Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMP IT Al-Firdaus KD : 3.6-3.7 dan 4.6-4.7


Mata Pelajaran : Matematika Alokasi Waktu : 8 Pertemuan (20 JP)
Kelas : VII/ I Materi Bentuk Al-Jabar
Tahun Pelajaran : 2021/2022

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan Pendekatan Saintifik dan Model
Pembelajaran Drill, Peserta didik dapat menentukan dan menyelesaikan masalah
terkait :
 Menjelaskan koefesien, variabel, konstanta, dan suku pada bentuk aljabar
 Operasi hitung bentuk aljabar (Penjumlahan dan Pengurangan)
 Operasi hitung bentuk aljabar (Membuka tanda kurung)
 Operasi hitung bentuk aljabar (Perkalian)
 Operasi hitung bentuk aljabar (Pembagian)
 Penyederhanaan bentuk Aljabar (Perkalian)
 Faktor Aljabar
 Penyederhanaan bentuk Aljabar (Pembagian)

B. Kegiatan Pembelajaran
Model Pembelajaran : Sumber Pembelarajaran :
Saintifik dan Drill  Matematika, SMP/MTs Kelas VII Semester I,
Kemendikbud, Tahun 2017
 The King Master Matematika SMP/MTs Kelas
VII,VIII,IX, Forum Tentor Indonesia, 2018
 Bank Soal Matematika 7-8-9 SMP/MTs, Genta Smart
2021
Media Pembelajaran : Alat Pembelajaran :
1. Papan Tulis 1. Buku Paket
2. PPT 2. LKPD
3. Proyektor

Kegiatan Pembelajaran Materi Pembelajaran


 Kegiatan Pendahuluan Pertemuan Pertama
1. Pembelajaran di mulai dengan guru memberi salam  koefesien, variabel,
dan berdoa bersama untuk menciptakan suasana konstanta, dan suku
yang religius Pertemuan Kedua
2. Guru melakukan absensi Peserta didik,Kerapihan dan  Operasi hitung bentuk
kebersihan kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan aljabar (Penjumlahan
3. Guru memberi motivasi peserta didik untuk semangat dan Pengurangan)
Pertemuan Ketiga
dalam belajar
 Operasi hitung bentuk
 Kegiatan Inti
aljabar (Membuka tanda
1. Guru memberikan penjelasan terkait Materi Al- kurung)
Jabar
2. Peserta didik diminta untuk menjelaskan secara Pertemuan Keempat
ringkas terkait materi pembelajaran yang dijelaskan  Operasi hitung bentuk
guru mengenai Al-Jabar aljabar (Perkalian)
3. Guru memberikan permasalahan yang harus Pertemuan Kelima
dipecahkan peserta didik terkait materi Al - Jabar  Operasi hitung bentuk
4. Peserta didik menemukan solusi dari permasalahan aljabar (Pembagian)
dan umpan balik dari guru Pertemuan Keenam
5. Guru memberikan latihan secara sistematis untuk  Penyederhanaan
menguatkan keterampilan berpikir kritis terkait bentuk Aljabar
(Perkalian)
materi Al-Jabar
Pertemuan Ketujuh
 Kegiatan Penutup  Faktor Aljabar
Pertemuan Kedelapan
1. Guru memberikan penguatan pembelajaran yang
 Penyederhanaan
telah dipelajari dengan tanya jawab
bentuk Aljabar
2. Guru memberikan kesempatan siswa untuk (Pembagian)
bertanya
3. Guru mengakhiri Pembelajaran dengan pesan untuk
belajar dan memberi salam

C. Penilaian
 Penilaian Sikap : Observasi
 Penilaian Spiritual : Tes
 Sikap Pengetahuan : Tes
 Sikap Keterampilan : Penugasan Buku Paket/LKS/LKPD

Mengetahui Sukabumi, 1 Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Ulfah Matswal Izzah, S.Si., M.Pd Muhamad Maulana, S.Pd


LAMPIRAN-LAMPIRAN

A. Penilaian Sikap (Observasi)


Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari,
terkait dalam proses pembelajaran. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut
instrumen penilaian sikap

Aspek Yang Dinilai Predikat


N
Nama Percaya Diri Gotong Royong Bahasa Sopan Rata-Rata
o
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Skor
1
2
3

Catatan :
Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
4 = Sangat Baik
3 = Baik
2= Cukup
1 = Kurang
B. Penilaian Spritual (Observasi)
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari,
baik terkait dalam proses pembelajaran. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru.
Berikut instrumen penilaian spiritual.

Aspek Yang Dinilai


Rata- Predikat
No Nama Berdoa Berikhtiyar Tawakal
Rata
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Skor
1
2
3

Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:


4 = Sangat Baik
3= Baik
2= Cukup
1= Kurang

C. Penilaian Pengetahuan (Tes)


Penilaian dilakukan dengan Tes Tertulis
Indikator No Soal Jawaban Skor
Menjelaskan
koefesien, 2x+7 manakah yang merupakan konstansta
variabel, A. 2
1 B. x C. 7 20
konstanta, dan C. 7
suku pada D. 3x
bentuk aljabar
Operasi hitung Hasil pengurangan 8a – 4b +2 oleh -4a + 2b -4
bentuk aljabar adalah…
A. 12a -6b + 6
D. 32 m
2 B. 12a -6b - 6 20
C. -12a -6b + 6
D. -12a -6b - 6

Hasil pengurangan 3a2 + 5a + 6 oleh a2 -2a +3


adalah…
A. -2a2 + 3a -3 B. 2a2 + 7a
3 B. 2a2 + 7a + 3 +3 20
C. 2a2 - 7a + 3
D. 4a2 - 7a + 9
Penyederhan Pemaktoran dari81a2-16b2 adalah...
aan bentuk A. (3a-4b) ( 27a+4b) C. (9a-4b)
aljabar 4 B. (3a+4b) ( 27a-4b) ( 9a+4b) 20
C. (9a-4b) ( 9a+4b)
D. (9a-4b) ( 9a-4b)
2
2 x −5 x−12
Bentuk paling sederhana
4 x 2−9
adalah..
x +4
A.
2 x−3 x−4
5
x−4 B.
20
B. 2 x−3
2 x−3
x +4
C.
2 x +9
x−4
D.
2 x−9

D. Keterampilan (Fortofolio)
Peserta didik ditugaskan untuk mencari dan mengerjakan 5 soal terkait materi bentuk aljabar
sesuai materi setiap pertemuan.
Rubrik Penilain Keterampilan

No Nama Skor
1 ……….
2 ………..

Keterangan
Setiap satu tugas yang benar memiliki skor :
 Skor 20 jika seluruh pengerjaan dan jawaban benar
 Skor 10 jika pengerjaan benar tetapi jawaban salah
 Skor 0 jika semua pengerjaan dan jawaban salah
Lembar Kerja Peserta Didik

Koefesien, Variabel, Konstanta


Tentukan variabel, koefisien, konstanta dan suku pada bentuk aljabar berikut:
1. 9x
2. -2b + 4
3. 2a + 4b
4. 6p – 2q + 3r
5. 5x + 3y – 2
6. 3x² + 6y + 2
7. 2s² + 3a + 4a³+ 5t⁴ – 7
8. 3x² – 7x + 2
Penjumlahan dan Pengurangan Al-Jabar
1. 2a + 5b +8 + 7a - 3b - 3 =
2. 5x + 8y + 3x -4y +10 =
3. 12x - 10z + 6 - 9x + 16z - 8 =
4. 10p2 + 6p – 3 - 12p2 -11 =
5. 5x – 6x² + 8y – 4x + 9x² -3y =
Membuka Tanda Kurung
1. (2x + 8) + (4x – 5 – 5y) =
2. (3p + q) + (–2p – 5q + 7) =
3. -(x2 + 4x – 1) – (2x2 + 4x) =
4. (5a – 6 + ab) – (a + 2ab – 1) =
5. 2(x + 2y – xy) + 5(2x – 3y + 5xy) =
6. Hasil Penjumlahan dari (2x + 5) dan (x – 3) adalah...
7. Hasil Pengurangan (y2 – 3) oleh (4y2 + 5y + 6) adalah...
Perkalian Al-Jabar
1. -3(5a+6b-7)=
2. -2a(6a-8b+10) =
3. 3a2(4a3+2b2-6b+3) =
4. (2x+3y)(5x+4y) =
5. (3x-5y) (2x-2y) =
6. 4(2x-5y) – 5(x+3y) =
7. Hasil Perkalian dari (4x-5) dan (3x+3) adalah...
Pembagian Al-Jabar
1. 8a6 : 4a3 =
2. 10ax4y5z7 : 5x2z3 =
Lembar Kerja Peserta Didik

3. -15p4q8: 5q3=
4. 20x4y5z6 : -2x3y4z3 =
Penyederhanaan Bentuk Aljabar (Perkalian)
Tentukan Bentuk sederhana dari aljabar berikut
1. (x+y)2 =
2. (x-y)2 =
3. (2x+3)2 =
4. x2 + y2 =
5. 102 - 32 =
6. 2022² – 2021² =
7. 2x2 – 2y2 =
8. (x-4)4 =
9. (-x+12)3 =
10. – (5x2yz3)3 =
Faktor Al-Jabar
Tentukan faktor dari aljabar berikut
1. x2+5x+6 =
2. x2+7x+12 =
3. x2+10x+24 =
4. x2+3x-10 =
5. x2+4x-5 =
6. x2-2x-8 =
7. 2x2+3x-5 =
8. 2x2-x+15 =
9. -3x2-5x+2 =

Penyederhanaan Bentuk Aljabar (Pembagian)


Tentukan Bentuk sederhana dari aljabar berikut
2
2 x −5 x−12
1. 2 =
4 x −9
2
2 x −3 x−9
2. =
2 x 2−9
2 x2 +11 x−21
3. =
2 x 2 +15 x−27
Lembar Kerja Peserta Didik

3 4
4. 2 x + x+2 =
3 2
5. a−b - a+b =
5 ab 14
6. x b =
a2
Al - Jabar Bagian 1
Ulangan Harian

Nama :
Kelas :
No Absen :

1. Tentukan variabel, koefisien, konstanta pada bentuk aljabar berikut:


-3a² + 3b - 4b³ + 5c⁴ + 10
Koefisien =
Variabel =
Konstanta =
2. Tentukan hasil dari bentuk operasi al - jabar berikut :
12x – 10y + 6 - 9x + 16y - 8 =

3. Hasil Penjumlahan dari (2x + 5) dan (x – 3) adalah...

4. Tentukan hasil dari bentuk operasi al - jabar berikut :


(2x + 3y)(5x - 4y)

5. Tentukan hasil dari bentuk operasi al - jabar berikut


10ax4y5z7 : 5x2z3
Al - Jabar Bagian 2
Ulangan Harian
Nama :
Kelas :
No Absen :

1. Bentuk sederhana dari aljabar berikut :


(2x+3)2 adalah...

2. Bentuk sederhana dari aljabar berikut :


2022² – 2021² adalah...

3. Tentukan faktor dari aljabar berikut :


x2+10x+24

4. Tentukan faktor dari aljabar berikut :


2x2+3x-5

5. Tentukan Bentuk sederhana dari aljabar berikut :


2 x 2−5 x−12
=
4 x 2−9

Anda mungkin juga menyukai