Anda di halaman 1dari 159

BAB I

PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
Analisis konteks sebagai tahapan awal dalam penyusunan kurikulum tingkat satuan
pendidikan, analisis kontek meliputi kegiatan (a) mengidentifikasi SI dan SKL sebagai
acuan dalam penyusunan KTSP, (b) menganalisis kondisi yang ada di satuan pendidikan
yang meliputi peserta didik, pendidik dan tenaga kependidikan, sarana prasarana, biaya,
dan program-program, dan (c) menganalisis peluang dan tantangan yang ada di masyarakat
dan lingkungan sekitar: komite madrasah, dewan pendidikan, pendma, asosiasi profesi,
dunia industri dan dunia kerja, sumber daya alam dan sosial budaya.
Standar Nasional Pendidikan adalah kriteria minimal tentang sistem pendidikan di
seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik Indonesia. Standar Nasional
Pendidikan terdiri dari delapan standar yaitu standar isi, standar kompetensi lulusan,
standar proses, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar sarana dan prasarana,
standar pengelolaan, standar pembiayaan, dan standar penilaian pendidikan. Pengertian
masing-masing standar tersebut adalah :
a. Standar isi adalah ruang lingkup materi dan tingkat kompetensi yang dituangkan dalam
kriteria tentang kompetensi tamatan, kompetensi bahan kajian, kompetensi mata
pelajaran, dan silabus pembelajaran yang harus dipenuhi oleh peserta didik pada jenjang
dan jenis pendidikan tertentu.
b. Standar kompetensi lulusan adalah kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup
sikap, pengetahuan, dan keterampilan.
c. Standar proses adalah standar nasional pendidikan yang berkaitan dengan pelaksanaan
pembelajaran pada satu satuan pendidikan untuk mencapai standar kompetensi lulusan.
d. Standar pendidik dan tenaga kependidikan adalah kriteria pendidikan prajabatan dan
kelayakan fisik maupun mental, serta pendidikan dalam jabatan.
e. Standar sarana dan prasarana adalah standar nasional pendidikan yang berkaitan dengan
kriteria minimal tentang ruang belajar, tempat berolahraga, tempat beribadah,
perpustakaan, laboratorium, bengkel kerja, tempat bermain, tempat berkreasi dan
berekreasi, serta sumber belajar lain, yang diperlukan untuk menunjang proses
pembelajaran, termasuk penggunaan teknologi informasi dan komunikasi.
f. Standar pengelolaan adalah standar nasional pendidikan yang berkaitan dengan
perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan kegiatan pendidikan pada tingkat satuan
pendidikan, kabupaten/kota, provinsi, atau nasional agar tercapai efisiensi dan
efektivitas penyelenggaraan pendidikan.
1
g. Standar pembiayaan adalah standar yang mengatur komponen dan besarnya biaya
operasi satuan pendidikan yang berlaku selama satu tahun.
h. Standar penilaian pendidikan adalah standar nasional pendidikan yang berkaitan dengan
mekanisme, prosedur, dan instrumen penilaian hasil belajar peserta didik.
Undang-undang sistem pendidikan nasional, peraturan pemerintah tentang standar
nasional pendidikan (SNP), peraturan menteri pendidikan nasional tentang standar isi, standar
kompetensi lulusan, standar proses, standar penilaian, standar pendidik dan tenaga
kependidikan, standar pengelolaan, standar sarana dan prasarana, dan standar pembiayaan
telah disusun, disosialisasikan, digandakan, dan disebarluaskan ke satuan pendidikan dan
pihak-pihak yang terkait.
Di samping itu Kementerian Pendidikan Nasional telah menerbitkan peraturan
tambahan termasuk petunjuk pelaksanaan dan rambu-rambu lainnya untuk menunjang
pemahaman SNP. Adanya peraturan, aturan tambahan, dan pedoman-pedoman yang
merupakan payung hukum dalam pengelolaan pendidikan, diharapkan agar satuan pendidikan
memiliki acuan yang jelas dalam upaya memenuhi pencapaian SNP.
Banyaknya permasalahan yang dihadapi oleh satuan pendidikan dalam hal memahami
dan menterjemahkan SNP sehingga satuan pendidikan mengalami kesulitan dalam meyusun
analisis konteks yang meliputi analisis perundang-undangan, analisis lingkungan dan
kebutuhan siswa serta analisis sumber daya manusia dari pendidik dan tenaga kependidikan.
Dalam penyusunan laporan analisis konteks terlebih dahulu dilakukan analisis standar
nasional pendidikan, analisis kondisi satuan pendidikan, dan analisis kondisi lingkungan
eksternal satuan pendidikan. Dengan adanya juknis ini diharapkan satuan pendidikan dapat
terbantu dalam proses pemahaman dan pemenuhan SNP sehingga satuan pendidikan mampu
menyusun program dan melaksanakannya. Di samping itu dalam analisis konteks ini juga
mengitegrasikan dengan program Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur
dengan program Gerakan Ayo Membangun Madarsah (GERAMM) yakni, meliputi:
1. GELEM(Gerakan Literasi Madrasah)
2. GEMI (Gerakan Madrasah Inovasi)
3. GEMES (Gerakan Madrasah Sehat)
4. GEFA (Gerakan Furudhul Ainiyah)
5. KATA SIGURU ( Gerakan Peningkatan Kompetensi Guru)
6. KATA SIKAMAD ( Gerakan Peningkatan Kompetensi Kepala Madrasah)

2
B.Dasar Kebijakan
1. Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4496) sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas
Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 45, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5670);
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 58 Tahun 2014 tentang
Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 36 Tahun
2016tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor
58 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah
Tsnawiyah;
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 61 Tahun
2014tentang Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Pada Pendidikan Dasar dan
Pendidikan Menengah;
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No.62 Tahun
2014tentang Kegiatan Ekstrakurikuler Pada Pendidikan Dasar Dan Pendidikan
Menengah;
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No.63 Tahun
2014tentang Pendidikan Kepramukaan Sebagai Kegiatan Ekstrakurikuler Wajib Pada
Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 79 Tahun 2014 tentang Muatan
Lokal Kurikulum 2013;
8. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang
Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah;
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi
Pendidikan Dasar dan Menengah;
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 22 Tahun 2016 tentang Standar
Proses Pendidikan Dasar dan Menengah ;
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar
Penilaian Pendidikan;

3
12. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 24 Tahun 2016 tentang
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pada Kurikulum 2013 Pada Pendidikan dasar
dan Pendidikan Menengah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 37 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 24 Tahun 2016 tentang Kompetensi Inti
dan Kompetensi Dasar Pada Kurikulum 2013 Pada Pendidikan dasar dan Pendidikan
Menengah;
13. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20 tahun
2018 tentang Penguatan Pendidikan Karakter pada Satuan Pendidikan Formal;
14. Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 183 Tahun 2019 tentang
Kurikulum Pendidikan Agama Islam dan Bahasa Arab Pada Madrasah;
15. Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 184 Tahun 2019 tentang
Pedoman Implemenatsi Kurikulum Pada Madrasah;
16. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan IslamNomor 5162 Tahun
2018TentangPetunjuk Teknis Penilaian Hasil Belajar pada Madrasah Tsanawiyah;
17. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan IslamNomor 5163 Tahun
2018TentangPetunjuk Teknis Pengembangan PembelajaranPada Madrasah;
18. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan IslamNomor 5164 Tahun
2018tentangPetunjuk Teknis Penyusunan Rencana PelaksanaanPembelajaran Pada
Madrasah;
19. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 6981 Tahun 2019 tentang
Petunjuk Teknis Penyusunan dan Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan
Pendidikan Madrasah Tsanawiyah;
20. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 2491 Tahun 2020 tentang
Kalender Pendidikan Madrasah Tahun Pelajaran 2020/2021;
21. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 2791 Tahun 2020 tentang
Panduan Kurikulum Darurat Pada Madrasah;
22. Peraturan Gubernur Nomor 19 tahun 2014 tentang Muatan Lokal;

23. Rencana Kegiatan Madrasah (RKM) dan Hasil Rapat Tim Pengembang Kurikulum
MA Kebunrejo Genteng Tahun Pelajaran 2020/2021;

4
C. Tujuan dan Manfaat
1. Untuk mengetahui kondisi riil gambaran profil madrasah dalam pencapaian SNP
2. Untuk menemukan data tentang kelemahan dan kelebihan madrasah
3. Untuk menentukan tindak lanjut demi perkembangan madrasah
4.Untuk menyusun kurikulum yang ideal bagi madrasah.

5
BAB II
HASIL ANALISIS KONTEKS

A. Analisis Standar Nasional Pendidikan (analisis perundangundangan)


1. Analisis Standar Isi
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 21
Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah,
menjelaskan Tingkat Kompetensi dikembangkan berdasarkan kriteria; (1) Tingkat
perkembangan peserta didik, (2) Kualifikasi kompetensi Indonesia, (3) Penguasaan
kompetensi yang berjenjang. Selain itu Tingkat Kompetensi juga memperhatikan
tingkat kerumitan/kompleksitas kompetensi, fungsi satuan pendidikan, dan
keterpaduan antar jenjang yang relevan. Berdasarkan Tingkat Kompetensi tersebut
ditetapkan kompetensi yang bersifat generik yang selanjutnya digunakan sebagai
acuan dalam mengembangkan Kompetensi dan ruang lingkup materi yang bersifat
spesifik untuk setiap mata pelajaran.
Kompetensi yang bersifat generik mencakup 3 (tiga) ranah yakni sikap,
pengetahuan dan keterampilan. Ranah sikap dipilah menjadi sikap spiritual dan sikap
sosial. Pemilahan ini diperlukan untuk menekankan pentingnya keseimbangan fungsi
sebagai manusia seutuhnya yang mencakup aspek spiritual dan aspek sosial
sebagaimana diamanatkan dalam tujuan pendidikan nasional. Dengan demikian,
Kompetensi yang bersifat generik terdiri atas 4 (empat) dimensi yang
merepresentasikan sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan, dan keterampilan, yang
selanjutnya disebut Kompetensi Inti (KI). Setiap Tingkat Kompetensi berimplikasi
terhadap tuntutan proses pembelajaran dan penilaian. Penjabaran Tingkat Kompetensi
lebih lanjut pada setiap jenjang pendidikan sesuai pencapaiannya pada tiap kelas akan
dilakukan oleh Pihak Pengembang Kurikulum. Tingkat Kompetensi yang berbeda
menuntut pembelajaran dan penilaian dengan fokus dan penekanan yang berbeda pula.
Semakin tinggi Tingkat Kompetensi, semakin kompleks intensitas pengalaman belajar
peserta didik dan proses pembelajaran serta penilaian.
Sehubungan dengan urian tersebut, dalam proses pembelajaran, banyak guru
yang tidak merencanakan pembelajaran dengan baik. Hal terbukti guru tidak
menguasai Rencana Proses Pembelajaran dengan baik. Hal ini dikarenakan guru tidak
memahami tentang Kompetensi Inti dari empat domain. Bahkan, ketika pembelajaran
akan diakhiri dengan penilaian akhir semester masih ada guru yang belum tahu KI
yang seharusnya dikuasainya dalam mata pelajaran yang diampunya. Padahal, KI ini
6
yang akan diuraikan menjadi Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian
Kompetensi.
Sementara itu, guru di MA Al Munawwiri Sempu masih banyak yang belum
memahami standar isi. Hal ini yang menyebabkan perencanaan, pelaksanaan, dan
evaluasi tidak mengacu pada Revisi Kurikulum 2013. Akibatnya, Sesuai dengan
Revisi Kurikulum 2013 Tahun 2019 kurang adanya pengintegrasian Penguatan
Pendidikan Karakter (PPK), Higher Order Thingking Skill (HOTS), Creative, Critical
Thinking, Communicative, dan Collaborative (4C) dalam pembelajaran.
Kurikulum MA Tahun Kurikulum MA Tahun
No. Komponen
Pelajaran 2019/2020 Pelajaran 2020/2021
1. Landasan Landasan kurikulum 2013 Landasan kurikulum 2013
untuk kelas X , XI dan XII untuk kelas X , XI dan XII

2. Perundang- • Permendikbud nomor 20 • Permendikbud nomor 36,


Undangan tahun 2016 untuk SKL, dan 37 tahun 2020 sebagai
standar isi nomor 21 dan penyempurna permendikbud
24 tahun 2016, standar nomor 24 tahun 2016.
proses nomor 22 tahun • KMA 183 tahun 2019
2016 dan standar • KMA 184 tahun 2019
penilaian nomor 23 tahun • Surat Keputusan Dirjen
2016 untuk mata Pendis no 5164 Tahun 2018
pelajaran agama dan tentang Pengembangan RPP
struktur kurikulum • Surat Keputusan Dirjen
menggunakan KMA Pendis no 5163 tahun2018
nomor 165 tahun 2014 tantang pengembangan
revisi September 2016 Pembelajaran
• Permendikbud nomor 36, • Surat Keputusan Dirjen
dan 37 tahun 2020 Pendis No. 5162 tentang
sebagai penyempurna Penilaian Hasil Belajar
permendikbud nomor 24
tahun 2016
3. Pengembangan Pengembangan dalam • Pengembangan dalam
Kurikulum implementasi Kurikulum implementasi Kurikulum
2013 2013
• Kurikulum Darurat Covid-19
4. Struktur Kelas X,XI dan XII Ada penambahan KD TIK
Kurikulum memakai kurikulum 2013 yang tercantum dalam
revisi 2017 permendikbud nomor 37 tahun
Ada penambahan KD TIK 2020: Mata Pelajaran
yang tercantum dalam Informatika pada Madrasah
permendikbud nomor 37 MA dimuat dalam kompetensi
tahun 2020: Mata Pelajaran Dasar yang digunakan sebagai
Informatika pada Madrasah acuan pembelajaran. Struktur
MA dimuat dalam Kurikulum berdasarkan KMA
kompetensi Dasar yang No. 184 tahun 2019 dan KI
digunakan sebagaiacuan KD mapel Agama pada PMA
pembelajaran No.183 tahun 2019
7
Kurikulum MA Tahun Kurikulum MA Tahun
No. Komponen
Pelajaran 2019/2020 Pelajaran 2020/2021

5. Ketuntasan Belajar Ketuntasan Belajar untuk Ketuntasan Belajar untuk


semua mata pelajaran semua mata pelajaran
disesuaikan dengan tuntutan disesuaikan dengan tuntutan
Kurikulum 2013 dengan Kurikulum 2013 dengan
minimal baik untuk semua minimal baik untuk semua
domain sikap, pengetahuan, domain sikap, berpedoman
dan keterampilan dan boleh Juknis Penilaian 5162 Tahun
menggunakan KKM yang 2018
sama dalam seluruh mata
pelajaran
6. Penilaian Penilaian hasil belajar ada 3 Penilaian hasil belajar ada 3
macam yaitu assessment of macam yaitu assessment of
learning, assessment for learning, assessment for
learning dan assessment as learning dan assessment as
learning learning berdasarkan Juknis
penilaian SK dirjen Pendis no
5162 tahun 2018
7. Kenaikan Kelas Kenaikan kelas Kenaikan kelas disesuaikan
dan Kelulusan disesuaikan dengan denganPermendikbud Nomor
Permendikbud Nomor 66 66 Tahun 2013 tentang
Tahun 2013 tentang Standar Penilaian dan
Standar Penilaian Berdasarkan Juknis penilaian
SK Dirjen Pendis No 5162
Tahun 2018
8. RPP Semua RPP disusun Penyusunan RPP berdasarkan
berdasarkan pembelajaran Permendikbud nomor 22 tahun
menggunakan pendekatan 2016 dan Keputusan
saintifik dengan model Direktorat Jendral Pendidikan
pembelajaran Discovery Islam juknis 5164 tahun 2018
learning, Berbasis Problem tentang rencana pelaksanaaan
Solving, Berbasis Proyek pembelajaran pada madrasah
dan cooperative learning Dan juknis penilaian hasil
dan disajikan pengetahuan belajar …….. (5162)
yang faktual, konseptual, Dan Juknis pengembangan
dan prosedural serta pembelajaran pada madrasah
metakognitif pada (kelas Nomor 5163 Tahun 2020
X,XI dan XII), yang
mencakup domain sikap,
pengetahuan, dan
keterampilan dengan
menerapkan penilaian
autentik.
9. Kalender Kalender Pendidikan Kalender Pendidikan memakai
Pendidikan memakai pedoman surat pedoman surat keputusan
keputusan Dirjen Dirjen Pendidikan Islam
Pendidikan Islam tentang tentang kalender pendidikan
kalender pendidikan Madrasah Tahun Pelajaran
Madrasah Tahun Pelajaran 2020/2021. Nomor 2491 tahun
8
Kurikulum MA Tahun Kurikulum MA Tahun
No. Komponen
Pelajaran 2019/2020 Pelajaran 2020/2021
2019/2020. Nomor 3063 2020
tahun 2019

2. Analisis Standar Kompetensi Lulusan


Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20
Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Pendidikan
Menengah, menjelaskan standar kompetensi lulusan berdasarkan jenjang pendidikan
yang berbeda. SKL tersebut menguraikan rumusan dimensi sikap, pengetahuan, dan
keterampilan dari jenjang pendidikan yang berbeda.
Dalam dimensi pengetahuan untuk tingkatan madrasah terdapat empat
pembagian materi berupa: Faktual, Konseptual, Prosedural, dan Metakognitif yang
tidak terdapat pada jenjang pendidikan yang di bawahnya. Jika dijelaskan dengan
kalimat yang sederhana materi yang disajikan dalam pembelajaran sehrausnya terbagi
menjadi empat rumusan. Empat rumusan tersebut adalah:
(1) Materi faktual merupakan bentuk materi yang nyata dalam kehidupan seharihari;
(2) Materi konseptual merupakan materi konsep. Peserta didik dapat menjelaskan
definisi materi tersebut dengan kalimat sendiri;
(3) Materi prosedural merupakan urutan cara melakukan sesuatu dengan benar; dan
(4) Materi metakognitif merupakan materi yang menjadikan peserta didik dapat
menghasilkan suatu produk.
Di Madrasah Aliyah Al Munawwir masih banyak guru tidak membuat keempat
rumusan materi pengetahuan yang diamanatkan oleh peraturan dalam perencanaan dan
proses pembelajaran. Hal ini yang mengakibatkan standar kelulusan tidak dapat
tercapai dengan baik.

3. Analisis Standar Proses


Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 22
Tahun 2016 tentang Standar Proses pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah,
menjelaskan tentang proses pembelajaran. Proses Pembelajaran pada satuan
pendidikan diselenggarakan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang,
memotivasi pesertadidik untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang
cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan
perkembangan fisik serta psikologis peserta didik. Untuk itu setiap satuan pendidikan

9
melakukan perencanaan pembelajaran, pelaksanaan proses pembelajaran serta
penilaian proses pembelajaran untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas
ketercapaian kompetensi lulusan.
Perencanaan pembelajaran dirancang dalam bentuk Silabus dan Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang mengacu pada Standar Isi. Perencanaan
pembelajaran meliputi penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran dan penyiapan
media dan sumber belajar, perangkat penilaian pembelajaran, dan skenario
pembelajaran. Penyusunan Silabus dan RPP disesuaikan pendekatan pembelajaran
yang digunakan yang tidak hanya terpaku pada 5M tetapi bisa menggunakan model
yang lain dan pendekatan yang dipakai tetap saintifik.
Silabus dikembangkan berdasarkan Standar Kompetensi Lulusan dan Standar Isi
untuk satuan pendidikan dasar dan menengah sesuai dengan pola pembelajaran pada
setiap tahun ajaran tertentu. Silabus digunakan sebagai acuan dalam pengembangan
rencana pelaksanaan pembelajaran. Penyusunan RPP hendaknya memperhatikan
prinsip-prinsip sebagai berikut:
a) Perbedaan individual peserta didik,
b) Partisipasi aktif peserta didik,
c) Berpusat pada peserta didik,
d) Pengembangan budaya membaca dan menulis,
e) Program pemberian umpan balik positif, penguatan, pengayaan, dan remedi, dan
f) Penilaian, dan sumber belajar.
Rencana pelaksanaan pembelajaran yang dibuat oleh guru di Madrasah Aliyah Al
Munawwir masih perlu penyempurnaan. RPP tidak mengadung pembelajaran
pendidikan karakter, tidak ada penilaiannya, tidak ada remidi, dan pengayaan. Ada
beberapa KD yang tidak tercantum dalam RPP. Apalagi standar proses harus sesuai
dengan Revisi Kurikulum 2013 Tahun 2019 adanya pengintegrasian Penguatan
Pendidikan Karakter (PPK), Higher Order Thingking Skill (HOTS), Creative, Critical
Thinking, Communicative, dan Collaborative (4C) dalam pembelajaran serta
menggunakan model pembelajaran yang telah direkomendasikan penggunaannya.
4. Analisis Standar Penilaian
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 23
Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah,
menjelaskan bentuk dan teknik penilaian pada masing-masing domain: sikap,
pengetahuan, dan keterampilan.

10
Di Madrasah Aliyah Al Munawwir banyak guru yang belum menyosialisasikan
rancangan penilaian pada peserta didik. Kelemahan yang banyak terjadi pada penilaian
sikap adalah guru belum mengoptimalkan dalam menggunakan jurnal observasi, serta
belum menganalisis penilaian sikap dan keterampilan.

B. Analisis Kondisi Satuan Pendidikan


Berdasarkan analisis standar tersebut, ditemukan banyak kelemahan dalam satuan
pendidikan di MA Al Munawwiri Temuan tersebut akan digunakan acuan dalam
penyusunan Kurikulum MA Al Munawwiri Tahun pelajaran 2020/2021. Diantaranya
belum tertibnya administrasi dan belum maksimalnya pelaksanaan supervisi baik
pendidik maupun tenaga kependidikan.

C.Analisis Kondisi Guru dan Peserta Didik Satuan Pendidikan


1) Analisis kebutuhan siswa
Lingkungan MA Al Munawwiri adalah madrasah menuju madrasah unggul,
sehingga diperlukan muatan lokal yang mendukung pengetahuan tentang lingkungan
hidup sesuai dengan misi Madrasah Aliyah Al Munawwir, tetapi RPP yang dibuat oleh
masih sedikit yang terintegrasi dengan pelaksanaan literasi dan program GERAMM
yang lainnya. Demikian juga dengan siap peserta didik yang kurang mencerminkan
peserta didik madrasah menuju madrasah unggul hebat dan bermartabat
Guru di MA Al Munawwiri yang berjumlah....telah mengausai pembelajaran
dengan baik tetapi masih ada kekuarangan baik segi kualitas maupun kuantitas.
Siswa MA Al Munawwir yang berjumlah....menginginkan kondisi lingkungan
madrasah yang menyenangkan. Padahal area tanah yang dimiliki madrasah seluas 26
M2 sehingga satuan pendidikan perlu menyediakan kondisi yang kondosif sesuai
dengan kebutuhan.
Kurikulum MI/MTs/MA Kurikulum MI/MTs/MA
No. Komponen
Tahun Pelajaran 2019/2020 Tahun Pelajaran 2020/2021
• Pelaksanaan ujian dengan
menggunakan computer
dan smartpone untuk
Kebutuhan
kegiatan UAMBN dan Pelaksanan seluruh Ujian
1. lembaga/satuan
Ujian Semester. Madrasah dengan CBT
pendidikan
• UNBK tidak dilaksanakan
• Ujian Madrasah dengan
sistem daring

11
• Suasana belajar siswa
sejuk,rindang dan
Suasana belajar siswa menyenangkan dengan
Kebutuhan
2. sejuk,rindang dan program GEMES(Gerakan
siswa
menyenangkan Madrasah sehat) dan
GELEM (Gerakan Literasi
Madrasah).

2) Analisis Ketersediaan Pendidik dan Tenaga Pendidikan


Secara umum MA Al Munawwiri masih kekurangan tenaga pendidik, baik
tenaga pendidik yang mengampu mata pelajaran agama Islam, Seni Budaya, Sejarah,
dan pembina pengembangan diri. Selain tenaga pendidik, tenaga kependidikan masih
kurang untuk mengelola keuangan dan administrasi.
Kurikulum MA AL
No. Komponen Munawwiri Tahun Pelajaran
2020/2021
• Pendidik berjumlah 13
• Berijazah S1 berjumlah
1. Pendidik 12 S2 berjumlah 2
• Yang sudah sertifikasi 1
• Yang belum sertifikasi 15
Tenaga kependidikan yang
sesuai dengan keahliannya
berjumlah 16,Tetapi untuk
Tenaga
2. tenaga kapus belum sesuai
Kependidikan
dengan ijasah untuk tahun ini
menambah 1 tenaga ahli
/pustakawan
Perlu penambahan:
1. RuangKelas: 2
2. RuangLab.: -
Daya dukung 3. Ruang Perpus.: -
sarana dan 4. Kamar mandi/Toilet Guru:
prasarana 1
5. Kamar mandi/Toilet Siswa:
-

12
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Dari uraian tersebut banyak ditemukan kelemahan yang menghambat proses
pembelajaran, baik standar isi, standar kompetensi lulusan, standar proses, standar
penilaian, dan standar pengelolaan,maupun sikap peserta didik serta kekurangan tenaga
pendidik dan tenaga kependidikan dalam rangka terlaksananya program Ayo
Membangun Madrasah (GERAMM).

B. Rekomendasi

1. Tugas pokok serta kompetensi Kepala Madrasah khususnya yang terkait dengan
manajerial, evaluasi, dan kewirausahaan perlu ditingkatkan.

2. Pelaksanaan pembelajaran pada masa darurat pandemi Covid-19 disesuaikan dengan


situasi dan kondisi lembaga masing-masing mengacu pada informasi dari Gugus
Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Banyuwangi serta mengikuti
protokol kesehatan.

3. Pengembangan kurikulum Tahun Pelajaran 2020/2021 harus ada penekanan untuk


membuat perencanaan sendiri bagi setiap guru yang berdasarkan regulasi yg terbaru
baik dari Kementerian Agama maupun Kemendikbud terutama regulasi tentang
Kurikulum Darurat.

4. Sosialisasi Sistem penilaian pada jenjang Madrasah MI/MTs/MA sesuai dengan


regulasi yang berlaku.

5. Muatan lokal Bahasa Jawa diaplikasikan dalam pembelajaran dan kehidupan sehari-
hari.

6. Menentukan salah satu program unggulan Gerakan Ayo Membangun Madrasah


(GERAMM).

7. Penambahan tenaga pendidik dan tenaga pendidikan yang diperlukan.

13
KOMPETENSI INTI (KI) DAN KOMPETENSI DASAR (KD) MADRASAH ALIYAH
(MA) UMUM (WAJIB) MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM ( PAI )
DAN BAHASA ARAB, AL-QURAN HADIS KELAS X, SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Menerima al-Qur’an sebagai wahyu Allah yang terakhir
akidah Islamiyah 1.2 Menghayati fungsi al-Qur’an sebagai petunjuk manusia
1.3 Merasakan keagungan nilai-nilai ajaran al-Qur’an
1.4 Meyakini keotentikan al-Qur’an sebagai wahyu Allah
1.5 Berkomitmen untuk berpegang teguh terhadap isi pokok
ajaran al-Qur’an
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan perilaku patuh dalam mempedomani al-
(adab) yang baik dalam Qur’an
beribadah dan berinteraksi 2.2. Memotivasi diri untuk mengamalkan al-Qur’an dalam
dengan diri sendiri, berinteraksi dengan Allah
keluarga, teman, guru, 2.3. Meningkatkan kesadaran mempedomani al-Qur’an dalam
masyarakat, lingkungan berinteraksi sosial
sosial dan alamnya serta 2.4. Memiliki semangat mengamalkan Al-Qur’an dalam
menunjukan sikap berinteraksi dengan alam sekitar
partisipatif atas berbagai 2.5. Merefleksikan rasa cinta ilmu dalam belajar al-Qur’an
permasalahan bangsa serta 2.6. Membiasakan diri jujur dan bertanggungjawab untuk
dalam menempatkan diri mempedomani ajaran al-Qur’an dalam berbangsa dan
sebagai cerminan bangsa bernegara
dalam pergaulan dunia. 2.7. Meningkatkan kualitas pengamalan al-Qur’an
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami definisi al-Qur’an sesuai pendapat para ulama’
menganalisis pengetahuan 3.2. Mengenal pengelompokan macam-macam Qiraa’ah
faktual, konseptual, sab’ah
prosedural tentang ajaran 3.3. Mengidentifikasi ciri-ciri Qiraa’ah Al-Mutawaatirah
Islam dan sejarahnya dengan 3.4. Memahami fase-fase pemeliharaan al-Qur’an
wawasan kemanusiaan, 3.5. Mediskusikan keotentikan al-Qur'an
kebangsaan, dan peradaban 3.6. Mengidentifikasi keistimewaan al-Qur’an
serta menerapkan 3.7. Membandingkan al-Qur’an dengan kitab-kitab suci lainnya
pengetahuan prosedural pada 3.8. Menganalisis fungsi al-Qur’an.
bidang kajian yang spesifik 3.9. Cara mencari ayat dan surat dalam al-Qur’an
sesuai dengan bakat dan 3.10. Mengidentifikasi isi kandungan al-Qur’an
minatnya dalam 3.11. Menyimpulkan tujuan diturunkanya al-Qur’an
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menirukan contoh bacaan Qira’ah sab’ah al-Mutawatirah
menyajikan dalam ranah 4.2. Mensimulasikan tehnik Qira’ah sab’ah al-Mutawatirah
konkret dan ranah abstrak 4.3. Mendemontrasikan tadarus al-Qur’an secara berkelompok.
terkait dengan 4.4. Menceritakan kisah-kisah yang tercantum dalam al-Qur’an.
pengembangan dari yang 4.5. Mengamalkan isi kandungan al-Qur’an dalam kehidupan
dipelajarinya di madrasah sehari-hari
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.

AL-QURAN HADIS KELAS X, SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Menghayati keaslian hadis yang sanad dan matannya sahih
akidah Islamiyah atau hasan
1.2 Merasakan keagungan hadis yang sanad dan matannya
sahih atau hasan
1.3 Menerima sepenuhnya nilai-nilai hadis sahih atau hasan
1.4 Berpegang teguh pada hadis shahih dan hasan.
1.5 Meyakini keabsahan hadis yang derajatnya lebih tinggi
1.6 Menerima kaidah hukum mengamalkan hadis.
2. Mengembangkan akhlak 2.1 Menunjukkan perilaku kritis dalam mengamalkan hadis
(adab) yang baik dalam sebagai dasar untuk menyelesaikan masalah.
beribadah dan berinteraksi 2.2 Memiliki sikap peduli dalam mengamalkan dan
dengan diri sendiri, keluarga, menyampaikan hadis shahih dan hasan kepada orang lain.
teman, guru, masyarakat, 2.3 Memotivasi orang untuk mempercayai hadis shahih dan
lingkungan sosial dan alamnya hasan
serta menunjukan sikap 2.4 Memiliki semangat yang tinggi mengamalkan dan
partisipatif atas berbagai menyampaikan hadis shahih/ hasan kepada orang lain.
permasalahan bangsa serta 2.5 Merefleksikan pengalaman menegakkan kebenaran sebagai
dalam menempatkan diri implementasi dari pemahaman macam-macam hadis.
sebagai cerminan bangsa 2.6 Membiasakan sikap kritis terhadap orang yang bohong
dalam pergaulan dunia. dalam membawa berita atau informasi.
2.7 Meningkatkan kesadaran dan kepedulian terhadap hadis
sahih ataupun hadis hasan
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mengetahui unsur-unsur hadis dan syarat rijaalu al-hadiits
menganalisis pengetahuan 3.2 Mengenal definisi hadis, sunnah, khabar, dan atsar.
faktual, konseptual, prosedural 3.3 Memahami bentuk matan hadis (qauliyah, fi’liyah
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, taqririyah, dan hammiyah)
akidah, akhlak, dan sejarah 3.4 Mendiskripsikan sejarah hadis pada masa Nabi, masa
Islam dengan wawasan khulafa’urrasyidin, masa pembukuan, dan masa
kemanusiaan, kebangsaan, dan pentakhrijan.
peradaban serta menerapkan 3.5 Mengidentifikasi al-kutub al-mu’tabarah dan
pengetahuan prosedural pada kedudukannya
bidang kajian yang spesifik 3.6 Cara mentakhrij hadis.
sesuai dengan bakat dan 3.7 Memahami hadis berdasarkan jumlah perawinya
minatnya dalam memecahkan (mutawatir dan ahad).
masalah. 3.8 Menganalisis hadis ahad menurut kwalitasnya (shahih,
hasan, dan dla’if).
3.9 Mendeskripsikan hukum pengamalan hadis shahih, hasan,
dan dla’if.
3.10 Menyimpulkan fungsi hadis terhadap Al-Qur’an
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Menirukan pembacaan hadis secara berkelompok
menyajikan dalam ranah 4.2 Menghafalkan istilah-istilah hadis yang telah dipelajari.
konkret dan ranah abstrak 4.3 Mensimulasikan pemetaan hadis
terkait dengan pengembangan 4.4 Mendemonstrasikan contoh mengkritik sanad dan matan
dari yang dipelajarinya di hadis
madrasah secara mandiri, dan 4.5 Mempraktekkan cara memanfaatkan al-kutub al-
mampu menggunakan metode mu’tabarah.
sesuai kaidah keilmuan. 4.6 Menyusun pemetaan hadis

AL-QURAN HADIS KELAS XI, SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Menghayati kebenaran al-Qur’an surah al-Mu’minuun
akidah Islamiyah (23): 12-14; surah Faathir (35): 39; surah al-Nahl
(16):78; surah al-Baqarah (2):30 dan surah al-
Dzaariyaat (51): 56, dan hadis tentang kebesaran Allah
yang diriwayatkan oleh Abu Daud dari Musa bin Isma’il
)‫ (الكبرياء ردائي‬dan hadis riwayat Muslim dari Ibnu Umar
(....‫)يطوي هللا عز و جل السماوات‬
1.2. Berkomitmen mensyukuri nikmat seperti dalam al-
Qur’an surah al-Zukhruf (43) :9-13, surah al-
’Ankabuut(29):17 dan hadis tentang bersyukur yang
diriwayatkan Ahmad dari Nukman bin Basyir ( ‫من لم يشكر‬
....‫ )القليل لم يشكر الكثير‬dan hadis riwayat Muslim dari Abu
Hurairah (....‫)انظروا إلى من أسفل منكم‬
3.1. Menerima al-Qur’an surah al-An’aam (6): 162-163; surah
al-Bayyinah (98): 5 dan hadis tentang meninggalkan
larangan dan menjalankan perintah tanpa
mempertanyakan yang diriwayat Muslim dari Abu
Hurairah (....‫)ما نهيتكم عنه فاجتنبوه‬
1.3. Merasakan pengamalan al-Qur’an surah al-Baqarah
(2):168-169 : surah al-Baqarah (2): 172-173 dan hadis
tentang memakan makanan yang thayib dan bekerja yang
halal yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari
Ma’dikariba (....‫ )عليكم بهذا القرآن فما وجدتم من حالل فأحلوا‬dan
hadis riwayat Tirmidzi dari Abu Hurairah ( ‫يا أيها الناس إن هللا‬
....‫)طيب ال يقبل إال طيبا‬.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan kebenaran al-Qur’an surah al-Mu’minuun
(adab) yang baik dalam (23): 12-14; surah Faathir (35): 39; surah al-Nahl
beribadah dan berinteraksi (16):78; surah al-Baqarah (2):30 dan surah al-
dengan diri sendiri, keluarga, Dzaariyaat (51): 56, dan hadis tentang kebesaran Allah
teman, guru, masyarakat, yang diriwayatkan oleh Abu Daud dari Musa bin Isma’il
lingkungan sosial dan alamnya )‫ (الكبرياء ردائي‬dan hadis riwayat Muslim dari Ibnu Umar
serta menunjukan sikap (....‫)يطوي هللا عز و جل السماوات‬
partisipatif atas berbagai 2.2. Membiasakan mensyukuri nikmat seperti dalam al-
permasalahan bangsa serta Qur’an surah al-Zukhruf (43) :9-13, surah al-
dalam menempatkan diri ’Ankabuut(29):17 dan hadis tentang bersyukur yang
sebagai cerminan bangsa diriwayatkan Ahmad dari Nukman bin Basyir ( ‫من لم يشكر‬
dalam pergaulan dunia. ....‫ )القليل لم يشكر الكثير‬dan hadis riwayat Muslim dari Abu
Hurairah (....‫)انظروا إلى من أسفل منكم‬
3.2. Memiliki sikap teguh pendirian dalam mengamalkan al-
Qur’an surah al-An’aam (6): 162-163; surah al-Bayyinah
(98): 5 dan hadis tentang meninggalkan larangan dan
menjalankan perintah tanpa mempertanyakan yang
diriwayat Muslim dari Abu Hurairah ( ‫ما نهيتكم عنه‬
....‫)فاجتنبوه‬
2.3. Memiliki sikap selektif dalam memilih makanan sesuai
pengamalan al-Qur’an surah al-Baqarah (2):168-169 :
surah al-Baqarah (2): 172-173 dan hadis tentang
memakan makanan yang thayib dan bekerja yang halal
yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari Ma’dikariba
(....‫ )عليكم بهذا القرآن فما وجدتم من حالل فأحلوا‬dan hadis riwayat
Tirmidzi dari Abu Hurairah ( ‫يا أيها الناس إن هللا طيب ال يقبل إال‬
....‫)طيبا‬.
3. Memahami, menerapkan dan 3.3. Mengartikan al-Qur’an surah al-Mu’minuun (23): 12-14;
menganalisis pengetahuan surah Faathir (35): 39; surah al-Nahl (16):78; surah al-
faktual, konseptual, prosedural Baqarah (2):30 dan surah al-Dzaariyaat (51): 56, dan
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, hadis tentang kebesaran Allah yang diriwayatkan oleh
akidah, akhlak, dan sejarah Abu Daud dari Musa bin Isma’il )‫ (الكبرياء ردائي‬dan hadis
Islam dengan wawasan riwayat Muslim dari Ibnu Umar ( ‫يطوي هللا عز و جل‬
kemanusiaan, kebangsaan, dan ....‫)السماوات‬
peradaban serta menerapkan 3.4. Menjelaskan al-Qur’an surah al-Zukhruf (43) :9-13, surah
pengetahuan prosedural pada al-’Ankabuut(29):17 dan hadis tentang bersyukur yang
bidang kajian yang spesifik diriwayatkan Ahmad dari Nukman bin Basyir ( ‫من لم يشكر‬
sesuai dengan bakat dan ....‫ )القليل لم يشكر الكثير‬dan hadis riwayat Muslim dari Abu
minatnya dalam memecahkan Hurairah (....‫)انظروا إلى من أسفل منكم‬
masalah. 3.5. Memahami al-Qur’an surah al-An’aam (6): 162-163;
surah al-Bayyinah (98): 5 dan hadis tentang
meninggalkan larangan dan menjalankan perintah tanpa
mempertanyakan yang diriwayat Muslim dari Abu
Hurairah (....‫)ما نهيتكم عنه فاجتنبوه‬
3.6. Mendiskusikan isi al-Qur’an surah al-Baqarah (2):168-
169 : surah al-Baqarah (2): 172-173 dan hadis tentang
memakan makanan yang thayib dan bekerja yang halal
yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari Ma’dikariba
(....‫ )عليكم بهذا القرآن فما وجدتم من حالل فأحلوا‬dan hadis riwayat
Tirmidzi dari Abu Hurairah ( ‫يا أيها الناس إن هللا طيب ال يقبل إال‬
....‫)طيبا‬.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Memberi contoh perilaku pengamalan al-Qur’an surah al-
menyajikan dalam ranah Mu’minuun (23): 12-14; surah Faathir (35): 39; surah
konkret dan ranah abstrak al-Nahl (16):78; surah al-Baqarah (2):30 dan surah al-
terkait dengan pengembangan Dzaariyaat (51): 56, dan hadis tentang kebesaran Allah
dari yang dipelajarinya di yang diriwayatkan oleh Abu Daud dari Musa bin Isma’il
madrasah secara mandiri, dan )‫ (الكبرياء ردائي‬dan hadis riwayat Muslim dari Ibnu Umar
mampu menggunakan metode (....‫)يطوي هللا عز و جل السماوات‬
sesuai kaidah keilmuan. 4.2. Mendemonstrasikan perilaku syukur sesuai al-Qur’an
surah al-Zukhruf (43) :9-13, surah al-’Ankabuut(29):17
dan hadis tentang bersyukur yang diriwayatkan Ahmad
dari Nukman bin Basyir (....‫)من لم يشكر القليل لم يشكر الكثير‬
dan hadis riwayat Muslim dari Abu Hurairah ( ‫انظروا إلى من‬
....‫)أسفل منكم‬.
4.3. Mensimulasikan pengamalan al-Qur’an surah al-An’aam
(6): 162-163; surah al-Bayyinah (98): 5 dan hadis tentang
meninggalkan larangan dan menjalankan perintah tanpa
mempertanyakan yang diriwayat Muslim dari Abu
Hurairah (....‫)ما نهيتكم عنه فاجتنبوه‬
4.4. Menulis laporan tentang pengalaman mengamalkan al-
Qur’an surah al-Baqarah (2):168-169 : surah al-Baqarah
(2): 172-173 dan hadis tentang memakan makanan yang
thayib dan bekerja yang halal yang diriwayatkan oleh
Abu Dawud dari Ma’dikariba ( ‫عليكم بهذا القرآن فما وجدتم من‬
....‫ )حالل فأحلوا‬dan hadis riwayat Tirmidzi dari Abu
Hurairah (....‫)يا أيها الناس إن هللا طيب ال يقبل إال طيبا‬
AL-QURAN HADIS KELAS XI, SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Menghayati perilaku berkompetisi dalam kebaikan,
akidah Islamiyah sebagaimana terkandung dalam al-Qur’an surah al-
Baqarah (2):148; surah Faathir (35): 32 dan surah al-
Nahl (16): 97 dan hadis tentang mengikutkan perbuatan
baik pada perbuatan buruk yang diriwayatkan oleh Tirmidzi
dari Abu Dzar )‫(اتق هللا حيثما كنت‬
1.2. Menghayati amar ma'ruf nahi munkar seperti terkandung
dalam al-Qur’an surah Ali Imraan : 104 dan hadis tentang
amar ma’ruf nahi mungkar.
1.3. Meyakini manfaat strategi dakwah seperti yang terkandung
dalam al-Qur’an surah an-Nahl (16): 125; surah asy-
Syu’araa (26): 214-216, surah al-Hijr (15): 94-96, dan
Hadis tentang pahala orang yang berdakwah akan
mendapatkan pahala yang sama dengan yang mengikutinya
yang diriwayatkan oleh Muslim dari Abu Hurairah ‫(من دعا‬
)‫إلى هدى‬
1.4. Berkomitmen mengamalkan tanggung jawab manusia
terhadap keluarga dan masyarakat seperti yang terkandung
dalam al-Qur’an surah at-Tahriim (66): 6, surah Thaahaa
(20): 132; surah al-An’aam (6): 70; surah an-Nisaa’(4) :36
dan surah Huud (11):117-119 dan hadis tentang
kepemimpinan yang diriwayatkan oleh Bukhari dari
Abdullah bin Umar (...‫)كلكم راع و كلكم مسؤول عن رعيته‬, dan
hadis tentang perintah mendidik shalat ketika anak berusia
7 tahun yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari Sabrah
(.... ‫ )مروا الصبي بالصالة‬dan hadis tentang hak muslim
terhadap muslim lainnya yang diriwayatkan oleh Bukhari
dari Abu Hurairah (....‫)حق المسلم على المسلم خمس‬
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan perilaku berkompetisi dalam kebaikan,
(adab) yang baik dalam seperti terkandung dalam al-Qur’an surah al-Baqarah
beribadah dan berinteraksi (2):148; surah Faathir (35): 32 dan surah al-Nahl (16): 97
dengan diri sendiri, keluarga, dan hadis tentang mengikutkan perbuatan baik pada
teman, guru, masyarakat, perbuatan buruk yang diriwayatkan oleh Tirmidzi dari Abu
lingkungan sosial dan Dzar )‫(اتق هللا حيثما كنت‬
alamnya serta menunjukan 2.2. Menunjukkan aktifitas amar ma'ruf nahi munkar seperti
sikap partisipatif atas terkandung dalam al’-Qur’an surah Ali Imraan (3): 104 dan
berbagai permasalahan hadis tentang perintah merubah kemungkaran yang
bangsa serta dalam diriwayatkan oleh Imam Muslim dari Abu Said ‫(من رأي منكم‬
menempatkan diri sebagai )‫منكرا‬, dan hadis tentang bencana bagi kaum yang
cerminan bangsa dalam meninggalkan amar ma’ruf nahi mungkar, diriwayatkan
pergaulan dunia. oleh Ibnu Majah dari Qais bin Hazim )‫(إن الناس إذا رأوا المنكر‬.
2.3. Memiliki sikap peduli dan semangat yang tinggi dan
pantang menyerah dalam berdakwah seperti yang
terkandung dalam al-Qur’an surah an-Nahl (16): 125; surah
asy-Syu’araa (26): 214-216, surah al-Hijr (15): 94-96, dan
Hadis tentang pahala orang yang berdakwah akan
mendapatkan pahala yang sama dengan yang mengikutinya
yang diriwayatkan oleh Muslim dari Abu Hurairah ‫(من دعا‬
)‫إلى هدى‬
2.4. Merefleksikan tanggung jawab dan peduli terhadap
keluarga dan masyarakat seperti yang terkandung dalam al-
Qur’an surah at-Tahriim (66): 6, surah Thaahaa (20): 132;
surah al-An’aam (6): 70; surah an-Nisaa’(4) :36 dan surah
Huud (11):117-119 dan hadis tentang kepemimpinan yang
diriwayatkan oleh Bukhari dari Abdullah bin Umar ( ‫كلكم راع‬
...‫)و كلكم مسؤول عن رعيته‬, dan hadis tentang perintah
mendidik shalat ketika anak berusia 7 tahun yang
diriwayatkan oleh Abu Dawud dari Sabrah ( ‫مروا الصبي‬
.... ‫ )بالصالة‬dan hadis tentang hak muslim terhadap muslim
lainnya yang diriwayatkan oleh Bukhari dari Abu Hurairah
(....‫)حق المسلم على المسلم خمس‬
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami al-Qur’an surah al-Baqarah (2):148; surah
menganalisis pengetahuan Faathir (35): 32 dan surah al-Nahl (16): 97 dan hadis
faktual, konseptual, tentang mengikutkan perbuatan baik pada perbuatan buruk
prosedural tentang al-Qur’an, yang diriwayatkan oleh Tirmidzi dari Abu Dzar ‫(اتق هللا حيثما‬
Hadis, fiqh, akidah, akhlak, )‫كنت‬.
dan sejarah Islam dengan 3.2. Menganalisis al’-Qur’an surah Ali Imraan (3): 104 dan
wawasan kemanusiaan, hadis tentang perintah merubah kemungkaran yang
kebangsaan, dan peradaban diriwayatkan oleh Imam Muslim dari Abu Said ‫(من رأي منكم‬
serta menerapkan )‫منكرا‬, dan hadis tentang bencana bagi kaum yang
pengetahuan prosedural pada meninggalkan amar ma’ruf nahi mungkar, diriwayatkan
bidang kajian yang spesifik oleh Ibnu Majah dari Qais bin Hazim )‫(إن الناس إذا رأوا المنكر‬.
sesuai dengan bakat dan 3.3. Mengidentifikasi isi al-Qur’an surah an-Nahl (16): 125;
minatnya dalam memecahkan surah asy-Syu’araa (26): 214-216, surah al-Hijr (15): 94-
masalah. 96, dan Hadis tentang pahala orang yang berdakwah akan
mendapatkan pahala yang sama dengan yang mengikutinya
yang diriwayatkan oleh Muslim dari Abu Hurairah ‫(من دعا‬
)‫إلى هدى‬.
3.4. Mendiskusikan al-Qur’an surah at-Tahriim (66): 6, surah
Thaahaa (20): 132; surah al-An’aam (6): 70; surah an-
Nisaa’(4) :36 dan surah Huud (11):117-119 dan hadis
tentang semua adalah pemimpin yang diriwayatkan oleh
Bukhari dari Abdullah bin Umar ( ‫كلكم راع و كلكم مسؤول عن‬
...‫)رعيته‬, dan hadis tentang perintah mendidik shalat ketika
anak berusia 7 tahun yang diriwayatkan oleh Abu Dawud
dari Sabrah (.... ‫ )مروا الصبي بالصالة‬dan hadis tentang hak
muslim terhadap muslim lainnya yang diriwayatkan oleh
Bukhari dari Abu Hurairah (....‫)حق المسلم على المسلم خمس‬
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan pengalaman berkompetisi dalam kebaikan.
menyajikan dalam ranah seperti terkandung dalam al-Qur’an surah al-Baqarah
konkret dan ranah abstrak (2):148; surah Faathir (35): 32 dan surah al-Nahl (16): 97
terkait dengan pengembangan dan hadis tentang mengikutkan perbuatan baik pada
dari yang dipelajarinya di perbuatan buruk yang diriwayatkan oleh Tirmidzi dari Abu
madrasah secara mandiri, dan Dzar )‫(اتق هللا حيثما كنت‬
mampu menggunakan metode 4.2. Mendemonstrasikan amar ma'ruf nahi munkar seperti
sesuai kaidah keilmuan. terkandung dalam al’-Qur’an surah Ali Imraan (3): 104 dan
hadis tentang perintah merubah kemungkaran yang
diriwayatkan oleh Imam Muslim dari Abu Said ‫(من رأي منكم‬
)‫منكرا‬, dan hadis tentang bencana bagi kaum yang
meninggalkan amar ma’ruf nahi mungkar, diriwayatkan
oleh Ibnu Majah dari Qais bin Hazim )‫(إن الناس إذا رأوا المنكر‬
4.3. Mensimulasikan strategi dakwah seperti yang terkandung
dalam al-Qur’an surah an-Nahl (16): 125; surah asy-
Syu’araa (26): 214-216, surah al-Hijr (15): 94-96, dan
Hadis tentang pahala orang yang berdakwah akan
mendapatkan pahala yang sama dengan yang mengikutinya
yang diriwayatkan oleh Muslim dari Abu Hurairah ‫(من دعا‬
)‫إلى هدى‬
4.4. Mensimulasikan konsep kepemimpinan dengan
musyawarah sesuai dengan al-Qur’an surah at-Tahriim
(66): 6, surah Thaahaa (20): 132; surah al-An’aam (6): 70;
surah an-Nisaa’(4) :36 dan surah Huud (11):117-119 dan
hadis tentang semua adalah pemimpin yang diriwayatkan
oleh Bukhari dari Abdullah bin Umar ( ‫كلكم راع و كلكم مسؤول‬
...‫)عن رعيته‬, dan hadis tentang perintah mendidik shalat
ketika anak berusia 7 tahun yang diriwayatkan oleh Abu
Dawud dari Sabrah (.... ‫ )مروا الصبي بالصالة‬dan hadis tentang
hak muslim terhadap muslim lainnya yang diriwayatkan
oleh Bukhari dari Abu Hurairah (....‫)حق المسلم على المسلم خمس‬
AL-QURAN HADIS KELAS XII, SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini kebenaran isi al-Qur’an surah al-Maa’idah (5):
akidah Islamiyah 8-10; surah an-Nahl (16):90-92; surah an-Nisaa’ (4): 105
dan hadis tentang 3 tipe hakim yang diriwayatkan oleh
Abu Dawud dari Buraidah (.....‫)القضاة ثالثة واحد في الجنة‬, dan
hadis tentang kejujuran menunjukkan kepada kebajikan
yang diriwayatkan oleh Bukhari dari Ibnu Mas’ud ‫(إن‬
)‫الصدق يهدي إلى البر‬..
1.2. Merasakan keindahan al-Qur’an surah al-Qashash (28):
79-82; surah al-Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah al-
Baqarah (2): 177 dan hadis tentang perbuatan yang
dicintai Allah dan manusia adalah zuhud yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Sahal bin Sa’id as-
Sa’idi ‫(أتى النبي صلى هللا عليه وسلم رجل فقال يا رسول هللا دلني على‬
)‫عمل‬, dan hadis tentang tangan yang diatas lebih baik dari
pada tangan yang dibawah yang diriwayatkan oleh Imam
Bukhari dari Hakim bin Hizam ( ‫اليد العليا خير من اليد‬
.....‫)السفلى‬.
1.3. Menghayati isi kandungan al-Qur’an surah al-Mujaadalah
(58): 11; surah al-Jumuu’ah (62): 9-11; surah al-Qashash
(28) :77 dan hadis tentang pekerjaan orang yang paling
baik yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Miqdam bin
Ma’dikariba (.....‫)ما كسب الرجل كسبا أطيب‬, dan hadis yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Urwah dari ayahnya
dari kakeknya (.....‫)ألن يأخذ أحدكم أحبله‬
1.4. Menerima pelajaran al-Qur’an surah al-Kaafiruun (109):
1-6; surah Yuunus (10): 40-41; surah al-Kahfi (18): 29;
surah al-Hujuraat (49): 10-13 dan hadis tentang
menghormati yang tua dan menghargai yang muda yang
diriwayatkan oleh Ahmad dari Ibnu Abbas ( ‫ليس منا من لم‬
....‫)يوقر كبيرنا‬.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Memiliki perilaku jujur dan adil sebagai implementasi
(adab) yang baik dalam dari materi al-Qur’an surah al-Maa’idah (5): 8-10; surah
beribadah dan berinteraksi an-Nahl (16):90-92; surah an-Nisaa’ (4): 105 dan hadis
dengan diri sendiri, tentang 3 tipe hakim yang diriwayatkan oleh Abu Dawud
keluarga, teman, guru, dari Buraidah (.....‫)القضاة ثالثة واحد في الجنة‬, dan hadis tentang
masyarakat, lingkungan kejujuran menunjukkan kepada kebajikan yang
sosial dan alamnya serta diriwayatkan oleh Bukhari dari Ibnu Mas’ud ‫(إن الصدق يهدي‬
menunjukan sikap )‫إلى البر‬..
partisipatif atas berbagai 2.2. Menunjukkan perilaku empati terhadap kesulitan orang
permasalahan bangsa serta lain sebagai implikasi dari al-Qur’an surah al-Qashash
dalam menempatkan diri (28): 79-82; surah al-Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah al-
sebagai cerminan bangsa Baqarah (2): 177 dan hadis tentang perbuatan yang
dalam pergaulan dunia. dicintai Allah dan manusia adalah zuhud yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Sahal bin Sa’id as-
Sa’idi ‫(أتى النبي صلى هللا عليه وسلم رجل فقال يا رسول هللا دلني على‬
)‫عمل‬, dan hadis tentang tangan yang diatas lebih baik dari
pada tangan yang dibawah yang diriwayatkan oleh Imam
Bukhari dari Hakim bin Hizam ( ‫اليد العليا خير من اليد‬
.....‫)السفلى‬.
2.3. Menunjukkan sikap selektif dan bekerja keras sebagai
implikasi dari al-Qur’an surah al-Mujaadalah (58): 11;
surah al-Jumuu’ah (62): 9-11; surah al-Qashash (28) :77
dan hadis tentang pekerjaan orang yang paling baik yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Miqdam bin
Ma’dikariba (.....‫)ما كسب الرجل كسبا أطيب‬, dan hadis yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Urwah dari ayahnya
dari kakeknya (.....‫)ألن يأخذ أحدكم أحبله‬
2.4. Memiliki sikap taat dan patuh terhadap orang tua dan
menghargai orang lain sebagai implikasi dari al-Qur’an
surah al-Kaafiruun (109): 1-6; surah Yuunus (10): 40-41;
surah al-Kahfi (18): 29; surah al-Hujuraat (49): 10-13 dan
hadis tentang menghormati yang tua dan menghargai yang
muda yang diriwayatkan oleh Ahmad dari Ibnu Abbas ( ‫ليس‬
....‫)منا من لم يوقر كبيرنا‬.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Memahami al-Qur’an surah al-Maa’idah (5): 8-10; surah
menganalisis pengetahuan an-Nahl (16):90-92; surah an-Nisaa’ (4): 105 dan hadis
faktual, konseptual, tentang 3 tipe hakim yang diriwayatkan oleh Abu Dawud
prosedural tentang al- dari Buraidah (.....‫)القضاة ثالثة واحد في الجنة‬, dan hadis tentang
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, kejujuran menunjukkan kepada kebajikan yang diriwayatkan
akhlak, dan sejarah Islam oleh Bukhari dari Ibnu Mas’ud )‫(إن الصدق يهدي إلى البر‬.
dengan wawasan 3.2 Mengidentifikasi al-Qur’an surah al-Qashash (28): 79-82;
kemanusiaan, kebangsaan, surah al-Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah al-Baqarah (2):
dan peradaban serta 177 dan hadis tentang perbuatan yang dicintai Allah dan
menerapkan pengetahuan manusia adalah zuhud yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah
prosedural pada bidang dari Sahal bin Sa’id as-Sa’idi ‫(أتى النبي صلى هللا عليه وسلم رجل‬
kajian yang spesifik sesuai )‫فقال يا رسول هللا دلني على عمل‬, dan hadis tentang tangan yang
dengan bakat dan minatnya diatas lebih baik dari pada tangan yang dibawah yang
dalam memecahkan diriwayatkan oleh Imam Bukhari dari Hakim bin Hizam ( ‫اليد‬
masalah. .....‫)العليا خير من اليد السفلى‬.
3.3 Mengklasifikasikan isi al-Qur’an surah al-Mujaadalah (58):
11; surah al-Jumuu’ah (62): 9-11; surah al-Qashash (28)
:77 dan hadis tentang pekerjaan orang yang paling baik yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Miqdam bin Ma’dikariba
(.....‫)ما كسب الرجل كسبا أطيب‬, dan hadis yang diriwayatkan oleh
Ibnu Majah dari Urwah dari ayahnya dari kakeknya ( ‫ألن يأخذ‬
.....‫)أحدكم أحبله‬.
3.4 Mendiskusikan al-Qur’an surah al-Kaafiruun (109): 1-6;
surah Yuunus (10): 40-41; surah al-Kahfi (18): 29; surah al-
Hujuraat (49): 10-13 dan hadis tentang menghormati yang
tua dan menghargai yang muda yang diriwayatkan oleh
Ahmad dari Ibnu Abbas (....‫)ليس منا من لم يوقر كبيرنا‬.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menunjukkan contoh pengalaman perilaku adil dan jujur
menyajikan dalam ranah dalam perkataan dan perbuatan seperti terkandung dalam
konkret dan ranah abstrak al-Qur’an surah al-Maa’idah (5): 8-10; surah an-Nahl
terkait dengan (16):90-92; surah an-Nisaa’ (4): 105 dan hadis tentang 3
pengembangan dari yang tipe hakim yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari
dipelajarinya di madrasah Buraidah (.....‫)القضاة ثالثة واحد في الجنة‬, dan hadis tentang
secara mandiri, dan mampu kejujuran menunjukkan kepada kebajikan yang
menggunakan metode sesuai diriwayatkan oleh Bukhari dari Ibnu Mas’ud ‫(إن الصدق يهدي‬
kaidah keilmuan. )‫إلى البر‬..
4.2. Mendemontrasikan pengalaman berperilaku hidup
sederhana dan menyantuni kaum dhuafa sebagaimana
dalam al-Qur’an surah al-Qashash (28): 79-82; surah al-
Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah al-Baqarah (2): 177 dan
hadis tentang perbuatan yang dicintai Allah dan manusia
adalah zuhud yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari
Sahal bin Sa’id as-Sa’idi ‫(أتى النبي صلى هللا عليه وسلم رجل فقال يا‬
)‫رسول هللا دلني على عمل‬, dan hadis tentang tangan yang diatas
lebih baik dari pada tangan yang dibawah yang
diriwayatkan oleh Imam Bukhari dari Hakim bin Hizam
(.....‫)اليد العليا خير من اليد السفلى‬.
4.3. Memetakan pengalaman perilaku beretos kerja seperti
yang terkandung dalam al-Qur’an surah al-Mujaadalah
(58): 11; surah al-Jumuu’ah (62): 9-11; surah al-Qashash
(28) :77 dan hadis tentang pekerjaan orang yang paling
baik yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Miqdam bin
Ma’dikariba (.....‫)ما كسب الرجل كسبا أطيب‬, dan hadis yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Urwah dari ayahnya
dari kakeknya (.....‫)ألن يأخذ أحدكم أحبله‬.
4.4. Menunjukkan contoh prilaku berbakti kepada kedua orang
tua dan menghargai sesama seperti yang terkandung dalam
al-Qur’an surah al-Kaafiruun (109): 1-6; surah Yuunus
(10): 40-41; surah al-Kahfi (18): 29; surah al-Hujuraat
(49): 10-13 dan hadis tentang menghormati yang tua dan
menghargai yang muda yang diriwayatkan oleh Ahmad
dari Ibnu Abbas (....‫)ليس منا من لم يوقر كبيرنا‬.

AL-QURAN HADIS KELAS XII, SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini kebenaran isi al-Qur’an surah Ali Imraan (3):
akidah Islamiyah 159 dan surah al-Syuuraa (42): 38, dan hadis tentang
pemimpin yang diriwayatkan oleh Muslim dari Malik al
Asyaja’i )‫(خيار أئمتكم الذين تحبونهم‬
1.2. Merasakan keindahan isi al-Qur’an al-‘Alaq (96): 1-5,
surah Yuunus (10): 101; surah al-Baqarah (2): 164. Dan
Hadis tentang wajibnya mencari ilmu yang diriwayatkan
oleh Ibnu Majah dari Anas bin Malik ( ‫طلب العلم فريضة على كل‬
....‫)مسلم و واضع العلم‬, dan hadis tentang malaikat ridla dengan
orang yang keluar mencari ilmu yang diriwayatkan oleh
Ibnu Majah dari Shaffan bin Assal )‫(ما من خارج خرج‬
1.3. Menghayati isi al-Quran surah ar-Ruum (30): 41-42, surah
al-A’raaf (7): 56-58; surah Shad (38):27; surah al-
Furqaan (25): 45-50 dan surah al-Baqarah (2): 204-206.
Dan Hadis tentang kelestarian alam yang diriwayatkan oleh
Abu Dawud dari Abyadl bin Hammal ‫(أنه وفد إلى رسول هللا‬
)‫صلى هللا عليه و سلم فاستقطعه الملح‬dan hadis tentang larangan
membunuh katak yang diriwayatkan oleh Imam Darami
dari Abdurrahman bin Usman (‫(نهى رسول هللا عن قتل الضفادع‬
1.4. Menerima isi al-Qur’an surah al-Baqarah (2): 155 dan
hadis tentang ujian dan cobaan seseorang sesuai dengan
tingkat pangamalan agamanya yang diriwayatkan oleh
Tirmidzi dari Mus’ab bin Sa’ad dari ayahnya ‫(قلت يا رسول هللا‬
)‫أي الناس أشد بالء قال األنبياء‬
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Memiliki sikap tanggungjawab dan adil sebagai implikasi
(adab) yang baik dalam dari al-Qur’an surah Ali Imraan (3): 159 dan surah al-
beribadah dan berinteraksi Syuuraa (42): 38, dan hadis tentang pemimpin yang
dengan diri sendiri, diriwayatkan oleh Muslim dari Malik al Asyaja’i ‫(خيار أئمتكم‬
keluarga, teman, guru, )‫الذين تحبونهم‬.
masyarakat, lingkungan 2.2. Menunjukan perilaku cinta ilmu sebagai cerminan al-
sosial dan alamnya serta Qur’an al-‘Alaq (96): 1-5, surah Yuunus (10): 101; surah
menunjukan sikap al-Baqarah (2): 164. Dan Hadis tentang wajibnya mencari
partisipatif atas berbagai ilmu yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Anas bin
permasalahan bangsa serta Malik (....‫)طلب العلم فريضة على كل مسلم و واضع العلم‬, dan hadis
dalam menempatkan diri tentang malaikat ridla dengan orang yang keluar mencari
sebagai cerminan bangsa ilmu yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Shaffan bin
dalam pergaulan dunia. Assal )‫(ما من خارج خرج‬
2.3. Memiliki sikap kasih sayang terhadap sesama dan
lingkungan sebagai penerapan isi al-Quran surah ar-Ruum
(30): 41-42, surah al-A’raaf (7): 56-58; surah Shad
(38):27; surah al-Furqaan (25): 45-50 dan surah al-
Baqarah (2): 204-206. Dan Hadis tentang kelestarian alam
yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari Abyadl bin
Hammal )‫(أنه وفد إلى رسول هللا صلى هللا عليه و سلم فاستقطعه الملح‬
dan hadis tentang larangan membunuh katak yang
diriwayatkan oleh Imam Darami dari Abdurrahman bin
Usman (‫(نهى رسول هللا عن قتل الضفادع‬.
2.4. Membiasakan diri bersikap tabah dalam menghadapi segala
ujian dan cobaan sesuai isi al-Qur’an surah al-Baqarah (2):
155 dan hadis tentang ujian dan cobaan seseorang sesuai
dengan tingkat pangamalan agamanya yang diriwayatkan
oleh Tirmidzi dari Mus’ab bin Sa’ad dari ayahnya ‫(قلت يا‬
)‫رسول هللا أي الناس أشد بالء قال األنبياء‬.

3. Memahami, menerapkan 3.1. Memahami al-Qur’an surah Ali Imraan (3): 159 dan surah
dan menganalisis al-Syuuraa (42): 38, dan hadis tentang pemimpin yang
pengetahuan faktual, diriwayatkan oleh Muslim dari Malik al Asyaja’i ‫(خيار أئمتكم‬
konseptual, prosedural )‫الذين تحبونهم‬
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.2. Mengidentifikasi isi al-Qur’an al-‘Alaq (96): 1-5, surah
fiqh, akidah, akhlak, dan Yuunus (10): 101; surah al-Baqarah (2): 164. Dan Hadis
sejarah Islam dengan tentang wajibnya mencari ilmu yang diriwayatkan oleh
wawasan kemanusiaan, Ibnu Majah dari Anas bin Malik ( ‫طلب العلم فريضة على كل مسلم‬
kebangsaan, dan peradaban ....‫)و واضع العلم‬, dan hadis tentang malaikat ridla dengan
serta menerapkan orang yang keluar mencari ilmu yang diriwayatkan oleh
pengetahuan prosedural Ibnu Majah dari Shaffan bin Assal )‫(ما من خارج خرج‬,
pada bidang kajian yang 3.3. Mendeskripsikan isi al-Quran surah ar-Ruum (30): 41-42,
spesifik sesuai dengan bakat surah al-A’raaf (7): 56-58; surah Shad (38):27; surah al-
dan minatnya dalam Furqaan (25): 45-50 dan surah al-Baqarah (2): 204-206.
memecahkan masalah. Dan Hadis tentang kelestarian alam yang diriwayatkan oleh
Abu Dawud dari Abyadl bin Hammal ‫(أنه وفد إلى رسول هللا‬
)‫صلى هللا عليه و سلم فاستقطعه الملح‬dan hadis tentang larangan
membunuh katak yang diriwayatkan oleh Imam Darami
dari Abdurrahman bin Usman (‫(نهى رسول هللا عن قتل الضفادع‬.
3.4. Mendiskusikan al-Qur’an surah al-Baqarah (2): 155 dan
hadis tentang ujian dan cobaan seseorang sesuai dengan
tingkat pangamalan agamanya yang diriwayatkan oleh
Tirmidzi dari Mus’ab bin Sa’ad dari ayahnya ‫(قلت يا رسول هللا‬
)‫أي الناس أشد بالء قال األنبياء‬
4. Mengolah, menalar, dan 4.1.Mensimulasikan perilaku hidup demokratis seperti
menyajikan dalam ranah terkandung dalam al-Qur’an surah Ali Imraan (3): 159 dan
konkret dan ranah abstrak surah al-Syuuraa (42): 38, dan hadis tentang pemimpin
terkait dengan yang diriwayatkan oleh Muslim dari Malik al Asyaja’i ‫(خيار‬
pengembangan dari yang )‫أئمتكم الذين تحبونهم‬
dipelajarinya di madrasah 4.2.Memetakan hasil karya pengembangan ilmu pengetahuan
secara mandiri, dan mampu dan teknologi seperti terkandung dalam al-Qur’an al-‘Alaq
menggunakan metode sesuai (96): 1-5, surah Yuunus (10): 101; surah al-Baqarah (2):
kaidah keilmuan. 164. Dan Hadis tentang wajibnya mencari ilmu yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Anas bin Malik ( ‫طلب العلم‬
....‫)فريضة على كل مسلم و واضع العلم‬, dan hadis tentang malaikat
ridla dengan orang yang keluar mencari ilmu yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Shaffan bin Assal ‫(ما من‬
)‫خارج خرج‬
4.3.Mendemontrasikan perilaku orang yang mengamalkan al-
Quran surah ar-Ruum (30): 41-42, surah al-A’raaf (7): 56-
58; surah Shad (38):27; surah al-Furqaan (25): 45-50 dan
surah al-Baqarah (2): 204-206. Dan Hadis tentang
kelestarian alam yang diriwayatkan oleh Abu Dawud dari
Abyadl bin Hammal ‫(أنه وفد إلى رسول هللا صلى هللا عليه و سلم‬
)‫ فاستقطعه الملح‬dan hadis tentang larangan membunuh katak
yang diriwayatkan oleh Imam Darami dari Abdurrahman bin
Usman (‫(نهى رسول هللا عن قتل الضفادع‬.
4.4.Menulis laporan tentang pengalaman mengamalkan al-
Qur’an surah al-Baqarah (2): 155 dan hadis tentang ujian
dan cobaan seseorang sesuai dengan tingkat pangamalan
agamanya yang diriwayatkan oleh Tirmidzi dari Mus’ab bin
Sa’ad dari ayahnya )‫(قلت يا رسول هللا أي الناس أشد بالء قال األنبياء‬.
KI-KD MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK
AQIDAH AKHLAK KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1 Menghayati dan meyakini ajaran tauhiid dalam
Islamiyah kehidupan sehari-hari
1.2 Meyakini keutamaan akidah Islam dalam
kehidupan
1.3 Meyakini kewajiban berakhlak terpuji dan
menghindari akhlak buruk
1.4 Meyakini nilai-nilai akhlak yang baik (hikmah,
iffah, syaja’ah dan ’adalah)

2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1 Menunjukkan perilaku orang yang ber-tauhiid


yang baik dalam beribadah dan 2.2 Menunjukkan penerapan metode-metode
berinteraksi dengan diri sendiri, peningkatan kualitas akhlak dalam kehidupan
keluarga, teman, guru, masyarakat, 2.3 Meneladani akhlak terpuji kepada orang tua dan
lingkungan sosial dan alamnya serta guru
menunjukan sikap partisipatif atas 2.4 Membiasakan akhlak yang baik (hikmah, iffah,
berbagai permasalahan bangsa serta syaja’ah dan ’adalah)
dalam menempatkan diri sebagai 2.5 Menghindarkan diri dari sifat buruk (hasad, kibr-
cerminan bangsa dalam pergaulan ujub, riya`)
dunia 2.6 Membiasakan bersyukur, qana’ah, rida dan sabar
dalam kehidupan sehari-hari

3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mendiskripsikan pengertian tauhiid dan istilah-


menganalisis pengetahuan faktual, istilah yang terkait
konseptual, prosedural tentang al- 3.2 Menganalisis macam-macam tauhiid (uluuhiyah,
Qur’an, hadis, fiqh, akidah, akhlak, rubuubiyah, mulkiyah, rahmaniyah dan lain-lain)
dan sejarah Islam dengan wawasan 3.3 Memahami prinsip-prinsip akidah Islam
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4 Memahami metode-metode peningkatan kualitas
peradaban serta menerapkan akidah Islam
pengetahuan prosedural pada 3.5 Mendeskripsikan pengertian akhlak
bidang kajian yang spesifik sesuai 3.6 Mendeskripsikan kisah teladan mengenai ketaatan
dengan bakat dan minatnya dalam kepada orang tua dan guru
memecahkan masalah 3.7 Mengidentifikasi induk-induk akhlak terpuji
(hikmah, iffah, syaja’ah dan adalah) dan induk-
induk akhlak tercela (hasad, kibr-ujub, riya`)
3.8 Menjelaskan macam-macam metode peningkatan
kualitas akhlak
3.9 Menjelaskan pengertian dan pentingnya syukur,
qana’ah, rida dan sabar
3.10 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
syukur, qana’ah, rida dan sabar

4. Mengolah, menalar, dan menyajikan 4.1. Melafalkan dua kalimah syahadat beserta
dalam ranah konkret dan ranah pemahamannya
abstrak terkait dengan 4.2. Mensimulasikan contoh akhlak yang baik
pengembangan dari yang (hikmah, iffah, syaja’ah dan adalah)
dipelajarinya di madrasah secara 4.3. Mensimulasikan contoh menghindari akhlak
mandiri, dan mampu menggunakan tercela (hasad, kibr-ujub, riya`)
metode sesuai kaidah keilmuan 4.4. Mensimulasikan contoh prilaku bersyukur,
qana’ah, rida dan sabar

AQIDAH AKHLAK KELAS X SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1 Berkomitmen untuk membiasakan diri
Islamiyah menghindari hal-hal yang mengarah kepada
perbuatan syirik dalam kehidupan sehari-hari
1.2 Menghayati nilai-nilai yang terkandung dalam 10
Asmaul Husna: al-Kariim, al-Mu’min, al-Wakiil,
al-Matiin, al-Jaami’, al-‘Adl, an-Naf’i, al Basith,
al-Hafidz dan al-Akhiir
1.3 Berkomitmen untuk membiasakan perilaku
husnuzh-zhan, ar Raja’ dan bertaubat.

2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1 Menghindari perilaku syirik


yang baik dalam beribadah dan 2.2 Membiasakan berperilaku positif sesuai dengan
berinteraksi dengan diri sendiri, asmaul husna : al-Kariim, al-Mu’min, al-Wakiil,
keluarga, teman, guru, masyarakat, al-Matiin, al-Jaami’, al-‘Adl, an-Naf’i, al Basith,
lingkungan sosial dan alamnya serta al-Hafidz dan al-Akhiir;
menunjukan sikap partisipatif atas 2.3 Membiasakan berperilaku husnuzh-zhan,
berbagai permasalahan bangsa serta bertaubat, khauf dan ar Raja’
dalam menempatkan diri sebagai 2.4 Menghindarkan perilaku licik, tamak-rakus,
cerminan bangsa dalam pergaulan tawuran (tahawwur), dzalim dan diskriminasi
dunia 2.5 Menerapkan akhlak (adab) yang baik ketika
membesuk orang sakit

3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Memahami pengertian syirik


menganalisis pengetahuan faktual, 3.2 Mengidentifikasi macam-macam syirik
konseptual, prosedural tentang al- 3.3 Menganalisis akibat perbuatan syirik
Qur’an, hadis, fiqh, akidah, akhlak, 3.4 Mendiskripsikan makna 10 Asmaul Husna: al-
dan sejarah Islam dengan wawasan Kariim, al-Mu’min, al-Wakiil, al-Matiin, al-Jaami’,
kemanusiaan, kebangsaan, dan al-‘Adl, an-Naf’i, al Basith, al-Hafidz dan al-
peradaban serta menerapkan Akhiir;
pengetahuan procedural pada 3.5 Mengidentifikasi nilai-nilai yang terkandung
bidang kajian yang spesifik sesuai dalam 10 Asmaul Husna: al-Kariim, al-Mu’min,
dengan bakat dan minatnya dalam al-Wakiil, al-Matiin, al-Jaami’, al-‘Adl, an-Naf’i,
memecahkan masalah al Basith, al-Hafidz dan al-Akhiir dalam kehidupan
sehari-hari
3.6 Megetahui pengertian dan pentingnya husnuzh-
zhan, bertaubat, khauf dan ar Raja’
3.7 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
perilaku husnuzh-zhan, bertaubat, khauf dan ar
Raja’
3.8 Mmahami pengertian licik, tamak-rakus,
membabibuta (tahawwur), dzalim dan diskriminasi
3.9 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
perbuatan licik, tamak-rakus, tawuran (tahawwur),
dzalim dan diskriminasi
3.10 Mendiskripsikan akhlak (adab) yang baik ketika
membesuk orang sakit
4. Mengolah, menalar, dan menyajikan 4.1. Menceritakan praktik-praktik perbuatan syirik di
dalam ranah konkret dan ranah masyarakat
abstrak terkait dengan 4.2. Melafalkan do’a-do’a taubat dari Al Qur’an dan Al
pengembangan dari yang Hadits
dipelajarinya di madrasah secara 4.3. Mensimulasikan contoh akhlak (adab) yang baik
mandiri, dan mampu menggunakan ketika membesuk orang sakit
metode sesuai kaidah keilmuan

AQIDAH AKHLAK KELAS XI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1 Menghayati fungsi ilmu kalam dalam
Islamiyah mempertahankan akidah
1.2 Berkomitmen untuk menghindari perilaku dosa
besar (mabuk-mabukan, mengkonsumsi
narkoba,berjudi, zina, pergaulan bebas dan
mencuri)
1.3 Menghayati nilai-nilai positif dari adab berpakaian
dan berhias, perjalanan, bertamu dan menerima
tamu

2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1 Menghargai perbedaan aliran-aliran yang berbeda


yan baik dalam beribadah dan dalam kehidupan bermasyarakat
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.2 Membiasakan akhlak (adab) yang baik dalam
keluarga, teman, guru, berpakaian, berhias, perjalanan, bertamu dan
masyarakat, lingkungan sosial dan menerima tamu
alamnya serta menunjukan sikap 2.3 Menghindari dampak negatif perbuatan dosa besar
partisipatif atas berbagai (mabuk-mabukan, mengkonsumsi narkoba,berjudi,
permasalahan bangsa serta dalam zina, pergaulan bebas dan mencuri)
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mendeskripsikan akhlak (adab) berpakaian,
menganalisis pengetahuan faktual, berhias, perjalanan, bertamu dan menerima tamu
konseptual, prosedural tentang al- 3.2 Memahami pengertian dosa besar (mabuk-
Qur’an, hadis, fiqh, akidah, mabukan, mengkonsumsi narkoba,berjudi, zina,
akhlak, dan sejarah Islam dengan pergaulan bebas dan mencuri)
wawasan kemanusiaan, 3.3 Mengidentifikasi contoh dosa besar (mabuk-
kebangsaan, dan peradaban serta mabukan, mengkonsumsi narkoba, berjudi, zina,
menerapkan pengetahuan pergaulan bebas dan mencuri)
prosedural pada bidang kajian 3.4 Memahami pengertian dan fungsi ilmu kalam
yang spesifik sesuai dengan bakat 3.5 Menganalisis hubungan ilmu kalam dengan ilmu
dan minatnya dalam memecahkan lainnya (ilmu tasawuf dan filsafat)
masalah 3.6 Membandingkan pokok-pokok aliran-aliran ilmu
kalam (Khawarij, Murji`ah, Syi`ah, Jabariyah,
Qadariyah, Asy’ariyah, Al-Maturidiyah dan
Mu`tazilah)
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan kejadian perbuatan dosa besar di
menyajikan dalam ranah konkret masyarakat dan akibatnya
dan ranah abstrak terkait dengan 4.2. Mensimulasikan akhlak (adab) berpakaian,
pengembangan dari yang berhias, perjalanan, bertamu dan menerima tamu
dipelajarinya di madrasah secara
mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan

AQIDAH AKHLAK KELAS XI SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1 Menghayati ajaran tasawuf untuk memperkokoh
Islamiyah keimanan
1.2 Menghayati nilai-nilai dari peristiwa kematian.
1.3 Menghayati nilai-nilai positif dalam pergaulan
remaja.

2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1 Menghindari dampak negatif perilaku pergaulan


yang baik dalam beribadah dan remaja yang tidak sesuai dengan akhlak Islam
berinteraksi dengan diri sendiri, dalam fenomena kehidupan
keluarga, teman, guru, masyarakat, 2.2 Menghindari dampak negatif akibat perbuatan
lingkungan sosial dan alamnya serta israaf, tabdziir dan bakhil
menunjukan sikap partisipatif atas 2.3 Membiasakan diri untuk menghindari perilaku
berbagai permasalahan bangsa serta israaf, tabdziir dan bakhil
dalam menempatkan diri sebagai 2.4 Membiasakan diri untuk melakukan takziyah
cerminan bangsa dalam pergaulan 2.5 Merefleksikan nilai tasawuf dalam kehidupan
dunia sehari-hari

3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mendiskripsikan pentingnya akhlak terpuji dalam


menganalisis pengetahuan faktual, pergaulan remaja
konseptual, prosedural tentang al- 3.2 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
Qur’an, hadis, fiqh, akidah, akhlak, perilaku akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
dan sejarah Islam dengan wawasan 3.3 Mengetahui pengertian israaf, tabdziir dan bakhil
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
peradaban serta menerapkan perbuatan israaf, tabdziir dan bakhil
pengetahuan prosedural pada 3.5 Mendiskripsikan akhlak (adab) yang baik ketika
bidang kajian yang spesifik sesuai melakukan takziyah
dengan bakat dan minatnya dalam 3.6 Memahami pengertian, kedudukan dan sejarah
memecahkan masalah tasawuf dalam Islam
3.7 Mengidentifikasi fungsi dan peranan tasawuf
dalam keagamaan dan kehidupan modern

4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan adab takziyah


menyajikan dalam ranah konkret 4.2. Mempraktikan contoh-contoh perilaku
dan ranah abstrak terkait dengan bertasawuf amaliah dasar (dzikir, wirid)
pengembangan dari yang
dipelajarinya di madrasah secara
mandiri, dan mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan

AQIDAH AKHLAK KELAS XII SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah yang terkandung dalam
Islamiyah tujuh Asmaul Husna: al Ghaffar, al-Razzaq, al-
Malik, al-Hasib, al-Hadi, al-Khaliq dan al-Hakim;
1.2 Menghayati nilai-nilai positif dari adil, amal salih
dan ukhuwwah atau silaturrahim
1.3 Menghayati nilai-nilai positif dari adab bergaul
dengan orang yang sebaya, yang lebih muda dan
yang lebih tua
1.4 Menghayati nilai-nilai positif dari adab bergaul
dengan lawan jenis.
2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1 Menunjukkan nilai-nilai yang terkandung dalam
yang baik dalam beribadah dan tujuh Asmaul Husna: al Ghaffar, al-Razzaq, al-
berinteraksi dengan diri sendiri, Malik, al-Hasib, al-Hadi, al-Khaliq dan al-
keluarga, teman, guru, masyarakat, Hakim;dalam kehidupan sehari-hari
lingkungan sosial dan alamnya serta 2.2 Membiasakan penerapan adil, amal salih dan
menunjukan sikap partisipatif atas ukhuwwah atau silaturrahim dalam kehidupan
berbagai permasalahan bangsa serta sehari-hari
dalam menempatkan diri sebagai 2.3 Membiasakan perilaku adil, amal salih, dan
cerminan bangsa dalam pergaulan ukhuwwah silaturrahim dalam kehidupan sehari-
dunia hari
2.4 Menunjukkan sikap menolak nilai-nilai negatif
akibat perilaku nifaq dan keras hati (pemarah)
2.5 Menjaga diri dari hal-hal yang mengarah pada
perilaku nifaq dan keras hati (pemarah)
2.6 Membiasakan adab yang baik dalam bergaul
dengan orang yang sebaya, yang lebih muda dan
yang lebih tua
2.7 Membiasakan adab yang baik dalam bergaul
dengan lawan jenis
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Memahami makna 7 Asmaul Husna: al Ghaffar, al-
menganalisis pengetahuan faktual, Razzaq, al-Malik, al-Hasib, al-Hadi, al-Khaliq dan
konseptual, prosedural tentang al- al-Hakim;
Qur’an, hadis, fiqh, akidah, akhlak, 3.2 Mengidentifikasi nilai-nilai yang terkandung dalam
dan sejarah Islam dengan wawasan 7 Asmaul Husna: al Ghaffar, al-Razzaq, al-Malik,
kemanusiaan, kebangsaan, dan al-Hasib, al-Hadi, al-Khaliq dan al-Hakim
peradaban serta menerapkan 3.3 Mengenal pengertian dan pentingnya adil, amal
pengetahuan prosedural pada salih dan ukhuwwah
bidang kajian yang spesifik sesuai 3.4 Mengidentifikasi ciri orang yang berperilaku adil,
dengan bakat dan minatnya dalam amal salih dan ukhuwwah
memecahkan masalah 3.5 Mengetahui pengertian nifaq dan keras hati
(pemarah)
3.6 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
perilaku nifaq dan keras hati (pemarah)
3.7 Mendiskripsikan adab bergaul dengan orang yang
sebaya, yang lebih muda dan yang lebih tua
3.8 Mendiskripsikan adab bergaul dengan lawan jenis.

4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan adab bergaul dengan orang yang
menyajikan dalam ranah konkret sebaya, yang lebih muda dan yang lebih tua
dan ranah abstrak terkait dengan 4.2. Mempraktikan adab bergaul yang benar dan baik
pengembangan dari yang dengan lawan jenis
dipelajarinya di madrasah secara 4.3. Melafalkan asmaul husna secara bersamaan atau
mandiri, dan mampu menggunakan bergantian
metode sesuai kaidah keilmuan

AQIDAH AKHLAK KELAS XII SEMESTER GENAP


KOMPETENSI DASAR
KOMPETENSI INTI

1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1 Meyakini bahwa pertolongan Allah lebih dekat
Islamiyah dengan orang-orang yang memiliki sifat
bersemangat berkompetisi yang sehat dalam
kebaikan (fastabiqul khairat), optimis, dinamis,
inovatif dan kreatif
1.2 Meyakini bahwa perbuatan fitnah, namimah dan
ghibah akan dicatat malaikat Allah
1.3 Mayakini bahwa membaca al-Qur’an adalah
sarana untuk meningkatkan keimanan dan
mendekatkan diri kepada Allah swt.
1.4 Meyakini bahwa doa’ yang benar pasti
dikabulkan Allah swt.
2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1 Membiasakan berperilaku semangat berkompetisi
yang baik dalam beribadah dan (fastabiqul khairat) , optimis, dinamis, inovatif
berinteraksi dengan diri sendiri, dan kreatif
keluarga, teman, guru, 2.2 Menunjukkan nilai-nilai negatif akibat perilaku
masyarakat, lingkungan sosial dan fitnah, namimah dan ghibah
alamnya serta menunjukan sikap 2.3 Menghindari hal-hal yang mengarah pada
partisipatif atas berbagai perilaku fitnah, namimah dan ghibah
permasalahan bangsa serta dalam 2.4 Membiasakan adab yang baik ketika membaca Al
menempatkan diri sebagai Qur’an
cerminan bangsa dalam pergaulan 2.5 Membiasakan adab yang baik ketika berdo’a
dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Memahami adab berdo’a dalam rangkaian ibadah
menganalisis pengetahuan faktual, 3.2 Mendiskripsikan pengertian dan pentingnya
konseptual, prosedural tentang al- perilaku semangat berkompetisi (fastabiqul
Qur’an, hadis, fiqh, akidah, khairat) , optimis, dinamis, inovatif dan kreatif
akhlak, dan sejarah Islam dengan 3.3 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
wawasan kemanusiaan, semangat berkompetisi (fastabiqul khairat,
kebangsaan, dan peradaban serta optimis, dinamis, inovatif dan kreatif
menerapkan pengetahuan 3.4 Mengenal pengertian fitnah, namimah dan ghibah
prosedural pada bidang kajian 3.5 Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
yang spesifik sesuai dengan bakat perilaku fitnah, namimah dan ghibah
dan minatnya dalam memecahkan 3.6 Memahami adab membaca Al Qur’an
masalah
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Mendemonstrasikan akhlak (adab) membaca Al
menyajikan dalam ranah konkret Qur’an
dan ranah abstrak terkait dengan 4.2 Memperagakan/mempraktekkan adab berdo’a
pengembangan dari yang 4.3 Menghafalkan do’a pembuka dan do’a penutup.
dipelajarinya di madrasah secara
mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan

KI-KD MATA PELAJARAN FIKIH


FIKIH KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini kesempurnaan ajaran Islam melalui
akidah Islamiyah kesempurnaan hukum fikih
1.2. Meyakini syariat Islam dalam penyelenggaraan jenazah
1.3. Menghayati nilai-nilai sedekah dalam keadaan sempit
maupun lapang
1.4. Menghayati hikmah dari ketentuan zakat.
1.5. Menghayati hikmah ibadah haji dan umrah
1.6. Menghayati hikmah kurban dan aqiqah
2. Mengembangkan akhlak 2.1 Terbiasa menerapkan hukum fikih dalam ibadah dan
(adab) yang baik dalam muamalah
beribadah dan berinteraksi 2.2 Memiliki rasa solidaritas sebagai implementasi dari
dengan diri sendiri, hikmah penyelenggaraan jenazah
keluarga, teman, guru, 2.3 Meningkatkan sikap peduli terhadap penderitaan orang
masyarakat, lingkungan lain melalui hikmah zakat
sosial dan alamnya serta 2.4 Mematuhi aturan perundang-undangan zakat
menunjukkan sikap 2.5 Menunjukkan sikap kerjasama, tolong menolong sebagai
partisipatif atas berbagai implementasi dari hikmah ibadah haji
permasalahan bangsa serta 2.6 Mematuhi aturan perundang-undangan haji
dalam menempatkan diri 2.7 Memiliki rasa peduli kepada orang lain sebagai
sebagai cerminan bangsa implementasi dari hikmah kurban dan aqiqah
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan 3.1. Memahami konsep fikih dalam Islam
dan menganalisis 3.2. Mendiskripsikan tata cara pengurusan jenazah
pengetahuan faktual, 3.3. Mendiskusikan hikmah pengurusan jenazah
konseptual, prosedural 3.4. Memahami ketentuan Islam tentang zakat
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.5. Mendiskusikan hikmah hikmah zakat
fiqh, akidah, akhlak, dan 3.6. Mengidentifikasi undang-undang pengelolaan zakat
sejarah Islam dengan 3.7. Memahami ketentuan Islam tentang haji dan dan umrah
wawasan kemanusiaan, 3.8. Mendiskusikan hikmah haji dan umrah
kebangsaan, dan peradaban 3.9. Mengidentifikasi undang undang penyelenggaraan haji
serta menerapkan dan umrah
pengetahuan prosedural 3.10. Mendiskripsikan tata cara pelaksanaan kurban dan
pada bidang kajian yang aqiqah
spesifik sesuai dengan bakat 3.11. Mendiskusikan hikmah kurban dan aqiqah
dan minatnya dalam
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Memperagakan tata cara memandikan jenazah
menyajikan dalam ranah 4.2 Memperagakan tata cara mengkafani jenazah
konkret dan ranah abstrak 4.3 Memperagakan tata cara mensalati jenazah
terkait dengan pengembangan 4.4 Menunjukkan tata cara cara pembayaran zakat
dari yang dipelajarinya di 4.5 Mendemonstrasikan tata cara pelaksanaan ibadah haji dan
madrasah secara mandiri, dan umrah
mampu menggunakan metode 4.6 Mensimulasikan pelaksanaan kurban dan aqiqah
sesuai kaidah keilmuan.

FIKIH KELAS X SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini aturan syariat Islam tentang kepemilikan
akidah Islamiyah 1.2 Menghayati hikmah dari ketentuan Islam tentang
kerjasama ekonomi
1.3 Menghayati hikmah dari ketentuan dhaman dan kafalah
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Memiliki rasa tanggungjawab sebagai implementasi dari
(adab) yang baik dalam hikmah kepemilikan
beribadah dan berinteraksi 2.2. Membiasakan diri bekerjasama dan jujur sebagai
dengan diri sendiri, implementasi dari hikmah jual beli, khiyar, musaqah,
keluarga, teman, guru, muzara’ah dan mukhabarah
masyarakat, lingkungan 2.3. Memiliki rasa kepedulian sosial melalui sebagai
sosial dan alamnya serta implementasi dari hikmah wakaf, hibah dan sedekah
menunjukkan sikap 2.4. Menunjukkan rasa cinta damai dan tanggungjawab
partisipatif atas berbagai sebagai implementasi dari hikmah wakalah dan shulhu
permasalahan bangsa serta 2.5. Meningkatkan kepedulian terhadap sesama sebagai
dalam menempatkan diri implementasi dari hikmah dhaman dan kafalah
sebagai cerminan bangsa 2.6. Menghindari praktik ribawi dalam kehidupan sehari-hari
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan 3.1. Mengidentifikasi aturan Islam tentang kepemilikan
dan menganalisis 3.2. Mendiskripsikan ketentuan Islam tentang akad
pengetahuan faktual, 3.3. Mengidentifikasikan aturan Islam tentang jual beli dan
konseptual, prosedural hikmahnya
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.4. Mendiskripsikan ketentuan Islam tentang musaqah,
fiqh, akidah, akhlak, dan muzaara’ah dan mukhabarah serta hikmahnya
sejarah Islam dengan 3.5. Memahami ketentuan Islam tentang syirkah dan
wawasan kemanusiaan, hikmahnya
kebangsaan, dan peradaban 3.6. Mendiskusikan ketentuan Islam tentang murabahah,
serta menerapkan mudharabah, dan salam
pengetahuan prosedural 3.7. Mengidentifikasi ketentuan Islam tentang wakaf beserta
pada bidang kajian yang hikmahnya
spesifik sesuai dengan bakat 3.8. Mendiskripsikan ketentuan Islam tentang hibah,sedekah,
dan minatnya dalam hadiah dan hikmahnya
memecahkan masalah. 3.9. Memahami ketentuan Islam tentang wakalah dan sulhu
beserta hikmahnya
3.10. Memahami ketentuan Islam tentang dlaman dan kafalah
beserta hikmahnya
3.11. Menganalisis hukum riba, bank, dan asuransi
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Memperagakan tata cara akad
menyajikan dalam ranah 4.2 Mendemonstrasikan tata cara jual beli, khiyar, musaqah,
konkret dan ranah abstrak muzara’ah, mukhabarah, syirkah, murabahah,
terkait dengan pengembangan mudharabah, dan salam
dari yang dipelajarinya di 4.3 Mensimulasikan tata cara pelaksanaan wakaf, hibah,
madrasah secara mandiri, dan sedekah, dan hadiah
mampu menggunakan metode 4.4 Menceritakan contoh praktik ribawi dalam kehidupan
sesuai kaidah keilmuan. zaherí-hari
FIKIH KELAS XI SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini syariat Islam tentang ketentuan hukum jinayat
akidah Islamiyah 1.2. Meyakini syariat Islam tentang ketentuan hukum hudud
1.3. Meyakini syariat Islam tentang ketentuan hukum bughat
1.4. Meyakini aturan Islam tentang peradilan dalam Islam

2. Mengembangkan akhlak 2.1 Membiasakan sikap adil dan tanggungjawab sebagai


(adab) yang baik dalam implementasi dari hikmah hukum jinayat
beribadah dan berinteraksi 2.2 Menunjukkan sikap adil dan tanggungjawab sebagai
dengan diri sendiri, implementasi dari hikmah hukum hudud
keluarga, teman, guru, 2.3 Menunjukkan sikap adil dan tanggungjawab sebagai
masyarakat, lingkungan implementasi dari hikmah hukum bughat
sosial dan alamnya serta 2.4 Menunjukkan sikap patuh pada hukum sebagai
menunjukkan sikap implementasi dari hikmah peradilan dalam Islam
partisipatif atas berbagai
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan 3.1 Mengidentifikasi ketentuan hukum Islam tentang
dan menganalisis jinayah
pengetahuan faktual, 3.2 Memahami ketentuan hukum Islam tentang
konseptual, prosedural pembunuhan dan hikmahnya
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.3 Memahami ketentuan hukum Islam tentang Qishash dan
fiqh, akidah, akhlak, dan hikmahnya
sejarah Islam dengan 3.4 Memahami ketentuan hukum Islam tentang Diyat dan
wawasan kemanusiaan, Kifarat beserta hikmahnya
kebangsaan, dan peradaban 3.5 Mengidentifikasi macam-macam hudud
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
serta menerapkan 3.6 Menjabarkan ketentuan Islam tentang zina dan qadzaf
pengetahuan prosedural beserta hikmahnya
pada bidang kajian yang 3.7 Mendiskripsikan ketentuan hukum Islam tentang minuman
spesifik sesuai dengan bakat keras beserta hikmahnya
dan minatnya dalam 3.8 Mendiskusikan ketentuan hukum Islam tentang mencuri,
memecahkan masalah. menyamun dan merampok beserta hikmahnya
3.9 Memahami ketentuan Islam tentang hukum bughat
beserta hikmahnya
3.10 Mengidentifikasi proses peradilan dalam Islam
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan contoh peristiwa praktik minuman keras
menyajikan dalam ranah di masyarakat dan akibatnya
konkret dan ranah abstrak 4.2. Memaparkan dampak dari perbuatan zina dan qadzaf
terkait dengan yang terjadi di masyarakat
pengembangan dari yang 4.3. Menceritakan kasus-kasus pencurian dan perampokan
dipelajarinya di madrasah beserta akibatnya
secara mandiri, dan mampu 4.4. Melakukan simulasi praktik peradilan
menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan.
FIKIH KELAS XI SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini ketentuan Islam tentang pernikahan
akidah Islamiyah 1.2 Menghayati hikmah dari pernikahan
1.3 Meyakini ketentuan syariat Islam tentang pembagian
harta warisan dan wasiat
1.4 Menghayati hikmah dari ketentuan pembagian harta
warisan dan wasiat
2. Mengembangkan akhlak 1.1. Memiliki sikap tanggungjawab sebagai implementasi
(adab) yang baik dalam dari hikmah pernikahan
beribadah dan berinteraksi 1.2. Memiliki sikap tanggungjawab sebagai implementasi
dengan diri sendiri, dari hikmah thalak dan ruju’
keluarga, teman, guru, 1.3. Memiliki sikap tanggungjawab sebagai implementasi
masyarakat, lingkungan dari hikmah ketentuan hadanah
sosial dan alamnya serta 1.4. Meningkatkan sikap peduli, jujur dan bersyukur sebagai
menunjukkan sikap implementasi dari hikmah materi waris dan wasiat
partisipatif atas berbagai
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan 3.1 Memahami ketentuan hukum pernikahan dalam Islam
dan menganalisis dan hikmahnya
pengetahuan faktual, 3.2 Memaparkan ketentuan perkawinan menurut perundang-
konseptual, prosedural undangan di Indonesia
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.3 Mendiskripsikan ketentuan Islam tentang talak, iddah,
fiqh, akidah, akhlak, dan ruju`, dan hikmahnya
sejarah Islam dengan 3.4 Mendiskusikan ketentuan hadanah dalam Islam
wawasan kemanusiaan, 3.5 Memahami ketentuan hukum waris dalam Islam
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
kebangsaan, dan peradaban 3.6 Menganalisis hubungan waris dengan waiat
serta menerapkan
pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya dalam
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan praktik akad nikah.
menyajikan dalam ranah 4.2. Mendemonstrasikan contoh lafal ruju’
konkret dan ranah abstrak 4.3. Menunjukkan contoh praktik pembagian waris
terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di madrasah
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan.
FIKIH KELAS XII SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Menghayati hikmah khilafah dalam Islam
akidah Islamiyah 1.2 Meyakini kebenaran sumber hukum syariat Islam
1.3 Meyakini bahwa kemampuan berijtihad merupakan
anugerah dari Allah
1.4 Meyakini kebenaran hukum syar’i
2. Mengembangkan akhlak 2.1 Memiliki perilaku jujur, disiplin dan tanggungjawab
(adab) yang baik dalam sebagai implementasi dari hikmah khilafah
beribadah dan berinteraksi 2.2 Menunjukkan sikap berani dalam mempertahankan
dengan diri sendiri, kebenaran
keluarga, teman, guru, 2.3 Memiliki sikap toleran dan saling menghargai sebagai
masyarakat, lingkungan implementasi dari pemahaman mengenai sumber
sosial dan alamnya serta hukum Islam yang muttafaq dan mukhtalaf
menunjukkan sikap 2.4 Menunjukkan rasa cinta ilmu sebagai implementasi dari
partisipatif atas berbagai hikmah materi ijtihad
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mendiskripsikan ketentuan Islam tentang pemerintahan
menganalisis pengetahuan (khilafah)
faktual, konseptual, prosedural 3.2 Memahami konsep jihad dalam Islam
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, 3.3 Mengidentifikasi sumber hukum Islam yang muttafaq
akidah, akhlak, dan sejarah
dan mukhtalaf
Islam dengan wawasan
3.4 Mendiskusikan pengertian, fungsi, dan kedudukan
kemanusiaan, kebangsaan, dan
peradaban serta menerapkan ijtihad
pengetahuan prosedural pada 3.5 Memahami konsep hukum syar’i dalam Islam ( al
bidang kajian yang spesifik hakim, al hukmu, al Mahkum Fih dan al Mahkum alaih)
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah.
4 Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan beberapa contoh cara pengangkatan
menyajikan dalam ranah khalifah
konkret dan ranah abstrak 4.2. Membuat peta konsep berkaitan dengan sumber hukum
terkait dengan Islam yang muttafaq dan mukhtalaf
pengembangan dari yang
dipelajarinya di madrasah
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.
FIKIH KELAS XII SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR

1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini kebenaran hukum Islam yang dihasilkan
akidah Islamiyah melalui penerapan kaidah ushul fiqih
1.2 Menghayati nilai-nilai yang terkandung dalamkaidah
ushul fiqih
2. Mengembangkan akhlak 2.1 Memiliki sikap santun dan tanggung jawab dalam
(adab) yang baik dalam mengemukakan pendapat sebagai implementasi hikmah
beribadah dan berinteraksi dari kaidah ushul fiqih
dengan diri sendiri, keluarga, 2.2 Menunjukkan sikap cinta ilmu dalam menganalisis
teman, guru, masyarakat, hukum yang berkaitan dengan perilaku sehari-hari
lingkungan sosial dan alamnya
2.3 Memiliki sikap selektif dalam kehidupan
serta menunjukkan sikap
partisipatif atas berbagai
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Menjelaskan kaidah ushul fiqih amar dan nahi
menganalisis pengetahuan 3.2. Menganalisis kaidah ushul fiqih ‘am dan khas
faktual, konseptual, prosedural 3.3. Menganalisis kaidah ushul fiqih mantuq dan mafhum
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, 3.4. Menganalisis kaidah ushul fiqih mutlak dan muqayyad
akidah, akhlak, dan sejarah
3.5. Menganalisis kaidah ushul fiqih mujmal dan mubayyan
Islam dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, dan
3.6. Mendiskripsikan kaidah ushul fiqih murodif dan
peradaban serta menerapkan musytarok
pengetahuan prosedural pada 3.7. Membandingkan kaidah ushul fiqih dhahir dan takwil
bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Membuat peta konsep mengenai kaidah ushul fiqih amar dan
menyajikan dalam ranah nahi
konkret dan ranah abstrak 4.2 Mengklasifikasi kaidah ushul fiqih ‘am dan khas
terkait dengan pengembangan 4.3 Menunjukkan contoh kaidah ushul fiqih mantuq dan mafhum
4.4 Membuat peta konsep mengenai kaidah ushul fiqih mutlak
dari yang dipelajarinya di
dan muqayyad
madrasah secara mandiri, dan 4.5 Mengklasifikasi kaidah ushul fiqih mujmal dan mubayyan
mampu menggunakan metode 4.6 Menunjukkan contoh kaidah ushul fiqih murodif dan
sesuai kaidah keilmuan. musytarok
4.7 Menunjukkan contoh kaidah ushul fiqih dhohir dan takwil
KI-KD MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM
SKI KELAS X SEMESTER GANJIL

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar


1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini bahwa berdakwah adalah kewajiban setiap
akidah Islamiyah. muslim.
1.2. Menghayati nilai-nilai perjuangan dakwah Rasulullah
SAW pada periode Mekah.
1.3. Menghayati pola kepemimpinan Rasulullah SAW pada
periode Mekah.
1.4. Menghayati perilaku istiqamah perjuangan Rasulullah
SAW dalam berdakwah.
1.5. Menghayati sikap Zuhud shahabat Zaid bin Kharitsa
sebagai implementasi dari nilai-nilai ahlakul karimah.
2. Mengembangkan akhlak 2.8 Meneladani perilaku jujur Rasulullah SAW pada saat
(adab) yang baik dalam meletakkan Hajar Aswad di tempatnya setelah bergeser
beribadah dan berinteraksi karena banjir.
dengan diri sendiri, 2.9 Meneladani perilaku sabar Rasulullah SAW pada saat
keluarga, teman, guru, menghadapi berbagai intimidasi masyarakat Quraisy di
masyarakat, lingkungan Mekah.
sosial dan alamnya serta 2.10 Meneladanai sikap istiqamah Rasulllah SAW dalam
menunjukan sikap melaksanakan beribadah.
partisipatif atas berbagai 2.11 Meneladani perilaku sabar Rasulullah SAW ketika
permasalahan bangsa serta berhijrah bersama Abu Bakar Sidiq.
dalam menempatkan diri 2.12 Meneladani perilaku berani Rasulullah SAW pada saat
sebagai cerminan bangsa memimpin perang Badar.
dalam pergaulan dunia. 2.13 Memiliki sikap tangguh dan semangat menegakkan
kebenaran sebagai implementasi dari pemahaman strategi
dakwah Nabi di Mekah.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Memahami sistem peribadatan bangsa Quraisy sebelum
menganalisis pengetahuan Islam.
faktual, konseptual, prosedural 3.2 Menganalisis sejarah dakwah Rasulullah SAW pada
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, periode Islam di Mekah.
akidah, akhlak, dan sejarah 3.3 Memahami substansi dan strategi dakwah Rasulullah
Islam dengan wawasan SAW pada periode Mekah.
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4 Mendiskripsikan kesulitan-kesulitan yang dihadapi
peradaban serta menerapkan Rasulullah SAW ketika berdakwah di Mekah.
pengetahuan prosedural pada 3.5 Memahami subtansi dan strategi dakwah Rasulullah SAW
bidang kajian yang spesifik pada periode Madinah.
sesuai dengan bakat dan 3.6 Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab hijrah
minatnya dalam memecahkan Rasulullah SAW ke Madinah.
masalah. 3.7 Mendiskripsikan Kebijakan pemerintahan Rasulullah
SAW pada periode Islam di Madinah.
3.8 Memahami sifat/kepribadian dan peran para sahabat
assabiqunal awwalun.
3.9 Mendiskusikan faktor – faktor penyebab hijrah
shahabat nabi ke Abesiniyah .
3.10 Mengidentifikasi faktor-faktor keberhasilan Fathul
Mekah tahun 9 hijriyah.
3.11 Mendiskusikan keberhasilan Rasululllah dalam perang
Badar.
4. Mengolah, menalar, dan
4.1. Menceritakan sosok figur kepemimpinan Rasulullah
menyajikan dalam ranah SAW.
konkret dan ranah abstrak
4.2. Memetakan faktor-faktor penyebab hijrahnya Rasulullah
terkait dengan pengembangan
SAW.
dari yang dipelajarinya di
4.3. Menceritakan peristiwa hijrahnya Rasulullah SAW ke
madrasah secara mandiri, dan
Abesiniyah.
mampu menggunakan metode
4.4. Menceritakan peristiwa hijrahnya Rasulullah SAW ke
sesuai kaidah keilmuan. Madinah.
4.4. Membuat peta konsep mengenai kunci keberhasilan
dakwah Rasulullah SAW baik periode Mekah maupun
Madinah.
SKI KELAS X SEMESTER GENAP

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar


1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini bahwa berdakwah adalah kewajiban setiap
akidah Islamiyah muslim.
1.2. Menghayati pola kepemimpinan Khulafaurrasyidin
sebagai implementasi dari kewajiban berdakwah
1.3. Menghayati perilaku istiqamah dari perjuangan
Khulfaurrasyidin sebagai implementasi akhlaqul karimah.
1.4. Menghayati sikap tegas Khalifah Umar bin Khattab
dalam pemerintahan Islam sebagai contoh pengambilan
keputusan kepemimpinan umat Islam sekarang.
1.5. Mengambil ibrah dari kepemimpinan Khulafaurrasyidin
ketika menjadi pemimpin negara.
1.6. Menghayati sikap Zuhud Khalifah Usman bin Affan
pada saat menjadi khalifah masa Khulafaurrasyidin.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Meneladani sikap tegas sahabat Umar bin Khattab ketika
(adab) yang baik dalam membuat kebijakan memecat Khalid bin Walid dari
beribadah dan berinteraksi Panglima perang sebagai teladan bagi kepemimpinan
dengan diri sendiri, keluarga, sekarang.
teman, guru, masyarakat, 2.2. Meneladani sikap tekun Sahabat Usman bin Affan dalam
lingkungan sosial dan hal beribadah.
alamnya serta menunjukan 2.3. Membiasakan berperilaku sabar sebagaimana Khalifah Ali
sikap partisipatif atas bin Abi Thalib ketika menghadapi ancaman dari musuh
berbagai permasalahan 2.4. Memiliki sikap semangat ukhuwah sebagai implementasi
bangsa serta dalam dari pemahaman strategi dakwah untuk masa sekarang dan
menempatkan diri sebagai akan datang.
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mendiskripsikan proses pemilihan Khulafaurrasyidin.
menganalisis pengetahuan 3.2 Mendiskripsikan strategi dakwah Khulafaurrasyidin.
faktual, konseptual, prosedural 3.3 Memahami prestasi pemerintahan Khulafaurrasyidin. .
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, 3.4 Memahami subtansi dakwah Khulafaurrasyidin.
akidah, akhlak, dan sejarah 3.5 Menganalisis Kebijakan pemerintahan Khulafaurrasyidin.
Islam dengan wawasan 3.6 Mengidentifikasi kesulitan-kesulitan yang dihadapi masa
kemanusiaan, kebangsaan, dan pemerintahan Khulafaurrasyidin.
peradaban serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan kearifan shahabat Umar bin Khattab bin
menyajikan dalam ranah Khattab ketika menaklukkan Yerussalem.
konkret dan ranah abstrak 4.2. Menceritakan sikap bersungguh-sungguh Khalifah Ali
terkait dengan pengembangan bin Abi Thalib dalam mengkaji ilmu
dari yang dipelajarinya di 4.3. Memetakan faktor-faktor keberhasilan khulafa’ur rasyidin
madrasah secara mandiri, dan dalam mengembangkan Islam
mampu menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan.

SKI KELAS XI SEMESTER GANJIL

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar


1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini bahwa berdakwah adalah kewajiban setiap
akidah Islamiyah muslim.
1.2 Menghayati nilai-nilai kepribadian dari para khalifah
masa bani Umayah di Damaskus.
1.3 Meyakini sikap kebijaksanaan khalifah Umar bin
Abdul Azis dalam pemerintahan bani Umayah
Damaskus sebagai contoh bagi para pemimpin masa
sekarang.
1.4 Menghayati perilaku cinta ilmu pengetahuan dari
khalifah Umar bin Abdul Azis.
1.5 Menghayati sikap keberanian dari khalifah Walid bin
Abdul Malik ketika terjadi proses Islamisi di Andalusia.
2. Mengembangkan akhlak 2.5 Meneladani perilaku jujur khalifah Umar bin Abdul
(adab) yang baik dalam Azis dalam pemerintahan bani Umaiyah Damaskus
beribadah dan berinteraksi sebgai inplementasi dari akhlakul karimah.
dengan diri sendiri, 2.6 Membiasakan bersikap sabar sebagaimana dicontohkan
keluarga, teman, guru, khalifah Al-Walid.
masyarakat, lingkungan 2.7 Membiasakan perilaku kompetitif sebagaimana
sosial dan alamnya serta dicontohkan oleh khalifah Muawiyah.
menunjukan sikap 2.8 Meneladani sikap toleran khalifah Abdul Malik bin
partisipatif atas berbagai Marwan pada saat interaksi dengan masyarakat.
permasalahan bangsa serta 2.9 Memiliki sikap semangat mengembangkan ilmu
dalam menempatkan diri pengetahuan dan kerja keras sebagai implementasi dari
sebagai cerminan bangsa masa kejayaan Islam periode klasik.
dalam pergaulan dunia. 2.10 Membiasakan perilaku kreatif, inovatif, dan produktif
dari khalifah –khalifah bani Umayah sebagai
implementasi dari sejarah peradaban Islam di era modern.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Menganalisis proses lahirnya bani Umayyah di
menganalisis pengetahuan Damaskus.
faktual, konseptual, 3.2 Mengklasifikasi fase-fase pemerintahan dinasti bani
prosedural tentang al- Umayah di Damaskus.
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, 3.3 Menganalisis kebijakan-kebijakan pemerintahan
akhlak, dan sejarah Islam khalifah pertama bani Umayah Damaskus, Muawiyah
dengan wawasan bin Abi Sufyan.
kemanusiaan, kebangsaan, 3.4 Mendiskusikan kebijakan-kebijakan khalifah pada
dan peradaban serta masa pemerintahan Marwan bin Hakam.
menerapkan pengetahuan 3.5 Mendiskripsikan prestasi khalifah-khalifah terkenal dari
prosedural pada bidang bani Umayah di Damaskus.
kajian yang spesifik sesuai 3.6 Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab runtuhnya
dengan bakat dan minatnya bani Umayah Damaskus.
dalam memecahkan masalah. 3.7 Mengklasifkasi kelebihan dan kekurangan sistem
pemerintahan bani Umayah.
3.8 Mendiskripsikan proses kodifikasi hadis pada masa
pemerintahan khalifah Umar bin Abdul Azis.
3.9 Menganalisis faktor pemicu munculnya pemberontakan
pada masa pmerintahan bani Umayah Damaskus.
3.10 Mengidentifikasi proses perkembangan peradaban
ilmu pengetahuan Islam masa Umayah Damaskus.
3.11 Memahami kontribusi tokoh-tokoh ilmu pengetahuan
pada masa pemerintahan bani Umayah di Damaskus.
3.12 Mendiskripsikan pusat-pusat peradaban Islam masa
pemerintahan bani Umayah Damaskus.
3.13 Mengidentifikasi peninggalan–peninggalan peradaban
Islam masa pemeritahan bani Umayah.
3.14 Mendiskripsikan dengan singkat proses berahirnya bani
Umayah Damaskus.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Menceritakan proses berdirinya dinasti bani Umayah.
menyajikan dalam ranah 4.2 Menceritakan profil khalifah Umar bin Abdul Azis.
konkret dan ranah abstrak 4.3 Memetakan keberhasilan-keberhasilan yang dicapai
terkait dengan pada masa bani Umayah.
pengembangan dari yang 4.4 Menceritakan proses berakhirnya dinasti bani Umayah.
dipelajarinya di madrasah
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.

SKI KELAS XI SEMESTER GENAP

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar


1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini bahwa berdakwah adalah kewajiban setiap
akidah Islamiyah muslim.
1.1. Menghayati nilai-nilai keipribadian dari khaifah-
khalifah masa bani Abbasiyah.
1.2. Menghayati sikap adil khalifah Abu JakfaraMansur
dalam pe merintahan bani Abbasiyah sebagai
contoh bagi kepemimpinan pemerintahan sekarang.
1.3. Menghayati perilaku cinta ilmu pengetahuan dari
khalifah Harun al Rasyid.
1.4. Menghayati perilaku jujur dari khalifah Abu Ja’far
al Mansur sebagai inflementasi dari akhlakul
krimah.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Meneladani perilaku berani khalifah Abu Abas as-
(adab) yang baik dalam Saffah dalam memberantas musuh-musuh
beribadah dan berinteraksi pemerintahan.
dengan diri sendiri, 2.2. Meneladani perilaku sabar dari khalifah Al-Amin
keluarga, teman, guru, sebagai tauladan dalam masyarakat Islam sekarang
masyarakat, lingkungan dan akan datang.
sosial dan alamnya serta 2.3. Meneladani perilaku kompetitif khalifah Al Muktasim
menunjukan sikap sebaga contoh bagi masyarakat Islam.
partisipatif atas berbagai 2.4. Membiasakan sikap toleran sebagaiman dicontohkan
permasalahan bangsa serta oleh para khalifah Abbasiyah.
dalam menempatkan diri 2.5. Memiliki sikap semangat menumbuh kembangkan ilmu
sebagai cerminan bangsa pengetahuan dan kerja keras sebagai inplementasi
dalam pergaulan dunia. kejayaan peradaban Islam klasik.
2.6. Menunjukkan perilaku kreatif, inovatif, dan produktif
sebagai implementasi dari sejarah peradaban era
moderen.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Menganalisis Proses lahirnya bani Abbasiyah di
menganalisis pengetahuan Baghdad.
faktual, konseptual, 3.2 Mengklasifikasikan fase-fase pemerintahan bani
prosedural tentang al-Qur’an, Abbasiyah di Baghdad.
Hadis, fiqh, akidah, akhlak, 3.3 Menganalisis kebijakan - kebijakan pemerintahan
dan sejarah Islam dengan khalifah kedua pemerintahan Abbasiyah (Abu Jakfar
wawasan kemanusiaan, al Mansur).
kebangsaan, dan peradaban 3.4 Mendiskripsikan prestasi kultural masa pemerintahan
serta menerapkan Harun al Rasyid.
pengetahuan prosedural pada 3.5 Memahami karakteristik umum sistem pemerintahan
bidang kajian yang spesifik bani Abbasiyah.
sesuai dengan bakat dan 3.6 Menganalisi faktor - faktor penyebab runtuhnya
minatnya dalam memecahkan bani Abbasiyah.
masalah. 3.7 Mendiskripsikan proses berkembangnya ilmu
pengetahuan pada masa Abbasiyah.
3.8 Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab munculnya
pemberontakan–pemberontakan pada masa
pmerintahan bani Abbasiyah.
3.9 Mengklasifikasi perkembangan ilmu pengetahuan
Islam pada masa Abbasiyah.
3.10Memahami kontribusi tokoh-tokoh ilmu pengetahuan
pada masa pemerintahan Abbasiyah.
3.11Mengidentifikasi pusat-pusat peradaban Islam masa
pemerintahan Abbasiyah.
4. Mengolah, menalar, dan a. Menceritakan sejarah berdirinya Bani Abbasiyah.
menyajikan dalam ranah b. Memetakan keberhasilan-keberhasilan yang dicapai
konkret dan ranah abstrak pada masa Bani Abbasiyah.
terkait dengan c. Memetakan faktor-faktor penyebab kemunduran pada
pengembangan dari yang masa Bani Abbasiyah.
dipelajarinya di madrasah d. Menceritkan sejarah runtuhnya Bani Abbasiyah.
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.

SKI KELAS XII SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.5 Meyakini bahwa berdakwah adalah kewajiban
Islamiyah. setiap muslim.
1.6 Menghayati nilai-nilai perjuangan dari tokoh-
tokoh pembaharuan dunia Islam sebagai
implementasi dari kewajiban berdakwah dalam
Islam.
1.7 Meyakini sikap akhlakul karimah dari tokoh
Muhammad Abduh pembaharuan dunia Islam
sebagai suri tauladan bagi genarasi Islam masa kini
1.8 Menghayati sikap kegigihan belajar dari tokoh-
tokoh pembaharuan dunia Islam Muhammad Iqbal
sebagai implementasi kewajiban belajar bagi umat
Islam.
1.9 Meyakini perilaku berdakwah dari wali songo
sebagai suri tauladan bagi generasi muda Islam
zaman sekarang dan zaman akan datang.
1.10 Menghayati nilai-nilai positif yang diwariskan wali
songo dan tokoh pembaharu dunia Islam.
2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.5 Menunjukkan perilaku jujur dalam kehidupan
yang baik dalam beribadah dan sehari-hari dari tokoh-tokoh pembaharu dunia Islam.
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.6 Menunjukkan sikap kritis dan demokratis dari
keluarga, teman, guru, tokoh –tokoh pembaruan Islam Indonesia sebagai
masyarakat, lingkungan sosial implementasi dari pemahaman terhadap demokrasi
dan alamnya serta menunjukan Islam.
sikap partisipatif atas berbagai 2.7 Membiasakan sikap mawas diri dan taat beribadah
permasalahan bangsa serta dalam sebagi bentuk sikap meneladani para Khalifah
menempatkan diri sebagai Abbasiyah.
cerminan bangsa dalam pergaulan 2.8 Menunjukkan sikap optimis wali songo dalam
dunia. berdakwah sebagai penyemangat para generasi
muda Islam sekarang.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Menganalisis sejarah pembaharuan atau modernsasi
menganalisis pengetahuan Islam di dunia.
faktual, konseptual, prosedural 3.2 Mengidentifikasi latar belakang lahirnya gerakan
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, pembaharuan Islam di dunia.
akidah, akhlak, dan sejarah 3.3 Menklasifikasi macam-macam gerakan pembaharuan
Islam dengan wawasan dunia Islam.
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4 Mendiskusikan pemikiran–pemikiran pembaharuan
peradaban serta menerapkan dunia Islam.
pengetahuan prosedural pada 3.5 Mengidentifikasi nilai–nilai perjuangan dari
bidang kajian yang spesifik gerakan pembaharuan dunia Islam.
sesuai dengan bakat dan 3.6 Mendiskripsikan sejarah masuknya Islam di
minatnya dalam memecahkan Indonesia.
masalah. 3.7 Memahami jalur masuknya Islam di Indonesia
3.8 Menganalisis strategi dakwah dan perkembangan
Islam di Indonesia.
3.9 Mengidentifikasi kiprah masing-masing wali songo
dalam penyebaran Islam.
3.10 Menganalisis strategi dakwah yang
dikembangkan oleh wali songo di Indonsia.
3.11 Memahami sejarah perkembangan kerajaan
Islam awal di Indonesia.
3.12 Menganalisis peranan kerajaan–kerajaan awal
Islam terhadap perkembangan Islam di Indonesia.
3.13 Mengenal tokoh Islam awal di Indonesia dan
peranan mereka dalam perkembangan Islam.
3.14 Mendiskusikan peran dan kontribusi tokoh–tokoh
ilmu pengetahuan Islam di Indonesia.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan pendekatan dakwah yang dilakukan
menyajikan dalam ranah konkret dan oleh saudagar – saudagar Arab ketika pertama kali
ranah abstrak terkait dengan masuk di wilayah Indonesia.
pengembangan dari yang 4.2. Menyajikan hikmah dan manfaat dari warisan
dipelajarinya di madrasah secara peradaban dunia Islam bagi masyarakat Islam
mandiri, dan mampu menggunakan masa kini dan masa akan datang.
metode sesuai kaidah keilmuan. 4.3. Membuat peta konsep mengenai nilai-nilai gerakan
pembaharuan.
4.4. Menceritakan cara/pendekatan dakwah yang
dilakukan oleh wali songo.

SKI KELAS XII SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini bahwa berdakwah adalah kewajiban
akidah Islamiyah setiap muslim
1.2 Menghayati nilai-nilai perjuangan dari tokoh-
tokoh Islam dunia sebagai implementasi dari
kewajiban berdakwah dalam Islam
1.3 Menghayati sikap ahlakul karimah dari tokoh
Elijah muhammad dalam pembaharuan Islam
Amerika sebagai suri tauladan bagi genarasi Islam
masa kini
1.4 Menghayati sikap kegigihan berjuang dari tokoh
DR Sauki Futaki pembaharuan Islam Jepang
sebagai implementasi kewajiban belajar bagi umat
Islam
2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1. Menampilkan perilaku jujur dalam kehidupan
yang baik dalam beribadah dan sehari-hari sebagaimana dipraktikkan tokoh-tokoh
berinteraksi dengan diri sendiri, pembaharuan dunia Islam.
keluarga, teman, guru, 2.2. Membiasakan sikap kritis dan demokratis sebagai
masyarakat, lingkungan sosial implementasi meneledani tokoh pejuang Islam
dan alamnya serta menunjukan Filipina Nur Misuari.
sikap partisipatif atas berbagai 2.3. Membiasakan sikap optimis seperti yang dicontohkan
permasalahan bangsa serta Elijah Muhammad dalam berdakwah di Amerika.
dalam menempatkan diri 2.4. Menunjukkan sikap semangat melakukan penelitian
sebagai cerminan bangsa dalam di bidang ilmu pengetahuan dari tokoh–tokoh ilmu
pergaulan dunia. pengetauan dunia Islam sebagai implementasi dari
kecintaan terhadap perkembangan Islam di dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mendiskripsikan sejarah perkermbangan Islam di
menganalisis pengetahuan Thailand.
faktual, konseptual, prosedural 3.2. Menganalisis jalur masuknya Islam di
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, kepulawan Sulu Filipina.
akidah, akhlak, dan sejarah 3.3. Mendiskripsikan sejarah masuknya Islam di
Islam dengan wawasan Malaysia.
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4. Mendiskripsikan sejarah masuknya Islam di Brunai
peradaban serta menerapkan Darussalam.
pengetahuan prosedural pada 3.5. Mendiskripsikan sejarah masuknya Islam di Benua
bidang kajian yang spesifik Afrika.
sesuai dengan bakat dan 3.6. Mendiskripsikan sejarah masuknya Islam di Benua
minatnya dalam memecahkan Amerika.
masalah. 3.7. Mendiskripsikan sejarah masuknya Islam di Benua
Australia.
3.8. Mendiskusikan pemikiran–pemikiran muballigh
Islam di Amerika dan Eropa.
3.9. Menganalisis nilai–nilai perjuangan dari
organisasi-organisasi Islam Amerika, Eropa,
Australia dan Afrika.
3.10. Mengenal tokoh – tokoh ilmu pengetahuan Islam
dunia modern zaman sekarang.
3.11. Mengidentifikasi pusat –pusat peradaban Islam
dunia moderen zaman sekarang.
3.12. Menganalisis faktor-faktor kemajuan dan
kemunduran peradaban Islam di dunia.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan secara umum mengenai
menyajikan dalam ranah perkembangan umat Islam di beberapa negara Asia
konkret dan ranah abstrak Tenggara.
terkait dengan pengembangan 4.2. Memetakan tokoh-tokoh pejuan Islam yang ada di
dari yang dipelajarinya di Amerika dan Australia.
madrasah secara mandiri, dan 4.3. Membuat peta konsep mengenai faktor-faktor
mampu menggunakan metode penghambat dalam penyebaran Islam di Amerika,
sesuai kaidah keilmuan. Eropa dan Australia.
KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA ARAB
BAHASA ARAB KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa
ajaran agama Islam. . Arab sebagai bahasa pengantar komunikasi
internasional yang diwujudkan dalam semangat
belajar
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, . melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasam a, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri,
damai), santun, responsif dan . dan bertanggung jawab dalam melaksanakan
pro -aktif dan menunjukkan komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
sikap sebagai bagian dari solusi 2.3 Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
atas berbagai permasalahan kerjasama, dan cinta damai, dalam melaksanakan
dalam berinteraksi secara komunikasi fungsional.
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan.
3. Memahami ,menerapkan, 3.1 Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan . meresponnya terkait topik :
faktual, konseptual, prosedural ‫البيانات الشخصية ؛ المرافق العامة فى المدرسة ؛ الحياة فى‬
berdasarkan rasa ingintahunya ‫األسرة و فى سكن الطالب‬
tentang ilmu pengetahuan, dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teknologi, seni, budaya, dan teks dan unsur budaya yang sesuai konteks
humaniora dengan wawasan penggunaannya.
kemanusiaan, kebangsaan, 3.2 Mengidentifikasi cara memberitahu dan
kenegaraan, dan peradaban . menanyakan tentang fakta, perasaan dan sikap
terkait pe nyebab fenomena dan terkait topik :
kejadian, serta menerapkan ‫البيانات الشخصية ؛ المرافق العامة فى المدرسة ؛ الحياة فى‬
pengetahuan prosedural pada ‫األسرة و فى سكن الطالب‬
bidang kajian yang spesifik dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
sesuai dengan bakat dan teks dan unsur budaya yang sesuai konteks
minatnya untuk memecahkan. penggunaannya.
3.3 Mendeskripsikan secara sederhana unsur
. kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya dari
teks terkait topik :
‫البيانات الشخصية ؛ المرافق العامة فى المدرسة ؛ الحياة فى‬
‫األسرة و فى سكن الطالب‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Mensimulasikan dialog sederhana tentang cara
menyaji dalam ranah konkret . merespon ungkapan terkait topik :
dan ranah abstrak terkait dengan ‫البيانات الشخصية ؛ المرافق العامة فى المدرسة ؛ الحياة فى‬
pengembangan dari yang ‫األسرة و فى سكن الطالب‬
dipelajarinya di sekolah secara dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
mandiri, dan m ampu teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
menggunakan metoda sesuai konteks.
kaidah keilmuan
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
4.2. Mendemonstrasikan ungkapan sederhana tentang
cara memberitahu dan menanyakan fakta,
perasaan dan sikap terkait topik :
‫البيانات الشخصية ؛ المرافق العامة فى المدرسة ؛ الحياة فى‬
‫األسرة و فى سكن الطالب‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teks dan unsur budayasecara benar dan sesuai
konteks.
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk
mengungkapkan :
‫البيانات الشخصية ؛ المرافق العامة فى المدرسة ؛ الحياة فى‬
‫األسرة و فى سكن الطالب‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
dengan konteks.
Tarkib ) ‫النكرة والمعرفة (بأل والضمائر واإلضافة بمعنى الالم) ؛ المبتدأ والخبر (صفة) ؛ المبتدأ (ضمائر‬
: )‫والخبر (الفعل المضارع‬
BAHASA ARAB KELAS X SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam. . bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar
2. Menghayati dan mengamalkan 1.2 Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, . melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasam a, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan . diri, dan bertanggung jawab dalam
pro -aktif dan menunjukkan melaksanakan komunikasi transaksional dengan
sikap sebagai bagian dari solusi guru dan teman.
atas berbagai permasalahan 2.3 Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
dalam berinteraksi secara efektif kerjasama, dan cinta damai, dalam
dengan lingkungan sosial dan melaksanakan komunikasi fungsional.
alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan.
3. Memahami ,menerapkan, 3.1 Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan . meresponnya terkait topik :
faktual, konseptual, prosedural ‫هوايات الطالب والمعرض ؛ المهنة والحياة ؛ المهنة‬
berdasarkan rasa ingintahunya ‫والنظام‬
tentang ilmu pengetahuan, dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
teknologi, seni, budaya, dan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
humaniora dengan wawasan konteks penggunaannya.
kemanusiaan, kebangsaan, 3.2 Mengidentifikasi cara memberitahu dan
kenegaraan, dan peradaban . menanyakan tentang fakta, perasaan dan sikap
terkait pe nyebab fenomena dan terkait topik :
kejadian, serta menerapkan ‫هوايات الطالب والمعرض ؛ المهنة والحياة ؛ المهنة‬
pengetahuan prosedural pada ‫والنظام‬
bidang kajian yang spesifik dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
sesuai dengan bakat dan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
minatnya untuk memecahkan. konteks penggunaannya.

3.3 Mendeskripsikan secara sederhana unsur


. kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya dari
teks terkait topik :
‫هوايات الطالب والمعرض ؛ المهنة والحياة ؛ المهنة‬
‫والنظام‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Mensimulasikan dialog sederhana tentang cara
menyaji dalam ranah konkret . merespon ungkapan terkait topik :
dan ranah abstrak terkait dengan ‫هوايات الطالب والمعرض ؛ المهنة والحياة ؛ المهنة‬
pengembangan dari yang ‫والنظام‬
dipelajarinya di sekolah secara dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
mandiri, dan m ampu struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
menggunakan metoda sesuai sesuai konteks.
kaidah keilmuan
4.2 Mendemonstrasikan ungkapan sederhana
. tentang cara memberitahu dan menanyakan
fakta, perasaan dan sikap terkait topik :
‫هوايات الطالب والمعرض ؛ المهنة والحياة ؛ المهنة‬
‫والنظام‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budayasecara benar dan
sesuai konteks.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk
. mengungkapkan :
‫هوايات الطالب والمعرض ؛ المهنة والحياة ؛ المهنة‬
‫والنظام‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.
Tarkib: ‫ خبر (المضارع) ؛‬+ )‫معي ؛ مبتدأ (ضمائر الجمع‬/‫المصدر ؛ معاني حروف الجر ؛ ليس عندي‬
‫العطف‬
BAHASA ARAB KELAS XI SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam. bahasa Arab sebagai bahasa pengantar komunikasi
internasional yang diwujudkan dalam semangat
belajar.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri,
damai), santun, responsif dan dan bertanggung jawab dalam melaksanakan
pro -aktif dan menunjukkan komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
sikap sebagai bagian d ari solusi 2.3 Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
atas berbagai permasalahan kerjasama, dan cinta damai, dalam melaksanakan
dalam berinteraksi secara efektif komunikasi fungsional.
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan 3.1 Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan meresponnya terkait topik :
faktual, konseptual, prosedural, ‫آمال المراهقين والصحة ؛ الرعاية الصحية ؛ النظافة في‬
d an metakognitif berdasarkan ‫اإلسالم‬
rasa ingin tahunya tentang ilmu dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
pengetahuan, teknologi, seni, struktur teks dan unsur budaya yang sesuai dengan
budaya, dan humaniora dengan konteks penggunaannya.
wawasan kemanusiaan, 3.2 Mengidentifikasi cara memberitahu dan
kebangsaan, kenegaraan, dan menanyakan fakta, perasaan dan sikap terkait
peradaban terkait penyebab topik :
fenomena dan kejadian, serta ‫آمال المراهقين والصحة ؛ الرعاية الصحية ؛ النظافة في‬
menerapkan pengetahuan ‫اإلسالم‬
prosedur al pada bidang kajian dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
yang spesifik sesuai dengan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk konteks penggunaannya.
memecahkan. 3.3 Menganalisis secara sederhana tentang unsur
kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya dari
teks terkait topik :
‫آمال المراهقين والصحة ؛ الرعاية الصحية ؛ النظافة في‬
‫اإلسالم‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, menyaji, 4.1 Mensimulasikan dialog tentang cara merespon
dan mencipta dalam ranah stimulir terkait topik :
konkret da n ranah abstrak ‫آمال المراهقين والصحة ؛ الرعاية الصحية ؛ النظافة في‬
terkait dengan pengembangan ‫اإلسالم‬
dari yang dipelajarinya di dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
sekolah secara mandiri serta teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
bertindak secara efektif dan konteks.
kreatif, mampu menggunakan 4.2 Mendemonstrasikan ungkapan tentang cara cara
metoda sesuai kaidah keilmuan. memberitahu dan menanyakan fakta, dan perasaan
serta sikap dalam meminta dan menawarkan
barang dan jasa terkait topik :
‫آمال المراهقين والصحة ؛ الرعاية الصحية ؛ النظافة في‬
‫اإلسالم‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
konteks.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis yang
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫آمال المراهقين والصحة ؛ الرعاية الصحية ؛ النظافة في‬
‫اإلسالم‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
dengan konteks.
Tarkib ‫أن والفعل الفاعل والمفعول به ؛ النعت المفرد واإلضافة المعنوية والمقارنة بين التركيـبين‬
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
:
BAHASA ARAB KELAS XI SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam. bahasa Arab sebagai bahasa pengantar komunikasi
internasional yang diwujudkan dalam semangat
belajar.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri,
damai), santun, responsif dan dan bertanggung jawab dalam melaksanakan
pro -aktif dan menunjukkan komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
sikap sebagai bagian d ari 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
solusi atas berbagai kerjasama, dan cinta damai, dalam melaksanakan
permasalahan dalam komunikasi fungsional.
berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan meresponnya terkait topik :
faktual, konseptual, prosedural, ‫التسهيالت العامة واالجتماعية ؛ التسهيالت لعبادة هللا؛‬
d an metakognitif berdasarkan ‫معالم السياحة الثقافية والطبيعية‬
rasa ingin tahunya tentang ilmu dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
pengetahuan, teknologi, seni, struktur teks dan unsur budaya yang sesuai dengan
budaya, dan humaniora dengan konteks penggunaannya.
wawasan kemanusiaan, 3.2. Mengidentifikasi cara memberitahu dan
kebangsaan, kenegaraan, dan menanyakan fakta, perasaan dan sikap terkait
peradaban terkait penyebab topik :
fenomena dan kejadian, serta ‫التسهيالت العامة واالجتماعية ؛ التسهيالت لعبادة هللا؛‬
menerapkan pengetahuan ‫معالم السياحة الثقافية والطبيعية‬
prosedur al pada bidang kajian dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
yang spesifik sesuai dengan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk konteks penggunaannya.
memecahkan. 3.3. Menganalisis secara sederhana tentang unsur
kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya dari
teks terkait topik :
‫التسهيالت العامة واالجتماعية ؛ التسهيالت لعبادة هللا؛‬
‫معالم السياحة الثقافية والطبيعية‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, menyaji, 4.1. Mensimulasikan dialog tentang cara merespon
dan mencipta dalam ranah ungkapan terkait topik :
konkret da n ranah abstrak ‫التسهيالت العامة واالجتماعية ؛ التسهيالت لعبادة هللا؛‬
terkait dengan pengembangan ‫معالم السياحة الثقافية والطبيعية‬
dari yang dipelajarinya di dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
sekolah secara mandiri serta teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
bertindak secara efektif dan konteks.
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
kreatif, mampu menggunakan 4.2. Mendemonstrasikan ungkapan tentang cara
metoda sesuai kaidah keilmuan. memberitahu dan menanyakan fakta, dan perasaan
serta sikap dalam meminta dan menawarkan
barang dan jasa terkait topik :
‫التسهيالت العامة واالجتماعية ؛ التسهيالت لعبادة هللا؛‬
‫معالم السياحة الثقافية والطبيعية‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
konteks.
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis yang
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫التسهيالت العامة واالجتماعية ؛ التسهيالت لعبادة هللا؛‬
‫معالم السياحة الثقافية والطبيعية‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan, struktur
teks dan unsur budaya secara benar dan sesuai
dengan konteks.
Tarkib: ‫الجملة الفعلية ؛ والفعل الثالثي المزيد بحرف وبحرفين وبثالثة أحرف (استفعل) ؛ فعل األمر ؛ اسما‬
‫الفاعل والمفعول الثالثي وغير الثالثي‬
BAHASA ARAB KELAS XII SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam. bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan diri, dan bertanggung jawab dalam
pro -aktif dan menunjukkan melaksanakan komunikasi transaksional
sikap sebagai bagian dari solusi dengan guru dan teman.
atas berbagai permasalahan 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
dalam berinteraks i secara kerjasama, dan cinta damai, dalam
efektif dengan lingkungan sosial melaksanakan komunikasi fungsional.
dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis dan mengevaluasi meresponnya terkait topik :
pengetahuan faktual, ‫الحضارة اإلسالمية ؛ الرحالت والثقافة اإلسالمية ؛ من‬
konseptual, prosedural, dan )‫رجال اإلسالم (البخاري وابن سينا وعمر بن الخطاب‬
metakognitif berdasarkan rasa dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
ingin tah unya tentang ilmu struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
pengetahuan, teknologi, seni, dengan konteks penggunaannya.
budaya, dan humaniora dengan 3.2. Mengidentifikasi cara memberitahu dan
wawasan kemanusiaan, menanyakan fakta, perasaan dan sikap terkait
kebangsaan, kenegaraan, dan topik :
peradaban terkait penyebab ‫الحضارة اإلسالمية ؛ الرحالت والثقافة اإلسالمية ؛ من‬
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
fenomena dan kejadian, serta )‫رجال اإلسالم (البخاري وابن سينا وعمر بن الخطاب‬
menerapkan pengetahuan dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
prosedural pada bidang kajian struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
yang spesifik sesua i dengan dengan konteks penggunaannya.
bakat dan minatnya untuk 3.3. Menganalisis sederhana tentang unsur
memecahkan masalah. kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya
dari teks terkait topik :
‫الحضارة اإلسالمية ؛ الرحالت والثقافة اإلسالمية ؛ من‬
)‫رجال اإلسالم (البخاري وابن سينا وعمر بن الخطاب‬
baik secara lisan maupun tertulis
4. Mengolah, menalar, menyaji, 4.1. Mensimulasikan dialog tentang cara merespon
dan mencipta dalam ranah ungkapan terkait topik :
konkret da n ranah abstrak ‫الحضارة اإلسالمية ؛ الرحالت والثقافة اإلسالمية ؛ من‬
terkait dengan pengembangan )‫رجال اإلسالم (البخاري وابن سينا وعمر بن الخطاب‬
dari yang dipelajarinya di dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
sekolah secara mandiri serta struktur teks dan unsur budaya secara benar
bertindak secara efektif dan dan sesuai konteks.
kreatif, mampu menggunakan 4.2. Mendemonstrasikan ungkapkan tentang cara
metoda sesuai kaidah keilmuan. memberitahu dan menanyakan fakta, perasaan
dan sikap, serta meminta dan menawarkan
barang dan jasa terkait topik :
‫الحضارة اإلسالمية ؛ الرحالت والثقافة اإلسالمية ؛ من‬
)‫رجال اإلسالم (البخاري وابن سينا وعمر بن الخطاب‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar
dan sesuai konteks.
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis yang
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫الحضارة اإلسالمية ؛ الرحالت والثقافة اإلسالمية ؛ من‬
)‫رجال اإلسالم (البخاري وابن سينا وعمر بن الخطاب‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.
Tarkib: ‫الفعل المضارع المنصوب بأن ولن والم التعليل ؛ الفعل المضارع المجزوم بلم وال الناهية والم األمر ؛‬
‫الفعل المبني للمجهول ونائب الفاعل‬
BAHASA ARAB KELAS XII SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam. bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli
perilaku jujur, disiplin, dalam melaksanakan komunikasi antar pribadi
tanggungjawab, peduli (gotong dengan guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan diri, dan bertanggung jawab dalam
pro -aktif dan menunjukkan melaksanakan komunikasi transaksional
sikap sebagai bagian dari solusi dengan guru dan teman.
atas berbagai permasalahan 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab,
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dalam berinteraks i secara peduli, kerjasama, dan cinta damai, dalam
efektif dengan lingkungan melaksanakan komunikasi fungsional.
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis dan mengevaluasi meresponnya terkait topik :
pengetahuan faktual, ‫األعياد في اإلسالم ؛ إبراهيم والبحث عن الخالق‬
konseptual, prosedural, dan dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
metakognitif berdasarkan rasa struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
ingin tah unya tentang ilmu dengan konteks penggunaannya.
pengetahuan, teknologi, seni, 3.2. Menganalisis cara memberitahu dan
budaya, dan humaniora dengan menanyakan fakta, perasaan dan sikap terkait
wawasan kemanusiaan, topik :
kebangsaan, kenegaraan, dan ‫األعياد في اإلسالم ؛ إبراهيم والبحث عن الخالق‬
peradaban terkait penyebab dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
fenomena dan kejadian, serta struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
menerapkan pengetahuan dengan konteks penggunaannya.
prosedural pada bidang kajian 3.3. Mengidentifikasi sederhana tentang unsur
yang spesifik sesua i dengan kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya
bakat dan minatnya untuk dari teks terkait topik :
memecahkan masalah. ‫األعياد في اإلسالم ؛ إبراهيم والبحث عن الخالق‬
baik secara lisan maupun tertulis
4. Mengolah, menalar, menyaji, 4.1. Mensimulasikan dialog tentang cara merespon
dan mencipta dalam ranah terkait topik :
konkret da n ranah abstrak ‫األعياد في اإلسالم ؛ إبراهيم والبحث عن الخالق‬
terkait dengan pengembangan dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
dari yang dipelajarinya di struktur teks dan unsur budaya secara benar
sekolah secara mandiri serta dan sesuai konteks.
bertindak secara efektif dan 4.2. Mendemonstrasikan tentang ungkapkan cara
kreatif, mampu menggunakan memberitahu dan menanyakan fakta, perasaan
metoda sesuai kaidah keilmuan. dan sikap, serta meminta dan menawarkan
barang dan jasa terkait topik :
‫األعياد في اإلسالم ؛ إبراهيم والبحث عن الخالق‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar
dan sesuai konteks.
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis yang
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫األعياد في اإلسالم ؛ إبراهيم والبحث عن الخالق‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar
dan sesuai dengan konteks.
Tarkib: ‫ مراجعة لسائر منصوبات األسماء‬- ‫ المفعول المطلق والمفعول ألجله‬- ‫مراجعة لمرفوعات األسماء‬
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
KOMPETENSI INTI (KI) DAN KOMPETENSI DASAR (KD), MADRASAH ALIYAH
(MA) KEAGAMAAN, PEMINATAN ILMU-ILMU AGAMA
KI-KD MATA PELAJARAN TAFSIR
TAFSIR KELAS X, SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
2. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini kebenaran isi al-Qur’an yang harus diterima
akidah Islamiyah dan diamalkan dalam kehidupan sehari-hari.
1.2. Menerima prosedur menafsirkan al-Qur’an sesuai
kaidah penafsiran yang shahih.
1.3. Menerima langkah-langkah menafsirkan al-Qur’an
1.4. Menghayati sejarah penafsiran al-Qur'an pada periode
Nabi Muhammad,Saw,sahabat, tabiin dan tadwin,
1.5. Menghayati peran tokoh mufasir pada masa sahabat,
tabiin dan masa pembukuan.
3. Mengembangkan akhlak 2.1. Membiasakan diri untuk menggunakan metode tafsir
yang baik dalam beribadah yang sesuai dengan kaidah keilmuan yang dipelajari.
dan berinteraksi dengan diri 2.2. Memotifasi diri menafsirkan al-Qur’an sesuai dengan
sendiri, keluarga, teman, kaidah penafsiran yang benar
guru, masyarakat, lingkungan 2.3. Meneladani mufassir dalam menggunakan metode
sosial dan alamnya serta penafsiran untuk mentafsirkan al-Qur’an
menunjukan sikap partisipatif 2.4. Membiasakan diri berinteraksi dengan al-Qur’an
atas berbagai permasalahan seperti yang dilakukan tokoh mufasir.
bangsa serta dalam 2.5. Mengapresiasi karakter tokoh mufasir yang masyhur.
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
5. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mengidentifikasi ilmu tafsir, tafsir, ta’wil dan terjamah
menganalisis pengetahuan al-Qur’an
faktual, konseptual, 3.2. Memahami tata cara/metode menafsirkan al-Qur’an
prosedural tentang al-Qur’an, sesuai kaidah penafsiran yang shahih
Hadis, fiqh, akidah, akhlak, 3.3. Mendeskripsikan tafsir pada masa Nabi Muhammad
dan sejarah Islam dengan Saw dan Khulafa’urrasyidin.
wawasan kemanusiaan, 3.4. Mengidentifikasi sejarah tafsir pada masa masa tabiin,
kebangsaan, dan peradaban dan masa pembukuan.
serta menerapkan 3.5. Mengenal tokoh-tokoh mufasir pada masa sahabat,
pengetahuan prosedural pada tabiin, dan masa pembukuan.
bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah.
6. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mencontohkan tarjamah, tafsir dan ta’wil al-Qur’an.
menyajikan dalam ranah 4.2. Menceritakan sejarah penafsiran al-Qur’an pada
konkret dan ranah abstrak pereode Nabi Muhammad Saw,Sahabat, Tabiin dan
terkait dengan pengembangan tadwiin.
dari yang dipelajarinya di 4.3. Mensimulasikan karakter tokoh mufasir yang masyhur.
madrasah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan.
TAFSIR KELAS X, SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini Qira’at al-Qur'an yang benar,
akidah Islamiyah 1.2. Menghayati kegunaan kaidah tafsir dalam
menafsirkan al-Qur’an
1.3. Menghayati methode tafsir al-Qur’an bil ma’tsur
ataupun bir ra’yi.
1.4. Menghayati metode-metode tafsir dalam menafsirkan
al-Qur'an.
1.5. Menerima penafsiran bil ma’qul yang memenuhi
syarat.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Merasakan hikmah perbedaan qira’at al-Qur'an,
yang baik dalam beribadah asbaabun nuzuul dan munasabah dalam al-Qur'an
dan berinteraksi dengan diri 2.2. Membiasakan diri memahami al-Qur’an sesuai kaidah
sendiri, keluarga, teman, penafsiran
guru, masyarakat, lingkungan 2.3. Mengapresiasi penafsiran al-Qur’an bil ma’tsur dan
sosial dan alamnya serta bir ra’yi.
menunjukan sikap partisipatif 2.4. Memotifasi diri untuk mengembangkan pengetahuan
atas berbagai permasalahan dalam methode tafsir bil ma’qul
bangsa serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami qira’at al-Qur'an, asbaabun nuzuul dan
menganalisis pengetahuan munasabah dalam menafsirkan al-Qur'an.
faktual, konseptual, 3.2. Mendeskripsikan kaidah sederhana dalam
prosedural tentang al-Qur’an, menafsirkan al-Qur'an; jama’, mufrad, mudzakar,
Hadis, fiqh, akidah, akhlak, mu’annas, dlamir, nakirah, ma’rifat, so’al jawab,
dan sejarah Islam dengan naskhul al Qur’an, cara mentaufiqkan ayat-ayat yang
wawasan kemanusiaan, dipandang berlawanan.
kebangsaan, dan peradaban 3.3. Mengidentifikasi methode tafsir al-Qur’an bil
serta menerapkan ma’tsur dan bir ra’yi serta mengenal contoh-
pengetahuan prosedural pada contohnya.
bidang kajian yang spesifik 3.4. Mendiskusikan syarat-syarat tafsir bil ma’qul.
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mendemonstrasikan qira’at al-Qur'an yang shohih
menyajikan dalam ranah 4.2. Mencontohkan kaidah sederhana dalam menafsirkan
konkret dan ranah abstrak al-Qur’an.
terkait dengan pengembangan 4.3. Menunjukan kitab tafsir yang menggunakan methode
dari yang dipelajarinya di bil ma’tsur dan bil ma’qul.
madrasah secara mandiri, dan 4.4. Mempraktekkan methode tafsir bil ma’qul secara
mampu menggunakan metode sederhana.
sesuai kaidah keilmuan.
TAFSIR KELAS XI, SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini kebenaran isi al-Qur’an surah an-Nuur (24):
akidah Islamiyah 54; dan surah an-Nisaa’ (4): 80 tentang taat kepada
Allah dan rasul-Nya.
1.2. Menghayati kandungan al-Qur’an surah an-Nahl (16):
65-70, surah al-Baqarah (2): 164; surah an-Nahl
(16):72; surah al-Israa’: 12; dan al-Qur’an surah al-
Anbiyaa’ (21):30 tentang kebesaran dan kekuasaan
Allah
1.3. Berkomitmen mengamalkan al-Qur’an surah az-
Zukhruf (43): 9-13, dan surah al-’Ankabuut (29): 17
tentang syukur atas nikmat Allah.
1.4. Meyakini kebenaran isi surah Ali Imraan (3): 104;
surah al- Maa’idah (5): 78-80; surah ash-Shaff (61):3,,
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan perilaku taat kepada Allah dan rasul-
yang baik dalam beribadah Nya sesuai al-Qur’an surah an-Nuur (24): 54; dan
dan berinteraksi dengan diri surah an-Nisaa’ (4): 80.
sendiri, keluarga, teman, 2.2. Mengapresiasi kebesaran dan kekuasaan Allah sesuai
guru, masyarakat, al-Qur’an surah an-Nahl (16): 65-70, surah al-
lingkungan sosial dan Baqarah (2): 164; surah an-Nahl (16):72; al-Qur’an
alamnya serta menunjukan surah al-Israa’: 12; dan surah al-Anbiyaa’ (21):30.
sikap partisipatif atas 2.3. Memotivasi diri untuk bersyukur atas nikmat Allah
berbagai permasalahan sesuai al-Qur’an surah az-Zukhruf (43): 9-13, dan
bangsa serta dalam surah al-’Ankabuut (29): 17 .
menempatkan diri sebagai 2.4. Menunjukan perilaku amar ma’ruf nahi mungkar
cerminan bangsa dalam sesuai al-Qur’an surah Ali Imraan (3): 104; surah al-
pergaulan dunia. Maa’idah (5): 78-80; surah ash-Shaff (61):3,
3. Memahami, menerapkan 3.1. Menganalisis tafsir al-Qur’an surah an-Nuur (24): 54;
dan menganalisis dan surah an-Nisaa’ (4): 80 tentang taat kepada Allah
pengetahuan faktual, dan rasul-Nya,
konseptual, prosedural 3.2. Memahami tafsir al-Qur’an surah an-Nahl (16): 65-70,
tentang al-Qur’an, Hadis, surah al-Baqarah (2): 164; surah an-Nahl (16):72;
fiqh, akidah, akhlak, dan surah al-Israa’: 12; dan al-Qur’an surah al-Anbiyaa’
sejarah Islam dengan (21):30 tentang kebesaran dan kekuasaan Allah
wawasan kemanusiaan, 3.3. Menyimpulkan tafsir al-Qur’an surah az-Zukhruf (43):
kebangsaan, dan peradaban 9-13, dan surah al-’Ankabuut (29): 17 tentang syukur
serta menerapkan atas nikmat Allah,
pengetahuan prosedural 3.4. Mendiskusikan tafsir al-Qur’an surah Ali Imraan (3):
pada bidang kajian yang 104; surah al- Maa’idah (5): 78-80; al-Qur’an surah
spesifik sesuai dengan bakat ash-Shaff (61):3, tentang amar ma’ruf nahi mungkar
dan minatnya dalam
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mencontohkan prilaku orang yang taat kepada Allah
menyajikan dalam ranah dan Rasul-Nya sesuai kandungan al-Qur’an surah an-
konkret dan ranah abstrak Nuur (24): 54; dan al-Qur’an surah an-Nisaa’ (4): 80
terkait dengan 4.2. Menunjukkan tanda-tanda kebesaran dan kekuasaan
pengembangan dari yang Allah sesuai dengan kandungan al-Qur’an surah an-
dipelajarinya di madrasah Nahl (16): 65-70, surah al-Baqarah (2): 164; surah an-
secara mandiri, dan mampu Nahl (16):72; surah al-Israa’: 12; dan surah al-
menggunakan metode sesuai Anbiyaa’ (21):30
kaidah keilmuan. 4.3. Mendemonstrasikan sikap syukur atas nikmat Allah
sesuai kandungan al-Qur’an surah az-Zukhruf (43): 9-
13, dan surah al-’Ankabuut (29): 17
4.4. Mensimulasikan amar ma’ruf nahi mungkar sesuai al-
Qur’an surah Ali Imraan (3): 104; surah al- Maa’idah
(5): 78-80; surah ash-Shaff (61):3,
TAFSIR KELAS XI, SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan 1.1 Menerima isi kandungan al-Qur’an surah al-Baqarah
meyakini akidah (2): 172-173, surah al-Maaidah (5) : 87-88, surah an-
Islamiyah Nahl (16) : 66, 68-69,surah al-Baqarah (2): 219, surah
al-Maaidah (5): 90-91 tentang makanan yang halal, sehat
dan bergizi, dan bahaya minuman keras
1.2 Menghayati isi kandungan al-Qur’an surah al-Qashash
(28): 79-82; surah al-Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah Al-
Baqarah (2) : 177 tentang pola hidup sederhana dan
perintah menyantuni para duafa
1.3 Berkomitmen untuk mengamalkan isi kandungan al-
Qur’an surah al-Baqarah (2): 267-268, surah al-Ma’aarij
(70): 19-25 tentang pemanfaatan kekayaan alam
1.4 Menghayati isi kandungan al-Qur’an surah al-Baqarah
(2): 155 tentang ujian dan cobaan
1.5 Meyakini isi kandungan al-Qur’an surah al-Kaafiruun:
1-6; surah Yunus: 40-41; surah al-Kahfi: 29; surah al-
Hujuraat: 10-13; surah Ali Imraan: 103, surah al-
Mujaadalah: 11 tentang etika pergaulan
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan prilaku menurut al-Qur’an surah al-
yang baik dalam beribadah Baqarah (2): 172-173, surah al-Maaidah (5) : 87-88,
dan berinteraksi dengan surah an-Nahl (16) : 66, 68-69, surah al-Baqarah (2):
diri sendiri, keluarga, 219, surah al-Maaidah (5): 90-91 tentang makanan
teman, guru, masyarakat, halal, sehat dan bergizi, dan bahaya minuman keras
lingkungan sosial dan 2.2. Menunjukkan perilaku sederhana menurut al-Qur’an
alamnya serta menunjukan surah al-Qashash (28): 79-82; surah al-Israa’ (17): 26-
sikap partisipatif atas 27, 29-30, surah Al-Baqarah (2) : 177
berbagai permasalahan 2.3. Mengapresiasi prilaku melestarikan alam menurut al-
bangsa serta dalam Qur’an surah al-Baqarah (2): 267-268, surah al-
menempatkan diri sebagai Ma’aarij (70): 19-25
cerminan bangsa dalam 2.4. Menghargai perilaku sabar dalam menghadapi
pergaulan dunia. bermacam-macam kondisi dan situasi sesuai kandungan
surah al-Baqarah (2): 155
2.5. Merefleksikan kandungan al-Qur’an surah al-Kaafiruun:
1-6; surah Yunus: 40-41; surah al-Kahfi: 29; surah al-
Hujuraat: 10-13; surah Ali Imraan: 103, surah al-
Mujaadalah: 11 dalam kehidupan sehari-hari
3. Memahami, menerapkan 3.1 Mengidentifikasi al-Qur’an surah al-Baqarah (2): 172-
dan menganalisis 173, surah al-Maaidah (5) : 87-88, surah an-Nahl (16) :
pengetahuan faktual, 66, 68-69,surah al-Baqarah (2): 219, surah al-Maaidah
konseptual, prosedural (5): 90-91, tentang makanan yang halal dan yang haram
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.2 Menyimpulkan tafsir al-Qur’an surah al-Qashash (28):
fiqh, akidah, akhlak, dan 79-82; surah al-Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah Al-
sejarah Islam dengan Baqarah (2) : 177, tentang pola hidup sederhana dan
wawasan kemanusiaan, perintah menyantuni para duafa.
kebangsaan, dan peradaban 3.3 Menganalisis tafsir al-Qur’an surah al-Baqarah (2): 267-
serta menerapkan 268, surah al-Ma’aarij (70): 19-25, tentang pemanfaatan
pengetahuan prosedural kekayaan alam.
pada bidang kajian yang 3.4 Memahami tafsir al-Qur’an surah al-Baqarah (2): 155
spesifik sesuai dengan tentang ujian dan cobaan.
bakat dan minatnya dalam 3.5 Mendeskripsikan tafsir al-Qur’an surah al-Kaafiruun: 1-
memecahkan masalah. 6; surah Yunus: 40-41; surah al-Kahfi: 29; surah al-
Hujuraat: 10-13; surah Ali Imraan: 103, surah al-
Mujaadalah: 11, tentang etika pergaulan
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mencontohkan makanan dan minuman yang halal dan
menyajikan dalam ranah yang haram menurut al-Qur’an surah al-Baqarah (2):
konkret dan ranah abstrak 172-173, surah al-Maaidah (5) : 87-88, surah an-Nahl
terkait dengan (16) : 66, 68-69,surah al-Baqarah (2): 219, surah al-
pengembangan dari yang Maaidah (5): 90-91
dipelajarinya di madrasah 4.2. Mensimulasikan hidup sederhana dan menyantuni
secara mandiri, dan mampu orang dhuafa menurut al-Qur’an surah al-Qashash (28):
menggunakan metode 79-82; surah al-Israa’ (17): 26-27, 29-30, surah Al-
sesuai kaidah keilmuan. Baqarah (2) : 177.
4.3. Mencontohkan prilaku orang yang memanfaatkan
kekayaan alam menurut al-Qur’an surah al-Baqarah (2):
267-268, surat al-Ma’aarij (70): 19-25
4.4. Menceritakan kisah-kisah kesabaran menurut al-Qur’an
surah al-Baqarah (2): 155.
4.5. Mensimulasikan etika pergaulan menurut al-Qur’an
surah al-Kaafiruun: 1-6; surah Yunus: 40-41; surah al-
Kahfi: 29; surah al-Hujuraat: 10-13; AL-QUR’AN
SURAH Ali Imraan: 103, surah al-Mujaadalah: 11

TAFSIR KELAS XII, SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini kebenaran isi al-Qur’an surah al-Maaidah: 8-
akidah Islamiyah 10; surah an-Nahl:90-92; surah an-Nisaa’: 105 tentang
berlaku adil dan jujur
1.2 Menerima isi al-Qur’an surah an-Nisaa’ : 9, surah al-
Baqarah : 44-45, surah an-Nahl: 125, surah al-Baqarah:
177 tentang pembinaan pribadi dan keluarga, serta
pembinaan masyarakat secara umum
1.3 Menghayati isi al-Qur’an surah an-Nahl: 125; surah asy-
Syu’araa: 214-216, surah al-Hijr: 94-96, tentang
kewajiban berdakwah
1.4 Berkomitmen mengamalkan isi al-Qur’an surah at-
Tahriim:6, surah Thaahaa: 132; surah al-An’aam:70 ;
surah an-Nisaa’:36 dan surah Huud: 117-119 tentang
tanggungjawab manusia terhadap keluarga dan
masyarakat
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan prilaku jujur dan adil sesuai kandungan
yang baik dalam al-Qur’an surah al-Maaidah: 8-10; surah an-Nahl:90-
beribadah dan berinteraksi 92; surah an-Nisaa’: 105
dengan diri sendiri, 2.2. Bersedia membina diri dan keluarga serta masyarakat
keluarga, teman, guru, sesuai al-Qur’an surah an-Nisaa’ : 9, surah al-Baqarah
masyarakat, lingkungan : 44-45, surah an-Nahl: 125, surah al-Baqarah: 177
sosial dan alamnya serta 2.3. Merefleksikan isi al-Qur’an surah an-Nahl: 125; surah
menunjukan sikap asy-Syu’araa: 214-216, surah al-Hijr: 94-96, tentang
partisipatif atas berbagai kewajiban berdakwah
permasalahan bangsa serta 2.4. Menunjukkan prilaku tanggungjawab sesuai
dalam menempatkan diri kandungan al-Qur’an surah at-Tahriim:6, surah
sebagai cerminan bangsa Thaahaa: 132; surah al-An’aam:70 ; surah an-
dalam pergaulan dunia. Nisaa’:36 dan surah Huud: 117-119
3. Memahami, menerapkan 3.1. Mengidentifikasi tafsir al-Qur’an surah al-Maaidah: 8-
dan menganalisis 10; surah an-Nahl:90-92; surah an-Nisaa’: 105 tentang
pengetahuan faktual, berlaku adil dan jujur
konseptual, prosedural 3.2. Memahami tafsir al-Qur’an surah an-Nisaa’: 9, surah
tentang al-Qur’an, Hadis, al-Baqarah : 44-45, surah an-Nahl: 125, surah al-
fiqh, akidah, akhlak, dan Baqarah: 177 tentang pembinaan pribadi dan keluarga,
sejarah Islam dengan serta pembinaan masyarakat secara umum
wawasan kemanusiaan, 3.3. Mendeskripsikan tafsir al-Qur’an surah an-Nahl: 125;
kebangsaan, dan surah asy-Syu’araa: 214-216, surah al-Hijr: 94-96,
peradaban serta tentang kewajiban berdakwah
menerapkan pengetahuan 3.4. Menyimpulkan tafsir al-Qur’an surah at-Tahriim:6,
prosedural pada bidang surah Thaahaa: 132; surah al-An’aam:70; surah an-
kajian yang spesifik sesuai Nisaa’:36 dan surah Huud: 117-119 tentang
dengan bakat dan tanggungjawab manusia terhadap keluarga dan
minatnya dalam masyarakat.
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mencontohkan prilaku adil dan jujur sesuai kandungan
menyajikan dalam ranah al-Qur’an surah al-Maaidah: 8-10; surah an-Nahl:90-
konkret dan ranah abstrak 92; surah an-Nisaa’: 105
terkait dengan 4.2. Mendemonstrasikan pembinaan pribadi dan keluarga,
pengembangan dari yang serta masyarakat menurut al-Qur’an surah an-Nisaa’ : 9,
dipelajarinya di madrasah surah al-Baqarah : 44-45, surah an-Nahl: 125, surah al-
secara mandiri, dan Baqarah: 177.
mampu menggunakan 4.3. Mensimulasikan dakwah sesuai kandungan al-Qur’an
metode sesuai kaidah surah an-Nahl: 125; surah asy-Syu’araa: 214-216, surah
keilmuan. al-Hijr: 94-96,
4.4. Mencontohkan prilaku tanggungjawab terhadap
keluarga dan masyarakat menurut tafsir al-Qur’an surah
at-Tahriim:6, surah Thaahaa: 132; surah al-An’aam:70 ;
surah an-Nisaa’:36 dan surah Huud: 117-119

TAFSIR KELAS XII, SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Menghayati tafsir al-Qur’an surah an-Nisaa’:58-59; surah
akidah Islamiyah an-Nisaa’:144; surah al-Maaidah:56-57; surah at-
Taubah:71 tentang kepemimpinan, syarat-syarat, tugas
dan tanggungjawab pemimpin
1.2 Menerima pelajaran etos kerja pribadi muslim sesuai
tafsir al-Qur’an surah al-Jumu’ah 9-11; surah al-Qashash
:77
1.3 Berkomitmen untuk mengamalkan tafsir al-Qur’an surah
Ali Imraan : 159, surah al-Hujuraat : 9, surah an-Nisaa’:
59; surah al-Hujuraat:9; surah al-A’raaf: 199; surah an-
Nahl:126, surah al-Hujuraat: 13 tentang tata cara
menyelesaikan Perselisihan, musyawarah, dan taaruf
dalam kehidupan
1.4 Menghayati tafsir al-Qur’an surah al-Baqarah: 164; surah
Ali Imraan:190-191; surah al-A’raaf: 179; surah al-
Israa’:36; surah ar-Rahmaan:1-4, surah al-’Alaq: 1-5,
surah Yunus: 101; surah al-Baqarah: 164 tentang potensi
akal , ilmu pengetahuan, dan tekhnologi
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan prilaku kepemimpinan dan
yang baik dalam tannggungjawab sesuai tafsir al-Qur’an surah an-
beribadah dan berinteraksi Nisaa’:58-59; surah an-Nisaa’:144; surah al-
dengan diri sendiri, Maaidah:56-57; surah at-Taubah:71 tentang
keluarga, teman, guru, kepemimpinan, syarat-syarat, tugas dan tanggungjawab
masyarakat, lingkungan pemimpin
sosial dan alamnya serta 2.2. Merefleksikan pengalaman etos kerja pribadi muslim
menunjukan sikap menurut tafsir al-Qur’an surah al-Jumu’ah 9-11; surah
partisipatif atas berbagai al-Qashash :77.
permasalahan bangsa serta 2.3. Mengapresiasi penyelesaian perselisihan, musyawarah,
dalam menempatkan diri dan taaruf menurut tafsir al-Qur’an surah Ali Imraan :
sebagai cerminan bangsa 159, surah al-Hujuraat : 9, surah an-Nisaa’: 59; surah
dalam pergaulan dunia. al-Hujuraat:9; surah al-A’raaf: 199; surah an-Nahl:126,
surah al-Hujuraat : 13.
2.4. Memotivasi diri untuk mengembangkan potensi akal dan
ilmu pengetahuan menurut tafsir surah al-Baqarah: 164;
al-Qur’an surah Ali Imraan:190-191; surah al-A’raaf:
179; surah al-Israa’:36; surah ar-Rahmaan:1-4, surah
al-’Alaq: 1-5, surah Yunus: 101; surah al-Baqarah: 164
3. Memahami, menerapkan 3.1. Mengidentifikasi tafsir al-Qur’an surah an-Nisaa’:58-59;
dan menganalisis surah an-Nisaa’:144; surah al-Maaidah:56-57; surah at-
pengetahuan faktual, Taubah:71 tentang kepemimpinan, syarat-syarat, tugas
konseptual, prosedural dan tanggungjawab pemimpin
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.2. Memahami tafsir al-Qur’an surah al-Jumu’ah 9-11;
fiqh, akidah, akhlak, dan surah al-Qashash :77 tentang etos kerja pribadi muslim
sejarah Islam dengan 3.3. Mendeskripsikan tafsir al-Qur’an surah Ali Imraan : 159,
wawasan kemanusiaan, surah al-Hujuraat : 9, surah an-Nisaa’: 59; surah al-
kebangsaan, dan Hujuraat:9; surah al-A’raaf: 199; surah an-Nahl:126,
peradaban serta surah al-Hujuraat : 13 tentang tata cara menyelesaikan
menerapkan pengetahuan perselisihan, musyawarah, dan taaruf
prosedural pada bidang 3.4. Menyimpulkan tafsir al-Qur’an surah al-Baqarah: 164;
kajian yang spesifik sesuai surah Ali Imraan:190-191; surah al-A’raaf: 179; surah
dengan bakat dan al-Israa’:36; surah ar-Rahmaan:1-4, surah al-’Alaq: 1-5,
minatnya dalam surah Yunus: 101; surah al-Baqarah: 164 tentang potensi
memecahkan masalah. akal, ilmu pengetahuan, dan tekhnologi.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mencontohkan perilaku pemimpin yang sesuai dengan
menyajikan dalam ranah tafsir al-Qur’an surah an-Nisaa’:58-59; surah an-
konkret dan ranah abstrak Nisaa’:144; surah al-Maaidah:56-57; surah at-
terkait dengan Taubah:71
pengembangan dari yang 4.2. Menunjukkan etos kerja pribadi muslim yang sesuai
dipelajarinya di madrasah tafsir surah al-Jumu’ah 9-11; surah al-Qashash :77
secara mandiri, dan 4.3. Mensimulasikan cara menyelesaikan perselisihan sesuai
mampu menggunakan tafsir surah Ali Imraan : 159, surah al-Hujuraat : 9,
metode sesuai kaidah surah an-Nisaa’: 59; surah al-Hujuraat:9; surah al-
keilmuan. A’raaf: 199; surah an-Nahl:126, surah al-Hujuraat : 13.
4.4. Mencontohkan potensi akal dalam meraih pengetahuan
dan teknologi sesuai tafsir surah al-Baqarah: 164; surah
Ali Imraan:190-191; surah al-A’raaf: 179; surah al-
Israa’:36; surah ar-Rahmaan:1-4, al-Qur’an surah al-
’Alaq: 1-5, surah Yunus: 101; surah al-Baqarah: 164.

KI-KD MATA PELAJARAN HADIS


HADIS KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Menghayati kondisi hadis berdasarkan teori ulama
akidah Islamiyah dahulu.
1.2. Meyakini keaslian hadis yang telah dibenarkan oleh
para ulama hadis dahulu dan menjadikannya sebagai
h}ujjah dalam menentukan hukum syar’i sehari-hari.
1.3. Menerima pendapat-pendapat ulama terpercaya dalam
meneliti hadis yang dijadikan h}ujjah sehari-hari.
1.4. Berkomitmen untuk menggunakan hadis sebagai
sumber ajaran Islam yang kedua.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Membiasakan diri berpikir kritis sebagai implikasi dari
yang baik dalam beribadah materi ilmu hadis.
dan berinteraksi dengan 2.2. Merefleksikan perilaku semangat dan objektif dalam
diri sendiri, keluarga, meneladani kejujuran para muh}addis|i>n.
teman, guru, masyarakat, 2.3. Membiasakan berkarya tentang hadis sebagai
lingkungan sosial dan perwujudan dari spirit para muh}addis|i>n.
alamnya serta 2.4. Membiasakan perilaku adil dan jujur dalam
menunjukkan sikap menyampaikan berita setelah meneladani perilaku para
partisipatif atas berbagai muh}addis|i>n.
permasalahan bangsa serta 2.5. Menunjukkan sikap kritis terhadap orang yang
dalam menempatkan diri membawa berita atau informasi.
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan 3.1. Memahami pengertian dan macam-macam ilmu hadis.
dan menganalisis 3.2. Memahami sejarah pemeliharaan dan pembukuan
pengetahuan faktual, hadis.
konseptual, prosedural 3.3. Memahami sejarah singkat para sahabat yang banyak
tentang al-Qur’an, Hadis, meriwayatkan hadis (Abu> Hurairah, Anas bin Malik,
fiqh, akidah, akhlak, dan Abdullah bin Umar, Abdullah bin Amru bin Ash,
sejarah Islam dengan Abdullah bin Abbas, dan Aisyah).
wawasan kemanusiaan, 3.4. Memahami sejarah singkat para pentakhrij hadis yang
kebangsaan, dan peradaban dikenal sebagai penulis al-kutub at-tis|’ah al-
serta menerapkan Mu’tabarah. (Bukhari, Muslim, Abu> Dawud,
pengetahuan prosedural Tirmizi, Nasa’i, Ibnu Majah, Malik bin Anas, Ahmad
pada bidang kajian yang bin Hanbal, dan Darimi).
spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya dalam
memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mencontohkan kitab hadis dirayah dan riwayah.
menyajikan dalam ranah 4.2. Menceritakan kondisi hadis dari waktu ke waktu.
konkret dan ranah abstrak 4.3. Menghafalkan nama, masa hidup, dan peran ulama’
terkait dengan hadis dalam pemeliharaan hadis dari waktu ke waktu
pengembangan dari yang serta meneladaninya dalam kehidupan sehari-hari.
dipelajarinya di madrasah 4.4. Menceritakan kisah ulama hadis dan meneladaninya.
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan.
HADIS KELAS X SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Menghayati fungsi dan nilai-nilai ajaran hadis.
akidah Islamiyah 1.2. Meyakini kedudukan hadis sebagai sumber ajaran
Islam.
1.3. Mengamalkan prinsip-prinsip muh}addis|i>n dalam
hal sikap jujur dan adil.
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menjaga diri untuk menggunakan hadis sebagai
yang baik dalam dasar hukum dalam kehidupan sehari-hari.
beribadah dan berinteraksi 2.2. Membiasakan sikap selektif dalam memanfaatkan
dengan diri sendiri, kitab hadis yang akan dijadikan rujukan.
keluarga, teman, guru, 2.3. Membiasakan sikap kritis terhadap kualitas hadis
masyarakat, lingkungan yang digunakan sebagai dasar hukum.
sosial dan alamnya serta 2.4. Memperbaiki perilaku sehari-hari dengan berpijak
menunjukkan sikap pada hadis yang shohih.
partisipatif atas berbagai 2.5. Memiliki kepedulian terhadap keshahihan hadis.
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan 3.1. Memahami kedudukan hadis dan fungsinya dalam
dan menganalisis menentukan hukum syar’i.
pengetahuan faktual, 3.2. Mengenal macam-macam kitab hadis al-mu’tabarah.
konseptual, prosedural 3.3. Mengidentifikasi pengelompokkan jenis kitab hadis.
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.4. Memahami cara-cara sederhana mentakhrij hadis.
fiqh, akidah, akhlak, dan 3.5. Memahami tah}ammul wa ada>’ al-hadis}.
sejarah Islam dengan
wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, dan
peradaban serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan
minatnya dalam
memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan fungsi dan kedudukan hadis dalam
menyajikan dalam ranah kehidupan sehari-hari.
konkret dan ranah abstrak 4.2. Menunjukkan karakteristik jenis-jenis kitab hadis
terkait dengan yang muktabarak.
pengembangan dari yang 4.3. Mendemonstrasikan kegunaan kitab hadis dalam
dipelajarinya di madrasah kehidupan sehari-hari.
secara mandiri, dan 4.4. Mensimulasikan sanad berdasarkan teori tah}ammul
mampu menggunakan wa ada>’ al-hadis}.
metode sesuai kaidah 4.5. Mempraktikkan cara mencari hadis dari kitab induk
keilmuan. hadis (takhrij).
HADIS KELAS XI SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1 Menghayati dan meyakini 1.1 Menghayati nilai-nilai mempelajari pembagian hadis
akidah Islamiyah berdasarkan kuantitas sanad.
1.2 Berkomitmen meneladani muh}addis|i>n. dalam
menggunakan prinsip jarh} dan ta’dil.
1.3 Meyakini kebenaran informasi yang bersumber dari
orang yang adil dan d}abit}.
1.4 Menerima hadis maqbul sebagai pedoman dalam
kehidupan sehari-hari.
2 Mengembangkan akhlak 2.1. Membiasakan sikap selektif dalam memanfaatkan
yang baik dalam kitab hadis.
beribadah dan berinteraksi 2.2. Membiasakan sikap kritis terhadap kualitas hadis
dengan diri sendiri, yang digunakan sebagai hujjah.
keluarga, teman, guru, 2.3. Memiliki perilaku demokratis sebagai implementasi
masyarakat, lingkungan pembagian hadis dari segi kuantitas sanad.
sosial dan alamnya serta 2.4. Meneladani perilaku jujur dan adil sebagaimana
menunjukkan sikap perilaku muh}addis|i>n.
partisipatif atas berbagai 2.5. Memperbaiki perilaku sehari-hari dengan berpijak
permasalahan bangsa serta pada hadis yang benar.
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3 Memahami, menerapkan 3.1. Mendiskusikan syarat-syarat rija>l al-hadi>s|.
dan menganalisis 3.2. Memahami jarh dan ta’dil.
pengetahuan faktual, 3.3. Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
konseptual, prosedural kedudukan hadis mutawatir.
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.4. Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
fiqh, akidah, akhlak, dan kedudukan hadis ahad.
sejarah Islam dengan
wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, dan
peradaban serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan
minatnya dalam
memecahkan masalah.
4 Mengolah, menalar, dan 4.1 Menceritakan sifat rija>l al-hadi>s| yang dapat
menyajikan dalam ranah diterima periwayatan hadis.
konkret dan ranah abstrak 4.2 Mensimulasikan jarh dan ta’dil.
terkait dengan 4.3 Menghafalkan macam-macam hadis dari segi
pengembangan dari yang kuantitas sanad.
dipelajarinya di madrasah 4.4 Mensimulasikan sanad hadis mutawatir dan ahad.
secara mandiri, dan
mampu menggunakan
metode sesuai kaidah
keilmuan.
HADIS KELAS XI SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1 Menghayati dan meyakini 1.1 Menghayati nilai kejujuran setelah mempelajari
akidah Islamiyah pembagian hadis dari segi kualitas sanad.
1.2 Berkomitmen meneladani sifat muh}addis|i>n dalam
menjaga ajaran Islam.
1.3 Meyakini kebenaran informasi yang bersumber dari
orang yang adil dan d}a>bit}
1.4 Menerima kandungan hadis shahih dan hasan dalam
kehidupan sehari-hari.
2 Mengembangkan akhlak 2.1. Membiasakan sikap selektif dalam memanfaatkan
yang baik dalam beribadah hadis.
dan berinteraksi dengan 2.2. Membiasakan sikap kritis terhadap kualitas hadis
diri sendiri, keluarga, yang digunakan sebagai dasar hukum.
teman, guru, masyarakat, 2.3. Membiasakan memilih informasi dari sumber yang
lingkungan sosial dan paling benar.
alamnya serta menunjukkan 2.4. Merefleksikan kualitas rija>l hadis dalam kehidupan
sikap partisipatif atas sehari-hari.
berbagai permasalahan 2.5. Memperbaiki perilaku sehari-hari dengan berpijak
bangsa serta dalam pada hadis yang benar.
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3 Memahami, menerapkan 3.1 Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
dan menganalisis kedudukan hadis shahih.
pengetahuan faktual, 3.2 Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
konseptual, prosedural kedudukan hadis hasan.
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.3 Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
fiqh, akidah, akhlak, dan kedudukan hadis d}la’i>f.
sejarah Islam dengan 3.4 Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
wawasan kemanusiaan, kedudukan hadis dari segi sifat sanad.
kebangsaan, dan peradaban 3.5 Memahami definisi, macam-macam, contoh, dan
serta menerapkan kedudukan hadis dari segi penyandarannya
pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya dalam
memecahkan masalah.

4 Mengolah, menalar, dan 4.1 Mensimulasikan sanad hadis d}la’i>f.


menyajikan dalam ranah 4.2 Menceritakan kualitas hadis yang dapat dijadikan
konkret dan ranah abstrak h}ujjah.
terkait dengan 4.3 Mendemonstrasikan perbedaan hadis hasan dan hadis
pengembangan dari yang shahih liz|atihi dan ligairihi.
dipelajarinya di madrasah 4.4 Mendemonstrasikan sanad hadis yang tersambung
secara mandiri, dan mampu dan terputus.
menggunakan metode 4.5 Mensimulasikan sifat-sifat sanad.
sesuai kaidah keilmuan.

HADIS KELAS XII SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1 Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini kekuasaan dan keagungan Allah.
akidah Islamiyah 1.2 Mensyukuri nikmat Allah.
1.3 Mengamalkan perintah dan meninggalkan larangan.
1.4 Berkomitmen mencari rizki yang halal dan memakan
makanan yang halal dan baik.
1.5 Menghayati nilai-nilai kebaikan yang diperintahkan
oleh Allah.
1.6 Melakukan amar ma’ruf nahi mungkar kepada
sesama.
1.7 Berkomitmen menjalankan perintah Allah.
2 Mengembangkan akhlak 2.1 Membiasakan melaksanakan perintah dan
yang baik dalam beribadah meninggalkan larangan Allah.
dan berinteraksi dengan 2.2 Membiasakan berbuat baik dan memakan makanan
diri sendiri, keluarga, yang menjadi hak pribadi secara syar’i,.
teman, guru, masyarakat, 2.3 Menunjukkan perilaku taat kepada Allah bukan
lingkungan sosial dan karena orang lain atau aturan wad}’i yang berlaku.
alamnya serta menunjukkan 2.4 Membiasakan mensyukuri nikmat Allah dengan
sikap partisipatif atas meningkatkan sedekah.
berbagai permasalahan 2.5 Memperbaiki keadaan keluarga dan
bangsa serta dalam menyelamatkannya dari sisksa api neraka.
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3 Memahami, menerapkan 3.1 Mengenal kedudukan dan kandungan hadis tentang
dan menganalisis keagungan dan kekuasaan Allah riwayat Abu Dawud
pengetahuan faktual, dari Abu Hurairah (....‫ )الكبرياء ردائي‬dan hadis riwayat
konseptual, prosedural Muslim dari Ibnu Umar
tentang al-Qur’an, Hadis, (....‫)يطوي هللا عز و جل السماوات‬.
fiqh, akidah, akhlak, dan 3.2 Menganalisis kedudukan dan kandungan hadis
sejarah Islam dengan tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya yang
wawasan kemanusiaan, diriwayatkan oleh Imam Ahmad dari Nukman bin
kebangsaan, dan peradaban Basyir (....‫ )من لم يشكر القليل لم يشكر الكثير‬dan hadis
serta menerapkan riwayat Muslim dari Abu Hurairah
pengetahuan prosedural (....‫ )انظروا إلى من أسفل منكم‬.
pada bidang kajian yang 3.3 Memahami kedudukan dan kandungan hadis tentang
spesifik sesuai dengan bakat taat kepada Allah dan Rasul-Nya riwayat Muslim dari
dan minatnya dalam Abu Hurairah (....‫ )من أطاعني فقد أطاع هللا‬dan hadis
memecahkan masalah. riwayat Muslim dari Abu Hurairah ( ‫ما نهيتكم عنه‬
....‫ )فاجتنبوه‬dan hadis riwayat Bukhari dari Abdullah
ibnu Umar ( ‫السمع و الطاعة‬
.... ‫)على المرء المسلم‬.
3.4 Mengidentifikasi makanan yang halal dan baik yang
terkandung dalam hadis riwayat Abu Dawud dari
Ma’dikariba (....‫)عليكم بهذا القرآن فما وجدتم من حالل فأحلوا‬
dan hadis riwayat Ibnu Majah dari Abdullah ibnu
Umar (...‫ )كل مسكر خمر‬dan hadis riwayat Tirmizi dari
Abu Hurairah ( ‫يا أيها الناس إن هللا طيب ال‬
....‫)يقبل إال طيبا‬.
3.5 Memahami perintah tentang kompetisi dalam
kebaikan yang terkandung dalam hadis yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Jabir bin Abdullah
(.....‫)خطبنا رسول هللا فقال يا أيها الناس توبوا إلى هللا قبل أن تموتوا‬.
3.6 Mendeskripsikan hadis tentang amar ma’ruf nahi
mungkar yang diriwayatkan oleh Imam Muslim dari
Abu Said (..... ‫ )من رأي منكم منكرا‬dan riwayat Ibnu
Majah dari Abu Hazim (.....‫)إن الناس إذا رأو المنكر‬.
3.7 Memahami konsep dan fakta tanggungjawab terhadap
diri, keluarga dan masyarakat sebagaimana yang
terkandung dalam hadis riwayat Bukhari dari Abu
Hurairah (....‫ )حق المسلم على المسلم خمس‬dan riwayat Abu
Dawud dari Sabrah (.... ‫)مروا الصبي بالصالة‬.

4 Mengolah, menalar, dan 4.1 Menghafalkan hadis tentang keagungan Allah, nikmat
menyajikan dalam ranah Allah, taat kepada Allah, makanan yang halal,
konkret dan ranah abstrak berkompetisi dalam kebaikan, dan amar ma’ruf nahi
terkait dengan mungkar, dan tanggungjawab terhadap diri, keluarga
pengembangan dari yang dan masyarakat.
dipelajarinya di madrasah 4.2 Mensimulasikan sikap taat kepada Allah, syukur
secara mandiri, dan mampu nikmat, dan sikap tanggungjawab kepada diri,
menggunakan metode keluarga dan masyarakat.
sesuai kaidah keilmuan. 4.3 Mensimulasikan cara memakan makanan yang halal
dan baik sesuai teladan Rasulullah,S.aw
4.4 Mencontohkan kebaikan sebagai pola dasar amar
ma’ruf nahi mungkar.
HADIS KELAS XII SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1 Menghayati dan meyakini 1.1 Menerima kaidah memimpin berdasarkan nilai-nilai
akidah Islamiyah keadilan.
1.2 Meyakini keutamaan jujur dan adil dalam beribadah
dan berdakwah.
1.3 Merasakan hidup sederhana dalam kebersamaan,
kesetaraan hak dan derajat.
1.4 Berkomitmen meningkatkan produktifitas bekrja
untuk menjalankan perintah Allah.
1.5 Mentaati perintah Allah dalam mengembangkan
bidang keilmuan.
1.6 Meyakini pentingnya sikap melestarikan alam untuk
kemakmuran.
1.7 Meyakini pentingnya kesabaran dalam menerima
ujian dan cobaan dari Allah.
2 Mengembangkan akhlak 2.1 Memperbaiki keluarga dan menyelamatkannya dari
yang baik dalam beribadah azab neraka sebagaimana ditunjukkan hadis-hadis.
dan berinteraksi dengan 2.2 Menjaga diri untuk berlaku jujur dan adil.
diri sendiri, keluarga, 2.3 Membiasakan sikap sederhana, semangat dalam
teman, guru, masyarakat, bekerja dan menyantuni orang lemah.
lingkungan sosial dan 2.4 Merefleksikan sikap toleran sebagaimana isi hadis.
alamnya serta menunjukkan 2.5 Meningkatkan penjagaan terhadap kelestarian alam
sikap partisipatif atas dilingkungannya.
berbagai permasalahan 2.6 Memotivasi diri untuk meningkatkan keilmuan.
bangsa serta dalam 2.7 Membiasakan sikap sabar dalam menghadapi ujian
menempatkan diri sebagai dan cobaan.
cerminan bangsa dalam 2.8 Menunjukkan sikap sabar kepada orang lain dalam
pergaulan dunia. menghadapi ujian dan cobaan.
2.9 Meningkatkan semangat bekerja sebagai isi hadis.
3 Memahami, menerapkan 3.1 Memahami prosedur yang benar dalam menyelesaikan
dan menganalisis perselisihan sesuai makna yang terkandung dalam
pengetahuan faktual, hadis riwayat Bukhari dari Abdullah ibnu Umar ( ‫كلكم‬
konseptual, prosedural ...‫ )راع و كلكم مسؤول عن رعيته‬dan hadis riwayat Muslim
tentang al-Qur’an, Hadis, dari Auf bin Malik (.... ‫ )خيار أئمتكم الذين تحبونهم‬dan
fiqh, akidah, akhlak, dan riwayat Muslim dari Ma’qil (....‫)ما من عبد يسترعيه‬.
sejarah Islam dengan 3.8 Memahami konsep adil dan jujur sesuai dengan ajaran
wawasan kemanusiaan, hadis riwayat Abu Dawud dari Buraidah ( ‫القضاة ثالثة‬
kebangsaan, dan peradaban .....‫ )واحد في الجنة‬dan hadis riwayat Tirmizi dari Hasan
serta menerapkan bin Ali (....‫ )دع ما يريبك إلى ما ال يريبك‬.
pengetahuan prosedural 3.9 Memahami kandungan hadis tentang kesederhanaan
pada bidang kajian yang yang diriwayatkan oleh Muslim dari Abdullah bin
spesifik sesuai dengan bakat Amru bin Ash (....‫)قد أفلح من أسلم ورزق‬.
dan minatnya dalam 3.10 Mendiskusikan hadis tentang menyantuni
memecahkan masalah. sebagaimana dalam hadis yang diriwayatkan oleh
Bukhari dari Hakim bin Hisyam ( ‫اليد العليا خير من اليد‬
.....‫)السفلى‬.
3.11 Memahami spirit etos kerja dari hadis yang
diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Miqdam bin
Ma’dikariba (.....‫ )ما كسب الرجل كسبا أطيب‬dan hadis
riwayat Ibnu Majah dari Urwah dari ayahnya ( ‫ألن‬
.....‫ )يأخذ أحدكم أحبله‬.
3.12 Mendeskripsikan sikap toleransi dalam hadis yang
diriwayatkan oleh Ahmad dari Ibnu Abbas ( ‫ليس‬
....‫ )منا من لم يوقر كبيرنا‬dan hadis riwayat Ahmad dari
Ubay (....‫ )إني بعثت إلى أمة أميين‬.
3.13 Menyimpulkan spirit pengetahuan dan tekhnologi
dari hadis Nabi riwayat ibnu Majah dari Anas bin
Malik (....‫ )طلب العلم فريضة على كل مسلم و واضع العلم‬dan
riwayat Abu Dawud dari Abu Darda’ ( ‫إن العالم ليستغفر‬
.... ‫)له من في السموات‬.
3.14 Memahami hadis yang memerintahkan untuk
melestarikan alam yang diriwayatkan oleh Abu
Dawud dari salah seorang muhajirin ( ‫ثالثا‬
.....‫ )أسمعه يقول المسلمون شركاء‬dan riwayat Muslim dari
syadad bin Aus (......‫ )إن هللا كتب اإلحسان على كل شيئ‬.
3.15 Memahami kandungan hadis tentang ujian dan
cobaan yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari
Anas bin Malik (.....‫ )عظم الجزاء مع عظم البالء‬dan hadis
riwayat Muslim dari Shuhaib ( ‫عجبا ألمر‬
....‫)المؤمن إن أمره كله خير‬
4 Mengolah, menalar, dan 4.1 Menghafalkan hadis tentang kepemimpinan, adil dan
menyajikan dalam ranah jujur, sederhana dan menyantuni, etos kerja, toleransi
konkret dan ranah abstrak dan etika pergaulan, demokrasi, ilmu pengetahuan
terkait dengan dan teknologi, menjaga kelestarian, ujian dan cobaan.
pengembangan dari yang 4.2 Mensimulasikan sikap pemimpin yang adil dan jujur
dipelajarinya di madrasah dan beretos kerja tinggi sebagai implementasi dari
secara mandiri, dan mampu kandungan hadis.
menggunakan metode 4.3 Memperagakan sikap sederhana, menyantuni, toleran
sesuai kaidah keilmuan. dalam sosial, memiliki etika pergaulan yang baik,
sebagai perwujudan dari kandungan hadis Nabi.
4.4 Menceritakan perilaku orang yang mengembangkan
ilmu pengetahuan dengan tetap melestarikan
lingkungan.
4.5 Mendemonstrasikan contoh perilaku orang yang sabar
dalam menerima ujian dan cobaan.

KI-KD MATA PELAJARAN FIKIH KEAGAMAAN


FIKIH KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
3. Menghayati dan meyakini 1.7. Meyakini kesempurnaan agama Islam melalui
akidah Islamiyah komlpleksitas aturan fikih
1.8. Meyakini syariat Islam tentang penyelenggaraan
jenazah
1.9. Meyakini kebenaran konsep zakat dalam
menghilangkan kesenjangan antara yang kaya dan
yang miskin
1.10. Meyakini kebenaran Islam tentang perintah haji
1.11. Meyakini kewajiban kurban dan aqiqah
1.12. Menghayati proses penukilan hukum melalui
ushul fikih
2. Mengembangkan akhlak 2.14 Mematuhi hukum fikih dalam ibadah dan
yang baik dalam beribadah muamalah
dan berinteraksi dengan diri 2.15 Memiliki rasa tanggung jawab melalui materi
sendiri, keluarga, teman, guru, penyelenggaraan jenazah
masyarakat, lingkungan sosial 2.16 Meningkatkan sikap peduli terhadap penderitaan
dan alamnya serta orang lain melalui zakat
menunjukkan sikap 2.17 Memiliki sikap patuh terhadap undang-undang
partisipatif atas berbagai 2.18 Menunjukkan sikap kerjasama, dan tolong
permasalahan bangsa serta menolong melalui praktik pelaksanaan haji
dalam menempatkan diri 2.19 Memiliki sikap patuh terhadap undang-undang
sebagai cerminan bangsa penyelenggaraan haji dan umrah
dalam pergaulan dunia. 2.20 Memiliki rasa peduli kepada orang lain melalui
kurban dan aqiqah
2.21 Memiliki rasa ingin tahu sebagai implementasi
materi konsep ushul fikih
4. Memahami, menerapkan 3.12. Menjelaskan konsep fikih dalam Islam
dan menganalisis 3.13. Menjelaskan tata cara pengurusan jenazah dan
pengetahuan faktual, hikmahnya
konseptual, prosedural 3.14. Menjelaskan ketentuan Islam tentang zakat dan
tentang al-Qur’an, Hadis, hikmahnya
fiqh, akidah, akhlak, dan 3.15. Mengidentifikasi undang –undang pengelolaan
sejarah Islam dengan zakat
wawasan kemanusiaan, 3.16. Menjelaskan ketentuan Islam tentang haji dan
kebangsaan, dan peradaban umrah beserta hikmahnya
serta menerapkan 3.17. Mengidentifikasi Undang-undang penyelenggaraan
pengetahuan prosedural haji dan umrah
pada bidang kajian yang 3.18. Menjelaskan tata cara pelaksanaan kurbandan
spesifik sesuai dengan bakat aqiqah serta hikmahnya
dan minatnya dalam 3.19. Mejelaskan konsep ushul-fikih
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Membiasakan beribadah dan bermuamalah
menyajikan dalam ranah berdasarkan aturan fikih
konkret dan ranah abstrak 4.2 Memperagakan tata cara penyelenggaraan jenazah
terkait dengan pengembangan 4.3 Menunjukkan contoh penerapan ketentuan zakat
dari yang dipelajarinya di 4.4 Menunjukkan cara pelaksanaan zakat sesuai dengan
madrasah secara mandiri, dan ketentuan perundang-undangan
mampu menggunakan metode 4.5 Menunjukkan contoh penerapan ketentuan haji/
sesuai kaidah keilmuan. melakukan manasik haji
4.6 Mempraktikkan pelaksanaan haji sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan tentang haji
4.7 Menerapkan cara pelaksanaan kurban dan aqiqah
4.8 Mengidentifikasi konsep ushul fikih

FIKIH KELAS X SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1 Meyakini kebenaran syariat Islam tentang
akidah Islamiyah kepemilikan
1.2 Menghayati perintah Allah tentang kewajiban
mengeluarkan harta benda kepada mustahiq
1.3 Meyakini perintah Allah tentang wakalah dan shulhu
1.4 Meyakini perintah Allah tentang dhoman dan kafalah
1.5 Meyakini adanya larangan praktik ribawi
1.6 Meyakini Qur’an dan Hadis sebagai sumber hukum
Islam
1.7 Meyakini kebenaran ijma’ dan qiyas sebagai sumber
hukum Islam
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1 Memiliki rasa tanggung jawab melalui materi
baik dalam beribadah dan kepemilikan
berinteraksi dengan diri 2.2 Meyakini kebenaran konsep perekonomian Islam
sendiri, keluarga, teman, guru, 2.3 Membiasakan diri bekerja sama dan jujur melalui
masyarakat, lingkungan sosial materi perekonomian Islam
dan alamnya serta 2.4 Memiliki kepedulian melalui materi wakaf, hibah
menunjukkan sikap partisipatif dan sedekah
atas berbagai permasalahan 2.5 Menunjukkan rasa tanggungjawab melalui materi
bangsa serta dalam wakalah dan shulhu
menempatkan diri sebagai 2.6 Meningkatkan kepedulian terhadap sesama melalui
cerminan bangsa dalam materi dhaman dan kafalah
pergaulan dunia 2.7 Menolak segala praktik ribawi
2.8 Memiliki pendirian yang teguh sebagai implikasi
materi hukum yang muttafaq
2.9 Memiliki pendirian yang teguh dan tanggungjawab
sebagai implementasi materi sumber hukum yang
muttafaq
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Mengidentifikasi aturan Islam tentang kepemilikan
menganalisis pengetahuan 3.2 Mengidentifikasi aturan Islam tentang perekonomian
faktual, konseptual, prosedural Islam
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.3 Membandingkan ketentuan Islam tentang wakaf,
fiqih, akidah, akhlak, dan hibah dan sedekah
sejarah Islam dengan 3.4 Menjelaskan ketentuan Islam tentang wakalah dan
wawasan kemanusiaan, shulhu
kebangsaan, dan peradaban 3.5 Menjelaskan ketentuan Islam tentang dhamman dan
serta menerapkan pengetahuan kafalah
prosedural pada bidang kajian 3.6 Menganalisis hukum riba, bank, dan asuransi
yang spesifik sesuai dengan 3.7 Menjelaskan kedudukan dan fungsi al-Qur'an
bakat dan minatnya dalam sebagai sumber hukum Islam
memecahkan masalah 3.8 Menjelaskan kedudukan dan fungsi al-Sunnah
sebagai sumber hukum Islam
3.9 Menjelaskan pengertian, fungsi dan kedudukan ijma’
dalam hukum Islam
3.10 Menganalisis pengertian, fungsi dan kedudukan
qiyas dalam hukum Islam

4 Mengolah, menalar, dan 4.5 Memperagakan aturan Islam tentang kepemilikan


menyajikan dalam ranah dan akad
konkret dan ranah abstrak 4.6 Mendemontrasikan cara jual beli, khiyar, musaqah,
terkait dengan pengembangan muzara’ah, mukhabarah, syirkah, murabahah,
dari yang dipelajarinya di mudharabah, dan salam
madrasah secara mandiri, dan 4.7 Menerapkan cara pelaksanaan wakaf, hibah,
mampu menggunakan metode sedekah, dan hadiah
sesuai kaidah keilmuan. 4.8 Menerapkan cara wakaalah dan sulhu
4.9 Menerapkan cara dlaman dan kafalah
4.10Menunjukkan contoh tentang praktik ribawi
4.11Mencontoh ulama dalam menggunakan ayat-ayat al-
Qur'an sebagai sumber hukum Islam
4.12Mencontoh ulama dalam menggunakan hadis
sebagai sumber hukum Islam
4.13Menunjukkan contoh hasil ijma’ yang berfungsi
sebagai dasar dalam menetapkan sebuah hukum
4.14 Menunjukkan contoh hasil qiyas dalam
menetapkan sebuah hukum

FIKIH KELAS XI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
2. Menghayati dan meyakini 2.1. Menerima syariat Islam tentang hukum jinayat
akidah Islamiyah 2.2. Meyakini syariat Islam tentang hukum hudud
2.3. Meyakini syariat Islam tentang hukum bughat
2.4. Menerima hukum peradilan Islam
2.5. Menghayati sumber hukum yang mukhtalaf
3. Mengembangkan akhlak 2.11 Menunjukkan sikap adil dan tanggungjawab dalam
yang baik dalam beribadah penerapan hukum jinayat
dan berinteraksi dengan diri 2.12 Menunjukkan sikap adil dan tanggungjawab dalam
sendiri, keluarga, teman, penerapan hukum hudud
guru, masyarakat, 2.13 Menunjukkan sikap adil dan tanggungjawab dalam
lingkungan sosial dan penerapan hukum bughat
alamnya serta menunjukkan 2.14 Menunjukkan sikap patuh pada hukum
sikap partisipatif atas 2.15 Membiasakan sikap menghormati pendapat atas
berbagai permasalahan pemahaman sumber hukum yang mukhtalaf
bangsa serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
4. Memahami, menerapkan dan 3.1 Menjelaskan ketentuan Allah tentang jinayah dan
menganalisis pengetahuan hikmahnya
faktual, konseptual, 3.2 Menjabarkan ketentuan Allah tentang hudud dan
prosedural tentang al- hikmahnya
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah,
3.3 Mendeskripsikan hukum islam tentang bughat dan
akhlak, dan sejarah Islam hikmahnya
dengan wawasan 3.4 Menganalisis ketentuan Islam tentang peradilan dan
kemanusiaan, kebangsaan, hikmahnya
dan peradaban serta 3.5 Mengidentifikasi Istihsan sebagai sumber hukum
menerapkan pengetahuan 3.6 Mendeskripsikan Mashlahatul Mursalah sebagai
prosedural pada bidang sumber hukum
kajian yang spesifik sesuai3.7 Menjelaskan ‘Urf sebagai sumber hukum
dengan bakat dan minatnya 3.8 Menjelaskan istishab sebagai sumber hukum
dalam memecahkan masalah 3.9 Menjelaskan Syar’u man qablana sebagai sumber
hukum
3.10 Menjelaskan qaulus sahabi sebagai sumber hukum
3.11 Menyimpulkan Saddud Dzara’i sebagai sumber
hukum
5. Mengolah, menalar, dan 5.1. Menunjukkan contoh pelanggaran yang terkena
menyajikan dalam ranah ketentuan jinayah
konkret dan ranah abstrak 5.2. Menunjukkan contoh pelanggaran yang terkena
terkait dengan ketentuan hudud
pengembangan dari yang 5.3. Menunjukkan contoh pelanggaran yang terkena
dipelajarinya di madrasah ketentuan bughat
secara mandiri, dan mampu 5.4. Mensimulasikan contoh penerapan ketentuan Islam
menggunakan metode sesuai tentang peradilan
kaidah keilmuan. 5.5. Menunjukkan contoh perbuatan dalam kehidupan
masyarakat berdasarkan hukum mukhtalaf
FIKIH KELAS XI SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.5 Menerima ketentuan Islam tentang pernikahan
ajaran Islam 1.6 Menghayati ketentuan syariat Islam dalam
melakukan pembagian harta warisan dan wasiat
1.7 Meyakini Allah memberi kewajiban sesuai dengan
kadar kemampuannya

2. Mengembangkan akhlak yang 2.1 Membiasakan sikap tanggungjawab dalam


baik dalam beribadah dan menerpkan hukum Islam
berinteraksi dengan diri 2.2 Mematuhi perundang-undangan dalam Islam
sendiri, keluarga, teman, guru, 2.3 Meningkatkan sikap peduli, jujur dan kerjasama
masyarakat, lingkungan sosial dalam urusan waris dan wasiat
dan alamnya serta 2.4 Memiliki sikap tanggungjawab dalam menerapkan
menunjukkan sikap hukum syar’i
partisipatif atas berbagai
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Menjelaskan ketentuan perkawinan dalam Islam
menganalisis pengetahuan dan hikmahnya
faktual, konseptual, prosedural 3.2 Mendeskripsikan ketentuan perkawinan menurut
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, perundang-undangan
akidah, akhlak, dan sejarah 3.3 Menguraikan ketentuan hukum mawaris dan wasiat
Islam dengan wawasan dalam Islam
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4 Menjelaskan konsep hukum syar’i dalam Islam (al
peradaban serta menerapkan Hakim. al-hukmu, al-mahkum fih dan al-mahkum
pengetahuan prosedural pada alaih).
bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Mengoreksi praktik perkawinan yang salah di
menyajikan dalam ranah masyarakat berdasarkan ketentuan hkum Islam
konkret dan ranah abstrak 4.2 Menunjukkan contoh perbedaan ketentuan perkawinan
terkait dengan pengembangan dalam Islam dengan UU Perkawinan 1975
dari yang dipelajarinya di 4.3 Mengoreksi praktik waris dalam masyarakat yang
madrasah secara mandiri, dan tidak sesuai dengan ketentuan hukum Islam
mampu menggunakan metode 4.4 Mencontohkan unsur-unsur hukum syara’ (al-hakim,
sesuai kaidah keilmuan. al-hukmu, mahkum alaih dan mahkum fih).

FIKIH KELAS XII SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.11 Menghayati konsep khilafah dalam Islam
ajaran Islam 1.12 Menerima ketentuan ruh al-jihad dalam syariat
Islam
1.13 Meyakini kebenaran hukum Islam yang dihasilkan
melalui penerapan kaidah ushul fikih
2. Mengembangkan akhlak 2.9 Memiliki perilaku jujur, disiplin dan tanggungjawab
yang baik dalam beribadah 2.10 Memiliki sikap berani mempertahankan kebenaran
dan berinteraksi dengan diri 2.11 Merefleksikan sikap santun dan tanggung jawab
sendiri, keluarga, teman,
guru, masyarakat,
lingkungan sosial dan
alamnya serta menunjukkan
sikap partisipatif atas
berbagai permasalahan
bangsa serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.6 Menjelaskan ketentuan Islam tentang pemerintahan
menganalisis pengetahuan (khilafah)
faktual, konseptual, 3.7 Mendeskripsikan konsep jihad dalam Islam
prosedural tentang al- 3.8 Menjelaskan pengertian dan kaidah Amr dan Nahi
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, 3.9 Mengidentifikasi konsep, ciri-ciri lafadz ‘Am dan
akhlak, dan sejarah Islam Khas
dengan wawasan 3.10 Menjelaskan pengertian dan macam-macam Takhsis
kemanusiaan, kebangsaan, dan Mukhasis
dan peradaban serta 3.11 Menjelaskan pengertian dan pembagian Mujmal dan
menerapkan pengetahuan Mubayyan
prosedural pada bidang 3.12 Mengungkapkan pengertian dan akibat Muradif dan
kajian yang spesifik sesuai Musytarak
dengan bakat dan minatnya 3.13 Mengungkapkan pengertian dan hukum yang
dalam memecahkan masalah diakibatkan lafadz Mutlaq dan Muqayyad
3.14 Menjelaskan pengertian Dzahir dan Takwil
3.15 Menjelaskan pengertian dan macam-macam Manthuq
dan Mafhum
4. Mengolah, menalar, dan 4.3. Menunjukkan contoh penerapan dasar-dasar khilafah
menyajikan dalam ranah 4.4. Menunjukkan contoh jihad yang benar
konkret dan ranah abstrak 4.5. Menerapkan kaidah amr dan nahi dalam kehidupan
terkait dengan 4.6. Menerapkan kaidah ‘am dan khas dalam kehidupan
pengembangan dari yang 4.7. Memberikan contoh masalah penetapan hukum dari
dipelajarinya di madrasah takhsis dan mukhassis
secara mandiri, dan mampu 4.8. Memberikan contoh penetapan hukum dari mujmal
menggunakan metode sesuai dan mubayyan
kaidah keilmuan. 4.9. Memberikan contoh penetapan hukum dari murodif
dan mustarok
4.10. Memberikan contoh penetapan hukum dari mutlak
dan muqayyad
4.11. Memberikan contoh penetapan hukum dari dhahir
dan takwil
4.12. Memberikan contoh penetapan hukum dari mantuq
dan mafhum
FIKIH KELAS XII SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Menerima kebenaran tahapan hukum dalam penentuan
ajaran Islam hukum
1.2 Meyakini potensi ijtihad merupakan anugerah Allah
1.3 Menghayati potensi ijtihad yang dimiliki setiap orang
1.4. Menghayati adanya perbedaan sebagai sunnatullah
2. Mengembangkan akhlak 2.4 Menunjukkan sikap selektif dan toleransi sebagai
yang baik dalam beribadah implikasi dari materi nasakh mansukh
dan berinteraksi dengan diri 2.5 Menunjukkan sikap selektif dan toleransi sebagai
sendiri, keluarga, teman, implikasi dari materi ta’arud al-adillah
guru, masyarakat, 2.6 Meningkatkan rasa cinta ilmu dalam mempelajari
lingkungan sosial dan hasil ijtihad dan tata caranya
alamnya serta menunjukkan 2.7 Memiliki sikap patuh terhadap hasil ijtihad yang
sikap partisipatif atas benar
berbagai permasalahan 2.8 Memiliki sikap menghormati pendapat sebagai
bangsa serta dalam implikasi dari materi perbedaan madhab
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1 Menjelaskan pengertian dan ketentuan nasakh
menganalisis pengetahuan mansukh
faktual, konseptual, 3.2 Menjelaskan pengertian, dan ketentuan ta’arudh al-
prosedural tentang al- adilah
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, 3.3 Menjelaskan pengertian dan ketentuan tarjih
akhlak, dan sejarah Islam 3.4 Menjelaskan pengertian dan ketentuan ijtihad
dengan wawasan 3.5 Menjelaskan pengertian Ittiba’dan hukum Ittiba’
kemanusiaan, kebangsaan, beserta dalilnya serta hikmahnya
dan peradaban serta 3.6 Menjelaskan pengertian dan ketentuan taqlid
menerapkan pengetahuan 3.7 Menjelaskan pengertian dan ketentuan Talfiq
prosedural pada bidang 3.8 Menjelaskan pengertian, sejarah dan karakteristik
kajian yang spesifik sesuai berbagai madhhab fikih
dengan bakat dan minatnya
dalam memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Menceritakan proses nasikh dan mansukh
menyajikan dalam ranah 4.2 Menunjukkan contoh ta’arud dalam sumber hukum
konkret dan ranah abstrak 4.3 Menunjukkan contoh Talfiq dan tarjih
terkait dengan 4.4 Menunjukkan contoh ittiba’ dan taqlid
pengembangan dari yang 4.5 Menunjukkan contoh perbedaan madhab
dipelajarinya di madrasah
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.

KI-KD MATA PELAJARAN ILMU KALAM


ILMU KALAM KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini prinsip-prinsip akidah Islam dalam kehidupan
akidah Islamiyah 1.2. Menghayati metode peningkatan kualitas akidah Islam
1.3. Meyakini Allah sebagai al-Kholiq al-Mudabbir
1.4. Menerima pelajaran ilmu kalam secara integral
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan sikap yang mencerminkan akidah yang
yang baik dalam beribadah kokoh dalam kehidupan sehari-hari
dan berinteraksi dengan diri 2.2. Membiasakan perilaku ber-tauhiid dalam kehidupan
sendiri, keluarga, teman, guru, sehari-hari
masyarakat, lingkungan sosial 2.3. Memiliki sikap peduli terhadap kondisi aqidah
dan alamnya serta masyarakat sekitar
menunjukan sikap partisipatif 2.4. Mengambil pelajaraan positif dari perbedaan ilmu
atas berbagai permasalahan kalam yang berpengaruh pada sikap keseharian
bangsa serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mengetahui prinsip-prinsip akidah Islam
menganalisis pengetahuan 3.2. Mengidentifikasi metode peningkatan kualitas akidah
faktual, konseptual, Islam
prosedural tentang al-Qur’an, 3.3. Memahami pengertian tauhiid dan istilah-istilah yang
hadis, fiqh, akidah, akhlak, terkait
dan sejarah Islam dengan 3.4. Mengidentifikasi macam-macam tauhiid (uluuhiyah,
wawasan kemanusiaan, rubuubiyah, dan asmaa wa sifaat)
kebangsaan, dan peradaban 3.5. Memahami pengertian, macam-macam dan akibat
serta menerapkan perbuatan syirik
pengetahuan prosedural pada 3.6. Memahami pengertian ilmu kalam
bidang kajian yang spesifik 3.7. Mengidentifikasi nama-nama ilmu kalam dan sebab
sesuai dengan bakat dan penamaan masing-masing
minatnya dalam memecahkan 3.8. Mendeskripsikan ruang lingkup dan fungsi ilmu kalam
masalah 3.9. Mendiskripsikan peranan dalil dalam ilmu kalam
3.10. Menganalisis hubungan ilmu kalam dengan ilmu lain
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan praktik-praktik perbuatan syrik dalam
menyajikan dalam ranah masyarakat
konkret dan ranah abstrak 4.2. Menyusun peta konsep perdebatan masalah ilmu kalam
terkait dengan yang paling berpengaruh
pengembangan dari yang 4.3. Mensimulasikan macam-macam tauhid
dipelajarinya di madrasah
secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan

ILMU KALAM KELAS X SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Menghayati sejarah munculnya aliran ilmu kalam
akidah Islamiyah sebagai anugerah Allah
1.2. Menerima beragam aliran ilmu kalam dan doktrinnya
2. Mengembangkan akhlak yang 4.1. Menunjukkan sikap menghargai beragamnya aliran ilmu
baik dalam beribadah dan kalam
berinteraksi dengan diri 4.2. Menghargai nilai-nilai positif aliran Khawarij
sendiri, keluarga, teman, guru, 4.3. Menghargai nilai-nilai positif aliran Murji’ah
masyarakat, lingkungan sosial 4.4. Menghargai nilai-nilai positif aliran Syi’ah
dan alamnya serta 4.5. Menghargai nilai-nilai positif aliran Jabariyah
menunjukan sikap partisipatif 4.6. Menghargai nilai-nilai positif aliran Qadariyah
atas berbagai permasalahan 4.7. Menghargai nilai-nilai positif aliran Mu’tazilah
bangsa serta dalam 4.8. Menghargai nilai-nilai positif aliran Asy’ariyah
menempatkan diri sebagai 4.9. Menghargai nilai-nilai positif aliran Maturidiyah
cerminan bangsa dalam 4.10. Menunjukkan sikap positif dalam memahami aliran
pergaulan dunia ilmu kalam
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Membandingkan fenomena ketauhidan pada masa Nabi
menganalisis pengetahuan Adam As hingga masa Nabi Muhammad saw
faktual, konseptual, 3.2. Mengidentifikasi bentuk penyimpangan umat-umat
prosedural tentang al-Qur’an, terdahulu dari dakwah para Nabi
hadis, fiqh, akidah, akhlak, 3.3. Memahami akidah pada masa Nabi Muhammad saw.
dan sejarah Islam dengan 3.4. Memahami akidah pada masa sahabat
wawasan kemanusiaan, 3.5. Mengidentifikasikan faktor penyebab timbulnya aliran-
kebangsaan, dan peradaban aliran ilmu kalam
serta menerapkan 3.6. Mendiskripsikan aliran Khawarij, tokoh-tokoh dan
pengetahuan prosedural pada doktrin-doktrinnya
bidang kajian yang spesifik 3.7. Mendiskripsikan aliran Murji’ah, tokoh-tokoh dan
sesuai dengan bakat dan doktrin-doktrinnya
minatnya dalam memecahkan 3.8. Mendiskripsikan aliran Syi’ah, tokoh-tokoh dan
masalah doktrin-doktrinnya
3.9. Mendiskripsikan aliran Jabariyah dan Qadariyah,
tokoh-tokoh serta doktrin-doktrinnya
3.10. Mendiskripsikan aliran Mu’tazilah, tokoh-tokoh dan
doktrin-doktrinnya
3.11. Mendiskripsikan aliran Asy’ariyah, tokoh-tokoh dan
doktrin-doktrinnya
3.12. Mendiskripsikan aliran Maturidiyah, tokoh-tokoh dan
doktrin- doktrinnya
3.13. Menganalisis perbedaan antara aliran-aliran ilmu kalam
yang satu dengan lainnya
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menyusun peta konsep persoalan-persoalan yang
menyajikan dalam ranah menjadi perdebatan aliran-aliran kalam
konkret dan ranah abstrak 4.2. Menceritakan kondisi akidah umat Islam pada masa
terkait dengan Nabi Muhammad saw
pengembangan dari yang 4.3. Menceritakan kondisi akidah umat Islam pada masa
dipelajarinya di madrasah sahabat
secara mandiri, dan mampu 4.4. Menceritakan perbedaan antara alian-aliran ilmu kalam
menggunakan metode sesuai yang satu dengan yang lainnya
kaidah keilmuan

ILMU KALAM KELAS XI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini peristiwa Isra Mi`raj
akidah Islamiyah 1.2. Menghayati munculnya Dajjal di akhir zaman
1.3. Meyakini turunnya Nabi Isa As di akhir zaman
1.4. Meyakini keluarnya Ya`juz dan Ma`juj di akhir zaman
1.5. Meyakini munculnya Imam Mahdi di akhir zaman
1.6. Menghayati persoalan yang berkaitan dengan keimanan
1.7. Menerima perkembangan aliran-aliran ilmu kalam
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan sikap positif terhadap persoalan yang
yang baik dalam beribadah berkaitan dengan keimanan
dan berinteraksi dengan diri 2.2. Menunjukkan sikap positif terhadap sejarah
sendiri, keluarga, teman, guru, perkembangan aliran-aliran dalam ilmu kalam
masyarakat, lingkungan sosial 2.3. Menunjukkan sikap menghargai persoalan-persoalan
dan alamnya serta yang berkaitan dengan keimanan
menunjukan sikap partisipatif
atas berbagai permasalahan
bangsa serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami peristiwa Isra’ Mi’raj dan hikmahnya
menganalisis pengetahuan 3.2. Mendiskusikan munculnya Dajjal dan hikmahnya
faktual, konseptual, 3.3. Mendiskusikan turunnya Nabi Isa As dan hikmahnya
prosedural tentang al-Qur’an, 3.4. Mendiskusikan peristiwa keluarnya Ya’juz dan Ma’juz
hadis, fiqh, akidah, akhlak, dan hikmahnya
dan sejarah Islam dengan 3.5. Mendiskusikan munculnya Imam Mahdi dan
wawasan kemanusiaan, hikmahnya
kebangsaan, dan peradaban 3.6. Menganalisis perkembangan aliran Mu’tazilah
serta menerapkan 3.7. Menganalisis perkembangan aliran Asy’ariyah
pengetahuan prosedural pada 3.8. Mendiskusikan pengertian, asal usul dan pengaruh dari
bidang kajian yang spesifik peristiwa Mihnah
sesuai dengan bakat dan 3.9. Menganalisis perkembangan pemikiran kalam setelah
minatnya dalam memecahkan peristiwa mihnah
masalah
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritkan peristiwa Isra’ Mi’raj
menyajikan dalam ranah 4.2. Membuat peta pemikiran mengenai munculnya Dajjal
konkret dan ranah abstrak 4.3. Membuat portofolio tentang dasar dan argumen
terkait dengan pengembangan munculnya Nabi Isa di akhir zaman
dari yang dipelajarinya di 4.4. Menyusun sinopsis perkembangan aliran Mu’tazilah
madrasah secara mandiri, dan dan Asy’ariyah pasca peristiwa Mihnah
mampu menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan

ILMU KALAM KELAS XI SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini adanya hari kiamat
akidah Islamiyah 1.2. Meyakini peristiwa ba’ats, hasyr dan mauqif
1.3. Meyakini pertanggung-jawaban amal perbuatan,
catatan amal perbuatan dan mizan
1.4. Meyakini adanya qishas, shirat dan syafa’at
1.5. Meyakini adanya surga, neraka, haudhul maurud dan
kautsar
1.6. Meyakini adanya hal-hal yang terjadi pada hari kiamat
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Membiasakan amal shaleh setelah memahami peristiwa
baik dalam beribadah dan kiamat
berinteraksi dengan diri 2.2. Menghindari perbuatan dosa setelah memahami
sendiri, keluarga, teman, guru, peristiwa kiamat
masyarakat, lingkungan sosial 2.3. Meningkatkan keimanan setelah memahami peristiwa
dan alamnya serta menunjukan hari kiamat
sikap partisipatif atas berbagai
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami pengertian dan dalil hari kiamat
menganalisis pengetahuan 3.2. Mengidentifikasi tanda-tanda hari kiamat
faktual, konseptual, prosedural 3.3. Mendiskripsikan pengertian, dalil, peristiwa ba’ats,
tentang al-Qur’an, hadis, fiqh, hasyr dan mauqif dan hikmahnya
akidah, akhlak, dan sejarah 3.4. Mendiskusikan hisab, catatan amal , mizan dan dalil
Islam dengan wawasan serta hikmahnya
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.5. Memahami pengertian qishas, shirat dan syafa’at dan
peradaban serta menerapkan dalilnya
pengetahuan prosedural pada 3.6. Memahami pengertian surga, neraka, haudhul maurud,
bidang kajian yang spesifik kautsar serta hikmahnya
sesuai dengan bakat dan
minatnya dalam memecahkan
masalah
4. Mengolah, menalar, dan 5.1. Mensimulasikan peristiwa ba’ats, hasyr dan mauqif dan
menyajikan dalam ranah mengambil ibrahnya
konkret dan ranah abstrak 5.2. Mendesain peta konsep tentang hisab, catatan amal
terkait dengan pengembangan perbuatan dan mizan disertai dalilnya
dari yang dipelajarinya di 5.3. Membuat sinopsis tentant perstiwa hisab dan mizan
madrasah secara mandiri, dan 5.4. Mensimulasikan peristiwa hisab, catatan amal , mizan
mampu menggunakan
metode sesuai kaidah
keilmuan

ILMU KALAM KELAS XII SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini kedudukan wahyu dan akal menurut
akidah Islamiyah perspektif aliran kalam
1.2. Menerima konsep iman dan kufur menurut perspektif
aliran kalam
1.3. Meyakini perbuatan Tuhan menurut perspektif aliran
kalam
1.4. Meyakini kehendak, kekuasaan dan perbuatan manusia
menurut perspektif aliran kalam
1.5. Meyakini kehendak mutlak Tuhan dan keadilan Tuhan
menurut perspektif aliran kalam
1.6. Meyakini kalamullah menurut perspektif aliran kalam
1.7. Menerima sifat-sifat Tuhan menurut perspektif aliran
kalam
2. Mengembangkan akhlak 2.1. Menunjukkan sikap positif terhadap persoalan-
(adab) yang baik dalam persoalan pokok ilmu kalam
beribadah dan berinteraksi 2.2. Meningkatkan keimanan setelah memahami persoalan-
dengan diri sendiri, keluarga, persoalan pokok ilmu kalam
teman, guru, masyarakat, 2.3. Menghindari perbuatan dosa besar setelah memahami
lingkungan sosial dan hukum pelaku dosa besar menurut aliran kalam
alamnya serta menunjukan 2.4. Membiaskan sikap tawakkal terhadap kehendak mutlak
sikap partisipatif atas berbagai Tuhan menurut perspektif aliran kalam
permasalahan bangsa serta
dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mendiskusikan kedudukan wahyu dan akal menurut
menganalisis pengetahuan perspektif aliran kalam
faktual, konseptual, prosedural 3.2. Menganalisis iman dan kufur menurut perspektif aliran
tentang al-Qur’an, hadis, fiqh, kalam
akidah, akhlak, dan sejarah 3.3. Memahami hukum pelaku dosa besar menurut
Islam dengan wawasan perspektif aliran kalam
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4. Mendiskusikan perbuatan Tuhan menurut perspektif
peradaban serta menerapkan aliran kalam
pengetahuan prosedural pada 3.5. Mendiskusikan kehendak, kekuasaan dan perbuatan
bidang kajian yang spesifik manusia menurut perspektif aliran kalam
sesuai dengan bakat dan 3.6. Mendiskusikan kehendak mutlak Tuhan dan keadilan
minatnya dalam memecahkan Tuhan menurut perspektif aliran kalam
masalah 3.7. Mendiskusikan kalamullah menurut perspektif aliran
kalam
3.8. Mendiskusikan sifat-sifat Tuhan menurut perspektif
aliran kalam
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Membuat peta konsep mengenai persoalan-persoalan
menyajikan dalam ranah pokok ilmu kalam
konkret dan ranah abstrak 4.2. Menceritakan persoalan-persoalan pokok ilmu kalam
terkait dengan pengembangan 4.3. Mensimulasikan iman dan kufur menurut perspektif
dari yang dipelajarinya di aliran kalam
madrasah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan

ILMU KALAM KELAS XII SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Menerima pemikiran kalam Muhammad Abduh
Islamiyah 1.2. Menghayati pemikiran kalam Sayyid Ahmad Khan
1.3. Menerima pemikiran kalam Muhammad Iqbal

2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Menghargai pemikiran kalam Muhammad Abduh


baik dalam beribadah dan 2.2. Mengapresiasi pemikiran kalam Sayyid Ahmad Khan
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.3. Menghargai pemikiran kalam Muhammad Iqbal
keluarga, teman, guru,
masyarakat, lingkungan sosial
dan alamnya serta menunjukan
sikap partisipatif atas berbagai
permasalahan bangsa serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami pemikiran kalam yang dikembangkan
menganalisis pengetahuan Muhammad Abduh, Sayyid Ahmad Khan dan
faktual, konseptual, prosedural Muhammad Iqbal
tentang al-Qur’an, hadis, fiqh, 3.2. Menganalisis pemikiran kalam Muhammad Abduh,
akidah, akhlak, dan sejarah Islam Sayyid Ahmad Khan dan Muhammad Iqbal
dengan wawasan kemanusiaan, 3.3. Mendiskripsikan pokok pemikiran kalam Muhammad
kebangsaan, dan peradaban serta Abduh, Sayyid Ahmad Khan, dan Muhammad Iqbal
menerapkan pengetahuan 3.4. Menganalisis pengaruh pemikiran kalam Muhammad
prosedural pada bidang kajian Abduh, Sayyid Ahmad Khan, dan Muhammad Iqbal
yang spesifik sesuai dengan dalam dunia Islam
bakat dan minatnya dalam 3.5. Membandingkan pemikiran kalam Muhammad Abduh,
memecahkan masalah Sayyid Ahmad Khan dan Muhammad Iqbal
4. Mengolah, menalar, dan 2.1. Memetakan pemikiran kalam Muhammad Abduh,
menyajikan dalam ranah Sayyid Ahmad Khan, dan Muhammad Iqbal
konkret dan ranah abstrak 2.2. Menceritakan pemikiran kalam Muhammad Abduh,
terkait dengan pengembangan Sayyid Ahmad Khan dan Muhammad Iqbal
dari yang dipelajarinya di 2.3. Mensimulasikan pemikiran kalam Muhammad Abduh,
madrasah secara mandiri, dan Sayyid Ahmad Khan, dan Muhammad Iqbal
mampu menggunakan metode
sesuai kaidah keilmuan
KI-KD MATA PELAJARAN AKHLAK
AKHLAK KELAS X SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR


1.1 Menghayati dan meyakini 1.1. Menerima berkewajiban berakhlakul karimah
akidah Islamiyah 1.2. Menghayati nilai-nilai akhlak dalam tasawuf
1.3. Menghayati akhlak terpuji terhadap orang tua
1.4. Menghayati nilai-nilai akhlak terpuji terhadap guru
1.5. Menghayati akhlak terpuji pada orang yang sebaya, yang
lebih muda dan yang lebih tua
1.6. Menghayati akhlak terpuji dalam bergaul dengan lawan
jenis
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Membiasakan meningkatan kualitas akhlak
baik dalam beribadah dan 2.2. Meneladani ke-sufi-an Nabi Muhammad Saw dan
berinteraksi dengan diri sendiri, sahabat-sahabatnya.
keluarga, teman, guru, 2.3. Meneladani perilaku orang yang memiliki maqamat,
masyarakat, lingkungan sosial dan al-ahwal dalam tasawuf
dan alamnya serta menunjukan 2.4. Meneladani perilaku sufistik Hasan Basri
sikap partisipatif atas berbagai 2.5. Meneladani perilaku sufistik Rabi’ah Al-Adawiyah
permasalahan bangsa serta 2.6. Meneladani perilaku sufistik Al Ghazali
dalam menempatkan diri 2.7. Meneladani perilaku sufistik Abu Yazid al-Bustami
sebagai cerminan bangsa dalam 2.8. Meneladani perilaku sufistik Al-Hallaj
pergaulan dunia 2.9. Meneladani perilaku sufistik Muhy al-Din Ibn `Araby
2.10. Membiasakan akhlak terpuji terhadap kedua orang tua
2.11. Membiasakan akhlak terpuji terhadap guru
2.12. Membiasakan adab dalam bergaul dengan orang yang
sebaya, yang lebih muda dan yang lebih tua
2.13. Membiasakan adab bergaul dengan lawan jenis
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mengidentifikasi, pengertian akhlak, induk-induk akhlak
menganalisis pengetahuan terpuji (hikmah, iffah, syaja’ah, dan ‘adalah)
faktual, konseptual, prosedural 3.2. Mengidentifikasi induk-induk akhlak tercela (hubbudun-
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, ya, hasad, kibr, ujub, riya’)
akidah, akhlak, dan sejarah 3.3. Mengidentifikasi macam-macam metode peningkatan
Islam dengan wawasan kualitas akhlak
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.4. Memahami pengertian, sumber tasawuf dari al-Quran
peradaban serta menerapkan dan al-Sunnah
pengetahuan prosedural pada 3.5. Menganalisis hubungan tasawuf dengan akhlak dan
bidang kajian yang spesifik syariat.
sesuai dengan bakat dan 3.6. Memahami pengertian maqamat, dan al-ahwal dalam
minatnya dalam memecahkan tasawuf
masalah 3.7. Membandingkan tasawuf sunni dan tasawuf falsafi, serta
tokoh-tokohnya
3.8. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf dari Hasan Basri
3.9. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf dari Rabi’ah Al-
Adawiyah
3.10. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf dari Dzun Nun
Al-Misri
3.11. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf dari Al Ghazali
3.12. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf dari Abu Yazid
al-Bustami
3.13. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf dari Al-Hallaj
3.14. Mendiskripsikan pokok ajaran tasawuf Muhy al-Din
Ibn `Araby
3.15. Memahami akhlak terpuji terhadap kedua orang tua
3.16. Memahami akhlak terpuji terhadap guru
3.17. Memahami akhlak bergaul dengan orang yang sebaya,
yang lebih muda dan yang lebih tua
3.18. Memahami adab bergaul dengan lawan jenis
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan shohibul maqamat dan al-ahwal dalam
menyajikan dalam ranah tasawuf dengan fenomena sosial
konkret dan ranah abstrak 4.2. Mensimulasikan contoh akhlak yang baik terhadap
terkait dengan pengembangan kedua orang tua
dari yang dipelajarinya di 4.3. Mensimulasikan contoh akhlak yang baik terhadap guru
madrasah secara mandiri, dan 4.4. Membuat sinopsis akhlak bergaul dengan lawan jenis
mampu menggunakan metode 4.5. Menyusun kliping akhlak terpuji kepada guru,oang tua
sesuai kaidah keilmuan dan alawan jenis

AKHLAK KELAS X SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Menerima nilai-nilai husnuzh-zhan, khauf ar Raja’,
Islamiyah ikhlas, tawakkal dan bertaubat
1.2. Meyakini akhlak mulia dalam menuntut ilmu
1.3. Menghayati akhlak mulia dalam bermusyawarah
2. Mengembangkan akhlak yang baik 2.1. Menghindari nafsu negatif dalam kehidupan sehari-
dalam beribadah dan berinteraksi hari
dengan diri sendiri, keluarga, 2.2. Membiasakan perilaku husnuzh-zhan, ar Raja’,
teman, guru, masyarakat, ikhlas, tawakkal dan bertaubat
lingkungan sosial dan alamnya 2.3. Menghindari perilaku serakah, tama’, rakus, bakhil,
serta menunjukan sikap partisipatif dan israf/tabdzir
atas berbagai permasalahan bangsa 2.4. Membiasakan akhlak mulia adalam menuntut ilmu
serta dalam menempatkan diri 2.5. Membiasakan akhlak mulia dalam musyawarah
sebagai cerminan bangsa dalam 2.6. Membudayakan salam dalam kehidupan sehari-hari
pergaulan dunia 2.7. Merefleksikan nasihat Luqman Hakim
2.8. Meneladani akhlak Ashabul Kahfi
2.9. Meneladani akhlak Siti Maryam
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami pengertian nafsu, akal dan qalbu
menganalisis pengetahuan faktual, 3.2. Membandingkan kedudukan nafsu, akal dan qalbu
konseptual, prosedural tentang al- 3.3. Memahami pentingnya husnuzh-zhan, khauf, ar Raja’,
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, ikhlas, tawakkal dan bertaubat
akhlak, dan sejarah Islam dengan 3.4. Mengidentifikasi contoh perilaku husnuzh-zhan, ar
wawasan kemanusiaan, Raja’, khauf, ikhlas, tawakkal dan bertaubat
kebangsaan, dan peradaban serta 3.5. Memahami pengertian serakah, tama’, rakus, bakhil,
menerapkan pengetahuan dan israf/tabdzir
prosedural pada bidang kajian yang 3.6. Mengidentifikasi contoh-contoh perilaku serakah,
spesifik sesuai dengan bakat dan tama’, rakus, bakhil, dan israf/tabdzir
minatnya dalam memecahkan 3.7. Mendisikripsikan akhlak mulia dalam menuntut ilmu
masalah 3.8. Mendisikripsikan akhlak mulia dalam musyawarah
3.9. Memahami pengertian dan tatacara salam
3.10. Mendisikripsikan nasihat-nasihat Luqman Hakim
3.11. Mendisikripsikan akhlak Ashabul Kahfi
3.12. Mendisikripsikan akhlak Siti Maryam
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan contoh akhlak mulia menuntut ilmu
menyajikan dalam ranah konkret 4.2. Mensimulasikan contoh akhlak mulia musyawarah
dan ranah abstrak terkait dengan 4.3. Mendemontrasikam tata cara salam
pengembangan dari yang 4.4. Menceritakan kisah Lukman Al Hakim
dipelajarinya di madrasah secara 4.5. Menceritakan kisah Ashabul Kahfi
mandiri, dan mampu menggunakan 4.6. Menceritakan kisah Siti Maryam
metode sesuai kaidah keilmuan

AKHLAK KELAS XI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Menghayati sifat wara’ zuhud, iffah, syaja’ah
Islamiyah dermawan dan amanah
1.2. Menerima adab takziyah dan ziarah kubur
1.3. Menghindari perbuatan dosa besar
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Menghindari perilaku negatif dalam pergaulan
baik dalam beribadah dan remaja
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.2. Membiasakan akhlak terpuji dalam pergaulan
keluarga, teman, guru, masyarakat, remaja
lingkungan sosial dan alamnya 2.3. Membiasakan perilaku wara’, zuhud, dermawan dan
serta menunjukan sikap partisipatif amanah
atas berbagai permasalahan bangsa 2.4. Menunjukkan nilai-nilai negatif perbuatan dosa
serta dalam menempatkan diri besar (mabuk-mabukan, mengkonsumsi narkoba,
sebagai cerminan bangsa dalam berjudi, zina, pergaulan bebas dan mencuri)
pergaulan dunia 2.5. Membiasakan akhlak terpuji ketika membesuk
orang sakit
2.6. Membiasakan akhlak terpuji ketika melakukan
takziyah
2.7. Membiasakan akhlak terpuji ketika melakukan
ziarah kubur
2.8. Menghindari perilaku tercela seperti perilaku Abu
Lahab dan istrinya
2.9. Menghindari perilaku tercela seperti perilaku istri
Nabi Luth
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami akhlak terpuji dalam pergaulan remaja
menganalisis pengetahuan faktual, 3.2. Mengidentifikasi perilaku akhlak terpuji dalam
konseptual, prosedural tentang al- pergaulan remaja
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, 3.3. Memahami sifat wara’ zuhud,,dermawan dan
akhlak, dan sejarah Islam dengan amanah
wawasan kemanusiaan, 3.4. Mengidentifikasi contoh perilaku wara’ zuhud,
kebangsaan, dan peradaban serta dermawan dan amanah
menerapkan pengetahuan 3.5. Memahami pengertian dosa besar (mabuk-mabukan,
prosedural pada bidang kajian mengkonsumsi narkoba,berjudi, zina, pergaulan
yang spesifik sesuai dengan bakat bebas dan mencuri)
dan minatnya dalam memecahkan 3.6. Mengidentifikasi contoh dosa besar (mabuk-
masalah mabukan, mengkonsumsi narkoba, berjudi, zina,
pergaulan bebas dan mencuri)
3.7. Mendiskripsikan akhlak terpuji ketika membesuk
orang sakit
3.8. Mendiskripsikan akhlak terpuji ketika takziyah
3.9. Mendiskripsikan akhlak terpuji ketika melakukan
ziarah kubur
3.10. Mendiskripsikan perilaku tercela Abu Lahab dan
istrinya
3.11. Mendiskripsikan perilaku tercela istri Nabi Luth
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan akhlak membesuk orang sakit
menyajikan dalam ranah konkret 4.2. Mensimulasikan akhlak takziyah
dan ranah abstrak terkait dengan 4.3. Mensimulasikan akhlak ziarah kubur
pengembangan dari yang 4.4. Menceritakan kisah Abu Lahab dan istrinya
dipelajarinya di madrasah secara 4.5. Menceritakan kisah istri Nabi Luth
mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan

AKHLAK KELAS XI SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR PENYEMPURNAAN
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Menghayati nilai-nilai mujahadah an nafsi (kontrol
Islamiyah diri), musabaqah bil khairat, etos kerja, dinamis,
inovatif dan kreatif
1.2. Menghayati akhlak mulia yang dicontohkan Abu
Bakar Ash Shiddiq, Umar bin Khattab, Usman bin
Affan dan Ali Bin Abi Thalib
1.3. Meyakini bahwa setiap usaha yang dilakukan
dengan sungguh-sungguh akan membuahkan hasil
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Membiasakan menghargai hak asasi manusia yang
baik dalam beribadah dan dilindungi Islam
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.2. Membiasakan akhlak mujahadah an nafsi (kontrol
keluarga, teman, guru, diri), musabaqah bil khairat, etos kerja, dinamis,
masyarakat, lingkungan sosial dan inovatif dan kreatif
alamnya serta menunjukan sikap 2.3. Menunjukkan nilai-nilai negatif perilaku , riya’,
partisipatif atas berbagai takabbur, nifaq, fasik, hasad dan tawuran
permasalahan bangsa serta dalam (tahawwur)
menempatkan diri sebagai 2.4. Menghindari perilaku riya’ takabbur, nifaq, fasik,
cerminan bangsa dalam pergaulan hasad tawuran (tahawwur)
dunia 2.5. Membiasakan akhlak terpuji ketika mengundang
2.6. Membiasakan akhlak terpuji ketika memenuhi
undangan
2.7. Menunjukkan nilai-nilai ukhuwwah dalam hal
mengundang dan memenuhi undangan
2.8. Meneladani akhlak utama dari Abu Bakar Ash
Shiddiq ra
2.9. Meneladani akhlak utama dari Umar bin Khattab ra
2.10. Meneladani akhlak utama dari Usman bin Affan ra
2.11. Meneladani akhlak utama dari Ali Bin Abi Thalib
ra
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami pengertian Hak Asasi Manusia
menganalisis pengetahuan faktual, 3.2. Mendiskripsikan pandangan Islam terhadap Hak
konseptual, prosedural tentang al- Asasi manusia
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, 3.3. Mendiskusikan mengenai mujahadah an nafsi
akhlak, dan sejarah Islam dengan (kontrol diri), musabaqah bil khairat, etos kerja,
wawasan kemanusiaan, dinamis, inovatif dan kreatif
kebangsaan, dan peradaban serta 3.4. Mengidentifikasi contoh mujahadah an nafsi
menerapkan pengetahuan (kontrol diri), musabaqah bil khairat, etos kerja,
prosedural pada bidang kajian dinamis, inovatif dan kreatif
yang spesifik sesuai dengan bakat 3.5. Mengetahui pengertian riya’ takabbur, nifaq, fasik,
dan minatnya dalam memecahkan hasad dan tawuran (tahawwur)
masalah 3.6. Mengidentifikasi bentuk dan contoh-contoh
perilaku , riya’ takabbur, nifaq, fasik dan hasad
tawuran (tahawwur)
3.7. Mendiskripsikan akhlak terpuji ketika mengundang
3.8. Mendiskripsikan akhlak terpuji ketika memenuhi
undangan
3.9. Mengidentifikasi akhlak utama dari Abu Bakar Ash
Shiddiq
3.10. Mengidentifikasi akhlak utama dari Umar bin
Khattab
3.11. Mengidentifikasi akhlak utama dari Usman bin
Affan
3.12. Mengidentifikasi akhlak utama dari Ali Bin Abi
Thalib
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan contoh akhlak terpuji dalam hal
menyajikan dalam ranah konkret mengundang
dan ranah abstrak terkait dengan 4.2. Mensimulasikan contoh akhlak terpuji dalam hal
pengembangan dari yang menerima undangan
dipelajarinya di madrasah secara 4.3. Menceritakan kisah teladan Abu Bakar Ash Shiddiq
mandiri, dan mampu 4.4. Menceritakan kisah teladan Umar bin Khattab
menggunakan metode sesuai 4.5. Menceritakan kisah teladan Usman bin Affan
kaidah keilmuan 4.6. Menceritakan kisah teladan Ali Bin Abi Thalib

AKHLAK KELAS XII SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR PENYEMPURNAAN
1. Menghayati dan meyakini akidah 2.1. Menghayati ajaran tarikat mu’tabarah di Indonesia
Islamiyah 2.2. Menghayati nilai-nilai adab berada di Masjid
2.3. Mayakini bahwa membaca Al Qur’an sebagai
sarana untuk meningkatkan keimanan
2.4. Meyakini bahwa doa’ yang benar pasti dikabulkan
Allah Swt
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Meneladani nilai-nilai positif dari ajaran tarikat
baik dalam beribadah dan Qadiriyah
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.2. Meneladani nilai-nilai positif dari ajaran tarikat
keluarga, teman, guru, Rifa’iyah
masyarakat, lingkungan sosial dan 2.3. Meneladani nilai-nilai positif dari ajaran tarikat
alamnya serta menunjukan sikap Syaziliyah
partisipatif atas berbagai 2.4. Meneladani nilai-nilai positif dari ajaran tarikat
permasalahan bangsa serta dalam Maulawiyah
menempatkan diri sebagai 2.5. Meneladani nilai-nilai positif dari ajaran tarikat
cerminan bangsa dalam pergaulan Syatariyah
dunia 2.6. Membiasakan akhlak terpuji ketika membaca Al
Qur’an
2.8. Membiasakan akhlak terpuji ketika berdo’a
2.9. Menghindari perilaku tercela seperti yang dilakukan
Qarun
2.10. Menghindari perilaku tercela seperti yang
dilakukan Kan’an
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok ajaran
menganalisis pengetahuan faktual, tarikat Qadiriyah dan ajarannya
konseptual, prosedural tentang al- 3.2. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok tarikat
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, Rifa’iyah dan ajarannya
akhlak, dan sejarah Islam dengan 3.3. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok tarikat
wawasan kemanusiaan, Syaziliyah dan ajarannya
kebangsaan, dan peradaban serta 3.4. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok tarikat
menerapkan pengetahuan Maulawiyah dan ajarannya
prosedural pada bidang kajian 3.5. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok tarikat
yang spesifik sesuai dengan bakat Syatariyah dan ajarannya
dan minatnya dalam memecahkan 3.6. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok tarikat
masalah Naqsabandiyah dan ajarannya
3.7. Mendiskripsikan sejarah dan pokok-pokok tarikat
Suhrawardiyah dan ajarannya
3.8. Mendiskripsikan problematika masyarakat modern
3.9. Menganalisis relevansi tasawuf dalam kehidupan
modern
3.10. Menganalisis peranan tasawuf dalam kehidupan
modern
3.11. Mendiskripsikan adab ketika berada di dalam
masjid
3.12. Mendiskripsikan akhlak membaca Al Qur’an
3.13. Mendiskripsikan akhlak berdo’a
3.14. Mengidentifikasi perilaku tercela Qarun
3.15. Mengidentifikasi perilaku tercela Kan’an
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menerapkan adab ketika berada di masjid
menyajikan dalam ranah konkret 4.2. Mensimulasikan akhlak membaca Al Qur’an
dan ranah abstrak terkait dengan 4.3. Mensimulasikan akhlak berdo’a
pengembangan dari yang 4.4. Menceritakan kisah Qarun
dipelajarinya di madrasah secara 4.5. Menceritakan kisah Kan’an
mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan

AKHLAK KELAS XII SEMSTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Menghayati kewajiban terhadap diri sendiri, kedua
Islamiyah orang tua, dan keluarga
1.2. Menghayati nilai-nilai adil, sabar/ridla, sabar,
pemaaf, jujur ukhuwwah, tasamuh dan istiqamah
(disiplin)
1.3. Menghayati nilai-nilai adab berpakaian dan berhias
1.4. Menghayati nilai-nilai adab bepergian
1.5. Menghayati nilai-nilai silaturrahim
1.6. Menghayati nilai-nilai adab bertamu dan menerima
tamu
2. Mengembangkan akhlak yang 2.1. Membiasakan melaksanakan kewajiban terhadap
baik dalam beribadah dan diri sendiri, kedua orang tua, dan keluarga
berinteraksi dengan diri sendiri, 2.2. Membiasakan melaksanakan kewajiban terhadap
keluarga, teman, guru, sesama muslim dan sesama manusia
masyarakat, lingkungan sosial dan 2.3. Membiasakan diri berperilaku adil, sabar/ridla,
alamnya serta menunjukan sikap sabar, pemaaf, jujur ukhuwwah, tasamuh dan
partisipatif atas berbagai istiqamah (disiplin)
permasalahan bangsa serta dalam 2.4. Menghindari perilaku dzalim, diskriminasi,
menempatkan diri sebagai ghadab, fitnah, namimah dan ghibah
cerminan bangsa dalam pergaulan 2.5. Membiasakan berpakaian dan berhias sesuai
dunia syariat Islam
2.6. Membiasakan adab bepergian yang sesuai
tuntunan Rasulullah
2.7. Membiasakan silaturrahim dalam kehidupan
sehari-hari
2.8. Membiasakan adab yang baik dalam bertamu dan
menerima tamu
2.9. Meneladani akhlak utama Umar bin Abdul Aziz
2.10. Meneladani akhlak utama Salahuddin Al Ayyubi
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Memahami kewajiban manusia terhadap Allah dan
menganalisis pengetahuan faktual, Rasul-Nya
konseptual, prosedural tentang al- 3.2. Mendiskripsikan kewajiban manusia terhadap diri
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, sendiri, kedua orang tua, dan keluarga
akhlak, dan sejarah Islam dengan 3.3. Mengidentifikasi kewajiban terhadap sesama
wawasan kemanusiaan, muslim dan sesama manusia
kebangsaan, dan peradaban serta 3.4. Mengidentifikasi contoh perilaku adil, sabar/ridla,
menerapkan pengetahuan sabar, pemaaf, jujur ukhuwwah, tasamuh dan
prosedural pada bidang kajian istiqamah (disiplin)
yang spesifik sesuai dengan bakat 3.5. Mendiskusikan hikmah dan manfaat dari perilaku
dan minatnya dalam memecahkan adil, sabar/ridla, sabar, pemaaf, jujur, ukhuwwah,
masalah tasamuh dan istiqamah (disiplin)
3.6. Memahami pengertian dzalim, diskriminasi,
ghadab, fitnah, namimah dan ghibah
3.7. Mengidentifikasi contoh perbuatan dzalim,
diskriminasi, ghadab, fitnah, namimah dan ghibah
3.8. Mendiskripsikan adab (tata cara) berpakaian dan
berhias yang sesuai syariat Islam
3.9. Mendiskripsikan adab yang baik dalam perjalanan
(musafir)
3.10. Memahami pengertian dan macam-macam
silaturrahim
3.11. Mendiskripsikan adab (tata cara) bertamu dan
menerima tamu
3.12. Mengidentifikasi akhlak utama Umar bin Abdul
Aziz
3.13. Mengidentifikasi akhlak utama akhlak Salahuddin
Al Ayyubi
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan adab berpakaian dan berhias
menyajikan dalam ranah konkret 4.2. Mensimulasikan adab dalam bepergian
dan ranah abstrak terkait dengan 4.3. Mensimulasikan adab bertamu dan menerima tamu
pengembangan dari yang 4.4. Menceritakan kisah Umar bin Abdul Aziz
dipelajarinya di madrasah secara 4.5. Menceritakan kisah Salahuddin Al Ayyubi
mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan
KI-KD MATA PELAJARAN SKI
SKI KELAS X SEMESTER 1
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini 1.1. Meyakini bahwa tugas berdakwah adalah kewajiban
akidah Islamiyah setiap muslim.
1.2. Menghayati nilai sejarah perkembagan Islam di Mekah.
1.3. Menghayati nilai sejarah perkembagan Islam di Madinah.
1.4. Menghayati nilai sejarah perkembangan Islam periode
Khulafaurrasyidin.
1.5. Mengambil ibrah dari kepemimpinan Rasulullah SAW
baik pada periode Mekah.
1.6. Mengambil ibrah dari kepemimpinan Rasulullah SAW
baik pada periode Madinah.
1.7. Mengambil ibrah dari kepemimpinan khulafa’urrasyidin.
2. Mengembangkan akhlak 2.1 Menunjukkan perilaku jujur dan sabar seperti dicontohkan
(adab) yang baik dalam Rasulullah SAW.
beribadah dan berinteraksi 2.2 Menunjukkan sikap semangat jihad seperti dicontohkan
dengan diri sendiri, para shahabat Rasululllah SAW pada periode Mekah.
keluarga, teman, guru, 2.3 Membiasakan sikap kebersamaan dan persaudaraan seperti
masyarakat, lingkungan dicontohkan kaum Anshar dan Muhajirin.
sosial dan alamnya serta 2.4 Meneladani sikap santun dan bijak seperti yang
menunjukan sikap dicontohkan Khalifah Abu Bakar Ash Shiddiq.
partisipatif atas berbagai 2.5 Meneladani perilaku berani dan tegas seperti yang
permasalahan bangsa serta dicontohkan oleh Khalifah Umar bin Khattab.
dalam menempatkan diri 2.6 Meneladani perilaku dermawan seperti yang dicontohkan
sebagai cerminan bangsa khalifah Usman bin Affan.
dalam pergaulan dunia. 2.7 Meneladani perilaku semangat menuntut ilmu seperti yang
dicontohkan oleh Khalifah bin Abi Thalib.
3. Memahami, menerapkan 3.1 Mendiskripsikan gambaran peradaban masyarakat Mekah
dan menganalisis sebelum Islam.
pengetahuan faktual, 3.2 Memahami subtansi dan strategi dakwah Rasulullah
konseptual, prosedural SAW pada periode Mekah.
tentang al-Qur’an, Hadis, 3.3 Mengidentifikasi kesulitan-kesulitan yang dihadapi
fiqh, akidah, akhlak, dan Rasulullah SAW ketika berdakwah di Mekah.
sejarah Islam dengan 3.4 Menganalias strategi hijrah yang dilakukan Rasulullah dan
wawasan kemanusiaan, para sahabat.
kebangsaan, dan 3.5 Mendiskripsikan gambaran peradaban masyarakat
peradaban serta Madinah sebelum Islam.
menerapkan pengetahuan 3.6 Menganalis strategi dakwah Rasulullah pada periode
prosedural pada bidang Madinah.
kajian yang spesifik sesuai 3.7 Menganalisis pilar-pilar kekauatan dakwah Rasulullah
dengan bakat dan periode Madinah.
minatnya dalam 3.8 Mengidentifikasi faktor-faktor keberhasilan Fathul
memecahkan masalah. Makkah tahun 9 hijriyah.
3.9 Mendiskusikan substansi dari Piagam Madinah (Dustur).
3.10 Menganalisa Proses Peralihan pemerintahan dari
Rasulullah SAW kepada Abu Bakar As-Shiddiq.
3.11 Mendiskusikan kebijakan-kebijakan Khalifah Abu bakar
as-Shiddiq dan peristiwa penting yang terjadi pada masa
kepemimpinannya.
3.12 Mendiskripsikan sejarah sejarah terpilihnya khalifah Umar
bin Khattab.
3.13 Mendiskusikan kebijakan-kebijakan Khalifah Umar bin
Khattab dan peristiwa penting yang terjadi pada masa
kepemimpinannya.
3.14 Mendiskripsikan sejarah terpilihnya Khalifah Usman bin
Affan.
3.15 Mendiskusikan kebijakan-kebijakan Khalifah Usman bin
Affan dan peristiwa penting yang terjadi pada masa
kepemimpinannya.
3.16 Mendiskripsikan sejarah terpilihnya Khalifah Ali bin Abi
Thalib.
3.17 Mendiskusikan kebijakan-kebijakan Khalifah Ali bin Abi
Thalib dan peristiwa penting yang terjadi pada masa
kepemimpinannya.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan sosok figur kepemimpinan Rasulullah
menyajikan dalam ranah SAW.
konkret dan ranah abstrak 4.2. Membuat peta konsep mengenai kunci keberhasilan
terkait dengan dakwah Rasulullah periode Mekah.
pengembangan dari yang 4.3. Menceritakan peristiwa hijrahnya Rasulullah SAW ke
dipelajarinya di madrasah Madinah.
secara mandiri, dan 4.4. Membuat peta konsep mengenai kunci keberhasilan
mampu menggunakan dakwah Rasulullah SAW periode Madinah.
metode sesuai kaidah 4.5. Menceritakan detik-detik menjelang wafatnya Rasulullah
keilmuan. SAW.
4.6. Menceritakan tentang pidato yang disampaikan Khalifah
Abu Bakar saat dibaiat menjadi khalifah.
4.7. Membuat peta konsep mengenai kemajuan-kemajuan
Islam pada masa khulafa’urrasyidin.

SKI KELAS X SEMESTER 2


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Meyakini bahwa tugas berdakwah adalah
Islamiyah kewajiban setiap muslim.
1.2. Menghayati kepribadian utama dari Khalifah
utama dari Dinasti Umayah.
1.3. Mengambil ibrah dari Dinasti Umayah sebagai
contoh bagi kepemipinan.
1.4. Menghayati kepribadian utama dari dari Khalifah
utama dari Dinasti Abbasiyah sekarang dan akan
datang.
1.5. Mengambil ibrah dari Dinasti Abbasiyah
sebagai contoh bagi kepemipinan sekarang dan
akan datang.
2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1. Meneladani sikap berani, toleran dan kerja keras
yang baik dalam beribadah dan seperti yang dicontohkan sebagian Khalifah
berinteraksi dengan diri sendiri, Dinasti Umayah.
keluarga, teman, guru, 2.2. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
masyarakat, lingkungan sosial kembangkan ilmu pengetahuan seperti yang
dan alamnya serta menunjukan berkembang pada masa Dinasti Umayah.
sikap partisipatif atas berbagai 2.3. Menampilkan perilaku inovatif dan produktif
permasalahan bangsa serta dalam sebagai implementasi nilai sejarah kemajuan
menempatkan diri sebagai Islam pada masa dinasti Umayah.
cerminan bangsa dalam pergaulan 2.4. Meneladani sikap berani, toleran dan kerja keras
dunia. seperti yang dicontohkan seperti yang
dicontohkan sebagian Khalifah Dinasti
Abbasiyah.
2.5. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
kembangkan peradaban dan ilmu pengetahuan
seperti yang berkembang pada masa Dinasti
Abbasiyah.
2.6. Menampilkan perilaku inovatif dan produktif
sebagai implementasi nilai sejarah kemajuan
Islam masa Dinasti Abbasiyah.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1.Mendiskripsikan proses lahirnya dinasti
menganalisis pengetahuan Umayah di Damaskus.
faktual, konseptual, prosedural 3.2.Mendiskripsikan wilayah penyebaran Islam pada
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, masa Dinasti Umayah di Damaskus
akidah, akhlak, dan sejarah Islam 3.3.Menganalisis kebijakan-kebijakan pemerintahan
dengan wawasan kemanusiaan, para khalifah bani Abbasiyah di Damaskus
kebangsaan, dan peradaban serta 3.4.Memaparkan perkembangan peradaban dan ilmu
menerapkan pengetahuan pengetahuan pada masa Bani Umayah di
prosedural pada bidang kajian Damaskus
yang spesifik sesuai dengan bakat 3.5.Mendiskripsikan sejarah lahirnya Dinasti
dan minatnya dalam memecahkan Umayah di Andalusia
masalah. 3.6.Mendiskripsikan wilayah penyebaran Islam pada
masa Dinasti Umayah di Andalusia
3.7.Menganalisis kebijakan-kebijakan pemerintahan
para khalifah bani Abbasiyah di Andalusia
3.8.Memaparkan perkembangan ilmu pengetahuan
dan peradaban pada masa Bani Umayah di
Andalusia.
3.9.Mengidentifikasi tokoh-tokoh ilmu pengetahuan
pada masa Dinasti Umayah di Andalusia.
3.10. Mengidentifikasi peninggalan peradaban Islam
masa Dinasti Umayah di Andalusia.
3.11. Mendiskripsikan proses lahirnya dinasti
Abbasiyah.
3.12. Memaparkan ciri khas kepemimpinan dari
Dinasti Abbasiyah.
3.13. Mengidentifikasi periodeisasi Dinasti
Abbasiyah.
3.14. Mendiskripsikan wilayah penyebaran Islam
pada masa Dinasti Abbasiyah.
3.15. Mendiskripsikan keberhasilan-keberhasilan para
Khalifah dari Dinasti Abbasiyah.
3.16. Mendiskripsikan tumbuh berkembangnya
peradaban dan ilmu pengetahuan pada masa
Abbasiyah
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Menceritakan tentang proses berdirinya
menyajikan dalam ranah konkret Dinasti Umayah di Damaskus.
dan ranah abstrak terkait dengan 4.2. Membuat peta konsep berkaitan dengan
pengembangan dari yang keberhasilan yang dicapai pada masa Dinasti
dipelajarinya di madrasah secara Umayah di Damaskus.
mandiri, dan mampu 4.3. Menceritakan tentang proses berdirinya
menggunakan metode sesuai Dinasti Umayah di Andalusia.
kaidah keilmuan. 4.4. Membuat peta konsep berkaitan dengan
perkembangan ilmu pengetahuan dan
peradaban pada masa Dinasti Umayah di
Andalusia.
4.5. Menceritakan sejarah berdirinya Dinasti
Abbasiyah.
4.6. Membuat peta konsep mengenai keberhasilan-
keberhasilan yang dicapai Dinasti Abbasiyah.

SKI KELAS XI SEMESTER 1


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Meyakini bahwa tugas berdakwah adalah
Islamiyah kewajiban setiap muslim.
1.2. Menghayati kepribadian utama dari Khalifah
utama dari Dinasti Usmani.
1.3. Menghayati kepribadian utama dari Khalifah
utama dari Dinasti Mughal.
1.4. Menghayati kepribadian utama dari Khalifah
utama dari Dinasti Syafawi.
1.5. Mengambil ibrah dari sejarah perkembangan
Islam pada masa Dinasti Usmani.
1.6. Mengambil ibrah dari sejarah perkembangan
Islam pada masa Dinasti Mughal.
1.7. Mengambil ibrah dari sejarah perkembangan
Islam pada masa Dinasti Syafawi.
2. Mengembangkan akhlak (adab) yang 2.1. Meneladani sikap berani, toleran dan kerja
baik dalam beribadah dan keras seperti yang dicontohkan sebagian
berinteraksi dengan diri sendiri, Khalifah Dinasti Usmani.
keluarga, teman, guru, masyarakat, 2.2. Meneladani sikap berani, toleran dan kerja
lingkungan sosial dan alamnya serta keras seperti yang dicontohkan sebagian
menunjukan sikap partisipatif atas Khalifah Dinasti Mughal.
berbagai permasalahan bangsa serta 2.3. Meneladani sikap berani, toleran dan kerja
dalam menempatkan diri sebagai keras seperti yang dicontohkan sebagian
cerminan bangsa dalam pergaulan Khalifah Dinasti Syafawi.
dunia. 2.4. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
kembangkan ilmu pengetahuan seperti yang
berkembang pada masa Dinasti Usmani.
2.5. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
kembangkan ilmu pengetahuan seperti yang
berkembang pada masa Dinasti Mughal.
2.6. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
kembangkan ilmu pengetahuan seperti yang
berkembang pada masa Dinasti Syafawi.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1.Mendiskripsikan proses lahirnya dinasti
menganalisis pengetahuan faktual, Usmani.
konseptual, prosedural tentang al- 3.2.Mendiskripsikan wilayah penyebaran Islam pada
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, akhlak, masa Dinasti Usmani.
dan sejarah Islam dengan wawasan 3.3.Menganalisis kebijakan-kebijakan
kemanusiaan, kebangsaan, dan pemerintahan para Khalifah dari Dinasti Usmani.
peradaban serta menerapkan 3.4.Memaparkan perkembangan peradaban dan ilmu
pengetahuan prosedural pada bidang pengetahuan pada masa Bani Usmani.
kajian yang spesifik sesuai dengan 3.5.Menganalisis penyebab terjadinya kemunduran
bakat dan minatnya dalam pada Dinasti Usmani.
memecahkan masalah. 3.6.Mendiskripsikan sejarah lahirnya Dinasti
Mughal.
3.7.Mendiskripsikan wilayah penyebaran Islam pada
masa Dinasti Mughal.
3.8.Menganalisis kebijakan-kebijakan
pemerintahan para khalifah Dinasti Mughal.
3.9.Memaparkan perkembangan ilmu pengetahuan
dan peradaban pada masa Dinasti Mughal.
3.10. Menganalisi faktor penyebab runtuhnya
Dinasti Mughal.
3.11. Mendiskripsikan proses lahirnya dinasti
Syafawi.
3.12. Mendiskripsikan wilayah penyebaran Islam
pada masa Dinasti Syafawi.
3.13. Mendiskripsikan keberhasilan-keberhasilan
para Khalifah dari Dinasti Syafawi.
3.14. Mendiskripsikan tumbuh berkembangnya
peradaban dan ilmu pengetahuan pada masa
Dinasti Syafawi.
3.2.Menganalisi faktor penyebab runtuhnya Dinasti
Syafawi
4. Mengolah, menalar, dan menyajikan 4.1. Menceritakan tentang sosok figur Sulaiman Al
dalam ranah konkret dan ranah Qanuni dari Dinasti Usmani.
abstrak terkait dengan 4.2. Membuat peta konsep berkaitan dengan
pengembangan dari yang keberhasilan pada masa Dinasti Usmani.
dipelajarinya di madrasah secara 4.3. Menceritakan tentang pembangunan Taj
mandiri, dan mampu menggunakan Mahal pada masa Dinasti Mughal.
metode sesuai kaidah keilmuan. 4.4. Membuat peta konsep berkaitan dengan
perkembangan Islam pada masa Syafawi.

SKI KELAS XI SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Meyakini bahwa tugas berdakwah adalah
Islamiyah kewajiban setiap muslim.
1.2. Mengambil ibrah dari Peristiwa Perang Salib.
1.3. Menghayati nilai-nilai perjuangan dari tokoh-
tokoh pembaharu dunia Islam sebagai
implementasi kewajiban berdakwah.
1.4. Menghayati semangat menuntut tokoh-tokoh
pembaharu dunia Islam.
1.5. Berkomitmen mewarisi semangat tajdid
(pembaharuan) dari para pembaharu.
2. Mengembangkan akhlak (adab) yang 2.1. Meneladani sikap pemberani membela agama
baik dalam beribadah dan Islam sebagaimana dicontohkan oleh para
berinteraksi dengan diri sendiri, pahlawan dalam Perang Salib.
keluarga, teman, guru, masyarakat, 2.2. Memiliki sikap peka dan peduli terhadap
lingkungan sosial dan alamnya serta kelangsungan dakwah Islam sebagaimana
menunjukan sikap partisipatif atas dicontohkan oleh para pahlawan dalam Perang
berbagai permasalahan bangsa serta Salib.
dalam menempatkan diri sebagai 2.3. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
cerminan bangsa dalam pergaulan kembangkan ilmu pengetahuan seperti yang
dunia. dicontohkan para pembaharu dalam Islam.
2.4. Menampilkan sikap kritis dan demokratis
seperti yang dicontohkan para pembaharu
dalam Islam.
2.5. Menampilkan perilaku inovatif dan produktif
seperti yang dicontohkan para pembaharu
dalam Islam.
2.6. Mengapresiasi perilaku teladan yang telah
dipraktikkan oleh para Tokoh pembaharuan
Islam
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Menganalisis faktor-faktor penyebab
menganalisis pengetahuan faktual, terjadinya Perang Salib.
konseptual, prosedural tentang al- 3.2. Mendiskripsikan terjadinya Perang Salib dari
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, akhlak, awal hingga akhir.
dan sejarah Islam dengan wawasan 3.3. Mendiskusikan dampak Perang Salib bagi
kemanusiaan, kebangsaan, dan perkembangan Islam.
peradaban serta menerapkan 3.4. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab
pengetahuan prosedural pada bidang kemunduran Islam.
kajian yang spesifik sesuai dengan 3.5. Memahami pengertian dan makna Tajdid.
bakat dan minatnya dalam 3.6. Mendiskusikan latar belakng munculnya
memecahkan masalah. gerakan pembaharuan.
3.7. Mengidentifikasi tokoh-tokoh pembaharuan
dalam Islam.
3.8. Menganalisi ide-ide pembaharuan dari para
mujaddid.
3.9. Menganalisis nilai positif dari gerakan
pembaharuan.
3.10. Mendiskusikan pengaruh gerakan pembaharuan
terhadap perkembangan Islam di Indonesia.
3.11. Mengidentifikasi munculnya organisasi Islam
sebagai dampak dari adanya gerakan
pembaharuan.
4. Mengolah, menalar, dan menyajikan 4.1. Menceritakan tentang sosok pahlawan Perang
dalam ranah konkret dan ranah Salib Salahuddin al Ayyubi.
abstrak terkait dengan 4.2. Menceritakan tentang sosok tokoh pembaharu
pengembangan dari yang seperti Moh. Abduh, Jamaludin al Afgani,
dipelajarinya di madrasah secara Moh. Iqbal dan lain sebagainya.
mandiri, dan mampu menggunakan 4.3. Membuat peta konsep berkaitan dengan Nilai-
metode sesuai kaidah keilmuan. nilai positif dari gerakan pembaharuan.

SKI XII SEMESTER GANJIL

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar

1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Meyakini bahwa tugas berdakwah adalah
Islamiyah kewajiban.
1.2. Menghayati nilai semangat berdakwah yang
dilakukan para muballigh di awal
berkembangnya Islam di Indonesia.
1.3. Menghayati strategi pendekaan dakwah yang
dilakukan oleh Wali Songo.
1.4. Berkomitmen mewarisi nilai semangat
berdakwah para muballig di awal
berkembangnya Islam di Indonesia.
2. Mengembangkan akhlak (adab) yang 2.1. Memiliki sikap peka dan peduli terhadap
baik dalam beribadah dan kelangsungan dakwah Islam sebagaimana
berinteraksi dengan diri sendiri, dicontohkan para penyebar Islam di Indonesia
keluarga, teman, guru, masyarakat, 2.2. Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
lingkungan sosial dan alamnya serta kembangkan ilmu pengetahuan seperti
menunjukan sikap partisipatif atas dicontohkan para penyebar Islam di Indonesia
berbagai permasalahan bangsa serta 2.3. Meneladani sikap berani, toleran dan kerja keras
dalam menempatkan diri sebagai seperti yang dicontohkan para penyebar Islam di
cerminan bangsa dalam pergaulan Indonesia.
dunia. 2.4. Menampilkan perilaku inovatif dan kreatif
seperti dicontohkan para penyebar Islam di
Indonesia.
2.5. Mengapresiasi perilaku teladan yang telah
dipraktikkan para penyebar Islam di Indonesia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1.Mendiskripsikan budaya bangsa Indonesaia
menganalisis pengetahuan faktual, sebelum Islam
konseptual, prosedural tentang al- 3.2.Menganalisis proses masuknya Islam di Indonesia
Qur’an, Hadis, fiqh, akidah, akhlak, 3.3.Mengidentifikasi jalur masuknya Islam di Indonesia
dan sejarah Islam dengan wawasan 3.4.Mendiskusikan strategi dakwah Islam di Indonesia
kemanusiaan, kebangsaan, dan 3.5.Mendiskripsikan perkembangan Islam di Sumatera
peradaban serta menerapkan 3.6.Mendiskripsikan perkembangan Islam di Jawa
pengetahuan prosedural pada bidang 3.7.Mendiskripsikan perkembangan Islam di Sulawesi
kajian yang spesifik sesuai dengan 3.8.Mendiskripsikan perkembangan Islam di
bakat dan minatnya dalam Kalimantan
memecahkan masalah. 3.9.Mendiskripsikan perkembangan Islam di Maluku
dan Irian Jaya
3.10. Mendiskripsikan perkembangan Islam di Nusa
Tenggara dan Bali
3.11. Menganalisis peran umat Islam pada masa
Penjajahan
3.12. Menganalisis peran umat Islam pada masa
perang kemerdekaan
3.13. Menganalisis peran umat Islam pada masa
Pembangunan
4. Mengolah, menalar, dan menyajikan 4.1. Menceritakan proses awal masuknya Islam di
dalam ranah konkret dan ranah Indonesia
abstrak terkait dengan 4.2. Membuat sinopsis mengenai cara penyebaran
pengembangan dari yang Islam di Indonesia
dipelajarinya di madrasah secara 4.3. Membuat portofolio mengenai kerajaan Islam
mandiri, dan mampu menggunakan yang ada di Indonesia.
metode sesuai kaidah keilmuan. 4.4. Menceritakan cara dakwah Sunan Kaljaga dan
Sunan Giri
SKI KELAS XII SEMESTER GENAP
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menghayati dan meyakini akidah 1.1. Meyakini bahwa tugas berdakwah adalah kewajiban
Islamiyah setiap muslim
1.2. Menghayati nilai-nilai perjuangan dari tokoh-tokoh
Islam dari berbagai belahan dunia
1.3. Berkomitmen menerapkan strategi/pendekatan
dakwah sebagaimana diterapkan tokoh-tokoh
dakwah Islam di berbagai belahan dunia.
2. Mengembangkan akhlak (adab) 2.1.Memiliki sikap peka dan peduli terhadap
yang baik dalam beribadah dan kelangsungan dakwah Islam sebagaimana
berinteraksi dengan diri sendiri, dicontohkan para penyebar Islam di berbagai
keluarga, teman, guru, belahan dunia.
masyarakat, lingkungan sosial 2.2.Menunjukkan sikap semangat menumbuh-
dan alamnya serta menunjukan kembangkan ilmu pengetahuan seperti dicontohkan
sikap partisipatif atas berbagai para penyebar Islam berbagai belahan dunia.
permasalahan bangsa serta dalam 2.3.Meneladani sikap berani, toleran dan kerja keras
menempatkan diri sebagai seperti dicontohkan para penyebar Islam di berbagai
cerminan bangsa dalam pergaulan belahan dunia.
dunia. 2.4.Menampilkan perilaku inovatif dan kreatif seperti
dicontohkan para penyebar Islam di berbagai
belahan dunia.
2.5.Mengapresiasi perilaku teladan yang telah
dipraktikkan para penyebar Islam di berbagai
belahan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan 3.1. Mendiskripsikan perkembangan Islam di benua
menganalisis pengetahuan Asia.
faktual, konseptual, prosedural 3.2. Mendiskripsikan perkembangan Islam di benua
tentang al-Qur’an, Hadis, fiqh, Afrika.
akidah, akhlak, dan sejarah Islam 3.3. Mendiskripsikan perkembangan Islam di benua
dengan wawasan kemanusiaan, Eropa.
kebangsaan, dan peradaban serta 3.4. Mendiskripsikan perkembangan Islam di benua
menerapkan pengetahuan Amerika.
prosedural pada bidang kajian 3.5. Mendiskripsikan perkembangan Islam di benua
yang spesifik sesuai dengan Australia.
bakat dan minatnya dalam 3.6. Mendiskripsikan perkembangan Islam di Asia
memecahkan masalah. Tenggara.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1 Membuat portofolio berkaitan dengan tokoh-
menyajikan dalam ranah konkret tokoh penyebar Islam di berbagai belahan dunia.
dan ranah abstrak terkait dengan 4.2 Membuat peta konsep mengenai kemajaun di
pengembangan dari yang negara-negara yang penduduknya mayoritas
dipelajarinya di madrasah secara muslim.
mandiri, dan mampu 4.3 Membuat sinopsis berkaitan dengan organisasi
menggunakan metode sesuai Islam dunia, yaitu Organisasi Konfrensi Islam
kaidah keilmuan. (OKI) dan Rabitah al-Alam al-Islami.
KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA ARAB
BAHASA ARAB KELAS X SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1 Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar
2 Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan pro- diri, dan bertanggung jawab dalam
aktif dan menunjukkan sikap melaksanakan komunikasi transaksional
sebagai bagian dari solusi atas dengan guru dan teman.
berbagai permasalahan dalam 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
berinteraksi secara efektif dengan kerjasama, dan cinta damai, dalam
lingkungan sosial dan alam serta melaksanakan komunikasi fungsional.
dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.

3.Memahami, menerapkan, 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara


menganalisis pengetahuan meresponnya, terkait topik:
faktual, konseptual, prosedural ‫في الصف والمكتبة ؛ زيا رة عائلية ؛ في الطريق‬
berdasarkan rasa ingintahunya dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
tentang ilmu pengetahuan, struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
teknologi, seni, budaya, dan konteks penggunaannya.
humaniora dengan wawasan 3.2 Membandingkan cara memberitahu dan
kemanusiaan, kebangsaan, menanyakan tentang fakta, perasaan dan sikap,
kenegaraan, dan peradaban terkait terkait topik:
penyebab fenomena dan kejadian, ‫في الصف والمكتبة ؛ زيا رة عائلية ؛ في الطريق‬
serta menerapkan pengetahuan dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
prosedural pada bidang kajian struktur teks dan unsur budaya yang
yang spesifik sesuai dengan bakat sesuai konteks penggunaannya.
dan minatnya untuk memecahkan 3.3. Menganalisis secara sederhana unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya dari teks terkait
topik
‫في الصف والمكتبة ؛ زيا رة عائلية ؛ في الطريق‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, dan 4.1. Mensimulasikan dialog tentang ungkapan yang
menyaji dalam ranah konkret merespon terkait topik:
dan ranah abstrak terkait ‫في الصف والمكتبة ؛ زيا رة عائلية ؛ في الطريق‬
dengan pengembangan dari dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
yang dipelajarinya di sekolah struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
secara mandiri, dan mampu sesuai konteks.
menggunakan metoda sesuai 4.2. Mendemonstrasikan ungkapan tentang cara
kaidah keilmuan. memberitahu dan menanyakan fakta, perasaan
dan sikap terkait topik :
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
‫في الصف والمكتبة ؛ زيا رة عائلية ؛ في الطريق‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budayasecara benar dan
sesuai konteks.
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫في الصف والمكتبة ؛ زيا رة عائلية ؛ في الطريق‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.

Tarkib : ‫الفعل الماضي والفعل المضارع والفاعل المفرد‬


‫األلوان للمذكر والمؤنث‬

BAHASA ARAB KELAS X SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
3 Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar
4 Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan diri, dan bertanggung jawab dalam
pro-aktif dan menunjukkan sikap melaksanakan komunikasi transaksional
sebagai bagian dari solusi atas dengan guru dan teman.
berbagai permasalahan dalam 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
berinteraksi secara efektif dengan kerjasama, dan cinta damai, dalam
lingkungan sosial dan alam serta melaksanakan komunikasi fungsional.
dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara


menganalisis pengetahuan faktual, meresponnya, terkait topik:
konseptual, prosedural ‫قضاء أوقات الفراغ ؛ الطعام والعمل ؛‬
berdasarkan rasa ingintahunya .‫واجباتنا المنزلية واالجتماعية‬
tentang ilmu pengetahuan, dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
teknologi, seni, budaya, dan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
humaniora dengan wawasan konteks penggunaannya.
kemanusiaan, kebangsaan, 3.2 Membandingkan cara memberitahu dan
kenegaraan, dan peradaban terkait menanyakan tentang fakta, perasaan dan sikap,
penyebab fenomena dan kejadian, terkait topik :
serta menerapkan pengetahuan ‫قضاء أوقات الفراغ ؛ الطعام والعمل ؛‬
prosedural pada bidang kajian .‫واجباتنا المنزلية واالجتماعية‬
yang spesifik sesuai dengan bakat
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dan minatnya untuk memecahkan dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
konteks penggunaannya.
3.3. Menganalisis secara sederhana unsur
kebahasaan, struktur teks dan unsur budaya dari
teks terkait topik :
‫قضاء أوقات الفراغ ؛ الطعام والعمل ؛‬
.‫واجباتنا المنزلية واالجتماعية‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.Mengolah, menalar, dan menyaji 4.1. Mensimulasikan dialog tentang ungkapan yang
dalam ranah konkret dan ranah merespon terkait topik:
abstrak terkait dengan ‫قضاء أوقات الفراغ ؛ الطعام والعمل ؛‬
pengembangan dari yang .‫واجباتنا المنزلية واالجتماعية‬
dipelajarinya di sekolah secara dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
mandiri, dan mampu menggunakan struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
metoda sesuai kaidah keilmuan. sesuai konteks.
4.2. Mendemonstrasikan ungkapan tentang cara
memberitahu dan menanyakan fakta, perasaan
dan sikap terkait topik :
‫قضاء أوقات الفراغ ؛ الطعام والعمل ؛‬
‫واجباتنا المنزلية واالجتماعية‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budayasecara benar dan
sesuai konteks.
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫قضاء أوقات الفراغ ؛ الطعام والعمل ؛ واجباتنا‬
‫المنزلية واالجتماعية‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.

Tarkib : – ‫الجملة الفعلية والجملة االسمية المفرد والجمع‬


‫ما وليس للنفي‬

BAHASA ARAB KELAS XI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1.Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar.
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
2.Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan pro- diri, dan bertanggung jawab dalam
aktif dan menunjukkan sikap melaksanakan komunikasi transaksional
sebagai bagian dari solusi atas dengan guru dan teman.
berbagai permasalahan dalam 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
berinteraksi secara efektif dengan kerjasama, dan cinta damai, dalam
lingkungan sosial dan alam serta melaksanakan komunikasi fungsional.
dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia

3. Memahami, menerapkan, dan 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara


menganalisis pengetahuan faktual, meresponnya terkait topik :
konseptual, prosedural, dan ‫المدرسة اإلسالمية ومراحلها التعليمية ؛‬
metakognitif berdasarkan rasa ‫المساجد في العصور األولى ؛ القلب والعمل ؛‬
ingin tahunya tentang ilmu dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
pengetahuan, teknologi, seni, struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
budaya, dan humaniora dengan dengan konteks penggunaannya.
wawasan kemanusiaan, 3.2 Menganalisis cara memberitahu dan
kebangsaan, kenegaraan, dan menanyakan fakta, perasaan dan sikap terkait
peradaban terkait penyebab topik :
fenomena dan kejadian, serta ‫المدرسة اإلسالمية ومراحلها التعليمية ؛‬
menerapkan pengetahuan ‫المساجد في العصور األولى؛ القلب والعمل ؛‬
prosedural pada bidang kajian dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
yang spesifik sesuai dengan bakat struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
dan minatnya untuk memecahkan dengan konteks penggunaannya.
masalah 3.3. Menyimpulkan unsur kebahasaan, struktur teks
dan unsur budaya dari teks terkait topik :
‫المدرسة اإلسالمية ومراحلها التعليمية ؛‬
‫المساجد في العصور األولى؛ القلب والعمل؛‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji 4.1. Mensimulasikan dialog tentang ungkapan
dalam ranah konkret dan ranah pertanyaan, dan cara meresponnya terkait topik :
abstrak terkait dengan ‫المدرسة اإلسالمية ومراحلها التعليمية ؛‬
pengembangan dari yang ‫المساجد في العصور األولى ؛ العصور األولى ؛‬
dipelajarinya di sekolah secara ‫القلب والعمل ؛‬
mandiri, bertindak secara efektif dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
dan kreatif, serta mampu struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
menggunakan metoda sesuai sesuai konteks.
kaidah keilmuan. 4.2. Mendemonstrasikan tentang cara memberitahu
dan menanyakan fakta, perasaan dan sikap
terkait topik :
‫المدرسة اإلسالمية ومراحلها التعليمية ؛‬
‫المساجد في العصور األولى ؛‬
‫القلب والعمل ؛‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
sesuai konteks.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis untuk
mengungkapkan informasi terkait topik :
‫المدرسة اإلسالمية ومراحلها التعليمية ؛‬
‫المساجد في العصور األولى ؛‬
‫القلب والعمل‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.
Tarkib ‫الصفة المشبهة واسم التفضيل ومعاني (ما) ؛‬
‫النعت من المنسوب إليه والموصول – والمفعول به المقدم‬
‫ أنّ ) والجملة االسمية‬، ّ‫( إن‬
BAHASA ARAB KELAS XI SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan topikn.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan diri, dan bertanggung jawab dalam
pro-aktif dan menunjukkan sikap melaksanakan komunikasi transaksional
sebagai bagian dari solusi atas dengan guru dan topikn.
berbagai permasalahan dalam 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
berinteraksi secara efektif dengan kerjasama, dan cinta damai, dalam
lingkungan sosial dan alam serta melaksanakan komunikasi fungsional.
dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, dan 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan meresponnya terkait topik :
faktual, konseptual, prosedural, ‫اإليمان والعمل في الحياة ؛ من أخالق الرسول ؛‬
dan metakognitif berdasarkan ، ‫نزول القرآن والدعوة إليه‬
rasa ingin tahunya tentang ilmu dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
pengetahuan, teknologi, seni, struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
budaya, dan humaniora dengan dengan konteks penggunaannya.
wawasan kemanusiaan, 3.2 Menganalisis cara memberitahu dan
kebangsaan, kenegaraan, dan menanyakan fakta, perasaan dan sikap terkait
peradaban terkait penyebab topik :
fenomena dan kejadian, serta ‫اإليمان والعمل في الحياة ؛ من أخالق الرسول ؛‬
menerapkan pengetahuan ‫نزول القرآن والدعوة إليه‬
prosedural pada bidang kajian dengan memperhatikan aspek unsur kebahasaan,
yang spesifik sesuai dengan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
bakat dan minatnya untuk dengan konteks penggunaannya.
memecahkan masalah 3.3. Menyimpulkan unsur kebahasaan, struktur teks
dan unsur budaya dari teks terkait topik :
‫اإليمان والعمل في الحياة ؛ من أخالق الرسول ؛‬
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
‫نزول القرآن والدعوة إليه‬
yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji 4.1. Mensimulasikan teks lisan dan tulis untuk
dalam ranah konkret dan ranah merespon ungkapan terkait topik :
abstrak terkait dengan ‫اإليمان والعمل في الحياة ؛ من أخالق الرسول ؛‬
pengembangan dari yang ‫نزول القرآن والدعوة إليه‬
dipelajarinya di sekolah secara dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
mandiri, bertindak secara efektif struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
dan kreatif, serta mampu sesuai konteks.
menggunakan metoda sesuai 4.2. Mendemonstrasikan ungkapan tentang cara
kaidah keilmuan. memberitahu dan menanyakan fakta, perasaan
dan sikap terkait topik:
‫اإليمان والعمل في الحياة ؛ من أخالق الرسول ؛‬
‫نزول القرآن والدعوة إليه‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai konteks.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis terkait topik :
‫اإليمان والعمل في الحياة ؛ من أخالق الرسول ؛‬
‫نزول القرآن والدعوة إليه‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.
Tarkib
) ‫أدوات الشرط غير الجازمة (إذا – إن – من – ل ّما‬
‫وصيغ‬ ‫ الم الجحود وحتى‬- ) ‫أدوات الشرط الجازمة ( من – إن‬
‫ الحال من المفرد والجملة الفعلية‬- ‫المبالغة‬

BAHASA ARAB KELAS XII SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar..
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan topikn.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan pro- diri, dan bertanggung jawab dalam
aktif dan menunjukkan sikap melaksanakan komunikasi transaksional
sebagai bagian dari solusi atas dengan guru dan topikn.
berbagai permasalahan dalam 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
berinteraksi secara efektif dengan kerjasama, dan cinta damai, dalam
lingkungan sosial dan alam serta melaksanakan komunikasi fungsional.
dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan faktual, meresponnya terkait topik :
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
konseptual, prosedural, dan ‫اآليات القرآنية‬
metakognitif berdasarkan rasa ‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
ingin tahunya tentang ilmu ‫و كالم العرب شعرا أو نثرا‬
pengetahuan, teknologi, seni, dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
budaya, dan humaniora dengan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
wawasan kemanusiaan, dengan konteks penggunaannya.
kebangsaan, kenegaraan, dan 3.2 Menganalisis cara memberitahu dan
peradaban terkait penyebab menanyakan tentang fakta,perasaan dan sikap
fenomena dan kejadian, serta terkait topik :
menerapkan pengetahuan ‫اآليات القرآنية‬
prosedural pada bidang kajian ‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
yang spesifik sesuai dengan bakat ‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
dan minatnya untuk memecahkan dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
masalah. struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
dengan konteks penggunaannya.
3.3. Menyimpulkan unsur kebahasaan,struktur teks
dan unsur budaya dari teks terkait topik :
‫اآليات القرآنية‬
‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
sesuai konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan 4.1. Mendemonstrasikan merespon stimuli terkait
mencipta dalam ranah konkret dan topik :
ranah abstrak terkait dengan ‫اآليات القرآنية‬
pengembangan dari yang ‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
dipelajarinya di sekolah secara ‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
mandiri serta bertindak secara dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
efektif dan kreatif, mampu struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
menggunakan metoda sesuai sesuai konteks.
kaidah keilmuan 4.2. Mensimulasikan dialog tentang cara
memberitahu dan menanyakan fakta, perasaan
dan sikap terkait topik :
‫اآليات القرآنية‬
‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai konteks.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk
mengungkapkan :
‫اآليات القرآنية‬
‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.

Tarkib ‫ البالغة و موضوعها‬: ‫ المقدمة‬.1


‫ البليغ والتمثيل‬: ‫ التشبيه‬.2
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
‫) واالستعارة المكنية‬metafora( ‫االستعارة التصريحية‬ .3
)personifikasi(
‫االستعارة التمثيلية واألمثال‬ .4
،‫ والسببية والمسببية‬،‫ الجزيئة والكلية‬: ‫المجاز المرسل وعالقاته‬ .5
.‫والمحلية‬
)metonimi, sindiran( ‫الكناية والتعريض‬ .6
)elips( ‫ إيجاز القصر وإيجاز الحذف‬:‫اإليجاز‬ .7

BAHASA ARAB KELAS XII SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari
ajaran agama Islam bahasa Arab sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan
dalam semangat belajar..
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam
perilaku jujur, disiplin, melaksanakan komunikasi antar pribadi dengan
tanggungjawab, peduli (gotong guru dan teman.
royong, kerjasama, toleran, 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya
damai), santun, responsif dan diri, dan bertanggung jawab dalam
pro-aktif dan menunjukkan melaksanakan komunikasi transaksional
sikap sebagai bagian dari solusi dengan guru dan teman.
atas berbagai permasalahan 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli,
dalam berinteraksi secara efektif kerjasama, dan cinta damai, dalam
dengan lingkungan sosial dan melaksanakan komunikasi fungsional.
alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan 3.1. Memahami cara penyampaian serta cara
menganalisis pengetahuan meresponnya terkait topik :
faktual, konseptual, prosedural, ‫اآليات القرآنية‬
dan metakognitif berdasarkan ‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
rasa ingin tahunya tentang ilmu ‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
pengetahuan, teknologi, seni, dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
budaya, dan humaniora dengan struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
wawasan kemanusiaan, dengan konteks penggunaannya.
kebangsaan, kenegaraan, dan 3.2 Menganalisis cara memberitahu dan
peradaban terkait penyebab menanyakan tentang fakta,perasaan dan sikap
fenomena dan kejadian, serta terkait topik :
menerapkan pengetahuan ‫اآليات القرآنية‬
prosedural pada bidang kajian ‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
yang spesifik sesuai dengan ‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
bakat dan minatnya untuk dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
memecahkan masalah. struktur teks dan unsur budaya yang sesuai
dengan konteks penggunaannya.
3.3. Menyimpulkan unsur kebahasaan, struktur teks
dan unsur budaya dari teks terkait topik :
‫اآليات القرآنية‬
‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
sesuai konteks penggunaannya.
4. Mengolah, menalar, menyaji, 4.1. Mendemonstrasikan teks lisan dan tulis untuk
dan mencipta dalam ranah merespon ungkapan terkait topik :
konkret dan ranah abstrak terkait ‫اآليات القرآنية‬
dengan pengembangan dari yang ‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
dipelajarinya di sekolah secara ‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
mandiri serta bertindak secara dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
efektif dan kreatif, mampu struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
menggunakan metoda sesuai sesuai konteks.
kaidah keilmuan 4.3. Mensimulasikan teks tentang cara memberitahu
dan menanyakan fakta, perasaan dan sikap
terkait topik :
‫اآليات القرآنية‬
‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai konteks.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk
mengungkapkan :
‫اآليات القرآنية‬
‫وما تيسر من األحاديث والنبوية‬
‫وكالم العرب شعرا أو نثرا‬
dengan memperhatikan unsur kebahasaan,
struktur teks dan unsur budaya secara benar dan
sesuai dengan konteks.
Tarkib
)pemfokusan( ‫القصر‬ .1
)pengulangan, repetisi( ‫التكرار‬ .2
)inklinasi( ‫االلتفات‬ .3
‫) والجناس التام‬asonansi( ‫السجع‬ .4
)antitesis, multipel-antitesis( ‫الطباق والمقابلة‬ .5
)hiperbol( ‫المبالغة‬ .6
Lampiran 11 Dokumen 1 KTSP

Daftar KI dan KD Mata Pelajaran Umum

1. KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR INFORMATIKA SMA/MA KelasX

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1) kompetensi sikapspiritual, (2)
sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4) keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui
proses pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, dan/atau ekstrakurikuler.

Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya”. Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu, “Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun,
responsif, dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secaraefektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai
melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan,
dan budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan
dan kondisi pesertadidik.

Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan sepanjang proses


pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai pertimbangan guru dalam
mengembangkan karakter peserta didik lebih lanjut.

Kompetensi Pengetahuan dan Kompetensi Keterampilan dirumuskan sebagaiberikut ini.

Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)

3. Memahami, menerapkan, menganalisis 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam


pengetahuan faktual, konseptual, ranah konkret dan ranah abstrak terkait
prosedural berdasarkan rasa dengan pengembangan dari yang
ingintahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, bertindak secara efektif dan kreatif, dan
dan humaniora dengan wawasan mampu menggunakan metode sesuai
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, kaidahkeilmuan.
dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

Teknologi Informasi dan Komunikasi

3.1 Mengenal lebih dalam integrasi antar 4.1.1 Membuat laporan yang membutuhkan
aplikasi office (pengolah kata, angka, integrasi objek berupa teks, data dalam
presentasi). bentuk angka maupun visualisasi
chart/grafik, gambar/foto.

4.2.1 Memakai fitur lanjut aplikasi office.

Teknik Komputer

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 1 of 8


Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

3.2.1 Memahami interaksi antara 4.2 Melakukan interaksi (transfer data, tethering)
perangkat keras, perangkat lunak antara dua atau lebih perangkat yang
danpengguna. berbeda.

3.2.2 Mengenal jenis-jenis persoalan


terkait penggunaan komputer yang
lebih kompleks darisebelumnya.

Jaringan Komputer/Internet

3.3 Mengenal jaringan komputer lebih 4.3.1 Menjelaskan komponen jaringan dan
teknis. mekanisme yang terjadi dalam
sebuahjaringan.

4.3.2 Menjelaskan jenis-jenisjaringan


komputer

Analisis Data

3.4 Memahami bahwa data dapat dikoleksi 4.4 Melakukan berbagai cara pengumpulan data
secara kontinyu dan otomatis melalui yang dijelaskan di kelas
berbagai perangkat.

3.5 Memahami aspek privasi dalam 4.5 Mengambil dan mempublikasi data dengan
pengumpulan data. memerhatikan aspek privasi.
memanfaatkan fitur visualisasi dari
pengolah angka

3.6 Memahami data yang terkumpul 4.6 Memroses data dengan fitur lanjut pemroses
dalam jumlah besar yang dapat angka.
ditransformasi, digeneralisasi,
disederhanakan.

3.7 Mengenal berbagai cara visualiasi 4.7 Memvisualisasikan data dalam jumlah besar
data. serta memberikan interpretasi yang
berdasarkan penalaran dan prediksi data
dengan

Algoritma dan Pemrograman

3.8.1 Mengenal notasialgoritma. 4.8.1 Menulis program sederhana dengan


satu program utama yang memakai salah
3.8.2 Mengenal struktur/templates satu atau gabungan dari pengetahuan
program dalam bahasa yang 3.8.1 sampai dengan3.8.5
diajarkan.
4.8.2 Mengkombinasikan struktur kontrol
3.8.3 Memahami variabel, value, dan mengetahui akibatnya, berdasarkan
konstanta, ekspresi dan instruksi denganpengathuan
input/output. 3.8.1 sampai dengan 3.8.5
3.8.4 Memahami mekanismeeksekusi
kondisional dan loop.

3.8.5 Memahami struktur data dasar


(array sederhana).

Dampak Sosial Informatika

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 2 of 8


Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

3.10.1 Mengenal Aspek sosialdari 4.10 Menunjukkan dan menjelaskan kasus-


penggunaankomputer. kasus sosial dari implementasi produk
TIK yang menimbulkan dampak
3.10.2 Mengetahui bahwa rancangan dan
positif dan/atau negatif.
penggunaan teknologi dapat
memperbaiki kualitas hidup atau
memperburuk, bahkan
memperlebar kesenjangan untuk
mengaksesinformasi.
Berpikir Komputasional (Tematis)

3.11 Computational Thinking untuk 4.11 Memecahkan persoalan agak kompleks


menyelesaikan persoalan yang yang membutuhkan dekomposisi,
lebih kompleks dari sebelumnya, abstraksi dan representasi data serta
yang membutuhkan dekomposisi, berpola.
abstraksi dan representasi data,
serta berpola.

Praktik Lintas Bidang (Tematis)

3.12 Cross-Cut Component, Capstone (Integrasi 4.12.1 Membina Budaya kerja masyarakat digital
pengetahuan dan keterampilan), dalam tim yanginklusif.
Praktek
4.2.2 Berkolaborasi untuk melaksanakan tugas
dengan temakomputing.

4.12.3 Mengenali dan mendefinisikan Persoalan


yang pemecahannya dapat didukung
dengankomputer.

4.12.4 Mengembangkan dan


menggunakanabstraksi.

4.12.5 Mengembangkan Artefak


komputasional(produkTIK):Siswa
mampu membuat program sederhana
untuk menunjang komputasi yang
dibutuhkan di pelajaranlain.

4.12.6 Mengembangkan rencana pengujian,


Menguji dan mendokumentasikan
hasil uji artefak
Komputasional(produk TIK).

4.12.7 Mengkomunikasikan suatu proses,


fenomena, solusi TIKdengan
mempresentasikan,

memvisualisasikan serta
memerhatikan Hak kekayaan
intelektual.

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 3 of 8


Kelas XI

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1) kompetensi sikap


spiritual,(2)sikapsosial,(3)pengetahuan,dan(4)keterampilan.Kompetensi tersebut dicapai
melalui proses pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, dan/atauekstrakurikuler.

Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya”. Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu, “Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun,
responsif, dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secaraefektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai
melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan
budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan dan
kondisi pesertadidik.

Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan sepanjang proses


pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai pertimbangan guru dalam
mengembangkan karakter peserta didik lebih lanjut.

Kompetensi Pengetahuan dan Kompetensi Keterampilan dirumuskan sebagai berikut ini.

Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)

3. Memahami, menerapkan, menganalisis 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam


pengetahuan faktual, konseptual, ranah konkret dan ranah abstrak terkait
prosedural berdasarkan rasa dengan pengembangan dari yang
ingintahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, bertindak secara efektif dan kreatif, dan
dan humaniora dengan wawasan mampu menggunakan metode sesuai
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, kaidahkeilmuan.
dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

Teknik Komputer

3.1 Memahami cara merakit/memrogram 4.1 Memrogram dan merakit piranti sederhana
pirantisederhana(embeddedsystem) embedded
yang tersedia dipasaran. system (berangkat dari contoh yang sudah
ada) yang bersifat tepat guna.

Jaringan Komputer/Internet

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 4 of 8


Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

3.2.1 Mengenal topologi jaringan, 4.2 Melakukan setting koneksi dengan aman ke
sehingga berapa banyak komputer jaringan dari suatu perangkat.
yang terhubung serta dampaknya
terbatas.

3.2.2 Memahami bahwa keamanan


jaringan tergantung dari kombinasi
perangkat keras, perangkat lunak,
dan harus ada sistem yang baik
untuk mengontrol akses data ke
sistem.
Analisis Data

3.3 Memahami bahwa Data dapat 4.3 Mengumpulkan data besar dari berbagai
bersifat kompleks dan dapat sumber.
didekomposisi menjadi elemen-
elemen data.

3.4 Memahami bahwa organisasi dan 4.4 Mengorganisasikan, menyimpan dan


penyimpanannya akan mengolah data yang kompleks berdasarkan
mempengaruhicost,speed,reliability, suatu model yang sudah ada.
accesability, privacy danitegerity.

3.5 Memahami bahwa penalaran dan 4.5 Memeriksa kesesuaian model terhadap
prediksi terhadap suatu data tergantung data.
pada model.

Algoritma dan Pemrograman

3.6.1 Mengenal modularisasidalam 4.6 Menulis program yang mengandung


penulisanprogram. prosedur/fungsi dan array (Siswa mampu
3.6.2 Mengenal beberapaproses menulis pemecahan persoalan dalam
standard (search, sort) yang bentuk program moduler, yang sudah
primitif/sederhana. mengandung parameter-parameter).

3.7 Mengetahui adanya algoritma- 4.7.1 Melakukan pemecahan persoalan


algoritma standar yang efisien untuk dengan carasederhana.
keperluan-keperluan tertentu
4.7.2 Melakukan pemecahan persoalan
termasuk yang berdasarkan konsep
dengan cara lebihadvance.
AI.
4.7.3 Mengevaluasi dan memilih algoritma
berdasarkan perfomansi, penggunaan
ulang dan kemudahan implementasi.

4.7.4 Mengenal beberapa algoritmayang


dipakai mengembangkansoftware,
mengamankan data dan
menyimpaninformasi.

Dampak Sosial Informatika

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 5 of 8


Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

3.8.1 Mengetahui hak kekayaan 4.8 Mengidentifikasi lisensi dari


intelektual dari karya perangkat komponen perangkat lunak.
TIK yangdihasilkan.

3.8.2 Mengetahui adanya berbagai lisensi


dalam penggunakan komponen
perangkat yangdibuat.

3.9 Mengetahui aspek ekonomi dan bisnis 4.9 Menjelaskan aspek ekonomi dan bisnis dari
dari suatu kekayaan intelektual. perangkat TIK yang dihasilkan.

Berpikir Komputasional (Tematis)

3.10 Computational Thinking untuk 4.10 Memecahkan persoalan kompleks yang


memecahkan persoalan yang lebih membutuhkan dekomposisi, abstraksi
kompleks dari sebelumnya, dengan dan representasi data dan ukuran data
data bervolume lebih besar. cukup besar.

Praktik Lintas Bidang (Tematis)

3.11 Cross-Cut Component, Capstone (Integrasi 3.11.1 Membina budaya kerja masyarakat digital
pengetahuan dan keterampilan), dalam tim yanginklusif.
Praktek
3.11.2 Mampu berkolaborasi untuk
melaksanakan tugas dengan tema
komputing khususnya dalam file sharing.

3.11.3 Mengenali dan mendefinisikan Persoalan


yang pemecahannya dapat didukung
dengankomputer.

3.11.4 Mengembangkan dan


menggunakanabstraksi.

3.11.5 Mengembangkan program yang


melakukan komputasi sederhana untuk
menunjang pelajaran lainnya.

3.11.6 Mengembangkan rencana pengujian,


Menguji dan mendokumentasikan
hasil uji artefak
Komputasional(produk TIK).

3.11.7 Mengkomunikasikan suatu proses,


fenomena, solusi TIK dengan
mempresentasikan, memvisualisasikan
serta memerhatikan Hak kekayaan
intelektual.

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 6 of 8


Kelas XII

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1) kompetensi sikapspiritual, (2)
sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4) keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui
proses pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, dan/atau ekstrakurikuler.

Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya”. Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu, “Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun,
responsif, dan pro-aktif sebagaibagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secaraefektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai
melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan
budaya sekolah dengan memperhatikan karakteristik mata pelajaran, serta kebutuhan dan
kondisi pesertadidik.

Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan sepanjang proses


pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai pertimbangan guru dalam
mengembangkan karakter peserta didik lebih lanjut.

Kompetensi Pengetahuan dan Kompetensi Keterampilan dirumuskan sebagaiberikut ini.

Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)

3. Memahami, menerapkan, menganalisis 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam


pengetahuan faktual, konseptual, ranah konkret dan ranah abstrak terkait
prosedural berdasarkan rasa dengan pengembangan dari yang
ingintahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, bertindak secara efektif dan kreatif, dan
dan humaniora dengan wawasan mampu menggunakan metode sesuai
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, kaidahkeilmuan.
dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

Algoritma dan Pemrograman

3.1 Mengetahui kualitas program/source 4.1 Melakukan modifikasi program tanpa


code dari kriteria yang diberikan mengubah struktur dan menyebabkan
(readability. Robustness, performance). masalah.
3.2 Memahami test case dan tata cara 4.2 Bekerja dalam tim untuk mengembangkan dan
pengujian program. menguji program.
Dampak Sosial Informatika

3.3 Mengetahui dan memahami aspek 4.3 Menjelaskan aspek legal dari TIK.
legal dari TIK seperti : privacy, data,
property, information, identity serta
dampaknya.
3.4 Mengetahui ada berbagai hukum dan 4.4 Menjelaskan berbagai hukum dan etik
etik internasional yang dapat internasional terkait aspek legal perangkat
mempengaruhi aspek legal perangkat TIK.
lunak.
3.5 Mengetahui manfaat kemampuan TIK 4.5 Menjelaskan manfaat kemampuan TIK dan
dan Informatika dalam berbagai Informatika dalam peningkatan karir
bidang pekerjaan. dalam berbagai bidang pekerjaan.
FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 7 of 8
Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar

Berpikir Komputasional (Tematis)

3.6 Computational Thinking untuk 4.6 Memecahkan persoalan kompleks yang


menyelesaikan persoalan lebih membutuhkan dekomposisi, abstraksi dan
kompleks, membutuhkan representasi data serta solusi algoritmiknya.
dekomposisi lebih rumit, dengan
abstraksi lebih formal, data banyak,
dan menuliskan solusi algoritmik

Praktik Lintas Bidang (Tematis)

3.7 Cross-Cut Component, Capstone 4.7.1 Membina budaya kerja masyarakat digital
(Integrasi pengetahuan dan dalam tim yanginklusif.
keterampilan), Praktek
4.7.2 Mampu berkolaborasi untuk
melaksanakan tugas dengan tema
komputing khususnya dalam file sharing.

4.7.3 Mengenali dan mendefinisikan Persoalan


yang pemecahannya dapat didukung
dengankomputer.

4.7.4 Menge
mbangkan dan menggunakan abstraksi.

4.7.5 Melakukan tailoring/aplikasi (aplikasi


khusus): membuat karya teknologi
untuk memecahkan persoalan.

4.7.6 Mengembangkan rencana pengujian,


Menguji dan mendokumentasikan hasil
uji artefakKomputasional(produkTIK
atauinformatika).
4.7.7 Mengkomunikasikan suatu proses,
fenomena, solusi TIK dengan
mempresentasikan, memvisualisasikan
serta memerhatikan Hak kekayaan
intelektual.

MENTERI PENDIDIKAN DAN


KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA,

TTD.

MUHADJIR EFFENDY

Salinan sesuai dengan aslinya


Kepala Biro Hukum dan
Organisasi
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,

Dian Wahyuni
NIP 196210221988032001

FB : Ayo Madrasah | IG : @ayomadrasah | Telegram : https://t.me/ayomadrasah | Web : https://ayomadrasah.blogspot.com Page 8 of 8

Anda mungkin juga menyukai