Anda di halaman 1dari 1

YAYASAN PENDIDIKAN FORT DE KOCK BUKITTINGGI

UNIVERSITAS FORT DE KOCK


Jl. Soekarno Hatta, Kelurahan Manggis Ganting Kec. Mandiangin Koto Selayan BukittinggiTelp. (0752) 31877

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP


TAHUN AJARAN 2022/2023

Program Studi : Ilmu Kesehatan Masyarakat


Mata Kuliah : Kebijakan Perlindungan TK
Kode MK / SKS : /2
Kelas / Semester : Peminatan K3
Sifat : Open Book
Waktu : 100 menit
Dosen : FITRIA FATMA, SKM, M.Kes

Soal :
1. Kasus TKW Indonesia yang mencuat baru-baru ini telah membuat keprihatinan pada
berbagai pihak. Nasib mereka yang kurang beruntung disebabkan oleh rendahnya
kualitas pendidikan dan keterampilan yang dimiliki hingga akhirnya mereka hanya
tersalurkan bekerja pada sektor-sektor informal seperti menjadi PRT, dan buruh kasar.
Di daerah perbatasan Kalimantan Barat, permasalahan tenaga kerja menjadi semakin
kompleks. Memang para tenaga kerja ini mengalirkan nilai ekonomi ke pedesaan,
serta membawaperubahan sosial bagi keluarga yang ditinggalkan, terutama bagi
tenaga kerja yang sukses dalam pekerjaannya. Namun bagi tenaga kerja lainnya, yang
tidak beruntung, tampaknya gambaran tentang kemulusan bekerja di luar negeri tidak
sesuai dengan harapan dan iming-iming yang dijanjikan oleh agen-agen tenaga kerja.
Gaji yang diberikan kepada tenaga kerja ini sangat rendah dibawah UMP.
a. Jelaskan perlindungan temaga kerja pada kasus ini
b. Jika saudara sebagai ketua organisasi perlindungan tenaga kerja, bagaiman kiat
saudara mengatasi masalah ini.
2. Sebutkan pengertian tenaga kerja terdidik beserta profesi pekerjaanya!
3. Sebutkan pengertian tenaga kerja tidak terlatih beserta profesi pekerjaanya!
4.  Sebutkan pengertian kesempatan pekerjaan!
5. Sebutkan masalah di dalam ketenagakerjaan!
6. Sebutkan pengertian pengangguran!

Anda mungkin juga menyukai