Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH IPA-B

ZAT ADITIF MAKANAN

Disusun oleh

NAMA : Rifky Surya Fauzan


Ashraf Raditya Albar

KELAS : 8 JUJUR

B.STUDI : Ilmu Pengetahuan Alam


KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat ALLAH SWT, yang atas rahmat-
nya dan karunia-nya kami dapat menyelesaikan makalah ini tepat pada
waktunya. Adapun judul dari makalah “Zat Aditif Makanan”.

Pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-


besarnya kepada guru kami yaitu ibu Neza yang telah memberikan
kami tugas ini.

Kami jauh dari sempurna. Oleh karena itu, keterbatasan waktu dan
kemampuan kami, maka kritik dan saran yang membangun senantiasa
kami harapkan.

Pinggir, 29 Oktober 2022


PENGERTIAN

Secara umum, zat aditif adalah suatu zat yang ditambahkan ke dalam sebuah
produk makanan atau minuman, dengan tujuan untuk meningkatkan
penampilan, sifat, dan kualitas makanan. Contohnya seperti mempercantik
warna, menguatkan rasa, mengatur keasaman, memperpanjang umur
penyimpanan produk, dan lain-lain.

JENIS JENIS

Zat aditif dapat dibedakan menjadi 2 jenis, yaitu

- Zat Aditif Alami


- Zat Aditif Buatan (Sintetik)

A. Zat Aditif Alami

Merupakan suatu zat yang diperoleh dari bahan alam baik dari tumbuhan
maupun hewan.

B. Zat Aditif Buatan

Zat tambahan makanan yang diperoleh melalui pembuatan dari bahan


kimia yang sifatnya hampir sama dari bahan alami yng sejenis.

Fungsi Zat Aditif

- Memberikan warna dan meningkatkan rasa


- Mempertahankan kegunaan dari makanan
- Mengontrol keseimbangan asam-basa dalam makanan
Contoh Zat Aditif Alami

- Jahe
- Kunyit
- Madu
- Daun Pandan

Contoh Zat Aditif Buatan

- Formalin
- Monosodium Glutamat (MSG)
- Boraks
- Sakarin

KESIMPULAN
Zat aditif makanan adalah bahan yang ditambahkan secara sengaja ke
dalam makanan baik pada saat proses pengolahan ataupun
penyimpanan yang bertujuan untuk mempengaruhi sifat atau bentuk
makanan.

Anda mungkin juga menyukai