Anda di halaman 1dari 7

Program Tahunan Kurikulum Merdeka

PROGRAM TAHUNAN
KURIKULUM MERDEKA

Institusi : SMA NEGERI 1 KONGBENG


Nama Penyusun : VERAWATI BALAN, S.Th
NIp : 19800223 201406 2 002
Mata pelajaran : Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti
Fase F, Kelas / Semester : X (Sebelas) / I (Ganjil) & II (Genap)

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X


Program Tahunan Kurikulum Merdeka

PROGRAM TAHUNAN KURIKULUM MERDEKA


PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN FASE E KELAS X

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN ( PAK ).


Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 1 KONGBENG
Tahun Pelajaran : 2023 / 2024
Fase E Kelas/Semester : X (Satu) / 1 ( Ganjil ) & II (Genap)

Capaian Pembelajaran Fase E

Peserta didik bertumbuh sebagai manusia dewasa secara holistik, baik secara biologis,
sosial maupun spiritual dan keyakinan iman. Aktualisasi pribadi yang dewasa harus
didukung oleh kesadaran akan kemahakuasaan Allah. Rasa bersyukur dan kritis dalam
menghadapi berbagai persoalan hidup termasuk dalam menyikapi konsekuensi logis
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Sejalan dengan pertumbuhan menjadi
dewasa, maka peserta didik memiliki hidup baru dalam Kristus. Menjadi manusia baru
dibuktikan dengan cara mengembangkan kesetiaan, kasih, keadilan dan bela rasa
terhadap sesama serta memiliki perspektif baru terhadap pemeliharaan dan perlindungan
terhadap alam. Praktik hidup sebagai manusia dewasa yang sudah hidup baru diwujudkan
juga dalam pemahamannya terhadap keluarga dan sekolah sebagai lembaga pendidik
utama. Hidup sebagai manusia dewasa juga dibuktikan melalui komitmen dan praktik hidup
yang berpihak pada penyelamatan alam. Terus membaharui diri dan membangun
pemahaman yang komprehensive mengenai nilai-nilai iman Kristen yang diwujudkan dalam
praktik kehidupan.

ELEMEN SUB ELEMEN CAPAIAN FASE E

Allah Berkarya Allah Pencipta Menganalisis pertumbuhan diri sebagai pribadi dewasa
melalui cara berpikir, berkata dan bertindak

Allah Pemelihara Memahami bentuk-bentuk pemeliharaan Allah dalam


kehidupan

Allah Penyelamat Memahami nilai-nilai iman Kristen dalam keluarga serta


menjabarkan peran keluarga dan orang tua sebagai
pendidik utama

Allah Pembaru Mengakui bahwa Allah membarui hidup orang beriman

Manusia dan Hakikat Manusia Menganalisis indikator manusia yang bertumbuh menjadi
Nilainilai dewasa
Kristiani
Nilai-nilai Kristiani Menerapkan prinsip kesetiaan, kasih dan keadilan dalam
kehidupan sosial yang lebih luas

Gereja dan Tugas Panggilan Gereja Menganalisis issu-issu ras, etnis dan gender dalam
Masyarakat rangka mewujudkan keadilan
Majemuk
Masyarakat Majemuk Memahami sekolah sebagai lembaga pendidik

Alam dan Alam Ciptaan Allah Memahami berbagai bentuk tindakan pencegahan
Lingkungan kerusakan alam
Hidup
Tanggung Jawab Manusia Mengkritisi tindakan manusia dalam tanggungawabnya
Terhadap Alam memelihara alam ciptaan Allah

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X


Program Tahunan Kurikulum Merdeka

Alokasi Semeste
No. Alur Tujuan Pembelajaran
Waktu r

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X


Program Tahunan Kurikulum Merdeka

ALLAH BERKARYA
1. Menjadi Dewasa dalam  Menjelaskan arti dewasa dalam 1
Segala Aspek keenam aspek perkembangan
 Memahami pentingnya
menjadi dewasa dalam tiap
aspek perkembangan
 Menganalisis pertumbuhan
diri dalam tiap aspek
perkembangan
 Mengkritik perilaku yang tidak
mencermikan kedewasaan
 Memiliki rencana untuk
bertumbuh menjadi semakin
dewasa

2. Melangkah Bersama  Memahami bahwa Allah hadir


Allah setiap saat
 Mengakui kuasa Allah yang
memberi kekuatan,sukacita
dan damai sejahtera
 Mensyukuri penyertaan Allah
dalam kelahiran, penderitaan,
dan kematian manusia

3. Nilai-nilai Kristiani  Menjelaskan pentingnya 1


menimbulkan kesan pertama
yang positif bagi orang lain
 Menjelaskan hubungan
antara kesan pertama dengan
nilai
 Menjelaskan sembilan buah
Roh sebagai dasar nilai-nilai
Kristen
 Menghayati pentingnya nilai-
nilai Kristen yang mendasari
perilaku pengikut Kristus
 Mengkritik perilaku yang tidak
mencerminkan nilai Kristen
 Mempraktekkan nilai-nilai
Kristen dalam hidup sehari-
hari

4. Orang Tua adalah  Bersyukur karena Tuhan 1


Pendidik Utama mengatur kelahirannya
melalui orangtua
 Mengakui bahwa orangtua
adalah pendidik utama
 Memahami perjuangan
orangtua dalam mengasuh
setiap anaknya
 Mewujudkan kasih sayang
dan hormat kepada orangtua
sebagaimana yang
diperintahkan Tuhan.

5. Allah Pembaru  Menjelaskan keberadaan 1


Kehidupan Allah sebagai pembaharu
dalam kehidupan.
 Menjelaskan hakikat dan
pengertian pembaharuan
menurut Alkitab.
 Menemukan bagian Alkitab
yang menulis tentang Allah
yang membaharui hidup
manusia dan alam.
 Menunjukkan perannya dalam

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X


Program Tahunan Kurikulum Merdeka

membaharui kehidupan.
 Mendeskripsikan tokoh-tokoh
pembaharuan dalam Alkitab
dan dalam sejarah Gereja

6. Makna Hidup Baru  Memahami makna hidup baru 1


 Menganalisis pengalaman
pribadi tentang hidup baru
 Menganalisis hal-hal yang
dapat diamati pada orang lain
tentang perubahan karena
mengalami hidup baru
 Memahami makna hidup baru

7. Aku dan Sesamaku  Memahami ada 5 (lima) 1


tingkatan dalam menjalin
 hubungan dengan sesama

 Memahami kekhususan pola


pertemanan pada remaja
 Memahami dasar Alkitab
untuk berinteraksi dengan
sesama
 Mampu membedakan antara
kasih dalam arti eros, philia,
dan agape
 Mengidentifikasi kesalahan
yang dilakukan selama ini
dalam menjalin interaksi
dengan sesama
 Memiliki tekad untuk menjalin
interaksi dengan sesama
seperti yang diajarkan di
dalam Alkitab.
Manusia dan Nilai - nilai Kristiani
8. Prinsip Setia, Adil, dan  Mengakui bahwa Allah adalah 2
Kasih setia, adil, dan kasih
 Memahami makna setia, adil,
dan kasih seperti yang
diajarkan di dalam Alkitab
 Mencermati penerapan
prinsip setia, adil, dan kasih
dalam kehidupan sehari-hari
 Mendorong untuk
menerapkan prinsip setia,
adil, dan kasih dalam
berinteraksi dengan siapa pun
juga, bukan hanya pada
kalangan tertentu saja.

9. Allah Menolak  Memahami pengertian 2


Diskriminasi diskriminasi, prasangka,
stigma dan stereotipe
 Menemukan bukti adanya
perlakuan diskrimi-natif, baik
di lingkungan lokal, nasional,
maupun internasional,
terhadap mereka yang
berbeda ras/etnis, gender,
budaya, dan lain lain
 Mengakui bahwa Tuhan tidak
pernah membiarkan
diskriminasi antara satu dan
yang lain.
Gereja dan Masyarakat Majemuk

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X


Program Tahunan Kurikulum Merdeka

10. Hidup dalam Masyarakat  Mensyukuri adanya 2


Majemuk keberagaman ras, etnis,
budaya dan agama
 Memahami dasar teologis
untuk keberagaman
 Membangun kepekaan
terhadap keberagaman
 Mengajak orang lain memiliki
kepekaan terhadap
keberagaman
 Mensyukuri adanya
keberagaman ras, etnis,
budaya dan agama

Alam dan Lingkungan Hidup


11. Allah Menciptakan Alam  Mengakui keindahan alam 2
dan Keindahannya ciptaan Tuhan
 Memahami landasan teologis
untuk terjadinya kuasa Tuhan
yang ada di balik peristiwa
alam
 Mengakui keajaiban kuasa
Tuhan dalam berbagai
peristiwa alam seperti yang
diceritakan di dalam Alkitab
 Mengidentifikasi keindahan
alam yang ada di lingkungan
lokal dan regional
 Mencermati peran
masyarakat dan pemerintah
lokal dalam menjaga
keindahan alam di lingkungan
lokal dan regional
 Menilai peran diri sendiri
dalam menjaga keindahan
alam di lingungan lokal.

12. Berperan Aktif Mencegah  Mensyukuri karya Tuhan 2


Perusakan Alam melalui keindahan dan
keunikan alam Indonesia
 Memahami pesan Alkitab
untuk memelihara alam
ciptaan Tuhan
 Mencermati bentuk-bentuk
pemeliharaan alam Indonesia
yang sudah berjalan selama
ini
 Berperan aktif memelihara
alam Indonesia

Jumlah Total

Mengetahui, Kengbeng, 17 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru PAK dan Budi Pekerti Fase F
Kelas X

(Dra. NENTTY DOLOKSARIBU) (VERAWATI BALAN, S.Th)


NIP. 19671005 199412 2 003 NIP.19800223 201406 2 002

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X


Program Tahunan Kurikulum Merdeka

Pendidikan Agama Kristen ( PAK ) Fase E Kelas X

Anda mungkin juga menyukai