Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANANAN PEMBELAJARAN (RPP)

“BERMAIN PERAN”

Diajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah Pengembangan Seni Sd

Dengan dosen pengampu : Sonia Anisah Utami,M.Sn

Disusun oleh : Kelompok 2

Muhamad andi kosasi (2020143246)

Fathiyah Nur Andini (2020143272)

Viona Novita (2020143279)

Sonia Agustina (2020143049)

Ina Chaerani (2020143628)

Za’afis Sherlinda Putri (2020143072)

Dita Aprilia (2020143618)

Ida Lestari (2020143210)

Wafiq Nur Azizah (2020143463)

Riya Yurike (2020143623)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD Harapan Bangsa

Kelas / Semester : IV / I

Tema : 3. Peduli Makhluk Hidup

Subtema : 2. Keberagaman Makhluk Hidup Dilingkungan

Pembelajaran :5

Alokasi Waktu :2 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama Islam yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan
logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


IPA

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1 Memahami hubungan antara hewan, 3.1.1 Menjelaskan hubungan
tumbuhan dan lingkungannya. antara mahkluk hidup
dengan lingkungannya.
3.1.2 Memberikan contoh
hubungan antar hewan,
tumbuhan serta
lingkungannya

C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan mengamati gambar siswa dapat menjelaskan tentang hubungan
antara makhluk hidup dengan lingkungannya dengan tepat, benar, dan
runtut.
2. Dengan menyebutkan contoh hubungan antar hewan dan tumbuhan siswa
bisa mengetahui dan memahami keterkaitan antara hewan dan tumbuhan
dengan benar.
D. Materi Pembelajaran
Hubungan antara mahkluk hidup dan lingkungannya.
E. Langkah – Langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama ( Minggu Pertama )

Rincian Pendidikan Waktu


Pendahuluan 5 menit
1. Guru memberi salam, menyapa siswa, menanyakan
kabarnya.
2. Siswa berdoa sebelum memulai pembelajaran.
3. Guru melakukan absensi kelas
4. Sebelum memulai pembelajaran guru mengajak siswa
melakukan ice breaking.
5. Guru memberi apersepsi dengan mengajak siswa
menyanyikan sebuah lagu “lihat kebunku”, kemudian
bertanya kepada siswa mengenai perjalanannya menuju ke
sekolah.
6. Guru memberikan informasi tentang materi yang akan di
pelajari hari ini yaitu : hubungan antara makhluk hidup
dengan lingkungannya.
Inti 15 menit
1. Guru menjelaskan mengenai makhluk hidup dan lingkungan
yang ada di sekitarnya.
2. Guru menampilkan sebuah gambar hewan dan tumbuhan
kepada siswa.
3. Guru bertanya kepada siswa tentang media gambar yang
ditampilkan sebelumnya.
4.
Penutup 5 menit
1. Guru meminta kepada siswa untuk menyimpulkan
pembelajaran hari ini mengenai karakter tokoh pada cerita
fiksi.
2. Guru memberikan apresiasi kepada siswa yang mampu
menjawab.
3. Siswa berdoa sebelum pulang
4. Guru menutup pembelajaran hari ini.
5. Guru meninggalkan kelas.

F. Metode Pembelajaran :
Ekspresi Bebas
G. Komponen Pembelajaran :
Media pengajaran : Visual
Media pembelajaran : Berbasis manusia dan audio visual
Sumber belajar : Buku guru dan buku siswa
Alat Pembelajaran : Papan tulis, spidol, penghapus.
Model Pembelajaran : Tematik Terpadu
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Identitas :
Mata Pelajaran : IPA
Kelas : IV
Tema : 3. Peduli Terhadap Makhluk Hidup
Subtema : 2. Keberagaman Makhluk Hidup di Lingkunganku.
Bentuk Penilaian : Jurnal Harian

Nama Kejadian/ Butir Teknik


No Waktu Baik/Buruk
Siswa Perilaku Sikap Lanjut
1. Ina
2. Andi
3. Sonia
4. Viona

2. Penilaian Pengetahuan
Identitas :
Mata Pelajaran : IPA
Kelas : IV
Tema : 3. Peduli Terhadap Makhluk Hidup
Subtema : 2. Keberagaman Makhluk Hidup di Lingkunganku.
Bentuk Penilaian : Tanya jawab
Tanya Jawab berupa pertanyaan dengan menggunakan media gambar,
yang berupa 5 soal.
Keriteria Penilaian

Soal Nilai
1 20
2 20
3 20
4 20
5 20
Jumlah 100
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai : x 100
Jumlah soal

Palembang, November 2022

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Kelas IV

Viona S.Pd Muhammad Andi Kosasi

NIP :2002143230 NIP :2002143452

Anda mungkin juga menyukai