Anda di halaman 1dari 3

PETUNJUK TEKNIS PENILAIAN ECOFAIR P5 2022

Petunjuk Umum
1. Secara berkelompok, peserta didik diberikan waktu sebanyak 120 menit (07.00 s.d
09.00) untuk melakukan persiapan booth pameran
2. Secara berkelompok peserta didik mengeksplorasi informasi berkaitan dengan proyek
yang telah diperoleh dari beragam sumber belajar untuk edukasi saat ada pengunjung
atau tim penilai yang datang
3. Informasi yang diperoleh meliputi :
 Latar belakang proyek tersebut dilakukan
 Tujuan proyek tersebut dilakukan
 Detail langkah kerja proyek yang telah dilakukan
 Kegunaan produk atau prototipe proyek yang dihasilkan
 Dokumentasi kegiatan proyek
4. Informasi yang diperoleh boleh dikembangkan sesuai dengan kreativitas kelompok
dan dilaporkan dalam bentuk pameran ECOFAIR 2022
5. Pakaian peserta didik diatur sebagai berikut:
 Saat keberangkatan, peserta didik menggunakan seragam sesuai ketentuan
sekolah
 Pada saat persiapan, peserta didik diperbolehkan berganti pakaian sesuai
dengan tema yang dipilih kelompok

Pelaksanaan :
Waktu Detil Kegiatan PIC
06.45 – 07.00 Renungan dan Doa Pagi Petugas sekolah
07.00 – 09.00 Pengarahan peserta didik Bapak/Ibu wali
 Bapak/Ibu wali kelas dan mentor kelas dan mentor
mempersilahkan setiap kelompok untuk
melakukan persiapan booth pameran masing-
masing
 Tema, konsep dan denah diserahkan
seluruhnya kepada tiap-tiap kelompok
09.15 – 09.30 Istirahat
09.30 – 11.00 Penilaian proyek Bapak/Ibu wali
 Secara berkelompok peserta didik stand by di kelas dan mentor
tempat untuk proses penilaian dan PIC proyek
dari tim
pengembang P5
11.00 – 11.15 Persiapan kepulangan Bapak/Ibu wali
kelas dan mentor

Peraturan :
1. Semua peserta ECOFAIR 2022 harus tertib dan tidak keluar sembarangan sepanjang
penilaian berlangsung.
2. Peserta diperbolehkan untuk mengunjungi booth kelas lain secara bergantian (1 kelompok
1 peserta secara bergilir)
3. Seluruh peserta ECOFAIR 2022 wajib untuk menjaga kebersihan area sekolah

Sanksi
Bila terdapat anggota kelompok yang menyalahi aturan dalam penilaian maka akan
dikenakan pinalti sebagai berikut :
1. Sanksi tugas sosial: membersihkan lingkungan sekolah (parsial atau menyeluruh)
2. Pengurangan nilai sebanyak 15 per anggota
3. Penutupan booth oleh guru pembimbing dan dipersilahkan untuk mengerjakan tugas
pengganti

Rubrik Penilaian
Penilaian
Aspek yang dinilai
1 3 5
Peserta didik
Peserta didik tidak Peserta didik
menyampaikan
Kesesuaian latar menyampaikan menyampaikan
latar belakang
belakang dengan latar belakang yang latar belakang yang
namun kurang
proyek yang sesuai dengan sesuai dengan
sesuai dengan
diperoleh proyek yang proyek yang
proyek yang
diperoleh diperoleh
diperoleh
Peserta didik
Peserta didik tidak Peserta didik
menyampaikan
Kesesuaian tujuan menyampaikan menyampaikan
tujuan namun
dengan proyek yang tujuan yang sesuai tujuan yang sesuai
kurang sesuai
diperoleh dengan proyek dengan proyek
dengan proyek
yang diperoleh yang diperoleh
yang diperoleh
Peserta didik
Peserta didik tidak Peserta didik menyampaikan dan
Detil langkah kerja menyampaikan menyampaikan menjelaskan detil
proyek detil langkah kerja detil langkah kerja langkah kerja
proyek proyek proyek dengan
rinci dan jelas
Peserta didik
Peserta didik tidak Peserta didik
menyampaikan
Kegunaan produk menyampaikan menyampaikan
kegunaan produk
atau prototipe kegunaan produk kegunaan produk
atau prototipe
proyek yang atau prototipe atau prototipe
proyek yang
dihasilkan proyek yang proyek yang
dihasilkan dengan
dihasilkan dihasilkan
rinci dan jelas
Dokumentasi Peserta didik tidak Peserta didik Peserta didik
kegiatan proyek melampirkan melampirkan melampirkan
dokumentasi dokumentasi dokumentasi
kegiatan di booth kegiatan di booth kegiatan di booth
pameran pameran pameran dan
menjelaskan apa
yang dilakukan pada
dokumentasi tersebut

Skor akhir : Jumlah poin yang diperoleh X 4


Nilai max. : 25 X 4 = 100

Anda mungkin juga menyukai