Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI DAN PEMENUHAN

KEBUTUHAN PASIEN BERESIKO DAN


BERKEBUTUHAN KHUSUS

No. Dokumen : SOP/ UKP/ 520


SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 17 Juni 2023
Halaman : 1/2
dr. I Kt Indra Wiguna Cakera,
UPTD Puskesmas M.Kes
Marga II NIP. 19771003 200604 1 002

1. Pengertian Suatu proses mengidentifikasi kebutuhan pasien terhadap hambatan-hambatan


yang mungkin dimiliki seperti hambatan budaya, bahasa, fisik, kepercayaan , dan
upaya yang dilakukan untuk pemenuhan kebutuhan tersebut sehingga proses
pendaftaran dan pelayanan bisa berjalan lancar

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan identifikasi dan


pemenuhan kebutuhan pasien beresiko dan berkebutuhan khusus

3. Kebijakan 1. SK Kepala UPTD Puskesmas Marga II Nomor : 9/SK/Pusk.Mrg II/UKP/2023


tentang Penyelenggaraan pelayanan klinis
2. SK Kepala UPTD Puskesmas Marga II Nomor : 10/SK/Pusk.Mrg II/UKP/2023
tentang Penyelenggaraan Pelayanan Penunjang Layanan Klinis

4. Referensi 1. Permenkes Nomor 11 tahun 2017 tentang Keselamatan pasien


2. Permenkes Nomor 43 Tahun 2019 tentang Puskesmas

5. Persiapan Alat dan Bahan :


1. Kursi Roda
2. Alur kursi roda

1. Petugas Pendaftaran / Pos skrining mengidentifikasi hambatan yang dimiliki


6. Prosedur/ oleh Pasien
Langkah- 2. Apabila pasien memiliki hambatan bahasa (tidak bisa berbahasa Indonesia),
Langkah Petugas pendaftaran menghubungi petugas penerjemah yang sudah di
tunjuk kepala puskemas dan mendampingi pasien melakukan pendaftaran
dan pelayanan selanjutnya
3. Apabila pasien memiliki hambatan fisik (dilihat dari cara berjalan pakai
tongkat atau alat bantu yang lain, di tuntun, buta/ pakai penutup mata , bisu
tuli, menggunakan kursi roda), maka petugas pendaftaran langsung
mengantar pasien ke unit yang dituju
4. Petugas ruang periksa menanyakan/melihat apakah pasien dengan
hambatan fisik tersebut ada pengantarnya atau tidak
5. Apabila pasien ada y ang mengantar ,petugas ruang pemeriksaan meminta
pengantar melakukan pendaftaran
6. Apabila pasien tidak ada yang mengantar maka petugas ruang pemeriksaan
meminta identitas pasien dan kelengkapan pendaftaran lainnya kepada
pasien
7. Petugas ruang periksa mendaftarkan pasien ke loket pendaftaran
7. Bagan
Alir
Petugas pendaftaran/
pos skrining
mengdentifikasi
hambatan yang
dimiliki pasien

Hambatan Bahasa Hambatan Fisik

Menghubungi penerjemah Langsung mengntarkan


bahasa pasien keruang periksa
yang dituju

Petugas ruang
pemeriksaan melakukan tidak Ada yang
pendataan mengantar

Tidak

Melakukan pendaftaran sesuai


ketentuan

8. Hal-hal
Seluruh unit pelayanan harus mendahulukan pasein dengan kebutuhan
Yang Perlu
khusus seperti Lansia, balita , ibu hamil dan panyandang disabilitas
Diperhatikan

1. Ruang Pendaftaran
9. Unit Terkait 2. Ruang Rekam Medis
3. Ruang Pemeriksaan Umum
4. Ruang Tindakan
5. Ruang Kesehatan Gigi Dan Mulut
6. Ruang KIA/KB

10. Dokumen 1. Rekam Medis


Terkait

11. Rekaman No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan


Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai