Anda di halaman 1dari 1

MATAKULIAH

1. Sistem industry peternakan


Mahasiswa mampu memahami interaksi antara tahapan atau alur produksi dalam
bidang peternakan (input – proses – output), penerapan prinsip-prinsip manajemen,
pemanfaatan sumber daya dan sarana-prasarana, kontrol manajemen untuk
meningkatkan kualitas, konsep daya saing dan pemasaran.
2. Ilmu nutrisi ternak non ruminansia
 Mampu merancang dan melakukan eksperimen, menganalisis dan
menginpretasikan data untuk mengambil keputusan secara tepat dalam
menyelesaikan maslah di bidang peternakan .
 mampu menerapkan teknologi peternakan yang berorientasi pada industri
peternakan, produksi (kualitas dan kuantitas), efisien dan berkelanjutan
 Mampu memberikan alternatif pemecahan masalah yang berhubungan dengan
nutrisi non ruminansia terhadap beragam masalah yang timbul di lingkungan
masyarakat, bangsa , negara dan dunia
 Mampu menghitung kebutuhan zat makanan untuk aplikasi ternak ruminansia
sesuai fase dan tujuan pemeliharaan
 Mampu mengelola manajemen pakan untuk ternak ruminansia yang berbeda
 Mampu mengkaji aspek ilmiah dari kebutuhan zat nutrisi ternak non ruminans
3. Agribisnis peternakan
 Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan konsep, pengertian dan sistem
agribisnis
 Mahasiswa mampu memahami proses pengambilan keputusan dalam agribisnis
 Mahasiswa mampu memahami penggunaan dan pengadaan input dalam agribisnis
 Mahasiswa mampu memahami pendekatan-pendekatan pemasaran
 Mahasiswa mampu memahami prosesing dan marketing dalam agribisnis
4. Perencanaan dan Evaluasi peternakan
5. Pengolahan limbah
 Mahasiswa memahami basic knowledge tentang limbah ternak, meliputi: macam,
manfaat, dan teknologi pengolahannya.
 Mahasiswa menguasai basic science dalam pengelolaan limbah ternak,meliputi:
biokimia dan mikrobiologi
 Mahasiswa menguasai teknologi pengolahan limbah ternak, meliputi biogas dan
pengomposan
 Mahasiswa menguasai dasar-dasar dalam pengembangan industri berbasis
pengelolaan limbah ternak (Industri pupuk organik,
 industri Liquid Bio Gas)
 Mahasiswa mengetahui peluang-peluang usaha di bidang pengelolaan limbah
ternak
 Mahasiswa menguasai teknologi pengelolaan limbah ternak yang terintegrasi
pada skala industri

Anda mungkin juga menyukai