
menggunakan daftar tilik secara terlampir

Jumlah

                                                                        

………………………………
Pelaksana/ Auditor

……………………………................
NIP:   …………………..................

Anda mungkin juga menyukai