Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

TEMA 3
TUGASKU SEHARI-HARI DI RUMAH
Siklus 2

Oleh :
Asep Badrun, S.Pd

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA


(UPI)
TAHUN 2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN DANALAMPAH


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku Sehari- hari (Tema 3)
Sub Tema : Tugasku Sehari-hari di Rumah ( Sub Tema 1)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 4 x 35 Menit

A. KOMPETENSI INTI
KI 1: Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3: Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan sekolah
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR
PKN
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1. Mengidentifkasi hubungan antara 3.1.1 Mengelompokkan tugas anggota
simbol dan sila-sila Pancasila dalam keluarga di rumah
lambang negara garuda Pancasila
4.1. Menjelaskan hubungan gambar pada 4.1.1 Menganalisis sikap yang sesuai
lambang negara dengan sila-sila dengan sila Pancasila
Pancasila

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menentukan kosakata dan konsep 3.3.1 Menyebutkan kosakata yang
tentang lingkungan geografis, kehidupan berhubungan dengan kehidupan
ekonomi, sosial, dan budaya di ekonomi di rumah dengan benar.
lingkungan sekitar dalam bahasa
Indonesia atau bahasa daerah melalui
teks tulis, lisan, visual dan/atau
eksplorasi lingkungan.
4.3 Melaporkan penggunaan kosakata 4.3.1 Membuat kalimat berdasarkan
bahasa Indonesia yang tepat atau bahasa kosakata yang telah di temukan
daerah hasil pengamatan tentang dengan benar
lingkungan geografis, kehidupan
ekonomi, sosial dan budaya di
lingkungan sekitar dalam bentuk teks
tulis, lisan, dan visual.
Matematika
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Menjelaskan nilai dan kesetaraan pecahan 3.5.1 Memasangkan harga barang dengan
mata uang. nilai mata uang
4.5 Mengurutkan nilai mata uang serta 4.5.1 Membedakan harga jenis barang
mendemonstrasikan berbagai kesetaraan dengan nilai mata uang.
mata uang. 4.5.2 Mengurutkan nilai mata uang dari
terendah hingga tertinggi.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati video kegiatan membantu belanja yang disajikan, siswa mampu
memahami isi teks berkaitan dengan kehidupan ekonomi di rumah.
2. Dengan mengamati video kegiatan membantu belanja yang disajikan, siswa menemukan
kosakata berkaitan dengan kehidupan ekonomi di rumah.
3. Dengan mengamati gambar kegiatan membantu belanja yang disajikan, siswa menemukan
makna kosakata berkaitan dengan kehidupan ekonomi di rumah.
4. Dengan mengamati gambar kegiatan membantu belanja dan teks yang disajikan, siswa
memahami perbedaan pekerjaan antar individu di rumah.
5. Dengan mengamati gambar kegiatan membantu belanja dan teks yang disajikan, siswa
mengelompokkan individu di rumah berdasarkan pekerjaannya.
6. Dengan mengamati gambar kegiatan membantu belanja dan teks yang disajikan, siswa dapat
menyebutkan nilai pecahan uang logam.
7. Dengan mengamati gambar kegiatan membantu belanja dan teks yang disajikan, siswa dapat
membandingkan nilai pecahan uang logam.
8. Dengan mengamati gambar kegiatan membantu belanja dan teks yang disajikan, siswa dapat
mengurutkan nilai pecahan uang logam.
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. PKN
• Tugas anggota keluarga berdasarkan sila Pancasila
2. Bahasa Indonesia
• Kosakata dan maknanya
3. Matematika
• Pecahan uang logam
E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE
• Pendekatan : Saintifik
• Model : Problem Based Learning
• Metode : pengamatan, penugasan, dan tanya jawab

F. MEDIA PEMBELAJARAN
• Power point, video, Uang Kertas dan Uang Logam

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pembukaan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan dilanjutkan 15 menit
Dengan Membaca Doa
2. Melakukan apersepsi dengan mengajukan beberapa
pertanyaan seperti:
➢ Siapa yang pagi ini sudah jajan?
➢ Makanan apa saja yang dibeli?
➢ Sisa berapa uang yang di bawa kesekolah?
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari
pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-
hari.
Orientasi Siswa Pada Masalah
1. Pada awal pembelajaran, guru mengondisi kan
siswa secara klasikal dan memotivasi siswa tentang
pentingnya perilaku hidup bersih dan sehat yang
berhubungan dengan kompetensi-kompetensi yang
akan dipelajari.

2. Siswa mengamati Video tentang kegiatan jual beli


dengan memperhatikan jumlah uang yang dibayar
beserta kembaliannya. (Mengamati)

3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan untuk


mengecek pemahaman siswa.

4. Berapa harga masing-masing barang?


5. Dapatkah kalian menyebutkan pecahan yang sesuai
dengan harga barang tersebut?(Critical Thinking
and Problem Formulation)
6. Siswa diminta untuk menyebutkan beberapa
kosakata yang berkaitan dengan kegiatan ekonomi
(misalnya: membeli, menjual, memilih membayar)
Mengorganisasi Peserta didik untuk belajar
7. Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok secara
heterogen.
8. Setiap kelompok diberi LKPD untuk diisi bersama.
LKPD ini berisi tentang permasalahan tentang jual
beli dengan memperhatikan pelajaran tentang
nominal uang.
9. Guru membimbing siswa untuk mengamati gambar.
10. Siswa menghubungkan dengan garis barang yang
sesuai dengan pecahan uangnya.

Jawaban:
1. 1 ikat bayam
2. 1 kg mangga
3. 1 ikat bayam, 1 potong tempe, 1 kg mangga
11. Siswa mengidentifikasi perbedaan antara anak-anak
dan orang dewasa.

12. Guru membimbing siswa menyusun kalimat dari


kosakata.
Membimbing Penyelidikan Peserta Didik
13. Guru memantau jalannya diskusi dan menanyakan
apakah peserta didik mengalami kesulitan ketika
mengerjakan LKPD yang telah dibagikan.
Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya.
14. Peserta didik berdiskusi bersama teman kelompok
dan menjawab hasil pengamatan dalam LKPD yang
telah disediakan.
15. Peserta didik secara berkelompok diberi kesempatan
untuk presentasi hasil kerjanya.
Menganalisis dan Mengevaluasi Proses Pemecahan
Masalah
16. Peserta didik dibimbing untuk menanggapi atau
bertanya kepada teman yang telah presentasi
17. Guru mencatat pertanyaan-pertanyaan siswa dan
membahasnya secara klasikal.

Penutup 1. Siswa mapu mengemukan hasil belajar hari ini 15 menit


2. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
3. Siswa diberikan kesempatan berbicara /bertanya dan
menambahkan informasi dari siswa lainnya.
4. Siswa melakukan evaluasi tentang pelajaran hari ini.
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan toleransi.
6. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa.

H. PENILAIAN
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian.

Mengetahui Danalampah, Desember 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas 2

SUMAENI, S.Pd ASEP BADRUN, S.Pd


NIP. 196706132008012005
LAMPIRAN

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat
pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan
laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi
ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan
presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian sebagai berikut.

1. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: Tes Tertulis (isian)
a. Mengurutkan harga barang
Rekap Skor Siswa
No Nama Skor
1
2
3

b. Mengelompokkan anggota keluarga berdasarkan usia di rumah.

2. Penilaian Keterampilan
a. Membuat pertanyaan dari gambar yang diamati.
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Kegiatan Bertanya.
No Belum
Kriteria Terlihat (v)
Terlihat (v)
1 Menggunakan kata tanya yang sesuai
2 Penggunaan tanda tanya pada kalimat tanya
3 Kesesuaian pertanyaan dengan gambar yang
diamati
4 Menggunakan kata tanya yang bervariasi

Hasil Pengamatan Kegiatan Bertanya

Kriteria 1 Kriteria 2 Kriteria 3 Kriteria 4


No Nama
T BT T BT T BT T BT

Keterangan:
T : Terlihat
BT : Belum Terlihat
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang sesuai

b. Menulis Cerita Berdasarkan Gambar.


Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Menulis Cerita
Perlu
Baik Sekali Baiik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1 Penggunaan Menggunakan Ada Ada Ada beberapa
EYD yang tepat huruf kapital, beberapa beberapa penggunaan
kata depan, penggunaan penggunaan huruf kapital,
dan tanda baca huruf kapital, huruf kapital, kata depan, dan
yang tepat kata depan, kata depan, tanda baca tidak
tanpa dan tanda dan tanda digunakan
bimbingan baca yang baca yang dengan tepat,
guru tepat, namun tepat dan dan dilakukan
dilakukan dilakukan dengan
dengan dengan bimbingan guru
bimbingan bimbingan
guru guru
2 Kelengkapan Seluruh Terdapat Terdapat sebagian besar
penulisan kata kailimat sebagian setengah dari penulisan kata
menggunakan kecil penulisan yang belum
penulisan kata penulisan kata yang lengkap
yang lengkap kata yang belum
kurang lengkap
lengkap
3 Kesesuaian isi Seluruh isi teks Setengah Kurang dari Seluruh isi
teks yang yang ditulis atau lebih isi setengah isi karangan
ditulisdengan sesuai judul karangan karangan belumsesuai
tema atau tema sesuai judul sesuai judul
atau tema atau tema
4 Penggunaan Mengandung Mengandung Mengandung Mengandung
kalimat yang unsur kalimat unsur kalimat unsur kalimat unsur kalimat
efektif yanglengkap yang yangkurang yangkuranag
dengan lengkap, lengkap dan lengkap dan
susunan yang namun susunannya tidak jelas
tepat susunannya juga kurang susunanya juga
kurang tepat tepat sulit dipahami

c. Berdiskusi menemukan makna kosakata


Penilaian: Pengamatan
Rubrik Penilaian Berdiskusi
No Belum
Kriteria Terlihat (v)
Terlihat (v)
1 Keaktifan dalam berdiskusi
2 Kemampuan manfaat dipatuhinya aturan dalam
kehidupan sehari- hari
3 Kemampuan mengeluarkan pendapat

Hasil Pengamatan Berdiskusi


Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Penilaian Berdiskusi
Kriteria 1 Kriteria 2 Kriteria 3
Belum Belum Terlihat Belum
No Kriteria Terlihat Terlihat
Terlihat Terlihat (V) Terlihat
(V) (V)
(V) (V) (V)
1 Zaydan
2 Najwa
3 Abu
4 Yanal
5 Damar
6 Dan
seterusnya

I. REMEDIAL DAN PENGAYAAN


a. Remedial
1. Jika siswa belum bisa mengurutkan harga dengan benar, maka guru dapat memberikan
bimbingan.
2. Jika siswa belum bisa menulis kosakata, maka guru dapat memberikan bimbingan.
3. Jika siswa belum bisa membedakan anggota keluarga berdasarkan usia, maka guru dapat
memberikan bimbingan

b. Pengayaan
1. Jika siswa sudah bisa mengurutkan harga dengan benar, maka guru dapat memberikan
penugasan soal tambahan.
2. Jika siswa sudah bisa menulis kosakata, maka guru dapat memberikan latihan tambahan.
3. Jika siswa sudah bisa membedakan anggota keluarga berdasarkan usia, maka guru dapat
memberikan tambahan latihan.
Perhatikan teks dibawah ini kemudian pasangkan harga barang sesuai dengan teks
cerita tersebut!
Devis membeli makanan bersama keluarganya di rumah makan masing-masing anggota
keluarga memesan sesuai dengan keinginannya. Devis memesan jus jerus seharga dua
ribu rupiah, Ibu membeli jus tomat seharga seribu rupiah. Ayah membeli pisang goreng
seharga lima ratus rupiah. Sedangkan adik menginginkan buku yang dijual oleh
pedagang asongan seharga tiga ribu rupiah.
Berdasarkan teks diatas coba kalian tarik garis antara barang disesuaikan dengan
harganya kemudian jawab pertanyaan di bawahnya!

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI BERDASARKAN GAMBAR DI ATAS!


1. Barang apa yang harganya paling murah?

2. Barang apa yang harganya paling mahal?

3. Urutkan harga barang tersebut dari yang termurah!


Perhatikan teks berikut!

Setelah pulang jalan-jalan ke esokan harinya Ibu membeli buah mangga di Pasar.
Ibu mengupas manga untuk orang dewasa sedangkan membuat jus untuk anak-
anak.

Berilah tanda ceklis pada table berikut sesuai dengan usia dan olahan buah manga
berdasarkan teks di atas!
A. susunlah kata-kata berikut ini menjadi kalimat kemudian tuliskan pada kolom yang
telah disediakan!

B. Buatlah kalimat berdasarkan kata yang telah disediakan!

1. Membayar

2. Membeli

3. Pasar

4. Mahal

5. Memilih
BAHAN AJAR

1. Mengelompokkan Tugas Berdasarkan Perang Anggota Keluarga di Rumah

Pada pembelajaran lalu, anak-anak sudah mempelajari peran dan tugas anggota keluarga
di rumah. Setiap anggota keluarga memiliki peran/tugas yang berbeda-beda.

Sekarang, kelompokkan tugas-tugas berikut berdasarkan peran anggota keluarga di rumah


pada tabel yang sudah disediakan!

Amati daftar tugas pada tabel berikut!

Belajar Menghormati orang tua Menyiapkan makanan


Menyiram tanaman Mencintai anak Merapikan tempat tidur
Mencari nafkah Melindungi keluarga Membersihkan kamar
Merawat keluarga Merapikan mainan Menyiapkan tas untuk sekolah
2. Menganalisis sikap yang sesuai dengan sila Pancasila
Sikap yang sesuai Nilai-Nilai yang terkandung dalam sila Kemanusiaan yang adil dan
beradab.
a. Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai harkat dan martabatnya sebagai
makhluk Tuhan Yang Maha Esa.
b. Mengakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban asasi setiap manusia tanpa
membeda-bedakan suku, keturunan, agama, jenis kelamin, dan warna kulit.
c. Saling mencintai sesama manusia.
d. Tenggang rasa dan tepa selira.
e. Tidak bertindak semena-mena kepada orang lain.
f. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
g. Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan.
h. Berani membela kebenaran dan keadilan.
i. Bangsa Indonesia merasa dirinya sebagai bagian dari seluruh umat manusia.
j. Saling hormat-menghormati dan bekerja sama dengan bangsa lain.

Berikut contoh kalimat efektif menggunakan kosakata baku: Ibu belanja sayur di pasar
tradisional. Seluruh peserta wajib mengenakan seragam. Ayah membeli obat di apotek dekat
rumah. Rina sedang bermain boneka. Adi bermain sepak bola. Kakak membaca buku di
kamar. Adik membantu ibu membersihkan rumah. Mereka pergi ke pantai bersama. Theo
makan bakso. Veronica pergi membeli makanan.
3. Memasangkan harga barang dengan nilai mata uang

4. Membedakan harga jenis barang dengan nilai mata uang.


➢ Bentuk dasar
Uang merupakan bentuk fisik dari alat transaksi, sedangkan mata uang merupakan
nilainya. Contoh, anda membawa koin seribu rupiah, maka koin tersebut merupakan
uang dan seribu rupiah merupakan mata uang.
➢ Konsep dasar
Uang merupakan alat tukar yang bentuknya bisa emas, perak, kertas, atau logam.
Sedangkan mata uang hanya berbentuk nilai yang dimasukkan dalam kertas atau
logam. Nilainya pun bisa setara bisa tidak dengan harga kertas dan logam. Berbeda
dengan penggunaan emas jaman dahulu yang nilainya selalu tetap hingga sekarang.
➢ Penggunaan di setiap negara
Setiap negara mengartikan uang sama yaitu sebagai alat pembayaran atau alat tukar
yang sah. Sedangkan mata uang, setiap negara berbeda. Mata uang rupiah tidak akan
berlaku di Amerika Serikat yang mata uangnya US dollar. Setiap negara memiliki
aturan yang telah disetujui pemerintah dan masyarakat terkait mata uang yang berlaku
di negaranya.
Jadi selama ini uang kertas yang kita pegang adalah mata uang, bukan uang karena nilainya
selalu terpengaruh inflasi. Berbeda dengan emas. Menurut mereka emas dari dahulu sampai
sekarang bisa ditukar dengan kambing atau barang lain yang sama nilainya. Sedangkan uang
kertas, dahulu 100 ribu bisa mendapat banyak barang, sekarang tidak.

5. Mengurutkan nilai mata uang dari terendah hingga tertinggi.


Seri "Pahlawan Nasional" Rupiah Indonesia 2016, dan Seri "Peringatan Kemerdekaan ke-75"
Gambar Warna Deskripsi Tanggal
Domin Gambar Gambar Pengeluar
Bagian Depan Bagian Belakang
Pecahan an Depan Belakang an

Kuning- Tari Tifa 19


Tjut
Rp1.000 Abu dan Banda Desember
Meutia
abu Neira 2016
Mohamma Tari Piring 19
Abu
Rp2.000 d Hoesni dan Ngarai Desember
abu
Thamrin Sianok 2016

Tari
Gambyong 19
Coklat KH Idham
Rp5.000 dan Desember
terang Chalid
Gunung 2016
Bromo
Tari
Pakarena 19
Rp10.00 Frans
Ungu dan Taman Desember
0 Kaisepo
Nasional 2016
Wakatobi
Tari Kancet
Dr. 19
Rp20.00 Ledo dan
Hijau G.S.S.J Desember
0 Kepulauan
Ratulangi 2016
Derawan
Tari
Legong dan
Ir.
Pulau 19
Rp50.00 Djuanda
Biru Padar, Desember
0 Kartawidj
Taman 2016
aja
Nasional
Komodo
Anak -
Dr. (H.C.)
anak
Ir. H.
menggunak
Rp75.00 Merah, Soekarno 17 Agustus
an pakaian
0 Putih dan Drs. 2020
adat, Satelit
Mohamma
Merah
d Hatta
Putih
Tari
Dr. (H.C.)
Topeng
Ir. H.
Betawi dan 19
Rp100.0 Soekarno
Merah Kepulauan Desember
00 dan Drs.
Wayag, 2016
Mohamma
Raja
d Hatta
Ampat
Kertas
Rp1.000-Rp10.000 Rp20.000-Rp100.000
Depan Belakang Depan Belakang

Koin
Rp100 Rp200 Rp500 Rp1.000
KISI-KISI SOAL PENILAIAN

Muatan pelajaran : Tema 3/Sub Tema 1, Pembelajaran ke 4


Kelas/ semester : II/ I
Tahun pelajaran : 2022-2023
No. KOMPETENSI DASAR MUATAN INDIKATOR BENTU NO
PELAJARA K SOAL SOAL
N
1. 3.3 Menentukan kosakata dan Bahasa 3.3.1 Menyebutkan Pilihan 1-3
konsep tentang lingkungan Indonesia kosakata yang Ganda
geografis, kehidupan berhubungan dengan
ekonomi, sosial, dan budaya kehidupan ekonomi di
di lingkungan sekitar dalam rumah dengan benar.
bahasa Indonesia atau bahasa
daerah melalui teks tulis,
lisan, visual dan/atau
eksplorasi lingkungan.
4.3 Melaporkan penggunaan Bahasa 4.3.1 Membuat kalimat Pilihan 4
kosakata bahasa Indonesia Indonesia berdasarkan kosakata yang Ganda
yang tepat atau bahasadaerah telah di temukan dengan
hasil pengamatan tentang benar
lingkungan geografis,
kehidupan ekonomi, sosial
dan budaya di lingkungan
sekitar dalam bentuk teks
tulis, lisan, dan visual.
2. 3.5 Menjelaskan nilai dan Matematika 3.5.1 Memasangkan harga Pilihan 5-6
kesetaraan pecahan mata uang. barang dengan nilai mata Ganda
uang
4.5 Mengurutkan nilai mata uang Matematika 4.5.1 Membedakan Pilihan 7-8
serta mendemonstrasikan harga jenis barang Ganda
berbagai kesetaraan mata uang. dengan nilai mata
uang.
4.5.2 Mengurutkan nilai
mata uang dari
terendah hingga
tertinggi.

3. 3.1 Mengidentifkasi hubungan antara PkN 3.1.1 Mengelompokkan PG 9-10


simbol dan sila-sila Pancasila dalam tugas anggota
lambang negara garuda Pancasila keluarga di rumah
SOAL EVALUASI
Berilah tanda silang pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling benar!
Untuk soal nomor 1-3
Bacalah teks di bawah ini!
Dewi Membantu Ibu Berbelanja
Setiap hari sebelum berangkat kesekolah Dewi selalu menemani ibu ke pasar.
Ibu selalu membeli sayur dan daging. Dewi membantu ibu membawa sebagian belanjaannya.
Ibu membeli brokoli, tomat, wortel dan bayam serta membeli daging ayam dan sapi untuk
persediaan selama satu minggu.
Setelah tiba di rumah, ibu memasak dan menyiapkan sarapan.
Ibu membuat tumis brokoli untuk anak-anak serta membuat ayam rica untuk orang dewasa.
1. Dewi dan ibu belanja setiap hari……
a. Minggu
b. Senin
c. Setiap hari
2. Ibu belanja……. Dan …….
a. Sayur dan buah
b. Sayur dan daging
c. Daging dan buah
3. Kosakata yang tepat untuk mengisi titik-titik berikut adalah…..
Dewi membantu ibu….. belanjaan.
a. Membeli
b. Membantu
c. Membawa
4. Di Pasar – membeli – Dewi - Brokoli
Susunan kalimat dari kata-kata di atas adalah….
a. Dewi membeli brokoli di pasar
b. Di pasar brokoli membeli Dewi
c. Dewi brokoli membeli di pasar
5. Brokoli Rp.8000,00, bayam Rp 2.000,00, wortel Rp. 4000,00
Urutan dari harga terendah adalah….
a. Brokoli, bayam, wortel
b. Wortel, bayam, brokoli
c. Bayam, wortel, brokoli
6. Dewi membawa uang Rp. 8.000, kemudian Dewi membeli bayam dengan harga
Rp.2500,00 dan wortel Rp. 4.000,00. Berapa uang kembalian yang seharusnya dewi
terima?
a. Pecahan uang Rp. 2.000,00
b. Pecahan uang Rp. 2000,00 dan Rp. 500,00
c. Peacahan uang Rp. 1.000 dan Rp. 500,00
Untuk soal nomor 7 dan 8
Perhatikan gambar di bawah ini!

7. Berdasarkan gambar di atas makanan manakah yang paling mahal dan paling
murah….
a. Es coklat dan wafer
b. Roti dan wafer
c. Es coklat dan air mineral
8. Jika Dewi membeli Es Coklat dan roti dengan memberi uang Rp. 10.000,00 ke
pedagang berapakah sisa kembalian uang Dewi…
a. Rp 2000,00 sebanyak 3 lembar
b. Rp. 1000,00 sebanyak 5 lembar
c. Rp. 5000,00 sebanyak 1 lembar
9. Salah satu tugas anggota keluargan adalah memasak dan membereskan rumah. Tugas
diatas merupakan tugas salah satu anggota keluarga yaitu…
a. Ayah
b. Ibu
c. Paman,
10. Salah satu tugas seorang anak dirumah adalah….
a. Menyediakan makanan untuk keluarga
b. Mencari nafkah untuk keluarga
c. Menjaga adik di rumah.

Anda mungkin juga menyukai