Anda di halaman 1dari 2

PAKAN AYAM

NUTRISI PADA PAKAN PABRIKAN


STANDAR NUTRISI PAKAN AYAM BURAS

Kandungan Pakan
Fase
Energi Protein Lemak Serat Kalsium Fosfor Air Abu
(Kkal) (%) (%) (%) (%) (%) (%) (%)
Starter 2.900 19 3 7 0,9-1,2 0,6-1 14 8
(0-3
Minggu)
Grower 2.500 14 3 8 0,9-1,2 0,55-1 14 8
(3-6
Minggu)
Layer 2.500 16 3 8 2,75-4,25 0,6-1 14 14
(> 6
Minggu)
Sumber: SNI 2013

BAHAN PAKAN ALTERNATIF


Dikarenakan harga pakan pabrikan baik setiap tahunnya, maka perlu diketahui adanya
bahan pakan alternatif yang apabila dikombinasikan akan memiliki nilai gizi yang setara
dengan pakan pabrikan.
 Pakan sumber energi (protein > 20%, serat > 18%)
 Pakan sumber protein (protein < 20%)

Nama Maksimal Kandungan Pakan


Penggunaa Energ Protei Lema Sera Kalsiu Fosfo Air Abu
n i n (%) k (%) t m (%) r (%) (%) (%)
(Kkal (%)
)
Bekatul 4.231 12,78 7,82 6 0,04 1,27 11,9 7,09
5
Beras
Bungkil 15-30% a 4.886 44,91 4,88 3,3 0,29 0,63 11,1 6,05
Kedelai/SB
M
Bungkil 4.574 18,6 a 12,5 a 15,4 0,08 a 0,5 a 11,3 5,9
a
Kelapa
Bungkil 10-25% a 15,4 a 2,9 a 19,6 0,56 a 0,64 a 4,7 a
a
Sawit
CGM
Dedak Padi 25% a 1.890 8-11,8 15- 12- 0,1-0,3 1,6- 9-13 15 a
c bc
15,2 bc 13 ac cb
1,7 bc ca

DDGS 5.075 27,62 4,79 6,6 0,03 0,6 13 3,74


a
Jagung 45-55% 4.396 7,82 3,01 1,15 0,02 0,25 14,2 1,16
Onggok 5% a 7,8 a 0,4 a 14,9 1,3 a
a

Polar 25% a 4.500 14,52 2,78 7,9 0,01 0,94 13,1 4,3

Sorgum 4.096 9,14 2,07 1,95 0,01 0,28 12,8 1,46


6
Tepung 10% a 4.152 60,2 5,5 0,26 3,73 1,61 11,1 12,0
Ikan 7 1
Tepung 10-12% ca 3.493 49,1 9,25 1,27 6,63 2,84 6,4 21,3
Daging dan
Tulang
Sumber: a. National Animal Nutrition Program., a. Muhammad dan Nurfitriani, 2021., b. Surati dan Rijal,
2020., c. Haris, 2019.

511 adalah pakan pedaging starter, kandungan 511 yang saya ketahui: Air maksimal 14%,
Abu maksimal 8%, Protein minimal 20%, Serat maksimal 5%, Lemak minimal 5%, Kalsium
0,8-1,1%, Fosfor minimal 0,5%.

Indukan ayam kita asumsikan sebagai ayam buras petelur, standar nutrisi pakan harian untuk
buras layer menurut SNI 2013: Air maksimal 14%, Abu maksimal 14%, Protein minimal
16%, Serat maksimal 8%, Lemak minimal 3%, Kalsium 2,75-4,25%, Fosfor 0,6-1%.

Indukan yang diberi voer 511 akan mengalami kelebihan protein, kelebihan lemak, dan
kekurangan kalsium. Kelebihan protein akan berakibat pada tingkah laku unggas yang terlalu
aktif, Kelebihan lemak akan berakibat penumpukan lemak pada rongga tubuh yang berakibat
terganggunya system reproduksi. Kekurangan kalsium pada unggas dapat berakibat
penurunan produksi, kualitas telur, hingga kelumpuhan.

Apakah 511 cocok digunakan sebagai pakan indukan?


1. Cocok pada pemeliharaan dengan kandang postal/umbaran
- Ayam lebih aktif bergerak sehingga nutrisi yang diperoleh dari pakan akan diubah
menjadai energi dan dapat digunakan dengan maksimal
- Ayam akan secara nalurian mencari mineral dengan mengais tanah/memakan
benda lain
2. Tidak cocok pada pemeliharaan dengan kandang battery/kandang sempit
- Ayam tidak leluasa bergerak dalam artian akan mengakibatkan penumpukan
nutrisi karena tidak diubah menjadi energi
- Ayam tidak dapat mencari sumber mineral untuk memenuhi kebutuhannya

Anda mungkin juga menyukai