Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

EVOLUSI (MBI 302)

Dalil Sutekad, M.Si


Dr. Zumaidar, M.Si

PROGRAM STUDI BIOLOGI


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
2021
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Mata Kuliah : Evolusi Semester : Genap 2020/2021 Kode : MBI 302 SKS : 2 (1-0)
Program Studi : Biologi Dosen : 1) Dalil Sutekad, M.Si
2) Dr. Zumaidar, M.Si

Capaian Pembelajaran Program Studi (CPL) :


Mampu dan paham dalam menjelaskan azas dan konsep dasar Evolusi Organisme, menerangkan persyaratan dan mekanisme proses Evolusi di
alam, serta dapat memahami proses spesiasi dari variasi baru hasil evolusi.

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CP-MK)


Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa mampu menjelaskan azas dan konsep dasar Evolusi Organisme, menerangkan persyaratan dan mekanisme
proses Evolusi di alam, serta dapat memahami proses spesiasi dari variasi baru hasil evolusi.

Kriteria Penilaian :
Nomor Nilai Angka Nilai Huruf
1 ≥87 A
2 78 - <87 AB
3 69 - <78 B
4 60 - <69 BC
5 51 - <60 C
6 41 - <51 D
7 <41 E
Item Penilaian : Tugas 10%
Praktikum 25%
Quis 15%
UTS 20%
UAS 30%
Total 100%

JADWAL, URAIAN MATERI DAN KEGIATAN PERKULIAHAN


Strategi Pengalaman
Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Waktu Kriteria Penilaian Bobot
Pembelajaran/Meto Belajar
Ke- Yang Diharapkan (Materi Pelajaran) Belajar (Indikator) Nilai
de Pembelajaran Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Mampu membedakan Pendahuluan
konsep dasar  Sejarah Tes tertulis,
beberapa teori perkembangan teori Diskusi dan kemampuan
1 Ceramah, diskusi 2 x 50’ 5%
Evolusi dan Evolusi Praktik praktikum, dan
Perkembangannya.  Teori Transformasi kemampuan diskusi
 Teori Seleksi Alam
Persyaratan evolusi
Mampu menjelaskan organism
Persyaratan- Ceramah, permainan, Diskusi dan
2  Persyaratan Evolusi 2 x 50’ Tes tertulis 5%
persyaratan Evolusi diskusi Praktik
di Bumi  Faktor pemicu proses
evolusi organisme di
bumi
Mampu menjelaskan
Mekanisme evolusi Ceramah, diskusi, Diskusi dan
3 tahapan dalam proses 2 x 50’ Tes tertulis 5%
Organisme tugas Praktik
Evolusi
Strategi Pengalaman
Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Waktu Kriteria Penilaian Bobot
Pembelajaran/Meto Belajar
Ke- Yang Diharapkan (Materi Pelajaran) Belajar (Indikator) Nilai
de Pembelajaran Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
 Tahapan proses
evolusi
 Adaptasi dan
penyebaran variasi
Bahan baku Evolusi
Mampu Organisme
mengkorelasikan
sumber-sumber  Karakteristik Variasi Ceramah,
Diskusi dan
4 variasi dengan  Sumber-sumber diskusi, tugas 2 x 50’ Tes tertulis 5%
Praktik
karakter variasi variabilitas
dalam populasi  Gen Flow & Gen
Pool pada populasi
 Karakteristik Variasi
Mekanisme seleksi
Mampu menjelaskan alam
karakteristik dan Ceramah,
 Karakteristik tekanan Diskusi dan
5 peran tekanan seleksi diskusi, tugas 2 x 50’ Tes tertulis 30%
seleksi lingkungan Praktik
lingkungan dalam
 Peran tekanan seleksi
proses Evolusi
terhadap arah evolusi
organisme
Mampu menerangkan Hasil Evolusi
Variasi baru yang Ceramah, Diskusi dan
6 2 x 50’ Tes tertulis 5%
muncul dari proses  Variasi baru Diskusi, praktikum Praktik
Evolusi  Spesiasi
Strategi Pengalaman
Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Waktu Kriteria Penilaian Bobot
Pembelajaran/Meto Belajar
Ke- Yang Diharapkan (Materi Pelajaran) Belajar (Indikator) Nilai
de Pembelajaran Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
 Koadaptasi &
Koevolusi
Evolusi Sex
Mampu menjelaskan
7
kecenderungan  Perubahan Ratio sex Ceramah,
2 x 50’
Diskusi dan
Tes tertulis 5%
perubahan ratio sex populasi organisme Diskusi, praktikum Praktik
pada populasi dalam perspektif
ruang dan waktu
Evolusi Mikro
Mampu
 Hukum dan
mengestimasi
persyaratan Hardy-
komposisi gen dalam Weinberg Ceramah, Diskusi dan
8 populasi berdasarkan  perubahan Ratio sex 2 x 50’ Tes tertulis 5%
Diskusi, praktikum Praktik
Hukum Hardy- populasi organisme
Weinberg dalam perspektif
ruang dan waktu
 Komposisi Gen
dalam populasi
Mampu menerangkan Evolusi Tumbuhan:
sejarah Ceramah, Diskusi dan
9  Sejarah tumbuhan 2 x 50’ Tes tertulis 5%
perkembangan Diskusi, praktikum Praktik
dalam skala waktu
tumbuhan di Bumi
geologi
Strategi Pengalaman
Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Waktu Kriteria Penilaian Bobot
Pembelajaran/Meto Belajar
Ke- Yang Diharapkan (Materi Pelajaran) Belajar (Indikator) Nilai
de Pembelajaran Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
 Pendekatan cladistik
dalam taxonomi
tumbuhan
Diskusi dan
10 2 x 50’ Tes tertulis 5%
Praktik
Adaptasi tumbuhan
Mampu
mengkorelasikan  Homeostasis & Ceramah,
Diskusi dan
11 kemampuan adaptasi elastisitas tumbuhan Diskusi, praktikum 2 x 50’ Tes tertulis 5%
Praktik
tumbuhan dengan  Suksesi dan tinjauan
suksesi evolusi populasi
tumbuhan
Distribusi dan
eksistensi spesies
Mampu menjelaskan tumbuhan
type-type
pemencaran Ceramah, Diskusi, Diskusi dan
12  Peningkatan 2 x 50’ Tes tertulis 5%
tumbuhan di bawah kompleksitas Tugas Praktik
tekanan seleksi tumbuhan
lingkungan  Abundance dan
pemencaran spesies
tumbuhan di bumi
Mampu
Rekayasa arah evolusi Diskusi dan
13 mengkorelasikan Ceramah, Diskusi 2 x 50’ Tes tertulis 5%
tumbuhan Praktik
perkembangan
Strategi Pengalaman
Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Waktu Kriteria Penilaian Bobot
Pembelajaran/Meto Belajar
Ke- Yang Diharapkan (Materi Pelajaran) Belajar (Indikator) Nilai
de Pembelajaran Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
teknologi rekayasa  Rekayasa genetik
genetik dengan (Bioteknologi) dan
proses evolusi arah evolusi
tumbuhan
 Adaptasi variasi hasil
rekayasa

Sumber Belajar/ Referensi

1. Bonner, J.Tyler, 2007, Adaptation, Microsoft Coorp, USA


2. Eugeni C., King Christopher, Scott, 2007, Evolution Microsoft Coorp, USA
3. Valentine and W. James, 2007, Natural Selection, Micosoft Coorp, USA
4. Harold,2008, The tree of life, http://www.tolweb.org/tree/
5. Darwin, Chales, 2017, The Origin of Species, Narasi, Jogyakarta, Indonesia

Mengetahui, Banda Aceh, 05 Februari 2021


Ketua Program Studi, Koordinator/ Penanggung jawab,

Dr. Dahlan, S.Hut., M.Si Dalil Sutekad, M.Si


NIP. 197304131997022001 NIP. 197008172000031014

Anda mungkin juga menyukai